Anda di halaman 1dari 2

MEMAKSIMALKAN FUNGSI BENDUNGAN SEBAGAI SARANA PENDUKUNG PLTA

DI INDONESIA

(Dinda Fajar Restuningsih − Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Akuntansi)

Indonesia dikenal dengan negara yang 70% wilayahnya adalah lautan. Terbentuk dari
banyaknya pulau-pulau yang tersebar dan dekat dengan air membuat Indonesia memiliki ban
yak bendungan. Dengan faktanya lebih dari separuh wilayah Indonesia adalah air tidak memb
uat negara ini terbebas dari kekeringan. Berbekal tanah yang kebanyakan subur karena wilaya
h beriklim tropis dan menjadi jalur deretan gunung berapi sangat menguntungkan bila menga
ndalkan sektor pertaninan dan perkebunan. Peranan bendungan sangat penting dalam hal ini,
untuk menjamin selalu tersedianya air yang baik untuk kesuburan tanah.

Pemerintah juga memperhatikan hal ini, pentingnya bendungan. Namun bendungan ti


dak hanya menjadi tempat tampung air dengan skala yang besar saja, sudah banyak bendunga
n di Indonesia menyertakan PLTA (Pembangkit Listrik Tenaga Air) di dalamnya. Namun tida
k semua bendungan memiliki PLTA karena bila dihitung biaya pembuatan PLTA ini cukup m
ahal jadi membutuhkan biaya selain dari pemerintah tapi juga harus ada andil investor lainny
a. Biaya besar yang dikeluarkan akan setimpal dengan hasilnya nanti karena harga listrik aka
n jauh lebih murah menggunakan dari energi air ini dibanding dari menggunakan bahan bakar
fosil.

Pemerintah bisa mengandeng investor dari luar dan dalam negeri untuk membangun P
LTA di program 61 bendungan yang nanti selesai pada tahun 2024 itu. Untuk mewujudkan su
ksesnya transisi penggunaan energi dari berbahan fosil ke yang terbarukan dan ramah lingkun
gan seperti PLTA ini memang mahal tapi sangat menguntungkan terlebih melihat potensi yan
g besar di Indonesia jadi sebisa mungkin kita manfaatkan keuntungan yang ada.

Anda mungkin juga menyukai