Anda di halaman 1dari 24

DINAS PENDIDIKAN

KABUPATEN BANYUWANGI
SD NEGERI 5 KALIGONDO

KEGIATAN EKSTRAKURIKULER
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
GERAKAN PRAMUKA
KWARTIR CABANG BANYUWANGI
KWARTIR RANTING GENTENG
GUGUS DEPAN SDN 5 KALIGONDO
Jln. Jember - Kaligondo

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP) Tahun 2021/2022
Nama Sekolah : SDN 5 KALIGONDO
Materi : Sejarah Pramuka (indonesia & dunia) dan salam pramuka
Golongan : Siaga
Tingkat : Mula/bantu/tata
Pertemuan ke :
Alokasi waktu : 1 x 45 menit
A. STANDAR KOMPETENSI
1. Mengetahui sejarah pramuka.
2. Mengetahui dengan cara salam.
B. KOMPETENSI DASAR
1. Menunjukkan perilaku sebagai generasi yang tahu dan mengerti sejarah.
2. Membiasakan diri dengan salam.
3. Menunjukkan moral yang baik.
C. INDIKATOR
1. Menjelaskan sejarah pramuka indonesia dan dunia.
2. Menunjukkan contoh gambaran sejarah pramuka .
3. Menyebutkan para tokoh pejuang/yang berperan dalam kepramukaan.
4. Menjelaskan akan pentingnya sejarah bagi generasi .
5. Menerapkansalam dalam kehidupan sehari-hari.
6. Mematuhi norma-norma(moral yang seharusnya) yang ada.
D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat menjelaskan sejarah pramuka indonesia dan dunia.
2. Siswa dapat menunjukkan contoh gambaran dari sejarah pramuka yang telah dijelaskan.
3. Siswa dapat menyebutkan manfaat mempelajari sejarah dan salam.
4. Peserta didik dapat menyebutkan tokoh pejuang/yang berperan dalam pramuka.
5. Siswa dapat menjelaskan makna dari sejarah dan salam.
6. Siswa mampu menerapkan salam dan perilaku sejarah yang baik.
E. MATERI PEMBELAJARAN
Sejarah pramuka dan salam pramuka
F. METODE PEMBELAJARAN
- Ceramah - Tanya jawab
- Penugasan - Diskusi
- Permainan
LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan pembelajaran
waktu
I. Kegiatan awal 20 menit
1. Upacara pembukaan latihan
2. Mengucapkan salam pramuka
3. Membaca syahadat, al-fatikhah, surat-surat pendek dan do’a
4. Melafalkan dwisatya dan dwi dharma
5. Mengulas materi sebelumnya (REVIEW)
II. Kegiatan inti 45 menit
1. Pembina melihat dan menilai tugas yang diberikan
2. Pembina menjelaskan tentang sejarah dan salam pramuka
3. Peserta didik mendengarkan dan mengamati penjelasan
4. Peserta didik menulis apa yang perlu ditulis
5. Peserta didik dapat mempraktikan dan memberi contoh salam
6. Pembina memberi games/yel-yel ditengah-tengah materi untuk hiburan
III. Istirahat 15 menit
IV. Kegiatan akhir 10 menit
1. Pembina memberi motivasi dan pesan kesan
2. Pembina menyampaikan tugas
3. Pembina mengajak Peserta didik untuk menyanyikan satya pramuka
4. Do’a
5. Salam

G. ALAT DAN SUMBER BAHAN


1. Spidol
2. Buku panduan
3. Bolpoint
H. Evaluasi
1. Test SKU/SKK yang langsung mencari pada narasumber
2. Ujian dalam bentuk tulis yang di masukkan dalam ujian semester
3. Uji coba/praktek
Pembina Harian
Mengetahui
Ka. Gudep SD Negeri 5 KALIGONDO

MULYADI, S.Pd ZOLAUDI ZULIUS, S.Pd


NIP. 196102171985041001 NIP.
GERAKAN PRAMUKA
KWARTIR CABANG BANYUWANGI
KWARTIR RANTING GENTENG
GUGUS DEPAN SDN 5 KALIGONDO
Jln. Jember - Kaligondo

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP) Tahun 2021/2022
Nama Sekolah : SDN 5 KALIGONDO
Materi : Kesiagaan dan tali temali
Golongan : Siaga
Tingkat : Mula/bantu/tata
Pertemuan ke :
Alokasi waktu : 1 x 45 menit
A. STANDAR KOMPETENSI
1. Mengetahui tentang golongan siaga.
2. Mengetahui cara membuat simpul, ikatan dengan benar dan penggunaanya.
B. KOMPETENSI DASAR
1. Menunjukkan diri seorang pramuka yang tahu golongan dan tingkatannya.
2. Membiasakan sikap sopan santun.
3. Menunjukkan kemampuan dalam tali temali.
C. INDIKATOR
1. Menjelaskan diri seorang pramuka siaga
2. Menunjukkan tali-temali yang benar.
3. Mengetahui kelompok-kelompok siaga.
D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Peserta didik dapat memimpin dalam kelompoknya
2. Peserta didik dapat mengetahui tata cara berorganisasi/berkelompok/bergaul.
3. Peserta didik dapat mempraktikkan tali-temali.
4. Peserta didik dapat merawatdan membuat karya dari tali.
E. MATERI PEMBELAJARAN
Kesiagaan dan tali temali
F. METODE PEMBELAJARAN
- Ceramah - Tanya jawab
- Penugasan - Diskusi
- Permainan
LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan pembelajaran Alokasi waktu
I. Kegiatan awal 20 menit
1. Upacara pembukaan latihan
2. Mengucapkan salam pramuka
3. Membaca syahadat, al-fatikhah, surat-surat pendek dan do’a
4. Melafalkan dwisatya dan dwi dharma
5. Mengulas materi sebelumnya (REVIEW)
II. Kegiatan inti 45 menit
1. Pembina melihat dan menilai tugas yang diberikan
2. Pembina menjelaskan tentang kesiagaan dan tali temali
3. Peserta didik mendengarkan dan mengamati penjelasan
4. Peserta didik menulis apa yang perlu ditulis
5. Peserta didik dapat mempraktikan tali temali
6. Pembina memberi games/yel-yel ditengah-tengah materi untuk
hiburan
III. Istirahat 15 menit
IV. Kegiatan akhir 10 Menit
1. Pembina memberi motivasi dan pesan kesan
2. Pembina menyampaikan tugas
3. Pembina mengajak Peserta didik untuk menyanyikan satya
pramuka
4. Do’a
5. salam

G. ALAT DAN SUMBER BAHAN


1. Spidol
2. Buku panduan
3. Bolpoint
4. Tali dan tongkat
H. Evaluasi
1. Test SKU/SKK yang langsung mencari pada narasumber
2. Ujian dalam bentuk tulis yang di masukkan dalam ujian semester
3. Uji coba/praktek

Pembina Harian
Mengetahui
Ka. Gudep SD Negeri 5 KALIGONDO

MULYADI, S.Pd ZOLAUDI ZULIUS, S.Pd


NIP. 196102171985041001 NIP.
GERAKAN PRAMUKA
KWARTIR CABANG BANYUWANGI
KWARTIR RANTING GENTENG
GUGUS DEPAN SDN 5 KALIGONDO
Jln. Jember - Kaligondo

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP) Tahun 2021/2022
Nama Sekolah : SDN 5 KALIGONDO
Materi : Struktural dan lambang gerakan pramuka
Golongan : Siaga
Tingkat : Mula/bantu/tata
Pertemuan ke :
Alokasi waktu : 1 x 45 menit
A. STANDAR KOMPETENSI
1. Mengetahui struktur pemerintahan yang terorganisir dalam gerakan pramuka
2. Mengetahui arti kiasan lambang gerakan pramuka
B. KOMPETENSI DASAR
1. Menunjukkan perilaku yang tahu akan pemerintahan
2. Membiasakan diri tahu akan arti kiasan suatu lambing khususnya tunas kelapa.
C. INDIKATOR
1. Mengenal pejabat/pemimpin pemerintahan dalam gerakan pramuka
2. Mengerti akan arti kiasan tunas kelapa
3. Mengetahui penemu lambing gerakan pramuka
4. Mengerti norma-norma yang terkandung dalam lambing gerakan pramuka.
D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Peserta didik mengenal pejabat dalam pemerintahan
2. Peserta didik menjadi termotivasi untuk memimpin dengan baik dan benar
3. Peserta didik dapat menyebutkan tokoh pejuang/yang berperan dalam sruktur pramuka.
4. Peserta didik dapat mengetahui arti kiasan lambang Gerakan pramuka
5. Peserta didik dapat mengambil norma-norma yang terkandung dalam lambang
E. MATERI PEMBELAJARAN
Struktural dan lambang gerakan pramuka
F. METODE PEMBELAJARAN
- Ceramah - Tanya jawab
- Penugasan - Diskusi
- Permainan
LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan pembelajaran
waktu
I. Kegiatan awal 20 menit
1. Upacara pembukaan latihan
2. Mengucapkan salam pramuka
3. Membaca syahadat, al-fatikhah, surat-surat pendek dan do’a
4. Melafalkan dwisatya dan dwi dharma
5. Mengulas materi sebelumnya (REVIEW)
II. Kegiatan inti 45 menit
1. Pembina melihat dan menilai tugas yang diberikan
2. Pembina menjelaskan tentang struktural dan lambang Gerakan pramuka
3. Peserta didik mendengarkan dan mengamati penjelasan
4. Peserta didik menulis apa yang perlu ditulis
5. Peserta didik dapat mengetahui nama pejabat dan jabatannya dalam GP
6. Pembina memberi games/yel-yel ditengah-tengah materi untuk hiburan
III. Istirahat 15 menit
IV. Kegiatan akhir 10 menit
1. Pembina memberi motivasi dan pesan kesan
2. Pembina menyampaikan tugas
3. Pembina mengajak Peserta didik untuk menyanyikan satya pramuka
4. Do’a
5. salam

G. ALAT DAN SUMBER BAHAN


1. Spidol
2. Buku panduan
3. Bolpoint
H. Evaluasi
1. Test SKU/SKK yang langsung mencari pada narasumber
2. Ujian dalam bentuk tulis yang di masukkan dalam ujian semester
3. Uji coba/praktek

Mengetahui
Ka. Gudep SD Negeri 5 KALIGONDO Pembina Harian

MULYADI, S.Pd ZOLAUDI ZULIUS , S.Pd


NIP. 196102171985041001 NIP.
GERAKAN PRAMUKA
KWARTIR CABANG BANYUWANGI
KWARTIR RANTING GENTENG
GUGUS DEPAN SDN 5 KALIGONDO
Jln. Jember - Kaligondo

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP) Tahun 2021/2022
Nama Sekolah : SDN 5 KALIGONDO
Materi : Sandi kotak 1 dan Sandi kotak 2
Golongan : Siaga
Tingkat : Mula/bantu/tata
Pertemuan ke :
Alokasi waktu : 1 x 45 menit
A. STANDAR KOMPETENSI
1. Mengetahui, menghafal sandi kotak 1 dan sandi kotak 2
2. Menjadi generasi yang dapat mengerti sandi kotak.
B. KOMPETENSI DASAR
1. Mengimplementasikan sandi kotak dalam kehidupan dalam suatu keadaan
2. Mengetahui dan paham terhadap sandi kotak
C. INDIKATOR
1. Mengenal sandi kotak
2. Mengerti akan bentuk-bentuk sandi kotak
D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Peserta didik mengenal sandi kotak
2. Peserta dapat menerapkan sandi kotak dengan baik
3. Peserta didik dapat berperan dalam bela Negara dan kesosialan
4. Peserta didik dapat digunakan ketika menemukan tanda sandi kotak
E. MATERI PEMBELAJARAN
1. Sandi kotak 1 dan Sandi kotak 2
F. METODE PEMBELAJARAN
- Ceramah - Tanya jawab
- Penugasan - Diskusi
- Permainan
LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan pembelajaran
waktu
I. Kegiatan awal 20 menit
1. Upacara pembukaan latihan
2. Mengucapkan salam pramuka
3. Membaca syahadat, al-fatikhah, surat-surat pendek dan do’a
4. Melafalkan dwisatya dan dwi dharma
5. Mengulas materi sebelumnya (REVIEW)
II. Kegiatan inti 45 menit
1. Pembina melihat dan menilai tugas yang diberikan
2. Pembina menjelaskan tentang sandi kotak 1 dan sandi kotak 2
3. Peserta didik mendengarkan dan mengamati penjelasan
4. Peserta didik menulis apa yang perlu ditulis
5. Peserta didik dapat mengetahui dan praktek sandi kotak 1 dan 2
6. Pembina memberi games/yel-yel ditengah-tengah materi untuk hiburan
III. Istirahat 15 menit
IV. Kegiatan akhir 10 menit
1. Pembina memberi motivasi dan pesan kesan
2. Pembina menyampaikan tugas
3. Pembina mengajak Peserta didik untuk menyanyikan satya pramuka
4. Do’a
5. salam

G. ALAT DAN SUMBER BAHAN


1. Spidol 3.kompas 5.Peluit
2. Bolpoint 4.Buku panduan
H. EVALUASI
1. Test SKU/SKK yang langsung mencari pada narasumber
2. Ujian dalam bentuk tulis yang di masukkan dalam ujian semester
3. Uji coba/praktek

Pembina Harian
Mengetahui
Ka. Gudep SD Negeri 5 KALIGONDO

MULYADI, S.Pd ZOLAUDI ZULIUS, S.Pd


NIP. 196102171985041001 NIP.
GERAKAN PRAMUKA
KWARTIR CABANG BANYUWANGI
KWARTIR RANTING GENTENG
GUGUS DEPAN SDN 5 KALIGONDO
Jln. Jember - Kaligondo

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP) Tahun 2021/2022
Nama Sekolah : SDN 5 Kaligondo
Materi : Arah mata angin
Golongan : Siaga
Tingkat : Mula/bantu/tata
Pertemuan ke :
Alokasi waktu : 1 x 45 menit
A. STANDAR KOMPETENSI
1. Mengetahui arah mata angin
2. Menerapkan dalam kehidupan sehari-hari
B. KOMPETENSI DASAR
1. Mengimplementasikan arah mata angin dalam kegiatan penjelajahan ataupun yang lain
2. Mengetahui dan paham terhadap penggunaan arah mata angin
3. Dapat menggunakan arah mata angin untuk mengetahui jalan.
C. INDIKATOR
1. Mengenal arah mata angin
2. Mengetahui penggunaan arah mata angin
3. Mengerti dan menentukan arah mata angin yang tepat
D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Peserta didik mengena arah mata angin
2. Peserta didik dapat mengetahui arah mata angin dengan benar
3. Peserta didik dapat menerapkan arah mata angin
4. Peserta didik dapat belajar cara-cara penyelamatan dengan belajar arah mata angin
E. MATERI PEMBELAJARAN
Arah mata angin
F. METODE PEMBELAJARAN
- Ceramah - Tanya jawab
- Penugasan - Diskusi
- Permainan
LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan pembelajaran
waktu
I. Kegiatan awal 20 menit
1. Upacara pembukaan latihan
2. Mengucapkan salam pramuka
3. Membaca syahadat, al-fatikhah, surat-surat pendek dan do’a
4. Melafalkan dwisatya dan dwi dharma
5. Mengulas materi sebelumnya (REVIEW)
II. Kegiatan inti 45 menit
1. Pembina melihat dan menilai tugas yang diberikan
2. Pembina menjelaskan tentang arah mata angin
3. Peserta didik mendengarkan dan mengamati penjelasan
4. Peserta didik menulis apa yang perlu ditulis
5. Peserta didik dapat mengetahui arah mata angin
6. Pembina memberi games/yel-yel ditengah-tengah materi untuk hiburan
III. Istirahat 15 menit
IV. Kegiatan akhir 10 menit
1. Pembina memberi motivasi dan pesan kesan
2. Pembina menyampaikan tugas
3. Pembina mengajak Peserta didik untuk menyanyikan satya pramuka
4. Do’a
5. salam

G. ALAT DAN SUMBER BAHAN


1.Spidol 3. kompas
2. Bolpoint 4. Buku panduan
H. EVALUASI
4. Test SKU/SKK yang langsung mencari pada narasumber
5. Ujian dalam bentuk tulis yang di masukkan dalam ujian semester
6. Uji coba/praktek

Pembina Harian
Mengetahui
Ka. Gudep SD Negeri 5 KALIGONDO

MULYADI, S.Pd ZOLAUDI ZULIUS, S.Pd


NIP. 196102171985041001 NIP.
-
DOKUMENTASI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER

PRAMUKA
DOKUMENTASI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER

VOLY
DOKUMENTASI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER

TARI

Anda mungkin juga menyukai