Anda di halaman 1dari 79

BUKU JURNAL HARIAN MAHASISWA

PROGRAM PENGALAMAN LAPANGAN(PPL)


UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR

Nama Mahasiswa : Adam Malik


NIM : 1894041049
Jurusan/Prodi : Pendidikan Ekonomi
Fakultas : Ekonomi dan Bisnis
Alamat Rumah : BTN Tamarunang Indah B4 No. 28
Sekolah Latihan : SMA Negeri 1 Malunda
Guru Pembimbing : Ali Cekdam, S.Pd
Dosen Pembimbing : Ir. Rahmansyah, S.Pd., M.T
Waktu PPL : Oktober – Desember 2021

PUSAT LAYANAN PPL/


PRAKTIK PENGALAMAN PROFESI &
PRAKTIK INDUSTRI/PKL
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
2021

1
Tim Penyusun:

 Dr. Widya Karmila Sari , S.Pd., M.Pd. (Kepala Pusat Layanan


PPL/PPP & PI/PKL UNM)
 Syakhruni, S.Pd., M.Sn. (Sekretaris Pusat Layanan PPL/PPP &
PI/PKL UNM)
 Drs. Yabu M, M.Sn. (Dosen FSD UNM)
 Badaruddin Anwar, S.Pd., M.Pd. (Dosen FT UNM)
 Prof. Dr. H. Akmal Hamsa, M.Pd. (Dosen FBS UNM)
 Dr. Muhammad Akbal, M. Hum. (Dosen FIS UNM)
 Drs. Masjumi Nur, M.Pd. (Dosen FIK UNM)
 Drs. Muhammad Yusuf Ngampo, M.M. (Dosen FE UNM)
 Dr. Mufa’adi, M.Si (Dosen FIP UNM)
 Dr. Muhammad Anwar, M.Si (Dosen FMIPA UNM)

2
TATA TERTIB MAHASISWA PPL
1. Sebelum mengikuti Program Pengalaman Lapangan di sekolah latihan,
mahasiswa wajib mengikuti pembekalan PPL yang dilaksanakan oleh
Pusat Layanan PPL/PPP & PI/PKL, disamping memenuhi persyaratan
lain yang ditetapkan.
2. Pada awal kegiatan PPL, mahasiswa wajib membuat jadwal kegiatan
PPL dengan mengacu pada Form-1 dan program kegiatan PPL (Form-
2) yang telah disiapkan. Program kegiatan harus mendapat persetujuan
dari guru pembimbing, dosen pembimbing, dan kepala sekolah.
3. Selama mengikuti kegiatan PPL di sekolah latihan, mahasiswa
diwajibkan:
a. Mengikuti dan melaksanakan secara sungguh-sungguh semua
program kegiatan PPL dengan sistem magang secara penuh;
b. Mengisi daftar hadir (absensi) yang telah disiapkan;
c. Mencatat kegiatan harian dan pengalaman atau masukan yang
bermakna yang didapat dari kegiatan PPL pada Buku Jurnal Harian
PPL (Form-3) yang dilegalisasi oleh narasumber terkait sesuai
petunjuk;
d. Melaksanakan tugas-tugas, arahan, dan bimbingan yang diberikan
oleh para pengasuh dan pembimbing dengan sebaik-baiknya;
e. Berpakaian sopan, rapi, bersih dengan warna atas putih dan bawah
gelap, rambut ditata rapi (tidak gondrong) dengan tata rias yang
tidak berlebihan;
f. Bersikap dan berperilaku sopan pada semua staf pengasuh sekolah
latihan;
g. Selalu berusaha menjaga nama baik almamater.
4. Setelah selesai mengikuti PPL, sebelum meninggalkan sekolah latihan/
kembali ke kampus, mahasiswa wajib mengembalikan/
mempertanggungjawabkan semua fasilitas sekolah/pribadi yang
dipinjam selama kegiatan PPL, serta menyampaikan ucapan terima
kasih kepada semua pengasuh, kepala sekolah dan guru pembimbing.

3
PETUNJUK PENGISIAN BUKU JURNAL HARIAN MAHASISWA
1. Buku Jurnal Harian Mahasiswa (BJHM) berisi uraian tentang jadwal
kegiatan mahasiswa, program kegiatan PPL, uraian kegiatan harian, dan
catatan-catatan lainnya.
2. Mahasiswa diwajibkan mengisi identitas sesuai permintaan.
3. Mahasiswa diwajibkan menulis daftar kegiatan pada jadwal kegiatan
mahasiswa PPL yang telah disiapkan (Form-1).
4. Mahasiswa membuat program kegiatan PPL pada Form-2 dengan cara:
a. Menuliskan uraian program kegiatan selama melaksanakan PPL di
sekolah latihan, yakni: kegiatan observasi-orientasi lapangan,
kegiatan mengajar (terbimbing dan mandiri), kegiatan non-mengajar
(administrasi, pengenalan sekolah, bimbingan siswa, ekstra
kurikuler), ujian, dan perpisahan/penarikan dari sekolah latihan pada
kolom yang tersedia;
b. Mencantumkan rentangan waktu pelaksanaan dan keterangan
(narasumber);
c. Mengkonsultasikan program kegiatan yang telah dibuat dan
dilegalisir oleh guru pembimbing, dosen pembimbing, dan kepala
sekolah. Model Program Kegiatan PPL (lihat contoh pada hlm.5).
5. Mahasiswa wajib mengisi kegiatan harian yang dilakukan, yakni
sebagai berikut:
a. Mengisi kegiatan harian setiap hari sesuai dengan kegiatan yang
dilakukan;
b. Menuliskan waktu (hari dan tanggal) serta uraian setiap kegiatan
yang dilakukan dan hasil dari kegiatan tersebut pada kolom yang
tersedia dalam Format isian yang telah disiapkan;
c. Setiap kegiatan tersebut harus dilegalisasi oleh narasumber dengan
cara membubuhkan tanda tangan pada kolom yang tersedia.
6. Pada halaman belakang dicantumkan catatan dari dosen pembimbing
(Form-4) maupun guru pembimbing (Form-5).
Catatan ini bisa berupa pujian, saran, kritik maupun yang lainnya.
Sodorkanlah Format tersebut kepada dosen pembimbing dan guru
pembimbing.

4
7. Apabila ada tim monitoring yang datang, sodorkanlah buku jurnal
Saudara kepada beliau dan mohon untuk mengisi hal-hal yang
diperlukan sesuai kolom pada Form-6.
8. Pada catatan mahasiswa (Form-7), mahasiswa diharapkan membuat
catatan khusus berupa saran, kendala, maupun hal-hal lain yang perlu
disampaikan kepada Pusat Layanan PPL/PPP & PI PKL/untuk
penyempurnaan pelaksanaan PPL selanjutnya.

Kepala Pusat Layanan PPL/PPP &


PI/PKL

Dr. Widya Karmila Sari A., S.Pd., M.Pd.

5
Form-1
JADWAL KEGIATAN MAHASISWA PPL

Hari/Tanggal Pukul Kegiatan Keterangan


Jum’at, 10.00 - Penerimaan dan Pembekalan Terlaksana
15 Oktober Selesai Serta Pembagian Guru Pamong
2021 Bagi Mahasiswa KKN-PPL
Terpadu UNM di SMA Negeri 1
Malunda
Sabtu, 09.00 - Pembekalan dan Pembagian Terlaksana
16 Oktober Selesai Kelas Oleh guru Pamong
2021
Senin, 15.30 - Pembekalan dan Pengambilan Terlaksana
17 Oktober Selesai Buku Pegangan Di Sekolah
2021
Sabtu, 08.00 - Perkenalan Mahasiswa KKN- Terlaksana
23 Oktober Selesai PPL Terpadu UNM di Kelas X
2021 MIPA 2 Secara Daring
Sabtu, 08.15 – Pembelajaran Secara Tatap Muka Terlaksana
30 Oktober 10.00 Di Kelas X MIPA 2
2021
Sabtu, 08.15 – Pembelajaran Secara Tatap Muka Terlaksana
6 November 10.00 Di Kelas X MIPA 2
2021
Senin, 09.00 – Mengikuti Rapat Kerja Sekolah Terlaksana
22 November Selesai
2021
Sabtu, 08.15 - Pembelajaran Secara Daring Di Terlaksana
4 Desember Selesai Kelas X MIPA 2
2021
Selasa, 12.30 - Pelaksanaan Penilaian Akhir Terlaksana
7 Desember Selesai Semester (PAS) di SMAN 1
2021 Malunda
Rabu, 07.30 - Pelaksanaan Penilaian Akhir Terlaksana
8 Desember Selesai Semester (PAS) di SMAN 1

6
2021 Malunda
Kamis, 07.30 - Pelaksanaan Penilaian Akhir Terlaksana
9 Desember Selesai Semester (PAS) di SMAN 1
2021 Malunda
Jumat, 07.30 - Pelaksanaan Penilaian Akhir Terlaksana
10 Desember Selesai Semester (PAS) di SMAN 1
2021 Malunda
Sabtu, 07.30 - Pelaksanaan Penilaian Akhir Terlaksana
11 Desember Selesai Semester (PAS) di SMAN 1
2021 Malunda
Senin, 07.30 - Pelaksanaan Penilaian Akhir Terlaksana
13 Desember Selesai Semester (PAS) di SMAN 1
2021 Malunda
Selasa, 07.30 - Pelaksanaan Penilaian Akhir Terlaksana
14 Desember Selesai Semester (PAS) di SMAN 1
2021 Malunda
Rabu, 07.30 - Pelaksanaan Penilaian Akhir Terlaksana
15 Desember Selesai Semester (PAS) di SMAN 1
2021 Malunda
Sabtu, 10.00 - Pemeriksaan Lembar Jawaban Terlaksana
18 Desember Selesai Siswa
2021
Minggu, 07.09 Penginputan Nilai-Nilai Siswa Terlaksana
19 Desember Ke Guru Mata Pelajaran LM.
2021 Ekonomi
Senin, 10.00 Penarikan Mahasiswa KKN-PPL Terlaksana
20 Desember Terpadu di SMAN 1 Malunda
2021

Catatan :
........................................................................................................................
........................................................................................................................
........................................................................................................................
........................................................................................................................
........................................................................................................................

7
CONTOH PROGRAM KEGIATAN DI SEKOLAH LATIHAN

Keterangan
Program Kegiatan Waktu (Narasumber)
I. Kegiatan Mengajar
1. Observasi-Orientasi:
a. Mengenal lingkungan Kepala Sekolah/
kelas. Wakasek. I
b. Mengenal pembuatan (disesuaikan)
RPP dan program cawu Disesuaikan
tahunan. Guru pembimbing
c. Observasi guru Bid.
Studi dan guru model Guru pembimbing
(minimal 3 orang).
2. Berlatih mengajar Guru pembimbing/
Disesuaikan
(terbimbing). Dosen pembimbing
3. Berlatih mengajar Guru pembimbing/
Disesuaikan
(mandiri). Dosen pembimbing
II. Kegiatan Non-Mengajar
1.Mengenal administrasi Kepala Sekolah/
sekolah (kesiswaan, Wakasek. I
Disesuaikan
perlengkapan keuangan, (disesuaikan)
kepegawaian).
2.Mengenal pengelolaan Kepala Sekolah, TU
Disesuaikan
sekolah secara umum. Petugas yang ditunjuk
3.Mengenal pengelolaan
bimbingan belajar dan
Disesuaikan Unit BK
penanganan anak
bermasalah.
Wakasek
4.Mengenal pembinaan Osis Disesuaikan
Pembina Osis
5. Mengenal pengelolaan
Pengelola Lab.
Lab. IPA/Bhs/IPS sesuai Disesuaikan
terkait.
kondisi sekolah latihan.

8
6. Mengenal pengelolaan Pengelola/Pembina
Disesuaikan
Perpustakaan sekolah. Perpustakaan Sek.
7.Mengikuti rapat sekolah;
pembinaan disiplin siswa/ Disesuaikan Kepala Sekolah
karyawan.
8.Kegiatan lain-lainnya. Disesuaikan Kepala Sekolah
III. Kegiatan Ekstra Kurikuler
1. Bidang olah raga Disesuaikan Ka Pembina olahraga
2. Bidang kesenian Disesuaikan Pembina kesenian
IV. Menyusun Laporan PPL Disesuaikan Guru pembimbing/
Dosen pembimbing
Kepala Sekolah
V. Ujian PPL Disesuaikan Guru pembimbing/
Dosen pembimbing
VI. Perpisahan/Penarikan Disesuaikan Kepala Sekolah
dan UPT-PPL
Makassar, .......................
Menyetujui:
Guru Pembimbing, Mahasiswa Praktikan,

............................................. .........................................
NIP NIM

Mengetahui:
Kepala Sekolah, Dosen Pembimbing,

............................................. ..........................................
NIP NIP

9
Form -2
PROGRAM KEGIATAN PPL DI SEKOLAH LATIHAN

Keterangan
No. Program Kegiatan Waktu
(Narasumber)
I Kegiatan Mengajar
1. Observasi-Orientasi :
a. Mengenal
lingkungan Kepala
sekolah. Sekolah/Wakase
k1
b. Mengenal
Oktober 2021
lingkungan
kelas. Guru
c. Mengenal Pembimbing
pembuatan RPP
dan silabus. Wakasek. 1/Guru
d. Observasi guru Pembimbing
Bid. Studi dan
guru model.
2. Berlatih mengajar Oktober 2021 Guru
(terbimbing). Pembimbing
3. Berlatih mengajar Oktober 2021 Guru
(mandiri). Pembimbing
II Kegiatan Non-Mengajar
1. Mengenal administrasi Kepala Sekolah/
sekolah (kesiswaan, Oktober 2021 Wakasek. I
perlengkapan
keuangan,kepegawaian).
2. Mengenal Oktober 2021 Kepala Sekolah/
pengelolaan sekolah Wakasek
secara umum.
3. Mengenal Oktober – Unit BK
pengelolaan November 2021
bimbingan
belajar dan
10
penanganan anak
bermasalah.
4. Mengenal pembinaan November 2021 Pembina OSIS
Osis
5. Mengikuti rapat kerja 22 November Kepala Sekolah
sekolah; 2021
6. Kegiatan lain-
lainnya.
a.

11
Keterangan
No. Program Kegiatan Waktu (Narasumber)

Malunda, 19 Desember 2021


Menyetujui:
Guru Pembimbing, Mahasiswa Praktikan,

Ali Cekdam, S.Pd Adam Malik


NIM. 1894041049

Mengetahui:

Kepala Sekolah, Dosen Pembimbing,

Drs. Mukhtar Hadi, M.Pd Ir. Rahmansyah, S.Pd., M.T


NIP. 19671231 200312 1 057 NIP.

12
Form-3
URAIAN KEGIATAN HARIAN MAHASISWA PPL

Hari/Tgl/
Uraian Kegiatan Tanda Tangan
Waktu

13
Hari/Tgl/
Uraian Kegiatan Tanda Tangan
Waktu

14
Hari/Tgl/
Uraian Kegiatan Tanda Tangan
Waktu

15
Hari/Tgl/
Uraian Kegiatan Tanda Tangan
Waktu

16
Hari/Tgl/
Uraian Kegiatan Tanda Tangan
Waktu

17
Hari/Tgl/
Uraian Kegiatan Tanda Tangan
Waktu

18
Hari/Tgl/
Uraian Kegiatan Tanda Tangan
Waktu

19
Hari/Tgl/
Uraian Kegiatan Tanda Tangan
Waktu

20
Hari/Tgl/
Uraian Kegiatan Tanda Tangan
Waktu

21
Hari/Tgl/
Uraian Kegiatan Tanda Tangan
Waktu

22
Hari/Tgl/
Uraian Kegiatan Tanda Tangan
Waktu

23
Hari/Tgl/
Uraian Kegiatan Tanda Tangan
Waktu

24
Hari/Tgl/
Uraian Kegiatan Tanda Tangan
Waktu

25
Hari/Tgl/
Uraian Kegiatan Tanda Tangan
Waktu

26
Hari/Tgl/
Uraian Kegiatan Tanda Tangan
Waktu

27
Form-4
CATATAN DOSEN PEMBIMBING
Hari/Tgl. Uraian Tanda Tangan

28
Form-5
CATATAN GURU PEMBIMBING

Hari/Tgl. Uraian Tanda Tangan

29
Form-6
CATATAN TIM MONITORING

Hari/Tgl. Uraian Tanda Tangan

30
Form-7
CATATAN MAHASISWA

Hari/Tgl. Uraian Tanda Tangan

31
32
BUKU PENILAIAN MAHASISWA
PROGRAM PENGALAMAN LAPANGAN(PPL)
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR

Nama Mahasiswa : Adam Malik


NIM : 1894041049
Jurusan/Prodi : Pendidikan Ekonomi
Fakultas : Ekonomi dan Bisnis
Alamat Rumah/Telp. : BTN Tamarunang Indah B4 No. 28
Sekolah Latihan : SMA Negeri 1 Malunda
Guru Pembimbing : Ali Cekdam, S.Pd
Dosen Pembimbing : Ir. Rahmansyah, S.Pd., M.T
Waktu PPL : Oktober – Desember 2021

PUSAT LAYANAN PPL/


PRAKTIK PENGALAMAN PROFESI &
PRAKTIK INDUSTRI/PKL
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
2021

33
Tim Penyusun:

 Dr. Widya Karmilasari, S.Pd., M.Pd. (Kepala UPT-PPL UNM)


 Syakhruni, S.Pd., M.Sn. (Sekretaris UPT-PPL UNM)
 Drs. Yabu M, M.Sn. (Dosen FSD UNM)
 Badaruddin Anwar, S.Pd., M.Pd. (Dosen FT UNM)
 Dr. H. Akmal Hamsa, M.Pd. (Dosen FBS UNM)
 Dr. Muhammad Akbal, M. Hum. (Dosen FIS UNM)
 Drs. Masjumi Nur, M.Pd. (Dosen FIK UNM)
 Drs. Muhammad Yusuf Ngampo, M.M. (Dosen FE UNM)
 Dr. Mufa’adi, M.Si (Dosen FIP UNM)
 Dr. Muhammad Anwar, M.Si (Dosen FMIPA UNM)

34
PETUNJUK
1. PENILAIAN PROGRAM PENGALAMAN LAPANGAN
MENCAKUP 6 KOMPONEN:
a. Laporan hasil observasi/orientasi dan rencana kegiatan PPL
b. Penilaian dalam pelaksanaan praktik mengajar
c. Penampilan dalam ujian praktik mengajar
d. Penampilan dalam pelaksanaan latihan tugas non-mengajar
e. Penampilan personal dan sosial
f. Laporan akhir PPL

2. SKOR YANG DIGUNAKAN DALAM PENILAIAN

Derajat Nilai Nilai


Penguasaan (%) dengan Angka dengan Huruf
91 – 100 3,76 – 4,00 A.
86 – 90 3,26 – 3,75 A-
81 – 85 3,01 – 3,25 B+
76 – 80 2,76 – 3,00 B
71 – 75 2,26 – 2,75 B-
66 – 70 2,01 – 2,25 C+
61 – 65 1,76 – 2,00 C
56 – 60 1,01 – 1,75 C-
51 – 55 0,09 – 1,00 D
< 50 0,00 – 0,08 E

*Catatan:
Derajat Pengusaan adalah hasil penilaian guru pamong terhadap
pengusaan mahasiswa pada enam komponen yang ada, sedangkan
pengisian nilai S1 s/d S6 tetap menggunakan Nilai dengan Angka 0 -
4,00.

35
3. SKOR AKHIR DITETAPKAN BERDASARKAN RUMUS

S1+2S2+3S3+2S4+S5+S6
SA = = .....................
10
Keterangan:
S1 = Skor laporan observasi/orientasi dan rencana kegiatan PPL dengan
bobot 1,
S2 = Skor penampilan dalam praktik mengajar dengan bobot 2,
S3 = Skor penampilan dalam ujian praktik mengajar dengan bobot 3.
S4 = Skor penilaian dalam pelaksanaan tugas non-mengajar dengan
bobot 2,
S5 = Skor penampilan pribadi dan sosial dengan bobot 1,
S6 = Skor laporan akhir pelaksanaan PPL dengan bobot 1

36
Contoh Penilaian:
S1 : 3,80
S2 : 3,90 3,80+2(3,90)+3(3,90)+2(3,70)+3,8+4,00
S3 : 3,90 Jadi: SA = = 3,75 (A-)
S4 : 3,70 10
S5 : 3,80
S6 : 4,00

Derajat
Nilai Nilai
Penguasaan (%)
dengan Angka dengan Huruf
*
91 – 100 3,76 – 4,00 A.
86 – 90 3,26 – 3,75 A-
81 – 85 3,01 – 3,25 B+
76 – 80 2,76 – 3,00 B
71 – 75 2,26 – 2,75 B-
66 – 70 2,01 – 2,25 C+
61 – 65 1,76 – 2,00 C
56 – 60 1,01 – 1,75 C-
51 – 55 0,09 – 1,00 D
< 50 0,08 – 0,00 E

Catatan:
1) Batas kelulusan dengan skor minimal 2,86 – 3,00 (B)
2) Nilai B-, C+, C, C-, D, dan E dinyatakan tidak lulus.
3) Selain nilai A sampai dengan nilai E, digunakan pula nilai K dan
nilai T. Nilai K (nilai Kosong), yaitu nilai yang diberikan kepada
mahasiswa yang mengundurkan diri dari program PPL atau tidak
melaksanakan tugas sebagai mahasiswa PPL. Sedang nilai T (nilai
Tunda) yaitu nilai dimana satu atau lebih dari enam (6) komponen
persyaratan tidak terpenuhi.

37
4. BATAS SKOR KELULUSAN ADALAH 2,76 – 3,00 (B)
1. Laporan Observasi dan Perencanaan (S1)
Yang dinilai adalah kualitas laporan hasil observasi/orientasi dan
perencanaan PPL terdiri atas:
1) Kelengkapan Laporan (Sa) dengan bobot 2

Skala Penilaian
No. Aspek yang dinilai Keterangan
0 – 4,00
1. Gambaran keadaan sekolah
2. Gambaran permasalahan
3. Rencana kegiatan PPL
Jumlah

Skor Rata-Rata (Sa) = ..................

2) Teknik pembuatan laporan (Sb) dengan bobot 1

Skala Penilaian
No. Aspek yang dinilai Keterangan
0 – 4,00
1. Sistematika
2. Keaslian
3. Teknik Penulisan
4. Bahasa
Jumlah

Skor Rata-Rata (Sb) =......................


2Sa + Sb
S1 = = ..................
4

38
Malunda, 19 November 2021
Dosen Pembimbing. Guru Pembimbing,

(Ir. Rahmansyah, S.Pd., M.T) (Ali Cekdam, S.Pd)

2. Latihan Praktik Mengajar (S2)

a. Yang dinilai adalah penampilan mahasiswa dalam latihan mengajar


secara berkala (misalnya, setiap empat kali berturut-turut berlatih)
dengan menggunakan APKG, yang mencakup 3 (tiga) aspek, yaitu: (a)
Rencana Pembelajaran, (b) Prosedur Pembelajaran, (c) Hubungan antar
pribadi dan sosial selama pembelajaran.
b. Cara Penilaian:
Skor SPKG
Periode Latihan Ke 0 – 4,00 Keterangan
1.
2.
3.
4.
5.
Jumlah

ƩSPKG
S2 = = ................
N

39
Keterangan:
ƩSPKG = Jumlah skor SPKG
N = Banyak kalinya penilaian periode latihan

Malunda, 19 November 2021


Dosen Pembimbing. Guru Pembimbing,

(Ir. Rahmansyah, S.Pd., M.T) (Ali Cekdam, S.Pd)

40
3. Ujian Praktik Mengajar

a. Yang dinilai penampilan mahasiswa pada praktik mengajar dengan


menggunakan APKG. Pada dasarnya ujian praktik mengajar itu hanya
dilakukan satu kali saja, kecuali bagi mahasiswa yang harus
mengulangi (boleh lulus) ujian.

b. Cara Penilaian:
Pengisian S3 atau SPKG berdasarkan APKG yang berada pada
halaman 49 s/d 72

S3 = SPKG = ...............

Malunda, 19 November 2021


Dosen Pembimbing. Guru Pembimbing,

(Ir. Rahmansyah, S.Pd., M.T) (Ali Cekdam, S.Pd)

41
4. Pelaksanaan Tugas Non-Mengajar (S4)

a. Yang dinilai adalah penampilan mahasiswa dalam melaksanakan


kegiatan atau tugas non-mengajar (tugas pendidikan lain) meliputi: (a)
perencanaan dan administrasi sekolah, terutama administrasi guru
bidang studi, (b) perencanaan dan pelaksanaan bimbingan dan
konsultasi belajar siswa, khususnya dalam mata pelajaran yang
diajarkan, dan (c) perencanaan dan pelaksanaan kegiatan layanan
perpustakaan, bimbingan OSIS, olah raga, kesenian, serta PMR.

b. Cara Penilaian:
1. Menggunakan format lampiran 13, 14, dan 15.pada buku panduan
PPL
2. Skor akhir adalah skor rata-rata seluruh komponen yang dinilai.

S4 = ..................

Malunda, 19 November 2021


Dosen Pembimbing. Guru Pembimbing,

(Ir. Rahmansyah, S.Pd., M.T) (Ali Cekdam, S.Pd)

42
Lampiran 13

LEMBAR PENILAIAN
TUGAS MEMBERIKAN BIMBINGAN BELAJAR

Nama Mahasiswa : Adam Malik


Sekolah/Kelas : SMA Negeri 1 Malunda
Jurusan/Prodi : Pendidikan Ekonomi
Penilai : Ali Cekdam, S.Pd

Skor Penilaian
Aspek yang Dinilai
0 – 4,00 Keterangan
1. Identifikasi siswa yang bermasalah.
2. Menentukan prioritas pemberian
bimbingan.
3. Memperkirakan penyebab.
4. Menentukan alternatif pemecahan.
5. Pelaksanaan bimbingan.
6. Keefektifan bimbingan.
7. Pemberian tindak lanjut.
Jumlah Skor

Keterangan:
3,76-4,00 (A) = Sangat Baik
3,26-3,75 (A-) = Baik
3,01-3,25 (B+) = Cukup
2,76-3,00 (B) = Kurang
2,26-2,75 (B-) = Sangat Kurang

Penilai,

Ali Cekdam, S.Pd

43
44
Lampiran 14
LEMBAR PENILAIAN
PELAKSANAAN TUGAS KEGURUAN LAIN

Nama Mahasiswa : Adam Malik


Sekolah/Kelas : SMA Negeri 1 Malunda
Jurusan/Prodi : Pendidikan Ekonomi
Penilai : Ali Cekdam, S.Pd

Kelengkapan
Tanggal
Jenis Kegiatan Skor Penilaian Keterangan
Pelaksanaan
0 – 4,00
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
Jumlah Skor

Keterangan:
3,76-4,00 (A) = Sangat Baik
3,26-3,75 (A-) = Baik
3,01-3,25 (B+) = Cukup
2,76-3,00 (B) = Kurang
2,26-2,75 (B-) = Sangat Kurang
Penilai

Ali Cekdam, S.Pd

45
Lampiran 15

LEMBAR PENILAIAN
PELAKSANAAN TUGAS EKSTRA KURIKULER

Nama Mahasiswa : Adam Malik


Sekolah/Kelas : SMA Negeri 1 Malunda
Jurusan/Prodi : Pendidikan Ekonomi
Penilai : Ali Cekdam, S.Pd

Tanggal Skor Penilaian


Jenis Kegiatan Kelas Ket.
Pelaksanaan 0 – 4,00
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
Jumlah Skor
Keterangan:
3,76-4,00 (A) = Sangat Baik
3,26-3,75 (A-) = Baik
3,01-3,25 (B+) = Cukup
2,76-3,00 (B) = Kurang
2,26-2,75 (B-) = Sangat Kurang
Penilai

Ali Cekdam, S.Pd

46
47
5. Skor Sikap Pribadi dan Sosial (S5)

a. Yang dinilai adalah penampilan pribadi dan sosial mahasiswa setiap


hari di sekolah selama PPL berlangsung dengan menggunakan format
lampiran 16 dan 17.

Lampiran 16 LEMBAR PENILAIAN SIKAP PERSONAL

Nama Mahasiswa : Adam Malik


Sekolah/Kelas : SMA Negeri 1 Malunda
Jurusan/Prodi : Pendidikan Ekonomi
Penilai : Ali Cekdam, S.Pd
Minggu ke : Minggu ke-9

Skor Penilaian
No. Aspek yang Dinilai 0 – 4,00
1. Cara berpakaian
2. Ketepatan kehadiran di kelas
3. Kedisiplinan menjalankan tugas yang
diberikan oleh: guru pembimbing, dosen
pembimbing dan kepala sekolah
4. Kepemimpinan dalam menangani tugas dan
masalah yang dihadapi di dalam kelas.
5. Kejujuran dalam menjalankan tugas
6. Tanggungjawab dalam menjalankan tugas
7. Sikap terhadap siswa: di dalam kelas dan di
luar kelas
Jumlah Skor
Keterangan:
3,76-4,00 (A) = Sangat Baik
3,26-3,75 (A-) = Baik
3,01-3,25 (B+) = Cukup
2,76-3,00 (B) = Kurang
2,26-2,75 (B-) = Sangat Kurang

48
Penilai

Ali Cekdam, S.Pd

49
50
Lampiran 17 LEMBAR PENILAIAN SIKAP SOSIAL

Nama Mahasiswa : Adam Malik


Sekolah/Kelas : SMA Negeri 1 Malunda
Jurusan/Prodi : Pendidikan Ekonomi
Penilai : Ali Cekdam, S.Pd

Skor Penilaian
No. Aspek yang Dinilai
0 – 4,00
1. Kualitas pergaulan dengan siswa di sekolah
2. Kualitas pergaulan dengan guru pembimbing
di sekolah.
3. Kualitas pergaulan dengan guru-guru lain di
sekolah.
4. Kualitas pergaulan dengan petugas
administrasi di sekolah.
5. Kerja sama dengan rekan mahasiswa PPL.
6. Kerja sama dengan guru pembimbing.
7. Kerja sama dengan dosen pembimbing.
8. Kerja sama dengan kepala sekolah.
9. Kerja sama dengan petugas lain-lain di
sekolah.
10. Kerja sama dengan orang tua murid.
Jumlah Skor

Keterangan:
3,76-4,00 (A) = Sangat Baik 3,26-3,75 (A-) = Baik
3,01-3,25 (B+) = Cukup
2,76-3,00 (B) = Kurang
2,26-2,75 (B-) = Sangat Kurang

51
Penilai

Ali Cekdam, S.Pd

52
b. Cara Penilaian
SKOR
Minggu ke... Rata-Rata Keterangan
Lampiran 16 Lampiran 17
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
Jumlah

S5 = .......................
Malunda, 19 November 2021
Dosen Pembimbing. Guru Pembimbing,

(Ir. Rahmansyah, S.Pd., M.T) (Ali Cekdam, S.Pd)

53
6. Laporan Akhir (S6)

a. Yang dinilai adalah kualitas laporan akhir pelaksanaan PPL mahasiswa


yang meliputi: (a) isi laporan, termasuk sistematika bahasa dan
keorisinilannya, serta (b) teknik penulisan laporan.

b. Cara Penilaian
Skor
No. Aspek yang dinilai 0 – 4,00 Bobot SB Ket.
1. Isi 2
2. Teknik penulisan 1
3. Bahasa 1
Nilai Rata-Rata

ƩSB
S6 = = ................
3

Malunda, 19 November 2021


Dosen Pembimbing. Guru Pembimbing,

(Ir. Rahmansyah, S.Pd., M.T) (Ali Cekdam, S.Pd)

54
Nilai Kesimpulan Akhir

S1+2S2+3S3+2S4+S5+S6
SA = = ......................
10

Malunda, 19 November 2021


Dosen Pembimbing. Guru Pembimbing,

(Ir. Rahmansyah, S.Pd., M.T) (Ali Cekdam, S.Pd)

55
ALAT PENILAIAN KEMAMPUAN GURU
( APKG )

PUSAT LAYANAN PPL/


PRAKTIK PENGALAMAN PROFESI &
PRAKTIK INDUSTRI/PKL
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
2021

56
KATA PENGANTAR

Alat Penilaian Kemampuan Guru (APKG) dalam Program


Pengalaman Lapangan (PPL) adalah sebuah instrumen pengumpul data
tentang seberapa banyak dan seberapa jauh dalam operasionalisasi
kemampuan guru yang dipersyaratkan dapat diunjukkerjakan oleh
mahasiswa. Data yang dikumpulkan lewat APKG merupakan salah satu
masukan bagi Guru Pembimbing dan Dosen Pembimbing dalam
menentukan kelulusan mahasiswa PPL bimbingannya masing-masing.
Kemampuan guru yang ingin diukur dengan APKG ini terbatas hanya
mengenai kemampuan esensial dan bersifat umum (generic essential) saja,
yaitu kemampuan yang paling mendasar dan umum yang perlu dimiliki
oleh semua calon guru sesuai bidang studi masing-masing. Dengan
menguasai aspek-aspek kemampuan generic essential ini, mahasiswa
diharapkan dapat melaksanakan tugas-tugas keguruan dengan baik kelak
setelah mereka menjadi guru.
Kemampuan dasar mengajar yang umum dan esensial itu diharapkan
dapat dipraktikkan secara sistematik dan berencana, baik secara terbatas
maupun secara utuh dan terintegrasi oleh mahasiswa selama PPL
berlangsung, sehingga secara progresif tingkat penguasaan mereka
terhadap kemampuan tersebut menjadi semakin baik dan mantap. Untuk
bisa mendeteksi tingkat kemampuan penguasaan mengajar tersebut oleh
mahasiswa PPL diperlukan suatu instrumen khusus yang dirancang dan
dikembangkan berdasarkan keperluan itu. Instrumen itulah yang disebut
Alat Penilaian Kemampuan Guru (APKG).
APKG merupakan hasil modifikasi dan pengembangan dari APGK
I, II, dan III yang dibuat oleh Tim Pengembang PPL Nasional, Proyek
PGSM Ditjen Dikti Depdiknas, dan APKG-APKG lain sebelumnya.
Aspek-aspek yang perlu dinilai adalah: (1) Perangkat Pembelajaran, (2)
Prosedur Pembelajaran, dan (3) Hubungan antar pribadi.

57
Untuk menjamin keobjektivan penggunaan APKG ini, baik guru
pembimbing dan dosen pembimbing, maupun mahasiswa itu sendiri perlu
mendalami dan memahami dengan baik instrumen ini. Pemahaman tentang
instrumen ini memungkinkan mahasiswa untuk lebih memusatkan
perhatian pada aspek-aspek mana yang seharusnya perlu diunjukkerjakan.
Dengan demikian mereka dapat memantau dan menilai sendiri
perkembangan yang mereka alami selama PPL berlangsung dan dapat
menentukan sendiri perbaikan-perbaikan yang perlu dilakukan selanjutnya.
Pemahaman yang mantap mengenai penggunaan APKG ini, baik oleh
Guru Pembimbing dan Dosen Pembimbing maupun oleh mahasiswa
memungkinkan diperolehnya hasil penilaian yang objektif.

Makassar, Februari 2021


Kepala Pusat Layanan PPL/PPP &
PI/PKL

Dr. Widya Karmila Sari A., S.Pd., M.Pd.

58
ALAT PENILAIAN KEMAMPUAN GURU
(APKG)

I. PETUNJUK
1. APKG ini dirancang untuk mengukur tingkat penguasaan sikap dan
kemampuan profesional guru/calon guru yang mencakup 3 (tiga)
komponen utama, yaitu: (a) kemampuan menyusun perangkat
pembelajaran, (b) keterampilan melaksanakan prosedur dan proses
pembelajaran, dan (c) penampilan hubungan pribadi dan sosial
guru/calon guru dalam situasi dan proses pembelajaran.

2. Setiap komponen mempunyai sejumlah aspek yang dapat diskor


menggunakan huruf dengan konversi nilai angka sebagai berikut:
Nilai Nilai
dengan Angka dengan Huruf
3,76 – 4,00 A.
3,26 – 3,75 A-
3,01 – 3,25 B+
2,76 – 3,00 B
2,26 – 2,75 B-
2,01 – 2,25 C+
1,76 – 2,00 C
1,01 – 1,75 C-
0,09 – 1,00 D
0,00 – 0,08 E
a) Berilah skor pada setiap butir aspek pada kolom sesuai penilaian
Anda yang menggambarkan kualitas yang teramati dari butir aspek
yang bersangkutan.
b) Skor Mentah (SM) dari setiap komponen diperoleh dengan
menjumlahkan skor dari setiap aspek yang menunjang komponen
yang bersangkutan.
c) Skor Baku (SB) yang diperoleh untuk setiap komponen ditetapkan
berdasarkan ekuvalensi skor mentah masing-masing komponen dan
skor baku/yang diberlakukan di lingkungan Universitas Negeri

59
Makassar, seperti yang tertuang dalam butir-butir catatan pada
bagian akhir dari setiap komponen yang bersangkutan.
d) Skor akhir ditetapkan berdasarkan rumus:

2SRP + 3SPP + SPS


SPKG = = ..........................
6
Keterangan:
SPKG = Skor Penilaian Kemampuan Guru
SRP = Skor Rencana Pembelajaran
SPP = Skor Prosedur Pembelajaran
SPS = Skor Hubungan Pribadi dan Sosial
II. ASPEK-ASPEK YANG DINILAI
A. Rencana Pembelajaran
Rentang Skor
No. Aspek-Aspek Rencana Pembelajaran
0-4,00
1. Kesesuaian bahan pembelajaran dengan
kurikulum.
2. Ketepatan dan kelengkapan rumusan
Kompetensi Dasar (KD)
3. Mutu pengorganisasian materi pelajaran
4. Kesesuaian alat bantu pengajaran
5. Kesesuaian dengan sumber belajar
6. Kesesuaian jenis kegiatan pembelajaran
7. Kesesuaian langkah-langkah pembelajaran.
8. Ketepatan cara pemberian motivasi
9. Ketepatan pengalokasian waktu
10. Mutu pengorganisasian siswa dalam kegiatan
belajar mengajar
11. Ketepatan jenis dan prosedur penilaian
12. Mutu alat penilaian
13. Tingkat kebersihan dan kerapian
14. Ketepatan penggunaan bahasa tulis
Jumlah Skor

60
Catatan:
1. Rentang skor mentah yang mungkin dicapai 14 - 56
2. Skor yang diperoleh ditetapkan berdasarkan ekuivalensi skor mentah
dan skor baku yang berlaku sebagai berikut:

Skor Mentah Skor Baku


3,76 – 4,00 A
3,26 – 3,75 A-
3,01 – 3,25 B+
2,76 – 3,00 B
2,26 – 2,75 B-

3. Skor Rencana Pembelajaran (SRP):


a. Skor Mentah : .................................
b. Skor Baku : .................................

Catatan:
1. Skor mentah terendah yang mungkin dicapai adalah 15, dan
tertinggi 64.
2. Skor yang diperoleh ditetapkan berdasarkan ekuivalensi skor
mentah dan skor baku sebagai berikut:
Skor Mentah Skor Baku
3,76 – 4,00 A
3,26 – 3,75 A-
3,01 – 3,25 B+
2,76 – 3,00 B
2,26 – 2,75 B-

3. Skor Prosedur Pembelajaran (SPP):


a. Skor Mentah : ..............................
b. Skor Baku : ..............................

61
B. PROSEDUR PEMBELAJARAN

Rentang Skor
No. Aspek-Aspek Prosedur Pembelajaran 0-4,00
1. Mutu penyiapan kondisi pembelajaran
2. Kesesuaian kegiatan pembelajaran dengan KD,
materi, siswa, dan lingkungan
3. Kesesuaian penggunaan alat bantu pembelajaran
dengan KD, materi, siswa, dan lingkungan
4. Keterkaitan dan urutan logis penyajian kegiatan
pembelajaran
5. Kemampuan menjelaskan isi pembelajaran
6. Kemampuan menggunakan variasi stimulus
yang tepat dalam pembelajaran
7. Kemampuan menggunakan secara tepat berbagai
metode pembelajaran
8. Kemampuan meningkatkan keterlibatan siswa
dalam pembelajaran
9. Kemampuan menyajikan bahan pembelajaran
10. Kemampuan mendorong siswa berpartisipasi
aktif dalam pembelajaran
11. Kemampuan melaksanakan penilaian selama
proses pembelajaran
12. Kemampuan menampilkan rangkuman materi
pembelajaran.
13. Keefektivan penggunaan waktu
14. Kemampuan menggunakan bahasa Indonesia
sebagai bahasa pengantar
15. Kepedulian terhadap kesalahan pemakaian
bahasa siswa
16. Penampilan guru selama pembelajaran
berlangsung
Jumlah Skor

62
C. HUBUNGAN ANTAR PRIBADI DAN SOSIAL

Rentang Skor
No. Aspek Hubungan Antar Pribadi dan Sosial 0 – 4,00
1. Kemampuan mengembangkan kepercayaan diri
pada siswa
2. Kemampuan mendorong siswa
mengemukakan/memahami pikiran dan
perasaan sendiri/orang lain
3. Kemampuan bersikap menerima dan terbuka.
4. Kemampuan merespon perasaan dan kesulitan
siswa
5. Kemampuan bersikap sabar, ramah, dan penuh
pengertian
6. Kemampuan meransang minat siswa untuk
belajar
7. Kemampuan mengembangkan hubungan antar
pribadi yang sehat-serasi
8. Kemampuan mengelola interaksi pembelajaran
yang menunjang
Jumlah Skor

Catatan:
1. Skor mentah terendah yang mungkin dicapai adalah 80 dan skor tertinggi 800.
2. Skor yang diperoleh ditetapkan berdasarkan ekuivalensi skor mentah dan
skor baku sebagai berikut:

Skor Mentah Skor Baku


3,76 – 4,00 A
3,26 – 3,75 A-
3,01 – 3,25 B+
2,76 – 3,00 B
2,26 – 2,75 B-

63
3. Skor Hubungan antar Pribadi dan Sosial (SPS):
a. Skor Mentah : .................................
b. Skor Baku : .................................

III. SKOR PENAMPILAN KEMAMPUAN GURU (SPKG)

Skor Bobot
No. Komponen SPKG (S) (B)
(S) (B)
1. Skor Rencana Pembelajaran (SRP) 2
2. Skor Prosedur Pembelajaran (SPP) 3
3. Skor Hubungan antar Pribadi dan
1
Sosial (SPS)

2SRP + 3SPP + SPS


SPKG = = .....................
6
IV. PENJELASAN APKG
A. Komponen Rencana Pembelajaran
1. Kesesuaian bahan pembelajaran dengan kurikulum
Skala Penilaian Deskripsi
2,76 - 3,00 /1 Kurang sesuai
3,01 - 3,25 /2 Sesuai, tetapi tidak dijabarkan
3,26 - 3,75 /3 Sesuai, disertai dengan penjabaran singkat
3,76 - 4,00 /4 Sesuai, disertai dengan penjabaran terperinci

2. Kejelasan dan kelengkapan rumusan Tujuan Pembelajaran Khusus

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 Kurang jelas
3,01 - 3,25 Jelas, tetapi kurang lengkap
3,26 - 3,75 Jelas dan lengkap
3,76 - 4,00 Jelas, lengkap, dan berjenjang

64
3. Mutu pengorganisasian materi pembelajaran
Indikator yang digunakan:
a. Materi sesuai dengan perkembangan siswa
b. Materi diurutkan dari yang mudah ke yang sulit
c. Kedalaman materi sesuai dengan tuntutan kemampuan
d. Menggunakan materi yang mutakhir
e. Menggunakan bahan pengayaan

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat atau lebih indikator tampak

4. Kesesuaian alat bantu pembelajaran


Indikator yang digunakan:
a. Sesuai dengan tujuan/Kompetensi Dasar (KD)
b. Sesuai dengan materi pembelajaran
c. Sesuai dengan metode pembelajaran
d. Sesuai dengan lingkungan siswa

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat atau lebih indikator tampak

5. Kesesuaian sumber belajar


Indikator yang digunakan:
a. Sesuai dengan tujuan pembelajaran
b. Sesuai dengan materi pembelajaran
c. Sesuai dengan metode pembelajaran
d. Sesuai dengan lingkungan siswa

65
Skala Penilaian Deskripsi
2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat atau lebih indikator tampak

6. Kesesuaian jenis kegiatan pembelajaran.


Indikator yang digunakan:
a. Sesuai dengan tujuan dan bahan pembelajaran
b. Sesuai dengan alokasi waktu
c. Sesuai dengan fasilitas yang tersedia
d. Sesuai dengan lingkungan
e. Bervariasi

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat atau lebih indikator tampak

7. Kesesuaian langkah-langkah pembelajaran:


Indikator yang digunakan:
a. Sesuai dengan tujuan/Kompetensi Dasar (KD)
b. Sesuai dengan materi pembelajaran
c. Sesuai dengan alokasi waktu
d. Sesuai dengan fasilitas yang tersedia
e. Sesuai dengan lingkungan
f. Sistematis

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 Satu atau dua indikator tampak
3,01 - 3,25 Tiga indikator tampak
3,26 - 3,75 Empat indikator tampak
3,76 - 4,00 Lima atau lebih indikator tampak

66
8. Ketepatan cara-cara pemberian motivasi
Indikator yang digunakan:
a. Mempersiapkan penggunaan bahan untuk membuka pelajaran
b. Mempersiapkan penggunaan media
c. Menetapkan jenis kegiatan yang menarik
d. Ada rencana pemberian penguatan.
Skala Penilaian Deskripsi
2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak

9. Ketepatan pengalokasian waktu


Skala Penilaian Deskripsi
2,76 - 3,00 Tidak tercantum
3,01 - 3,25 Tercantum tetapi tidak terperinci
Tercantum, terperinci, tetapi tidak
3,26 - 3,75
proporsional
Tercantum dan terperinci secara
3,76 - 4,00
proporsional.

10. Mutu pengorganisasian dan pelibatan siswa dalam pembelajaran


Indikator yang digunakan:
a. Pembentukan kelompok
b. Pemberian tugas
c. Pemberian alur dan cara kerja
d. Pemberian kesempatan mendiskusikan hasil pelaksanaan tugas
e. Pemberian balikan.

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat atau lebih indikator tampak

67
11. Ketepatan penggunaan jenis dan prosedur penilaian
Penjelasan:
(a) Jenis penilaian meliputi: lisan, tertulis, dan penugasan
(b) Prosedur penilaian meliputi: tes awal, tes formatif, dan tes akhir
Skala Penilaian Deskripsi
Salah satu atau kedua-duanya tidak
2,76 - 3,00 tercantum
Keduanya tercantum tetapi tidak sesuai
3,01 - 3,25
dengan tujuan
Keduanya tercantum tetapi salah satunya
3,26 - 3,75 tidak sesuai tujuan
Keduanya tercantum dan semua sesuai
3,76 - 4,00
dengan tujuan
12. Mutu alat penilaian
Indikator yang digunakan:
a. Setiap PTK dapat terukur dengan butir tes yang ada
b. Rumusan pertanyaan/tugas setiap butir tes jelas dan tegas
c. Alat penilaian memenuhi persyaratan.
d. Dilengkapi dengan kunci jawaban.

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak
13. Tingkat kebersihan dan kerapian
Indikator yang digunakan:
a. Tujuan dapat dibaca dengan mudah
b. Tulisan rapi dan bersih
c. Ilustrasi bersih
d. Kerangka pokok tertata dengan baik.

68
Skala Penilaian Deskripsi
2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak

14. Ketepatan penggunaan bahasa tulis


Indikator yang digunakan:
a. Cara penulisan sesuai EYD
b. Pilihan kata yang tepat
c. Struktur kalimat baku
d. Bahasa komunikatif
Skala Penilaian Deskripsi
2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak

B. PROSEDUR PEMBELAJARAN
1. Upaya penyiapan kondisi pembelajaran
Indikator yang digunakan:
a. Memeriksa kesiapan fasilitas rungan untuk pembelajaran
b. Memeriksa kehadiran siswa
c. Memeriksa kesiapan siswa untuk belajar
d. Menyiapkan alat bantu pembelajaran yang diperlukan
e. Menyediakan sumber belajar yang diperlukan

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat atau lebih indikator tampak

69
2. Kesesuaian kegiatan pembelajaran dengan Kometensi Dasar (KD),
materi, siswa, dan lingkungan.
Indikator yang digunakan:
a. Sesuai dengan Kompetensi Dasar (KD)
b. Sesuai dengan hakikat materi pembelajaran
c. Sesuai dengan perkembangan dan kebutuhan siswa
d. Sesuai dengan lingkungan belajar
Skala Penilaian Deskripsi
2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak

3. Kesesuaian alat bantu pembelajaran dengan tujuan, materi, siswa, dan


lingkungan

Indikator-indikatornya:
a. Sesuai dengan tujuan pembelajaran
b. Sesuai dengan hakikat materi pelajaran
c. Sesuai dengan perkembangan dan kebutuhan siswa
d. Sesuai dengan lingkungan belajar.
Skala Penilaian Deskripsi
2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak
4. Keterkaitan dan urutan logis penyajian kegiatan pembelajaran
Indikator yang digunakan:
a. Berkaitan satu sama lain
b. Berurut dari yang mudah (sederhana) ke yang sukar (komplek)
c. Bermuara pada suatu kesimpulan
d. Ada tidak lanjut berupa: pertanyaan, pemberian tugas atau PR

70
Skala Penilaian Deskripsi
2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak

5. Kemampuan menjelaskan mengenai isi pembelajaran


Skala Penilaian Deskripsi
Banyak siswa tidak mengerti dan tidak
2,76 - 3,00 berusaha memberi penjelasan tambahan.
Banyak siswa tidak mengerti tetapi berusaha
3,01 - 3,25
memberi penjelasan tambahan.
3,26 - 3,75 Hanya beberapa siswa yang tidak mengerti
3,76 - 4,00 Semua siswa mengerti, tidak bingung.

6. Kemampuan menggunakan variasi stimulus yang tepat dalam pem-


belajaran

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 Satu atau dua stimulus tetapi kurang tepat
3,01 - 3,25 Satu atau dua stimulus secara tepat
3,26 - 3,75 Tiga atau lebih stimulus tetapi kurang tepat
3,76 - 4,00 Tiga atau lebih stimulus secara tepat

7. Kemampuan menggunakan berbagai metode yang relevan dengan


tujuan dan materi pembelajaran siswa

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 Satu atau dua metode tetapi kurang relevan
3,01 - 3,25 Satu atau dua metode yang relevan
3,26 - 3,75 Tiga atau lebih metode tetapi kurang relevan
3,76 - 4,00 Tiga atau lebih metode yang relevan

71
8. Kemampuan meningkatkan keterlibatan siswa dalam pembelajaran.
Indikator yang digunakan:
a. Melakukan kegiatan apersepsi
b. Mengajukan pertanyaan untuk memancing perhatian siswa
c. Mengemukakan masalah yang terjadi dalam kehidupan nyata
d. Mengemukakan cakupan materi yang akan dibahas

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak

9. Kemampuan menyajikan bahan pembelajaran


Indikator yang digunakan:
a. Menyajikan materi pembelajaran mutakhir secara cermat.
b. Menyajikan informasi dan bahan pembelajaran yang men-
cerminkan berbagai ranah dan tingkatan pengetahuan
c. Mengaitkan informasi yang diajarkan dengan informasi lain yang
relevan
d. Mendemonstrasikan penerapan berbagai teori atau konsep
pengetahuan yang diajarkan dalam memahami dan memecahkan
masalah kehidupan yang dihadapi
Skala Penilaian Deskripsi
2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak

72
10. Kemampuan mendorong siswa berpartisipasi aktif dalam pembelajaran

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 <30% siswa yang berpartisipasi aktif
3,01 - 3,25 30% - 50% siswa yang berpartisipasi aktif
3,26 - 3,75 51% - 75% siswa yang berpartisipasi aktif
3,76 - 4,00 >75% siswa berpartisipasi akktif

11. Kemampuan melaksanakan penilaian selama proses pembelajaran.


Indikator yang digunakan:
a. Melakukan penilaian awal guna penentuan bahan apersepsi
b. Mendorong siswa untuk bertanya dan memberi tanggapan
c. Mengajukan pertanyaan evaluatif penguasaan materi pelajaran
d. Memberikan tugas yang langsung harus dikerjakan di kelas

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak

12. Kemampuan menampilkan rangkuman materi pembelajaran

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 Pelajaran ditutup tanpa rangkuman
3,01 - 3,25 Rangkuman dibuat sendiri oleh guru
Rangkuman dibuat oleh siswa tanpa
3,26 - 3,75 bimbingan guru
Rangkuman dibuat oleh siswa atas
3,76 - 4,00
bimbingan guru
13. Keefektivan penggunaan waktu
Indikator yang digunakan:
a. Pembelajaran dimulai tepat pada waktunya

73
b. Pembelajaran berlangsung sampai batas waktu yang dialokasikan
c. Setiap langkah/kegiatan berlangsung sesuai waktu yang direncana-
kan
d. Tidak ada waktu pembelajaran yang terbuang sia-sia

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak

14. Kemampuan menggunakan bahasa Indonesia sebagai


pengantar Indikator yang digunakan:
a. Ucapan jelas dan mudah dimengerti
b. Pembicaraan lancar dan tidak tersendat-sendat
c. Mendahulukan penggunaan kata-kata baku
d. Memperhatikan penggunaan tata bahasa yang baku
Skala Penilaian Deskripsi
2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak

15. Kepedulian terhadap kesalahan pemakaian bahasa siswa


Skala Penilaian Deskripsi
Tidak menghiraukan kesalahan pemakaian
2,76 - 3,00
bahasa siswa
Memberi teguran tanpa perbaikan setiap
3,01 - 3,25
kesalahan
Memberikan perbaikan langsung setiap
3,26 - 3,75
kesalahan siswa
Membimbing siswa untuk memperbaiki
3,76 - 4,00
sendiri

74
16. Penampilan guru selama proses pembelajaran
berlangsung. Indikator yang digunakan:
a. Berpakaian rapi
b. Suara jelas terdengar oleh semua siswa
c. Mengambil posisi yang tepat dan bervariasi
d. Tegas dalam mengambil keputusan

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak

75
C. HUBUNGAN ANTAR PRIBADI DAN SOSIAL
1. Kemampuan mengembangkan kepercayaan pada siswa
Indikator yang digunakan:
a. Mendorong siswa mengemukakan pendapat yang berbeda
b. Mendorong siswa menunjang pendapatnya dengan alasan yang logis
c. Memberi kesempatan siswa secara bergilir memimpin diskusi
d. Memuji siswa yang berhasil dan memberi semangat kepada siswa
yang belum berhasil

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak

2. Komponen mendorong siswa mengemukakan/memahami pikiran dan


perasaan sendiri/orang lain.
Indikator yang digunakan:
a. Mendorong siswa untuk menyatakan isi hatinya
b. Memberi kesempatan siswa untuk menyatakan kembali dengan kata-
kata sendiri yang sudah dinyatakan oleh siswa lain
c. Memberi kesempatan siswa menafsir isyarat dalam bentuk tindakan
d. Mendiskusikan bersama ungkapan pikiran dan perasaan siswa

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak

3. Kemampuan bersikap menerima dan terbuka


Indikator yang digunakan:
a. Memperhatikan dan mendengarkan pendapat dan saran siswa
b. Menerima pendapat dan saran dari siswa lain

76
c. Tidak menutupi keterbatasan diri di depan siswa lain
d. Dapat menghargai dan belajar dari pengalaman siswa dan orang lain

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak
4. Kemampuan merespon perasaan dan kesukaran siswa
Indikator yang digunakan:
a. Peka terhadap masalah yang dihadapi siswa
b. Menunjukkan hasrat untuk memahami kesulitan siswa
c. Membantu siswa yang mengalami kesulitan siswa
d. Menunjukkan simpati kepada siswa yang mengalami musibah.

Skala Penilaian Deskripsi


2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak
5. Kemampuan bersikap sabar, ramah, dan penuh
pengertian. Indikator yang digunakan:
a. Menampilkan sikap bersahabat kepada siswa dan guru lain
b. Dapat mengendalikan diri dalam menghadapi perilaku siswa yang
menyimpang
c. Menggunakan kata-kata halus dalam menegur siswa
d. Dapat menghargai dan menerima pendapat yang berbeda-beda
Skala Penilaian Deskripsi
2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak

77
6. Kemampuan merangsang minat siswa untuk belajar

Indikator yang digunakan:


a. Menunjukkan antusiasme dalam memulai pembelajaran
b. Menerapkan kegiatan pembelajaran yang menarik
c. Melibatkan seluruh siswa dalam kegiatan pembelajaran
d. Memperhatikan perbedaan individual siswa dalam pembelajaran
Skala Penilaian Deskripsi
2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak

7. Kemampuan mengembangkan hubungan antar pribadi yang sehat-serasi


Indikator yang digunakan:
a. Sopan dan ramah dalam bertutur kata
b. Mendorong terjadinya tukar pendapat antar siswa
c. Menerapkan secara fleksibel aturan yang berlaku
d. Bersikap adil dan bijak terhadap semua siswa
Skala Penilaian Deskripsi
2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak

8. Kemampuan mengelola interaksi pembelajaran yang menunjang


Indikator yang digunakan:
a. Menggunakan metode dan teknik yang bervariasi
b. Memberikan penguatan dan balikan terhadap setiap perilaku siswa
yang perlu mendapat perhatian
c. Antusias dan menunjukkan kepercayaan diri dalam mengajar
d. Dapat merespon pertanyaan siswa dengan tepat dan bersemangat

78
Skala Penilaian Deskripsi
2,76 - 3,00 Satu indikator tampak
3,01 - 3,25 Dua indikator tampak
3,26 - 3,75 Tiga indikator tampak
3,76 - 4,00 Empat indikator tampak

72

Anda mungkin juga menyukai