Anda di halaman 1dari 2

IDENTIFIKASI KEBUTUHAN DAN

HARAPAN MASYARAKAT

S No. Dokumen : /23/SOP/I/2023


O
P
No. Revisi :
Tgl Terbit : 6 Januari 2023
Halaman :1/2
PUSKESMAS NURHAEDAH,S,Tr, Keb
TAMPA PADANG Nip :19760101200502210

1. Pengertian Identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat terhadap


mutu pelayanan kesehatan di Puskesmas Tampa Padang
adalah suatu kegiatan untuk mendapatkan data dan
informasi tentang sesuatu yang dibutuhkan oleh
masyarakat dan tanggapan masyarakat terhadap program
pelayanan yang disediakan oleh Puskesmas Tampa Padang.

2. Tujuan Sebagai Acuan Penerapan Langkah-Langkah Untuk


Melaksanakan Identifikasi Kebutuhan Dan Harapan
Masyarakat

3. Kebijakan Sura Keputusan Kepala Puskesmas Tampa Padang Tentang


Identifikasi Kebutuhan Dan Harapan Masyarakat Pada
Puskesmas Tampa Padang

4. Referensi PMK Nomor 25 Tahun 2009 Tentang Pelayanan Publik

5. Prosedur/ 1. Menyusun Rencana Kegiatan Identifikasi Kebutuhan Dan


langkah- Harapan Masyarakat
langkah 2. Melakukan Identifikasi Kebutuhan Dan Harapan
Masyarakat
3. Melakukan Pengumpulan Data
4. Melakukan Analisis Data
5. Melakukan Pembahasan Hasil Identifikasi Kebutuhan
Dan Harapan Masyarakat Dengan Pemerintah Setempat,
Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama Dan Kader Melalui
MMD Dan Lokmin Linsek.

1. Bagan Alir
Menyusun rencana kegiatan identifikasi
kebutuhan dan harapan masyarakat

Melakukan identifikasi kebutuhan


dan harapan masyarakat
2. Hal-hal Keakuratan data
yang perlu
diperhatika
n
3. Unit terkait  Pustu dan Poskesdes
 Puskesmas
 Pelayanan kesehatan lingkungan
 Pelayanan Gizi Kesehatan Masyarakat
 Pemerintah Desa/Kelurahan setempat
 Kader Kesehatan

4. Dokumen  Hasil SMD


terkait  Notulen MMD
 Hasil Survey Kepuasan

5. Rekaman No Yang dirubah Isi Perubahan Tanggal mulai


Histori . diberlakukan
Perubahan 1. Kepala Kepala
Puskesmas Puskesmas
2. Standar Standar
Prosedur Operasional
Operasional Prosedur
3. Diagram alir Bagan Alir

4.
5.

Anda mungkin juga menyukai