Anda di halaman 1dari 2

Nama : Gamadi Ramadhan

NIM : 041468835

Tugas 2 Lab. Audit Sektor Publik

1. Berikut adalah bagan pemeriksaan siklus pendapatan dan belanja

Pemeriksaan Siklus Pendapatan


Materi Pemeriksaan
Objek Kesalahan Pembukuan?
Kesalahan Penyajian?
Kesalahann Pembebanan?

Pemeriksaan Siklus Belanja


Belanja Operasional
Objek Belanja Daerah
Belanja Modal Daerah

2. Pos-pos yang harus diperiksa pada siklus pendapatan adalah yaitu:


 Pendapatan asli daerah/organisasi: pos pajak daerah, retribusi daerah, bagian
laba usaha daerah, dan lain-lain pendapatan asli daerah
 Dana perimbangan: bagi hasil pajak bukan pajak, dana alokasi umu, dana
alokasi khusus, dan dana perimbangan dari pusat
 Lain-lain pendapatan yang saha sesuai lingkup pemeriksaan, koreksi
dilakukan atas salah saji yang ditemukan dalam pemeriksaan

Pos-pos yang harus diperiksa pada siklus belanja adalah yaitu:


 Belanja pegawai dan operasional yang meliputi pengadaan barang invetaris
kantor, ATK, belanja pemeliharaan, dan lain-lain.
3. Beberapa faktor yang menyebabkan tingginya risiko bawaan pada siklus
pendapatan yaitu:
 Volume transaksi yang selalu tinggi
 Masalah akuntansi yang berkembang

Beberapa faktor yang menyebabkan tingginya risiko bawaan pada siklus


pendapatan yaitu:
 Volume transaksi yang selalu tinggi
 Pembelanjaan dan pengeluaran tanpa otorisasi yang dapat terjadi
 Pembelian aset yang tidak perlu
 Masalah akuntansi yang berkembang

Anda mungkin juga menyukai