Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI SOAL PAS BIOLOGI KELAS XI MIPA TP.

2023/2024

Disajikan deskripsi modifikasi morfologi pada batang kaktus,


siswa dapat menganalisis organel apa yang melimpah pada batang kaktus yang mendukungnya
untuk dapat berfotosintesis. (Stomata)

Disajikan skema proses transpor zat melalui membran,


siswa mampu menjelaskan peristiwa transpor membran yang terjadi pada proses tersebut.

Disajikan gambar percobaan transpor membran,


siswa mampu menganalisis peristiwa transpor membran yang terjadi pada proses tersebut.

Disajikan deskripsi karakteristik suatu jaringan meristem pada tumbuhan,


siswa dapat mengidentifikasi jenis jaringan meristem berdasarkan karakteristik yang diberikan.

Disajikan deskripsi karakteristik suatu jaringan permanen pada tumbuhan,


siswa dapat menyebutkan jenis jaringan permanen berdasarkan karakteristik yang diberikan.

Disajikan gambar diferensiasi jaringan meristem menjadi jaringan permanen pada tumbuhan,
siswa dapat menjelaskan karateristik macam-macam jaringan permanen pada tumbuhan.

Disajikan gambar penampang melintang organ tumbuhan,


siswa mampu menganalisis pernyataan yang sesuai dengan anatomi organ tersebut.

Disajikan gambar penampang melintang daun,


siswa dapat menganalisis pernyataan yang tidak sesuai dengan anatomi daun tersebut.

Disajikan deskripsi otot jantung dan otot rangka,


siswa mampu menjelaskan perbedaan antara otot jantung dan otot rangka.

Disajikan gambar jaringan epitel,


siswa dapat menjelaskan fungsi dan letak jaringan epitel yang ditunjukkan pada gambar tersebut.

Disajikan tabel macam-macam jaringan pada manusia,


siswa mampu menganalisis hubungan antara bentuk, ciri, dan fungsi yang tepat.

Disajikan gambar sel saraf (neuron),


siswa dapat menjelaskan bagian neuron beserta fungsinya.

Disajikan studi kasus yang berkaitan dengan jaringan hewan,


siswa mampu menerapkan konsep jaringan ikat.

Disajikan deskripsi karakteristik sel penyusun jaringan ikat,


siswa dapat mengidentifikasi macam sel penyusun jaringan ikat.

Disajikan karakteristik salah satu macam jaringan ikat penyokong,


siswa mampu mengidentifikasi jenis jaringan ikat yang dimaksud.
Disajikan gambar sistem Havers tulang keras (osteon),
siswa dapat mengidentifikasi bagian sistem Havers beserta fungsinya.

Disajikan deskripsi karakteristik jaringan ikat pada manusia,


siswa mampu membuat peta konsep mengenai pengelompokkan macam-macam jaringan ikat.

Disajikan nama-nama tulang penyusun rangka tubuh manusia,


siswa dapat mengidentifikasi macam-macam tulang berdasarkan bentuknya.

Disajikan nama-nama tulang penyusun rangka tubuh manusia,


siswa mampu mengelompokkan tulang berdasarkan macam-macamnya.

Disajikan deskripsi mengenai pembentukan dan perkembangan tulang (osifikasi),


siswa mampu menjelaskan tahapan yang terjadi pada proses osifikasi intramembranosa.

Disajikan gambar anggota gerak manusia,


siswa mampu menunjukkan letak macam-macam persendian.

Disajikan informasi mengenai otot bisep,


siswa mampu menjelaskan jenis tendon yang terdapat pada otot bisep.

Disajikan gambar sarkomer,


siswa mampu menganalisis peristiwa yang terjadi pada sarkomer ketika proses kontraksi otot

Disajikan gambar anggota gerak manusia,


siswa mampu menganalisis jenis gerakan yang terjadi beserta kondisi otot yang berperan
dalam gerakan tersebut.

Disajikan deskripsi mengenai otot rangka,


siswa mampu menjelaskan mekanisme kontraksi otot rangka.

Disajikan deskripsi suatu gangguan pada sistem gerak manusia,


siswa dapat mengidentifikasi jenis gangguan yang terjadi.

Disajikan karakteristik salah satu jenis leukosit,


siswa mampu mengidentifikasi jenis leukosit yang dimaksud.

Disajikan tabel perbandingan sel-sel darah,


siswa dapat menganalisis perbandingan karakteristik sel darah yang benar.

Disajikan gambar hasil pengujian golongan darah seseorang,


siswa dapat merumuskan kesimpulan yang dapat diambil dari hasil pengujian golongan darah
tersebut.

Disajikan studi kasus transfusi darah,


siswa mampu menerapkan prinsip golongan darah pada proses transfusi darah.

Disajikan studi kasus pernikahan berbeda rhesus,


siswa dapat menerapkan prinsip penggolongan darah sistem rhesus pada kasus yang diberikan.
Disajikan hasil tes tekanan darah seseorang,
siswa mampu menganalisis makna dari angka tekanan darah.

Disajikan skema mekanisme pembekuan darah,


siswa dapat mengidentifikasi komponen-komponen yang berperan dalam mekanisme pembekuan

Disajikan gambar jantung dan pembuluh darah,


siswa dapat mengidentifikasi nama pembuluh darah beserta fungsinya.

Disajikan gambar jantung dan pembuluh darah,


siswa mampu menjelaskan fungsi bagian-bagian jantung yang ditunjuk.

Disajikan informasi mengenai peredaran darah ganda pada manusia,


siswa mampu menjelaskan mekanisme sirkulasi darah pada manusia.

Disajikan informasi mengenai sistem limfatik,


siswa dapat menjelaskan fungsi dari sistem limfatik.

Disajikan tabel hasil pemeriksaan darah seorang pasien,


siswa dapat menganalisis gangguan sistem sirkulasi yang diderita pasien tersebut.

Disajikan gambar gangguan pada sistem sirkulasi,


siswa dapat mengidentifikasi jenis gangguan yang terjadi.

Disajikan informasi mengenai teknologi sistem sirkulasi manusia,


siswa dapat mengidentifikasi jenis teknologi yang dapat mengatasi gangguan
sistem sirkulasi pada manusia.

Anda mungkin juga menyukai