Anda di halaman 1dari 17

i

Kategori: Industri Kreatif

PROPOSAL
PROGRAM KOMPETISI BISNIS MAHASISWA
INDONESIA

“BOSKU” Sebagai Ide Sosial Bisnis dan Pemberdayaan Ekonomi Asrama Melalui
Penciptaan Wirausaha Baru

Diusulkan oleh :
Andika Wahyu Vedirohima G24170070 2017

Syarif Ikbar F44180001 2018


Delia Siti Nur Azizah D24160038 2016
Fazrina Andriani Sakinah Lubis F44160051 2016
Wulan Sari Putri Hidayat I24160026 2016

INSTITUT PERTANIAN BOGOR


BOGOR
2018

i
i

Lembar Pengesahan
ii

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN....................................................................................i
DAFTAR ISI...........................................................................................................ii
DAFTAR GAMBAR.............................................................................................iii
DAFTAR TABEL ................................................................................................iii
RINGKASAN .......................................................................................................iv
BAB I. DESKRIPSI USAHA.................................................................................1
1.1 Latar Belakang................................................................................................1
1.2 Luaran dan Manfaat yang Diharapkan...........................................................2
BAB II. PELAKSANAAN KBMI.........................................................................2
2.1 Deskripsi Produk/Jasa dan Proses Produksi...................................................2
2.2 Pelayanan Pelanggan......................................................................................3
2.3 Pemasaran.......................................................................................................4
2.4 Keuangan........................................................................................................4
2.5 Manajemen Bisnis..........................................................................................6
BAB III. KONDISI KEUANGAN SAAT INI......................................................7
3.1 Laporan Laba/Rugi.........................................................................................7
3.2 Cash Flow.......................................................................................................8
BAB IV. DESKRIPSI RENCANA KEGIATAN.................................................8
LAMPIRAN..........................................................................................................10
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota, dan Dosen Pendamping......................10
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran .....................................................................25
Lampiran 3. Logo dan Track Record Bosku.....................................................27
Lampiran 4. Surat Keterangan ketua .............Error: Reference source not found
iii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1 Grafik Kondisi Keuangan Bosku............................................................7

DAFTAR TABEL
Tabel 1 Biaya Tetap ................................................................................................4
Tabel 2 biaya Variabel.............................................................................................4
Tabel 3 Rencana Biaya ............................................................................................6
Tabel 4 Tabel laba dan rugi ....................................................................................6
Tabel 5 Kondisi Keuangan (Cash flow ) Bosku saat ini...........................................7
Tabel 6 jadwal kegiatan ......................................Error: Reference source not found
iv

RINGKASAN

Bosku adalah usaha kecil mahasiswa yang bergerak di bidang penyajian


makanan. Nasi Bosku adalah salah satu produk unggulan dari Bosku. Nasi
Bosku merupakan sajian khas berselera masa kini yang cocok dinikmati kala
senggang maupun kala sempit. Dengan produksi yang berbasis masyarakat
serta mengutamakan sistem bagi hasil serta tentunya harga yang pas,
membuat Nasi Bosku menjadi makanan khas para insan asrama.Nasi Bosku
bukan sekedar nasi biasa, tetapi juga merupakan sajian pangan yang praktis
dan tidak menyusahkan konsumen dalam mengonsumsinya, pasalnya
dengan tinggal membuka Nasi Bosku , calon konsumen langsung
menemukan sendok berbahan plastik yang tentu saja tidak mengotori tangan
konsumen, selain itu dengan kemasan yang berbeda dari produk pangan
yang lain, calon konsumen dapat memilih dua pilihan dimana dapat dimakan
langsung dengan kondisi seperti box maupun dirubah box tersebut sehingga
berbentuk seperti piring, namun tentu saja menggunakan kemasan yang
ramah lingkungan, dimana box tersebut dapat terurai oleh tanah.
Segmen pasar untuk produk unggulan Bosku antara lain insan asrama,
mahasiswa, maupun bagi siapa saja yang ingin memesan produk Bosku pada
berbagai kegiatan. Produk Bosku ini akan dipasarkan melalui online
maupun offline. Secara online menggunakan berbagai media sosial yang
potensial dan secara offline menggunakan sistem kepercayaan kepada agen
reseller.

Kata Kunci : Bosku , Nasi Bosku, Makanan, Insan Asrama


18

BAB I. DESKRIPSI USAHA


.1 Latar Belakang
Salah satu upaya untuk memberdayakan potensi ekonomi bangsa serta
membangun sebuah masyarakat yang mandiri adalah melahirkan
sebanyakbanyaknya wirausahawan baru. Kewirausahaan (entrepreneurship) pada
dasarnya adalah kemandirian, terutama kemandirian ekonomi dan kemandirian
adalah keberdayaan. Upaya pembentukan calon wirausahawan baru sangatlah
tidak mudah. Hal ini dikarenakan kewirausahaan memuat nilai-nilai yang
diwujudkan dalam perilaku seseorang sebagai dasar sumber daya, tenaga
penggerak, tujuan, proses, dan tujuan hasil yang diharapkan. Jiwa kewirausahaan
ini ada pada setiap orang yang menyukai perubahan, pembaharuan, kemajuan, dan
tantangan resiko. Kewirausahaan berarti kegiatan yang membutuhkan seni dan
keterampilan untuk mengenali produk baru, menentukan cara produksi baru,
menyusun operasi untuk pengadaan produk baru, memasarkannya, serta mengatur
permodalan operasinya. Dalam arti lainnya adalah penerapan kreativitas dan
keinovasian untuk memecahkan permasalahan dan upaya untuk memanfaatkan
peluang yang dihadapi (Haqiqi 2009).
Asrama Program Pendidikan Kompetensi Umum Institut Pertanian Bogor
merupakan unit pendukung kegiatan belajar mengajar berupa asrama yang terletak
di dalam lingkungan Institut Pertanian Bogor (IPB) yang dikhususkan bagi
mahasiswa tingkat pertama yang berjumlah 3904 mahasiswa. Potensi ekonomi
yang terdapat di asrama PPKU ini sangatlah potensial untuk dikembangkan. Baik
dalam aspek sumber daya manusia, tinjauan sosiologis dan pangsa pasar.
Keseluruhannya itu terangkum dalam satu kesatuan peluang (opportunity) yang
perlu dimanfaatkan agar menghasilkan keuntungan finansial. Adanya potensi
sumber daya (resources) dan peluang itu maka yang dibutuhkan sikap
kewirausahaan (entrepreneurship) dalam memanfaatkan potensi tersebut. Sikap
kewirausahaan perlu diperlukan untuk memaksimalkan usaha. Sehingga mampu
dimanfaatkan secara baik dalam menghasilkan keuntungan sebanyak-banyaknya.
Namun selama ini peluang tersebut belum dimaksimalkan menjadi usaha yang
potensial untuk menghasilkan uang sebagai penambah penghasilan. Oleh karena
itu di asrama PPKU terdapat program peminatan bakat yang disebut Wirausaha
Muda. Bygrave mengatakan bahwa ada tiga komponen utama dalam membangun
sebuah usaha, peluang (opportunity), kemampuan manajemen tim
(entrepreneurship), dan sumber daya (resources) (Haqiqi 2009). Ketiga
komponen ini dimiliki oleh Asrama PPKU. Dengan demikian Asrama PPKU
dengan wirausaha mudanya mampu mengembangkan beberapa jenis kegiatan unit
usaha yaitu berupa produk:
1. Makanan Berat : Nasibosku.
2. Makanan ringan : Crispypump, Risol ayam.
3. Oleh-oleh : Coklat kacang Bogor , Brownis Rumput laut, Cake
pumkin.

Produk-produk tersebut yang akan di kembangkan dan dijual oleh


Wirausaha muda dengan brand Bosku.
Secara konseptual wirausaha muda asrama berasaskan pada social
enterprise. Yaitu unit usaha yang diciptakan untuk memenuhi kebutuhan sosial
19

kelompok (Firdaus 2014). Dalam artian berusaha mengambil keuntungan


setinggitingginya demi kepentingan kesuksesan program wirausaha muda asrama.
Dimana keuntungan tidak hanya dinikmati perorangan akan tetapi ditujukan untuk
kepentingan bersama. Semua keuntungan dikembalikan lagi ke wirausaha muda
untuk menutupi anggaran program yang akan dicanangkan yaitu 20 % keuntungan
usaha dialokasikan ke wirausaha muda untuk menutupi anggaran operasional
secara umum, Sedangkan 80 % selebihnya dialirkan ke biaya pengembangan
usaha seperti penambahan kapasitas modal usaha, pengembangan produk dan
pengembangan pasar.
Konsep Social entrepreneurship juga mengandung makna bahwa kegiatan
manajemen juga bersifat menumbuhkan dan memberdayakan para personil yang
bekerja di dalamnya. Hubungan yang terbentuk di dalam wirausaha muda
sebagaimana layaknya komunitas pembelajar. Social entrepreneurship ini juga
berarti bahwa manajemen bertujuan agar kegiatan manajerial yang dijalankan
lebih mengutamakan sisi pembelajaran bagi pihak yang terlibat di dalamnya
(Firdaus 2014). Insan asrama dapat mengembangkan potensi yang dimilikinya di
asrama. Wirausaha muda asrama memiliki slogan “Dari Kamu Untuk Asrama”
building image ini mulai dibangun sejak produk nasibosku. Tujuannya adalah
agar lebih mendekatkan wirausahamuda ke insan asrama. Sehingga memunculkan
daya market yang lebih tinggi. Berdasarkan gambaran situasi tersebut, maka
diperlukan penguatan ekonomi asrama melalui pelatihan bisnis bagi insan asrama
dan dibentuknya sosial bisnis di asrama PPKU. Diharapkan dengan adanya
program pelatihan bagi insan asrama ini, dapat membantu meningkatkan
perekonomian insan asrama, Serta diharapkan dapat meningkatkan mental
wirausaha sehingga mereka tidak bergantung pada orang tua dan mampu
memberdayakan dirinya sendiri serta orang lain. Sehingga setelah lulus dari
asrama PPKU mempunyai bekal keterampilan dan keahlian yang cukup sebagai
calon wirausahawan muda.
1.2 Luaran dan Manfaat yang Diharapkan
1. Meningkatkan kemampuan kewirausahaan Insan Asrama dengan
terbentuknya Sosial Bisnis di Asrama PPKU
2. Memberikan pelatihan bisnis bagi Insan Asrama PPKU sebagai upaya
penguatan ekonomi Asrama
3. Meningkatkan mental wirausaha Insan Asrama sehingga tidak
bergantung lagi pada orang tua
4. Menanamkan jiwa kemandirian dan pemberdayaan Insan Asrama serta
masyarakat sekitar
5. Memberikan bekal keterampilan dan keahlian yang cukup sebagai calon
wirausahawan muda setelah lulus dari Asrama PPKU

BAB II. PELAKSANAAN KBMI

2.1 Deskripsi Produk dan Proses Produksi


20

2.2 Pelayanan Pelanggan


Pelayanan pelanggan perusahaan Bosku kami sampaikan dalam bentuk
analisis STP. Analisis STP berguna bagi Bosku untuk melihat peluang-peluang
bisnis yang akan dilakukan, diuraikan sebagai berikut:
1. Segmentation
Segmentasi konsumen Bosku dalam hal ini berdasarkan tiga jenis
segmentasi, yaitu geografis, demografis, dan psikografis. Secara geografis,
konsumen kami bisa mencakup semua daerah di IPB dan sekitar kampus, namun
kami akan mencoba fokus pada potensi permintaan konsumen di asrama PPKU
IPB terlebih dulu. Sedangkan secara demografis, produk Bosku memang
ditujukan khususnya untuk mahasiswa (mahasiswa PPKU) khususnya yang
tinggal di asrama. Prakiraan usia konsumen mulai dari 16-24 tahun. Segmentasi
secara psikografis, produk Bosku ini menyasar pada konsumen dengan
keterbatasan waktu, gaya hidup praktis yang cenderung ingin sesuatu yang instan
tapi tetap sehat.
2. Targetting
Secara lebih spesifik, produk kami ditujukan bagi mahasiswa atau acara
organisasi, contohnya: Senior Resident, Badan eksekutif mahasiswa IPB,
Lembaga Dakwah Remaja Masjid, dll,.

3. Positioning

2.3 Pemasaran
Strategi pemasaran Bosku berdasarkan pendekatan 4P yakni sebagai berikut:
a. Product
Berupa produk nasi bosku yang merupakan nasi dalam kemasan box yang
diberi topping potongan ayam dan saus serta ditambah dengan daun selada
b. Place
Dijual di lingkungan kampus dan sekolah (kalangan mahasiswa dan
pelajar) serta dijual secara online (Khusus pemesanan).
c. Price
Nasi bosku Rp. 7000/ box
d. Promotion
Media online (Instagram), melalui testimoni konsumen, dan bazar.
21

2.4 Keuangan
Tabel 1. Biaya Tetap

Atribut Biaya (Rp) Biaya (Rp)

Akomodasi, transportasi, dan


Marketing
20,000 20,000
[Biaya per 250 pcs]

Gaji Pegawai [per 6 bulan] 1,500,000 1,500,000

Sabun Pencuci piring


47,500 47,500
(3)

Wajan Besar 200,000 200,000

Talenan Besar 25,000 25,000

Pisau Besar 86,000 86,000

X Banner 85,000 85,000

Kompor gas 300,000 300,000

Celemek 25,000 25,000

Lap Serbet 18,000 18,000


22

Sewa Tempat Produksi/ 6 bulan 10,000,000 10,000,000

Total Biaya 24,786,500 24,786,500

12,306,500
Tabel 2. Biaya
Variabel
Material Jumlah Harga Satuan (Rp) Total Harga (IDR)

Label merk 250 Pcs 250 62,500


Box 250 Pcs 1,000 250,000
Sendok Plastik 250 Pcs 700 175,000
Gula
Garam
250
Bumbu Penyedap 2000 500,000
porsi
Tabung Gas 3 kg 12 23,000 276,000
Tepung terigu 15 kg 12,000 180,000
Minyak 20 Liter 23,000 460,000
30
Ayam Potong (Dada) 40,000 1,200,000
potong
100
Beras 10,000 1,000,000
liter
250
Saus 1,000 250,000
porsi
250
Sayuran 1,000 250,000
porsi
Total Biaya 4,603,500

Tabel 3. Rancangan Biaya

2.5 Manajemen Bisnis

A. Customer Segment
.
B. Value Propositions
C. Channels
.
23

D. Costumer Realationship
E. Key Partnerships
.
F. Key Resources
G. Key Activities
H. Revenue Streams
I. Cost Structures
BAB III. KONDISI KEUANGAN SAAT INI

1.1 Laporan Laba/Rugi

BAB IV. DESKRIPSI RENCANA KEGIATAN

Tabel 6. Jadwal Kegiatan


LAMPIRAN

Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota, dan Dosen Pendamping

Biodata Ketua Pelaksana

A. Identitas Diri
Biodata Anggota 1
B. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Fazrina Andriani Sakinah Lubis

2 Jenis Kelamin Perempuan

3 Program Studi Teknik Sipil dan Lingkungan

4 NIM F44160051

5 Tempat dan tanggal lahir Medan, 10 Agustus 1998

6 Email fazrinalubis98@gmail.com

7 Nomor telepon 082167750991

C. Kegiatan Kemahasiswaan yang sedang/pernah diikuti


No. Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat

1. Senior Resident 55 Senior Resident 2018 – 2019


Pendamping Club

2. MPKMB IPB 54 Anggota Penjaga 2017-2018


Kelompok
24

D. Penghargaan yang Pernah Diterima


No. Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun

1. Mahasiswa Berprestasi Institut Pertanian Bogor 2016

SIL

2. Lolos Seleksi Abstrak CIP Universitas Indonesia 2016


UI

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah
benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di
kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya
sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi


salah satu persyaratan dalam pengajuan Hibah Program Kompetisi Bisnis
Mahasiswa Indonesia.

Bogor, 22 maret 2019


Pengusul

(Fazrina Andriani Sakinah Lubis )

2. Anggota dua pelaksana


25

E. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Wulan Sari Putri Hidayat

2 Jenis Kelamin Perempuan

3 Program Studi Ilmu Keluarga dan Konsumen

4 NIM I24160026

5 Tempat dan tanggal lahir Sumedang, 26 Mei 1998

6 Email sph.wulan26@gmail.com

7 Nomor telepon 089671909088

F. Kegiatan Kemahasiswaan yang sedang/pernah diikuti


No. Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat

1 Lembaga Pengajaran Sekretaris Divisi 2016 - 2018 IPB


Quran Hubungan Eksternal

4 Senior Resident 55 Senior Resident 2018 - 2019 IPB


Pendamping Dewan
Gedung

G. Penghargaan yang Pernah Diterima


No. Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun

1 Delegasi Abang None SMAN 32 Jakarta 2015


Buku Jakarta 2015

2 Delegasi Debate SMAN 32 Jakarta 2015


Competition

3 Favorite Speech of SMAN 32 Jakarta 2015


Ceremony

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah
benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di
kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya
sanggup menerima sanksi.
26

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi


salah satu persyaratan dalam pengajuan Hibah Program Kompetisi Bisnis
Mahasiswa Indonesia.

Bogor, 22 maret 2019


Pengusul

(Wulan Sari Putri Hidayat)

Biodata Anggota 3
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Syarif Ikbar
2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi Teknik Sipil dan Lingkungan
4 NIM F44180001
5 Tempat dan tanggal lahir Talawi, 18 Agustus 1999
6 Email arifikbar81 @gmail.com
7 Nomor telepon 082288361636

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Institusi SD Negeri 19 SMP Negeri 3 SMA Negeri 2
Sijantang Koto Sawahlunto Sawahlunto
Jurusan - - IPA
Tahun Masuk-Lulus 2007 – 2013 2013- 2015 2015–
2018

C. Usaha/Kegiatan kewirausahaan yang pernah diikuti

No. Nama kegiatan Jenis kegiatan Waktu dan Tempat


1 Student Market Reseller makanan 2018-sekarang di Institut
Pertanian Bogor
2 Wirausaha Muda Organisasi 2018-sekarang di Institut
Kemahasiswaan Pertanian Bogor

D. Penghargaan dalam 10 tahun terakhir

No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Tahun


Penghargaan
27

1 Juara 3 Lomba Menggambar Dinas Lingkungan Hidup 2014


Sawahlunto
1 Juara 2 Lomba Cerdas Cermat Dinas Pendidikan Kota 2014
Sawahlunto
2 Juara 2 Lomba Cerdas Cermat Dinas Pendidikan Kota 2016
Sawahlunto
3 Duta Forum Anak Nasional Kota Kementerian 2016
Sawahlunto Pemberdayaan
Perempuan dan
Perlindungan Anak
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah
benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di
kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya
sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi


salah satu persyaratan dalam pengajuan Hibah Program Kompetisi Bisnis
Mahasiswa Indonesia.

Bogor, 22 maret 2019


Pengusul

(Syarif Ikbar)

A. Identitas Diri
Biodata Anggota 3

A. Identitas Diri

Justifikasi Anggaran Program Rencana Bisnis Mahasiswa Indonesia

Biaya Operasional

a. Biaya Tetap

b. Biaya Produksi
28

c. Biaya Promosi dan akomodasi (1 Bulan)


27

Anda mungkin juga menyukai