Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH PROPINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 244 JAKARTA
Jl. Cilincing Bhakti VI NO. 28. Telp. 4400872 Fax. 44836760 Kode Pos 14120
E-mail: smpn_244@yahoo.co.id. Web Site: http://www.smpn-244jkt.com Jakarta Utara

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GENAP

Mata Pelajaran : Prakarya


Kelas/Semester : IX
Hari/Tanggal :
Waktu :

Petunjuk Umum :
1. Berdoalah sebelum mengerjakan soal.
2. Cantumkanlah identitas dan nomor Anda pada lembar jawaban.
3. Periksalah dan bacalah soal-soal dengan teliti sebelum Anda menjawabnya.
4. Dahulukan menjawab soal-soal yang Anda anggap mudah.
5. Kerjakan pada lembar jawaban yang disediakan.
6. Beri tanda silang pada huruf jawaban yang Anda anggap benar dengan memakai pulpen.
7. Apabila ada jawaban yang dianggap salah maka coret dengan 2 garis horizontal pada jawaban
yang salah tersebut, kemudian silang pada huruf jawaban lain yang Anda anggap benar.

CONTOH: A. Sebelum dijawab A B C D


B. Sesudah dijawab A B C D
C. Sesudah diperbaiki A B C D

PETUNJUK KHUSUS:
Beri tanda silang pada huruf A, B, C, atau D yang Anda anggap benar pada lembaran
jawaban.

1. Pengolahan pangan dari bahan setengah jadi dalam oven. Caranya, panggang ikan
dari hasil perikanan dan peternakan secara dalam oven dengan suhu 200°C selama
umum dapat menggunakan teknik-teknik sekitar 10 menit atau hingga kulit
dasar diantaranya adalah... A pelapisnya kuning keemasan, merupakan
a. penggilingan, pemanggangan, teknik dari... C
menggoreng /// a. Penggilingan
b. perebusan, pemanggangan, menggoreng b. Menggoreng
c. penggilingan, penyetiman, menggoreng c. Pemanggangan ///
d. penggilingan, pemanggangan, pemanasan d. perebusan
2. Daging yang dipanggang sebaiknya 3. Suatu kegiatan mengubah bahan mentah
daging yang memiliki tekstur daging menjadi bahan makanan siap dikonsumsi
yang lebih kencang. Ikan dipanggang atau menjadi bahan setengah jadi dengan
tujuan untuk meningkatkan kualitas dan 10. Produk olahan ikan frozen food seperti
memperpanjang masa simpan bahan siomay, otak-otak, dan nugget biasanya
pangan merupakan pengertian... A terbuat dari bahan utama … C
a. pengolahan bahan pangan //// a. Ikan Lele c. Ikan Tenggiri ///
b. pengolahan bahan makanan setengah b. Ikan Bawal d. Ikan Bandeng
jadi 11. Hasil olahan ikan bandeng yang dimasak
c. pengolahan buah-buahan dengan dikukus tekanan tinggi sehingga
d. pengolahan bahan minuman durinya menjadi lunak dinamakan… C
4. Untuk mengamati / mengetahui letak dan a. bandeng panggang
besarnya kuning telur dapat b. bandeng asap
menggunakan …. B c. bandeng presto ///
a. Sinar matahari
d. bandeng pepes
b. Lampu pijar ///
c. sinar bulan 12. Udang yang dinamakan juga udang putih
d. d. lampu temple atau White Shrimp yang mempunyai
ciri-ciri : kulitnya putih / licin, dengan
5. Apabila kuning telur berada di tengah itu warna putih kekuningan serta bintik
tanda bahwa telur dalam kondisi …. C hijau, selain itu ada juga yang
a. busuk c. baik /// mempunyai warna kuning kemerahan.
b. rusak d. wajar
Hal tersebut merupakan ciri-ciri dari … A
6. Telur yang masih baik bila direndam di
dalam air akan … C a. Udang Jerbung /// c. Udang Windu
a. terapung b. Udang Flower d. Udang Cokong
b. melayang 13. Udang juga dinamakan lobster yang bisa
c. tenggelam // mencapai ukuran sangat besar yaitu 2
d. jatuh kilogram, memiliki kulit cukup keras
7. Apa nama makanan dari negara Jepang dengan warna coklat kemerahan, hijau,
dari nasi yang dibentuk dengan lauk hitam atau hitam kemerahan, deskripsi itu
berupa makanan laut, daging, sayuran merupakan ciri-ciri dari … B
mentah atau sudah dimasak ? B a. Udang Rebon c. Udang Kucing
a. Ramen c. Mochi b. Udang Barong /// d. Udang Dogol
b. Sushi d. Udon 14. Cumi-cumi adalah kelompok hewan jenis
8. Ikan yang hidup di wilayah Indonesia …D
berdasarkan ekologinya terbagi menjadi 3 a. aves c. reptil
jenis yaitu … D b. mamalia d. moluska ///
a. Ikan sungai, danau dan laut 15. Cumi-cumi ini biasanya mempunyai
b. Ikan perairan asin dan tawar tubuh besar dan panjang, bisa mencapai
c. Ikan air sungai, air laut dan air tambak diameter lebih dari 5 cm dan panjang
d. Ikan perairan tawar, perairan payau, tubuh 20 cm - 30 cm. Deskripsi itu
dan perairan laut. /// merupakan ciri-ciri dari … A
9. Berikut ini adalah contoh Ikan perairan a. Cumi-cumi Sotong ///
tawar yaitu … A b. Cumi-cumi kadut
a. lele, mas, bawal /// c. Cumi-cumi Karang
b. bandeng, mujair, ekor kuning d. Cumi-cumi Blakutak
c. udang windu, kakap, tuna
d. sarden, tenggiri, kerapu
16. Hasil laut yang biasanya digunakan
untuk pembuatan agar-agar adalah … B 22. Warna kuning telur yang baik adalah ….
a. Tripang c. Bintang laut D
b. Rumput laut /// d. Karang laut a. kebiru-biruan c. keputih-putihan
b. kehijau-hijauan d. kemerah-merahan
17. Ciri khusus dari memelihara ayam
23. Telur, garam dapur, air, bubuk tawas,
kampung adalah … D adalah bahan pembuat telur asin secara
a. dipelihara pada kandang dengan …B
ukuran besar a. Kering
b. Hanya perlu 5-6 minggu ayam bisa b. basah
dipanen c. gaya baru
c. dibiarkan lepas bebas berkeliaran d. tradisional
24. Fungsi garam dalam pengasinan telur
mencari makan
adalah sebagai … B
d. diberi makanan konsentrat buatan dari a. aroma
pabrik pakan hewan /// b. pengawet
18. Biasanya daging sapi dan kerbau bisa c. pewarna
diolah menjadi makanan … d. penghias
a. rendang, semur, pempek, abon, bakso, 25. Zat yang terkandung dalam telur adalah
dendeng, dan pepes ….
a. Vitamin
b. rendang, kerupuk, pempek, abon,
b. lemak
siomay, dendeng, dan pepes c. protein
c. rendang, semur, sosis, abon, bakso, d. karbohidrat
dendeng, dan kornet 26. Yang dimaksud dengan kerajinan adalah.. A.
d. otak-otak, semur, pecel, abon, a. Suatu seni yang dibuatmanusia yang
bergedel, dendeng, dan kornet menghasilkan karya yang indah
b. Bagian seni yang dibuatmanusia yang
19. pengelolahan ikan yang baik dengan cara
dapatdijual
…kecuali C
c. Seni rupa yang memiliki keindahan
a. Digoreng c. dikeringkan d. Seni yang dirancang untuk tujuan-tujuan
b. di bakar d. disayur tertentu
20. Olahan pangan setengah jadi berbahan 27. Berikut yang termasuk contoh kerajinan dari
baku daging sapi dan masih memerlukan bahan bambu,kecuali…. B
proses pengolahan lebih lanjut a. Layang-layang
diantaranya . . A b. Gelas tradisional
a. dendeng dan kornet c. Kursi
b. rendang dan opor d. Piring tradisional
c. sate dan gulai 28. Perancangan karya kerajinan melalui konsep
gambar rencana, dengan mempertimbangkan
d. baso dan pempek
nilai fungsi, kenyamanan ,
21. Proses pemasakan bahan baku dengan
keamanan/keseamatan, kesehatan,
menggunakan media air panas adalah… kepraktisan, keunikan, dan
D keindahan/estetika, trend pasar ( nilai
a. Penggorengan ekonomi) disebut…. B
b. Pengeringan A. Pengertian kerajinan
c. Pemanggangan B. Desain kerajinan
d. Perebusan C. Peluang usaha
D. Manfaat kerajinan
29. Berikut hal-hal perlu diperhatikan dalam 35. Kerajinan yang menggunakan bahan
menetapkan desain proses produksi kerjinan logam,yaitu …. D
kayu, bambu, dan rotan,kecuali…. C a. Kayu
a. Jenis kerajinan b. Batu
b. Teknik c. Plastik
c. Pendistribusian d. Emas dan perunggu
d. Manfaat 36. Yang termasuk bahan keras alami,yaitu…. C
30. Fungsi bahan kerajinan adalah…. A a. Sabun
a. Benda pakai dan benda hias b. Lilin
b. Benda pakan dan benda tak berguna c. Batu
c. Benda benda kayu dan benda batu d. Kain
d. Benda alami dan benda buatan 37. Jenis bahan yang berwujud padat, yang
31. Salah satu kegiatan dalam memproduksi sangat sulit dan bahkan tidak dapat diuraikan
produk kerajinan dari kayu,bambu, dan rotan atau sulit diuraikan adalah... C
adalah mendaur ulang. Kegiatan mendaur a. Bahan alam
ulang adalah…. C b. Bahan buatan
c. Bahan Limbah Anorganik
a. Membuat kerajinan dari bahan mentah d. Bahan Limbah Organik
menjadi barang jadi 38. Kulit buah dan sayur disebut limbah organik
b. Memproduksi kerajinan dari bahan gips karena... A
c. Memproses kembali sisa-sisa produksi a. Mudah diuraikan atau mudah membusuk
menjadi suatu produk yang baru b. Bisa dipakai pupuk untuk menyuburkan
d. Merancang kembali pakaian menjadi tanaman
seolah-olah baru c. Bahan yang mudah terbuang
32. Produk kerjinan dapat dibagi dua yaitu…. A d. Dapat dimanfaatkan sebagai pupuk
a. Bahan lunak dan bahan keras 39. Yang termasuk bahan teknik anyam adalah….
b. Bahan lembek dan bahan keras B
c. Bahan keras dan bahan lembut a. Bambu dan batu
d. Bahan keras dan bahan corak b. Bambu, plastik, dan rotan
33. Aneka produk kerajinan dari bahan keras c. kain dan kayu
yaitu…. C d. besi dan baja
a. Kerajinan lilin, dan sabun 40. Pulau yang banyak menghasilkan rotan
b. Kerajinan sabun dan tanah adalah…. A
c. Kerajinan logam, kayu, bambu, rotan, dan a. Kalimantan
batu b. Palembang
d. Kerajinan kain dan kayu c. Jawa
34. Yang tidak termasuk bahan keras alami d. Arab
yaitu…. B 41. Daerah yang terkenal dengan ukiran atau
a. Fiberglass pahatannya, yaitu…. D
b. Batu a. Bandung
c. Besi b. Sulawesi
d. Kaca c. Jakarta
d. Yogyakarta
42. Berikut yang menjadi alasan mengapa bahan 48. Fungsi utama kemasan kaleng adalah... D
kayu masih tetap dipertahankan, yaitu.. A a. Menjual dan mempermudah
a. Karena bahan kayu memiliki tekstur urat b. Menjual dan melindungi
atau serat yang unik daripada bahan c. Melindungi dan mempermudah
kerajinan lainnya d. Melindungi
b. Karena bahan kayu lebih murah daripada 49. Dalam mendesain pembuatan kerajinan perlu
bahan kerajinan lainnya memahami estetika yang artinya... C
c. Karena bahan kayu lebih mudah a. Ilmu seni
didapatkan daripada bahan kerajinan b. Kebutuhan
lainnya c. Ilmu keindahan
d. Karena bahan kayu lebih mudah dijadikan d. Gagasan
bahan kerajinan 50. Keris adalah kerajinan yang biasanya
43. Berikut merupakan produk kerajinan logam, dibuatdari bahan... A
kecuali … D a. Logam
a. Bros b. Kulit
b.Hiasan c. Batu
c. Teko dan cangkir d. Rotan
d.Sandal
44. Bahan keras dibagi menjadi dua yaitu…. B
a. Bahan keras buatan
b. Bahan keras alami dan buatan
c. Bahan alami dan lembut
d. Bahan besi dan bahan kayu
45. Yang dimaksud kerajinan bahan campuran
adalah .... A
a. kerajinan yang dibuat dari dua jenis bahan
yang berbeda
b.kerajinan yang dicampur dengan berbagai
bahan alam
c. kerajinan yang dibuat dengan satu jenis
bahan
d.kerajinan yang dibuat dengan alat yang
berbeda
46. Produk kerajinan harus mengutamakan nilai
praktis, yaitu dapat digunakan sesuai dengan
fungsi dan kebutuhan disebut.... B
a. aesthetic/Estetika,
b. utility/kegunaan
c. comfortable/kenyamanan
d. fleksibilitas/keluwesan
47. Keindahan produk kerajinan dari bahan
campuran terletak pada .... C
a. warna, bahan, harga
b.bentuk, bahan, dan ukuran
c. bentuk, warna, kualitas bahan
d.ekspresi, harga, dan komposisi

Anda mungkin juga menyukai