Anda di halaman 1dari 40

LOGO

OPERASI & PRODUKTIVITAS

Perkuliahan ke-2

1
LOGO

Operasi & Manajemen


Operasi

Apa itu Operasi?


Serangkaian aktivitas proses
transformasi yang menciptakan nilai
(value) dalam bentuk barang dan
jasa dengan mengubah input
menjadi output

1-2
LOGO

Sistem Operasi

Sistem Operasi bertanggungjawab mengubah input menjadi


output (barangdan/atau jasa) yang diinginkan

EXTERNAL
FACTORS

Transformasi/
INPUTS PROCESS
OUTPUTS

Requirement /
Feedback
Material flow
Information Flow

3
LOGO

⬥ Apa Manajemen Operasi?


= Mendesain (design), mengoperasikan
(Operate/manage), dan meningkatkan (improve)
sistem operasi.
▪ Design : mendesain / menciptakan sistem operasi
▪ Operate / Manage : (plan, organize, staff, direct and control)
aktivitas menghasilkan barang dan/atau jasa dengan efisien
(dengan cost terendah) dan efektif (dalam pandangan
konsumen)
▪ Improve : meningkatkan proses tadi secara kontinu untuk
menciptakan competitive advantage.
Manajer operasi bertanggungjawab terhadap penyediaan produk
dan atau jasa dan membuat keputusan yang terkait dengan
pengelolaan MO.
Rangkaian sistem operasi biasanya disajikan dalam
Peta Jalan (Road Map) berikut ini.
1-4
LOGO

CUSTOMER
ORDERS PRODUCTION CONTROL
DEARTEMENT

FINIS
HED
RAW PRO
MATE DUCT
RIAL PURCHASING FABRICATION ASSEMBLY SHIPPING S
DEPARTEMENT DEPARTEMENT DEPARTEMENT DEPARTEMENT

SEBUAH SISTEM PABRIK

5
LOGO

Peta Jalan Manajemen Operasi

1-6
LOGO

Peta Jalan (cont.)

1-7
LOGO

3 Hal yang perlu diperhatikan dalam Operasi


1. Peran Operasi
▪ Dalam menajemen operasi, kita
memastikan bahwa proses transformasi
dilakukan secara efisien dan output
memiliki nilai yang lebih besar daripada
keseluruhan input.
Peran Operations : create value

1-8
LOGO

2. Fungsi Operasi

Fungsi Operasi
memiliki hubungan
timbal balik dengan
fungsi lainnya dalam
organisasi
(finance/accounting,
marketing, human
resources) maupun
luar organisasi
(supplier)

1-9
LOGO

3. Tahapan Operasi

STRATEGIC

Untuk
OPERATING mencapai misi
organisasi

CONTROL

10
LOGO

ProsesTransformasi
⬥ Physical: sistem operasi yang mengubah input
secara fisik (contoh : industri manufaktur)
⬥ Locational: sistem operasi yang memberikan value
berupa lokasi (contoh : industri transportasi)
⬥ Fisiologis: sistem operasi yang memberikan value
kesehatan fisik (contoh : rumah sakit)
⬥ Psikologis : sistem operasi yang memberikan value
dari sisi psikis (suasana hati) konsumen (contoh :
industri entertainment)
⬥ Informational: sistem operasi yang memberikan value
berupa informasi (contoh : industri pendidikan)

1-11
LOGO

Sistem Operasi
SYSTEM PRIMARY RESOURCES PRIMARY TYPICAL
INPUTS TRANSFORMATION DESIRED
FUNCTIONS OUTPUT

Hospital Patients Nurses, Doctors, Healthcare Healthy


Medical supplies, (Physiological) individuals
Equipment
Restaurant Hungry Food, chef, wait-staff, Well prepared, Satisfied
customers environment well-served food ; customer
Agreeable environment
(physical, exchange)
Automobile Sheet steel, Tools, equipment, Fabrication and assembly High-quality cars
industry engine parts workers of cars (physical)

College or High school Teachers, books, Imparting knowledge and Educated


university graduates classrooms skill (informational) individuals

Airline Travelers Airplanes, crews, Move to destination On-time, safe


scheduling / (location) delivery to
ticketing system destination

12
LOGO
Manajemen Operasi dalam
Perbandingan Barang dan Jasa
Automobile
Computer
Installed Carpeting
Fast-food Meal
Restaurant Meal
Auto Repair
Hospital Care
Advertising Agency
Investment Management
Consulting Service
Counseling

100 75 50 25 0 25 50 75 100
Percent of Product that is a Good Percent of Product that is a Service
Produk = barang + jasa
13
LOGO
Karakteristik jasa/service (yang
membedakan dari barang/goods)
▪ Jasa tidak berwujud
▪ Jasa biasanya bersifat unik (berbeda antara
konsumen satu dan lainnya)
▪ Penyedia jasa memiliki interaksi dengan
konsumen
▪ Jasa tidak dapat disimpan

14
LOGO

Keputusan MO pada Barang & Jasa

2-15
LOGO

Lanjutan

2-16
LOGO

lanjutan

2-17
LOGO

Historical Milestones in OM
a. The Industrial Revolution
b. Scientific Management
c. Human Relations
d. Operations Research
e. Quality Revolution
f. Internet Revolution
g. Globalization

18
LOGO

a. The Industrial Revolution


▪ Berkembang di Inggris tahun 1700an.
▪ Mesin uap (James Watt,1764) banyak
menggantikan peran manusia di pabrik
▪ Adam Smith’s The Wealth of Nations (1776
) specialization of labor (proses produksi
dipecah menjadi serangkaian tugas kecil yang dilakukan
oleh pekerja yang berbeda)

19
LOGO
The Industrial
Revolution…cont.
▪ Revolusi industri menyebar ke negara Eropa
lainnya dan ke Amerika
▪ Tahun 1790an, Eli Whitney, mengembangkan
konsep interchangeable parts (penggunaan komponen
standar dalam produksi sehingga memungkinkan produksi dalam
jumlah besar).
▪ Tahun 1800an perkembangan mesin bertenaga
bensin dan listrik mempercepat revolusi industri

20
LOGO

b. Scientific Management

▪ Frederick Taylor (father of scientific


management). Pendekatan :
▪ Metode terbaik untuk menyelesaikan
pekerjaan ditentukan melalui observasi,
pengukuran, dan analisis.
▪ Metode tersebut dijadikan standar untuk
setiap pekerja.
▪ Sistem pembayaran insentif digunakan
untuk memotivasi pekerja mencapai
standar.
21
LOGO

Scientific Management…cont.

▪ Tahun 1920an, Henry Ford (Ford Motor


Company) menerapkan pendekatan scientific
management:
▪ standardized product designs
▪ mass production (produksi produk standar untuk pasar masal)
▪ low manufacturing costs
▪ mechanized assembly lines
▪ specialization of labor
▪ interchangeable parts

22
LOGO

c. Human Relations

▪ Periode tahun 1927-1932, peneliti di Hawthorne


Studies mengemukakan ide bahwa motivasi
akan mempengaruhi produktivitas pekerja.
▪ Manajer mulai memperhatikan pekerja

23
LOGO

d. Operations Research
▪ Selama PD II, sumber daya yang besar (orang,
peralatan, dll) harus dialokasikan.
▪ Tim operations research (OR) militer dibentuk untuk
mengatasi kesulitan alokasi sumber daya ini.
▪ Setelah perang, para peneliti kembali ke universitas,
industri, pemerintahan, dan perusahaan konsultan.
▪ OR membantu operations managers membuat
keputusan saat masalahnya kompleks dan keputusan
yang salah akan menimbulkan biaya tinggi.

24
LOGO

e. Quality Revolution
▪ Sampai tahun 1960an, USA menjadi produsen
barang&jasa terbesar.
▪ Tahun 1970-1980an, produk USA tidak dapat
bersaing dibandingkan produk Jepang dengan
lower cost dan higher quality. Hal ini disebabkan
karena perusahaan USA tidak memperhatikan
perubahan dari keinginan konsumen, dan berfikir
bahwa mass production adalah yang terbaik.

1-25
LOGO

Quality Revolution…cont.
▪ Just-in-time operations : menyediakan barang
tepat waktu saat dibutuhkan
▪ Lean operations lebih mengarah ke fleksibilitas
produksi (bukan saja efisiensi) dan kualitas
(bukan saja kuantitas)
▪ Operations dibuat lebih ramping dan tanpa
pemborosan (waste)

1-26
LOGO

f. Internet Revolution
▪ Penggunaan komputer dan teknologi komunikasi
▪ Ketersediaan informasi dan kemudahan mengakses
informasi
▪ Kemajuan dalam aplikasi software untuk mendukung
operations (misal : Enterprise Resource Planning (ERP)
software)
▪ Penggunaan e-mail
▪ Semakin banyak perusahaan yang terlibat dalam
E-Business menggunakan Internet
▪ Hasil : faster, better decisions over greater distances

27
LOGO

g. Globalization
▪ Global market, global operations, global financing, global
supply chain.
▪ Bentuk globalisasi : menjual di pasar asing, produksi di
luar negeri, membeli dari supplier luar negeri, atau
ber-partner dengan perusahaan asing.
▪ Perusahaan “go global” untuk mendapatkan keuntungan
dari cost yang lebih rendah, mendapatkan akses ke
pasar internasional, lebih responsif terhadap perubahan
demand, mendapatkan sumber supply yang dapat
diandalkan, dan mengikuti trend teknologi terbaru
⬥ Globalisasi semakin meningkat karena adanya internet
dan semakin hilangnya trade barrier antar negara.

1-28
LOGO

Pengukuran Kinerja Operasi


▪ Untuk mengetahui derajat keberhasilan dalam
melaksanakan operasi dapat diukur dari :
• Produktivitas
• Efisiensi
• Efektivitas
▪ Produktivitas, menilai proses operasi dilihat
dari sisi keluaran (output) proses yaitu berapa
unit output yg dapat dihasilkan oleh setiap unit
masukan (input).
• Rasio output terhadap input proses
• Ouput/input
29
LOGO

▪ Efisiensi, menilai kinerja proses operasi dilihat dari sisi


input proses yang digunakan untuk menghasilkan satu
unit output.
• Rasio input terhadap output
• Input/output (=1/produktivitas)
▪ Efektivitas, ukuran kinerja yang menunjukkan hubungan
antara tujuan (target) dengan output yng direalisasikan
• Kinerja operasi yg menyatakan tinkat keberhasilan merealisasikan target yg
dicapai
▪ Pendekatan pengukuran produktivitas
• Produktivitas total = Keluaran total/masukan total
• Produktivitas Parsial = Keluaran total/Masukan tertentu

30
LOGO

HUBUNGAN KINERJA OPERASI

TARGET

EFEKTIVITAS

PRODUK
EFISIENSI TIVITAS
INPUT PROSES/ OUTPUT
TRANSFORMASI

31
LOGO

▪ Produktivitas adalah perbandingan antara


output (barang dan jasa) dibagi dengan
input (sumberdaya : tenaga kerja, modal,
manajemen).
▪ Peningkatan produktivitas dapat dicapai
dengan dua cara, yaitu :
1. Pengurangan input dengan tetap men-
jaga output konstan
2. Peningkatan output dengan tetap men-
jaga input konstan.
LOGO

Pengukuran Produktivitas

▪ Pengukuran produktivitas ada 2 :


1. Produktivitas faktor tunggal :

2. Produktivitas multifaktor :
Contoh : 1 LOGO

Produktivitas Tenaga Kerja


1. Selama setahun, sebuah restoran memiliki rata-rata
224 pengunjung per hari. Restoran buka tiap hari jam
6:00 -14:00 dengan 3 orang pekerja.
Tentukan produktivitas
Solusi : rata-rata produktivitas =Output/Input TK (Tenaga Kerja)
= 224/(3 x 8) = 224/24 = 8,1 pengunjung/jam
2. Hari Selasa 246 pengunjung, dgn 3 pegawai ; hari
Rabu sebanyak 232 pengunjung dgn 2 pegawai
bekerja penuh dan seorang lagi hanya bekerja 2 jam
dalam sehari.
Tentukan produktivitas :
Solusi : Produktivitas pada hari Selasa = 246/(3 x8)= 11,0
pengunjung/ jam; dan Produktivitas pada hari Rabu =
232/((2x8)+2) = 232/18= 12,9 pengunjung/jam
LOGO

▪ Contoh-2 :

Modern Lumber, Inc., Art Binley ( produsen peti apel )


dapat memproduksi 240 peti dari 100 batang pohon
dengan peralatan yang ada sekarang. Baru-baru ini, ia
membeli 100 batang pohon per hari. Setiap batang
membutuhkan 3 jam kerja.
ia mencoba memperkerjakan orang yang lebih
profesional dengan membeli pohon dengan kualitas lebih
baik dengan harga sama. Jika demikian, ia dapat
meningkatkan produksinya hingga 260 peti per 100
batang dan jam kerjanya akan ber-tambah 8 jam per
hari.
Hitung produktivitasnya !
LOGO
▪ Penyelesaian :
a.

b.

Kesimpulan kita akan memilih produktivitas yang tinggi yaitu 0,84


peti/jam kerja
LOGO

▪ Contoh-3:

Art Binley memutuskan untuk meninjau kembali


produktivitasnya dari berbagai perspektif (produktivitas
multifaktor) dgn mengacu pada Contoh-2. Untuk dapat
melakukannya ia menetapkan pekerja, modal, energi,
dan penggunaan bahan baku (dlm satuan dollar). Total
jam kerja sekarang 300 jam per hari dan akan meningkat
menjadi 308 jam per hari. Biaya modal dan energi
adalah $350 dan $150 per hari. Biaya bahan adalah
$1.000 untuk 100 batang per hari. Biaya tenaga kerja
rata-rata $10 per jam.
Hitung produktivitasnya ?
LOGO

▪ Penyelesaian :
a. Produktivitas dg biaya dengan sistem
sekarang/awal
Mula-mula hitung biaya yang ada :
- Tenaga kerja : 300 jam @$10 = $3.000
- B-baku : 100btg/hari = $1.000
- Modal = $ 350
- Energi = $ 150
-------------------------------
Total Biaya = $4.500
Selanjutnya menghitung Produktivitas = (240
peti)/$4.500 = 0,053 peti/$
LOGO

b. Produktivitas dengan menggunakan pembeli profesional


Mula-mula hitung biaya yg terjadi :
- Tenaga kerja : 308 jam @$10 = $3.080
- B-baku : 100btg/hari = $1.000
- Modal = $ 350
- Energi = $ 150
-------------------------------
Total biaya = $4.580
Lalu hitung Produktivitas = (260 peti)/$4.580 = 0,057 peti/$

Kesimpulan kita akan memilih produktivitas yang tinggi yaiyu 0,057


peti/$
LOGO

TERIMA KASIH

40

Anda mungkin juga menyukai