Anda di halaman 1dari 11

SMK NEGERI PALANG

Bahasa Indonesia Kelas XI

CERAMAH
KD: 3.23 / 4.23
Contents A MENGIDENTIFIKASI INFORMASI BERUPA
PERMASALAHAN AKTUAL YANG
DISAJIKAN DALAM CERAMAH

Ceramah merupakan interaksi


komunikasi lisan semacam pidato
yang bertujuan memberikan
nasihat dan petunjuk-petunjuk.
Ceramah Terbagi Dua, Yaitu:
1. Ceramah Umum,
bertujuan memberikan
nasihat kepada
masyarakat secara luas.
2. Ceramah Khusus,
bertujuan memberikan
nasihat kepada khalayak
tertentu dan bersifat
khusus, ada batasan-
batasan tertentu.
Ciri-Ciri Informasi dalam
Ceramah antara lain:

1. Harus jelas
2. harus lengkap
3. harus logis
4. Mudah dipahami
Manfaat Ceramah
1. Dari segi pembicara yaitu
melatih keterampilan berpikir,
melatih mental, dan
meningkatkan kemampuan
berbicara.
2. Bagi pendengar yaitu
memberi wawasan luas
berkaitan dengan i formasi
yang disampaikan oleh
pembicara dan memberi
gambaran kepada pendengar
mengenai luasnya suatu
persoalanserta jalan keluarnya.
Jenis-Jenis Informasi dalam
Ceramah:
1. Informasi berdasarkan fungsi,
yaitu informasi yang
bergantung pada materi dan
juga kegunaan informasi.
diantaranya informasi yang
menambah pengetahuan,
informasi edukatif, dan
informasi yang hanya
menyenangkan pembaca
yang bersifat fiksional.
Jenis-Jenis Informasi dalam
Ceramah:
2. Informasi yang berdasarkan
format penyajian, yaitu informasi
berdasarkan bentuk penyajian
informasinya. midsal dalam
bentuk tulisan, foto, kartun,
ataupun karikatur.
3. Informasi berdasarkan lokasi
peristiwa, yaitu informasi
berdasarkan tempat kejadian
peristiwa berlangsung.
Jenis-Jenis Informasi dalam
Ceramah:
4. Informasi berdasarkan
bidang kehidupan, yaitu
informasi berdasarkan
bidang-bidang kehidupan
yang ada. Misalnya,
pendidikan, olahraga, musik,
satra, seni, budaya, dan iptek.
5. Informasi berdasarkan
bidang kepentingan
b. menyusun bagian-bagian penting
dari permasalahan aktual
Informasi disebut pula
penerangan informasi bersifat
publisitas; ditujukan untuk
umum (publik). Informasi
dalam media massa umumnya
bersifat aktual. Demikian pula
yang disampaikan melalui
ceramah-ceramah biasanya
berkaitan dengan isu-isu
terhangat.
Contoh Teks Ceramah tentang Menuntut Ilmu
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh,
Syukur Alhamdulillah, sampai saat ini kita masih diberikan kesehatan oleh Allah SWT sehingga
kita semua dapat berkumpul dalam acara ini. Selawat serta salam ‘tak lupa kita haturkan kepada
junjungan kita Nabi Muhammad SAW. Semoga kita semua mendapatkan syafaatnya pada hari
akhir kelak. Aamiin.
Hadirin yang dirahmati Allah SWT, pada kesempatan ini, izinkan saya bercerita mengenai
pentingnya menuntut ilmu. Tentu kita sadar, dengan ilmu pengetahuan kita akan mendapatkan
pemahaman. Salah satunya betapa pentingnya menuntut ilmu sebagaimana telah diberikan
contoh Allah melalui firman pertama yang turun. Bahwasanya Allah mengajari Nabi Muhammad
SAW untuk membaca.
Surat Al Mujadalah ayat 11 juga menerangkan kepada kita tentang kedudukan orang yang
menuntut ilmu. Allah akan meninggikan derajat orang-orang berilmu.
Tanpa ilmu pengetahuan, kita akan buta dengan apa yang ada di sekitar kita. Kita akan kesulitan
menentukan arah benar dan salah. Oleh sebab itu, jangan pernah lelah dan berhenti menuntut
ilmu.
Demikian yang saya tuturkan, apabila ada salah ucap saya mohon maaf. Wa’alaikumussalam
warahmatullahi wabarakatuh.
THANK YOU FOR
LISTENING!

Anda mungkin juga menyukai