Anda di halaman 1dari 13

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

PENCEMARAN LINGKUNGAN

Sekolah : SMP NEGERI 7 PRAFI


Mata Pelajaran : IPA
Kelas / semester : VII / Genap
Waktu : 2 X 40 Menit
Pertemuan ke : 1 (pertama)

A. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


3.8 Menganalisis terjadinya 3.8.1 menjelaskan aktifitas manusia yang dapat menyebabkan
pencemaran lingkungan dan terjadinya pencemaran air.
dampaknya bagi ekosistem. 3.8.2 menganalisis dampak pencemaran air terhadap kesehatan
(C4) manusia.
3.8.3 Membuat laporan ekplorasi terkait penyebab dan akibat
dari pencemaran air di lingkungan. (C6)

B. Tujuan Pembelajaran
Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini diharapkan :
1. Peserta didik mampu menjelaskan tentang perubahan lingkungan akibat pencemaran dengan baik.
2. Peserta didik mampu menganalisis dampak pencemaran air terhadap kesehatan dengan tepat.
3. Peserta didik mampu membuat sebuah laporan yang berkaitan dengan penyebab dan akibat dari
pencemaran air dengan benar.
C. Materi Pembelajaran
1. Macam-macam pencemaran lingkungan air

D. Metode Pembelajaran
Model Pembelajaran : kooperatif tipe G roup Inves ti gas i
Strategi : Diskusi terstruktur kolaboratif

E. Media dan alat Belajar


1. Gambar berbagai bentuk kerusakan lingkungan
2. Lembar Kerja Siswa
3. Projector
4. Laptop
5. HP

F. Sumber Belajar
1. Buku Panduan siswa
2. Internet
3. Sumber lain yang relevan

G. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan k e 1 : 2 x 40 menit Waktu


KegiatanPendahuluan :
Orientasi
a. Meminta siswa berbaris secara disiplin untuk memasuki ruang kelas.
b. Meminta siswa berdo’a (Religius) menurut agama dan kepercayaan
masing-masing sebagai rasa taqwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa. 10 menit
c. Memeriksa kehadiran siswa sambil (mengenal karakteristik) peserta didik,
mengkondisikan kesiapan siwa.
d. Prasarat Pengetahuan untuk menguji kemampuan (berpikir logis.)
- menanyakan pengetahuan awal siswa tentang “ekosistem”.
Apersepsi
a. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya.
b. Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan
dilakukan. guru menanyakan: “Guru memberikan apersepsi dengan
pertanyaan: “Anak – anak, pernahkah kalian melihat air selokan di depan
sekolah? Seperti apa warnanya?”
Motivasi
a. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan mafaat pembelajaran
b. Guru menginformasikan alur pembelajaran hari ini

60 menit
Kegiatan Inti :
 Guru membagi siswa menjadi 6 kelompok secara
heterogen.
 Guru menjelaskan langkah-langkah pembelajaran
kooperatif group investigation dengan jelas.
 Guru menampilkan gambar perubahan lingkungan
dan meminta peserta didik untuk mengamati gambar
dengan seksama.

Stimulasi

 Berdasarkan hasil pengamatan terhadap gambar,


guru bertanya “apa yang terlintas di benak kalian
dengan gambar tersebut? (guru menjelaskan)
 Guru memanggil ketua-ketuaa kelompok untuk
mengambil materi tugas (LKPD) secara kooperatif
IdentifikasiMasalah dalam kelompoknya.
 Guru menjelaskan maksud pembelajaran dan tugas
kelompok yang harus dikerjakan.
 Diharapkan peserta didik menjawab yang
berhubungan dengan definisi pencemaran, penyebab
pencemaran dan jenis pencemaran.
 Masing-masing kelompok membahas materi tugaas
secara kooperatif dalam kelompoknya.
Pengumpulan  Peserta didik diberikan kebebasan untuk mencari
informasi sumber informasi sesuai dengan topik yang dipelajari
(Diferensiasi konten)
 Guru mengamati dan sesekali membantu kelompok
atau peserta didik yang kesulitan (Diferensiasi
Proses)
 Guru melaukan pengamatan dan penilaian terhadap
aktifitas peserta didik.
 Peserta didik dalam kelompoknya
Pengolahan Data berdiskusi mengolah data informasi hasil penelusuran
literatur dan menuangkannya pada LKPD.
 Setelah selesai, masing-masing kelompok yang
diwakili ketua kelompok atau salah satu anggotanya
menyampaikan hasil pembahasannya.
 Kelompok lain dapat menyanggah dan menanggapi
Pembuktian presentasi yang dilakukan oleh temannya
 Guru memberikan penjelasan singkat (klarifikasi)
bila terjadi kesalahan konsep dan memberikan
kesimpulan.

Kegiatan Penutupan :
 Guru melakukan refleksi pembelajaran (umpan balik
berupa kritik, saran, dan pujian mengenai topik yang
di presentasikan).
 Guru melakukan evaluasi kepada peserta didik
menggunakan soal pilihan ganda .
 Menyampaikan rencana pembelajaran pada
pertemuan berikutnya yaitu mendiskusikan pencarian
solusi atas masalah pada hari ini.
 Sebelum pulang guru meminta salah satu peserta
didik untuk memimpin do’a.

H. Penilaian Pembelajaran
1. Teknik Penilaian
a. Sikap
b. Pengetahuan

Mengetahui SMP Negeri 7 Prafi


Kepala Sekolah Guru Mapel

YULIANA RONSUMBRE, S.Pd SLAMET, S.Pd


NIP : 19640825198601 2 005 NIP : 198111052009091002
Lampiran 1
1. Lembar Observasi

LEMBAR OBSERVASI SISWA (KELOMPOK)

Materi : Pencemaran Lingkungan


Kelas : 7B
Nilai : .....
Anggota kelompok:
1……………………………………. 4……………………………………..
2……………………………………. 5……………………………………..
3……………………………………. 6……………………………………..

Aspek Penilaian Siswa


Penilaian
No. Kriteria
3 2 1
a. Siswa melakukan pembagian tugas dalam kelompoknya secara
merata.
1 : Hanya sebagian kecil siswa yang terlihat bekerja dalam kelompok.
2 : Hampir semua siswa terlihat bekerja dalam kelompok.
3 : Semua siswa terlihat bekerja dalam kelompok.
b. Siswa dalam kelompok berpartisipasi aktif dalam diskusi
kelas.
1 : Hanya sebagian kecil saja yang mengemukakan pendapat/bertanya.
2 : Hanya sebagian saja yang mengemukakan pendapat/bertanya.
3 : Setiap anggota berani mengemukakan pendapat/bertanya.
c. Selama kegiatan pembelajaran, siswa mengikutinya dengan
antusias.
1 : Siswa cenderung tidak semangat mengikuti pembelajaran.
2 : Siswa cenderung mengikuti pembelajaran dengan semangat.
3 : Siswa mengikuti pembelajaran dengan semangat.

d. Siswa menghargai sesamanya saat mengomunikasikan hasil


diskusi.
1 : Siswa cenderung sibuk sendiri saat diskusi kelas.
2 : Siswa cenderung memerhatikan saat diskusi kelas.
3 : Siswa memerhatikan dengan seksama saat diskusi kelas.

Jumlah skor perolehan

NILAI ……

𝒋𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉𝒂𝒏 𝒔𝒌𝒐𝒓


Nilai = 𝑿 𝟏𝟎𝟎 = 𝟏00
𝟏𝟐
RUBRIK PENILAIAN
DISKUSI KELOMPOK

Kelas : VII/B
Pelajaran/Materi : IPA/Pencemaran Lingkungan
Fasilitator : Slamet, S.Pd

PSIKO-
KOGNITIF AFEKTIF
MOTOR
NO NAMA SISWA JUMLAH NILAI
Berfikir Rele- Komu Disi-
Sikap
Kritis vansi nikasi plin
1 Afriadi Suhardin Taher
2 Dea Citra Fadila
3 Dinda Nofita Putri
4 Elvia Asha Pradina
5 Fahry Ibnu Salam
6 Fathan Abdul Syahputra
7 Gilang Zidni Maulana
8 Hanif Rafiq
9 Ilmira Anava Riyadi
10 Jamilah Maidodga
Kasmirus Jamos
11
Asmorom
12 Kevin Aditiya Minggus
13 Khoiril Mirza Utomo
14 Lolita Gresziana Putri
15 Maychia Pricilia Sembor
16 Meylani Ruby Nur Azizah
17 Miftahul Husna Padang
18 Muh. Ibrahin Yunus
19 Muh. Rafi’I Rizqullah
20 Narty Towansiba
21 Novita Eka Rahmawati
22 Oktavia Decout Indow
23 Rehan Saputra
24 Shila Kinasih
25 Syairil Rahmad
26 Tsalis Dakwan Najib
27 Paskalis Tunyanan
28 Febiora
29 Aulia Cita
Keterangan Kriteria Penilaian ;
Kriteria Penilaian 0 1 2 3
Berpikir Kritis Memberikan pengetahuan tanggapan secara ilmiah Tidak
dan logis. memberikan Tidak Logis Sebagian Sebagian
tanggapan kecil Besar

Relevansi : pendapat yang dikemukakan relevan dengan learning Objective. Tidak Tidak Sebagian Sebagian
memberi Relevan kecil Besar
pendapat

Komunikasi: Menyampaikan pendapat dengan jelas dan mudah Tidak Sebagian Sebagian Seluruhny
dipahami. memberikan kecil besar a
pendapat

Disiplin : Kehadiran siswa dalam diskusi. Te lambat Terlambat


Tidak Hadir >15 Menit. <15 Menit. Tepat
Waktu
Sikap : sikap menghargai pendapat (menyimak dan mendengarkan) anggota Acuh atau sikap sikap
lain dan tutor serta tidak mendominasi diskusi. melakukan menghargai mengharg
Tidak Hadir kegiatan Tetapi ai
yang tidak mendomina pendapat
berhubunga si diskusi. dan tidak
n dengan mendomin
kegiatan asi
Diskusi. diskusi.
Lampiran 2
2. Instrumen Pengetahuan.

SOAL PRETES DAN


POSTEST
Pencemaran Air

Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat. Dengan memberi tanda silang (x) pada alternetif
jawaban yang tersedia.
1. Perhatika pernyataan di bawah ini :
i. Perubahan bau dan rasa
ii. Perubahan warna
iii. Perubahan pH
iv. Perubahan bentuk
Pernyataan yang benar tentang ciri-ciri air tercemar berdasarkan sifat fisiknya adalah....
a. i dan ii c. i dan iii
b. ii dan iii d. ii dan iv
2. Salah satu pencemaran lingkungan adalah pencemaran Air. Apa yang menyebabkan
pencemaran Air?
a. Masuknya polutan zat cair dan padat ke dalam ekosistem air
b. Masuknya polutan zat cair dan padat ke dalam tanah
c. Pencemaran oleh gas-gas kendaraan bermotor
d. Rusaknya ekosistem air karena terlalu banyak ikan yang hidup
3. Berikut ini sumber mata air yang layak untuk di konsumsi adalah
a. Air sumur dan air pegunungan
b. Air hujan dan air got
c. Air sumur dan air limbah industri
d. Air limbah industri dan air got
4. Pengelolaan air harus memenuhi syarat kimia yaitu...
a. Air bening dan tidak berasa dan suhunnya berada di bawah suhu di luarnya
b. Air bebas dari segala bakteri terutama bakteri phatogen
c. Air minum harus menggunakan zat tertentu dalam jumlah tertentu.
d. Ph air hrus dalam kondisi normal.
5. Limbah pertanian yang dapat menyebabkan pencemaran lingkungan adalah…
a. Detergen b. Minyak
c. pestisida d. sisa makanan
lampiran 3
Lembar Kerja Siswa (LKPD)

I. Tujuan
Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini diharapkan :
1. Peserta didik mampu menjelaskan tentang perubahan lingkungan akibat pencemaran dengan baik.
2. Peserta didik mampu menganalisis dampak pencemaran air terhadap kesehatan dengan tepat.
3. Peserta didik mampu membuat sebuah laporan yang berkaitan dengan penyebab dan akibat dari
pencemaran air dengan benar.
II. Kegiatan
Amati gambar atau foto yang tersedia pada tabel. Tulislah pendapatmu tentang gambar tersebut pada
kolom uraian. Menurutmu, apakah penyebab dan akibat peristiwa atau keadaan tersebut terjadi?

No Deskripsi Analisis Gambar Akibat


Lembar Kerja Siswa (LKPD)

III. Tujuan
Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini diharapkan :
1. Peserta didik mampu menjelaskan tentang perubahan lingkungan akibat pencemaran dengan baik.
2. Peserta didik mampu menganalisis dampak pencemaran air terhadap kesehatan debgan tepat.
3. Peserta didik mampu membuat sebuah laporan yang berkaitan dengan penyebab dan akibat dari
pencemaran air dengan benar.
IV. Kegiatan
Amati gambar atau foto yang tersedia pada tabel. Tulislah pendapatmu tentang gambar tersebut pada
kolom uraian. Menurutmu, apakah penyebab dan akibat peristiwa atau keadaan tersebut terjadi?

No Deskripsi Analisis Gambar Akibat


Lembar Kerja Siswa (LKPD)

V. Tujuan
Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini diharapkan :
1. Peserta didik mampu menjelaskan tentang perubahan lingkungan akibat pencemaran dengan baik.
2. Peserta didik mampu menganalisis dampak pencemaran air terhadap kesehatan dengan tepat
3. Peserta didik mampu membuat sebuah laporan yang berkaitan dengan penyebab dan akibat dari
pencemaran air dengan benar.
VI. Kegiatan
Amati gambar atau foto yang tersedia pada tabel. Tulislah pendapatmu tentang gambar tersebut pada
kolom uraian. Menurutmu, apakah penyebab dan akibat peristiwa atau keadaan tersebut terjadi?

No Deskripsi Analisis Gambar Akibat


Lembar Kerja Siswa (LKPD)

VII. Tujuan
Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini diharapkan :
1. Peserta didik mampu menjelaskan tentang perubahan lingkungan akibat pencemaran dengan baik.
2. Peserta didik mampu menganalisis dampak pencemaran air terhadap kesehatan dengan tepat.
3. Peserta didik mampu membuat sebuah laporan yang berkaitan dengan penyebab dan akibat dari
pencemaran air dengan benar.
VIII. Kegiatan
Amati gambar atau foto yang tersedia pada tabel. Tulislah pendapatmu tentang gambar tersebut pada
kolom uraian. Menurutmu, apakah penyebab dan akibat peristiwa atau keadaan tersebut terjadi?

No Deskripsi Analisis Gambar Akibat


Lembar Kerja Siswa (LKPD)

IX. Tujuan
Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini diharapkan :
1. Peserta didik mampu menjelaskan tentang perubahan lingkungan akibat pencemaran dengan baik.
2. Peserta didik mampu menganalisis dampak pencemaran air terhadap kesehatan dengan tepat.
3. Peserta didik mampu membuat sebuah laporan yang berkaitan dengan penyebab dan akibat dari
pencemaran air dengan benar.
X. Kegiatan
Amati gambar atau foto yang tersedia pada tabel. Tulislah pendapatmu tentang gambar tersebut pada
kolom uraian. Menurutmu, apakah penyebab dan akibat peristiwa atau keadaan tersebut terjadi?

No Deskripsi Analisis Gambar Akibat


Lembar Kerja Siswa (LKPD)

XI. Tujuan
Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini diharapkan :
4. Peserta didik mampu menjelaskan tentang perubahan lingkungan akibat pencemaran dengan baik.
5. Peserta didik mampu menganalisis dampak pencemaran air terhadap kesehatan dengan tepat.
6. Peserta didik mampu membuat sebuah laporan yang berkaitan dengan penyebab dan akibat dari
pencemaran air dengan benar.
XII. Kegiatan
Amati gambar atau foto yang tersedia pada tabel. Tulislah pendapatmu tentang gambar tersebut pada
kolom uraian. Menurutmu, apakah penyebab dan akibat peristiwa atau keadaan tersebut terjadi?

No Deskripsi Analisis Gambar Akibat

Anda mungkin juga menyukai