Anda di halaman 1dari 14

LK 2.

3 Rencana Aksi
Nama Mahasiswa : Tody Ariyanto
Asal Institusi : UPS Tegal

Tujuan Bukti penilaian Kegiatan belajar dan asesmen formative


(1) (2) (3)

KD 3.1. Membedakan perbandingan Teknik Penilaian Kegiatan Pendahuluan (10 menit)


senilai dan berbalik nilai dengan a. Penilaian Spiritual 1. Guru mengucapkan salam dan mengajak semua peserta didik berdo’a
menggunakan tabel data, grafik, dan Lampiran 1 menurut agama dan keyakinan masing-masing. (Religius PPK)
persamaan b. Penilaian sikap 2. Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar kehadiran dan
Lampiran 2 memeriksa kerapihan pakaian, posisi dan tempat duduk disesuaikan dengan
kegiatan pembelajaran.(Integritas dan kemandirian)
KD 4.1. Menyelesaikan masalah yang c. Penilaian pengetahuan
3. Menyanyikan lagu “Sorak-sorak bergembira” bersama-sama melalui vidio.
berkaitan dengan perbandingan senilai dan Lampiran 3 (Nasionalis, TPACK)
berbalik nilai d. Penilaian keterampilan https://www.youtube.com/watch?v=SN7GyYYen-Y
Lampiran 4 4. Peserta didik diminta beliterasi digital dengan memperhatikan tayangan
A. TUJUAN PEMBELAJARAN vidio (Literasi, TPACK, )
1. Dengan mengamati vidio pada https://www.youtube.com/watch?v=SaQq8sF-gws
slide power point peserta didik 5. Peserta didik bertanya jawab dengan guru berkaitan dengan materi
mampu menemukan rumus sebelumnya (Apersepsi dan Motivasi, collaboration)
6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran melalui power point (TPACK,
mencari skala dengan benar.
mengamati)
2. Dengan mengamati vidio pada 7. Guru membangkitkan semangat Pesera didik dengan
slide power point peserta didik mengajak melakukan Tepuk PPK. Peserta didik bersama - sama
mampu menemukan rumus melakukan tepuk PPK (Collaboration,4C)
mencari jarak pada peta dengan https://www.youtube.com/watch?v=O00CYnJOx1c
benar.
Kegiatan Inti ( 60 menit)
3. Dengan mengamati vidio pada slide
power point peserta didik mampu
Tahap 1
menemukan rumus mencari jarak
sebenarnya dengan benar.
Orentasi peserta didik pada masalah
4. Dengan penjelasan guru peserta didik
mampu menganalisis konsep skala 1. Guru memulai pembelajaran dengan membuka wawasan peserta didik
sebagai perbandingan antara jarak pada
gambar dengan jarak sebenarnya mengenai konsep Skala melalui media surat. (Mengamati, TPACK,
dengan tepat Critical Thinking)
5. Dengan diskusi kelompok peserta didik
mampu menyelesaikan masalah yang 2. Peserta didik membacakan media surat mengenai konsep skala.
berkaitan dengan skala pada denah (Mencoba)
dengan tepat
3. Peserta didik dan pendidik bertanya jawab tentang media surat yang
6. Dengan belajar perbandigan senilai
peserta didik dapat menerapkan dibacakan. (Collaboration, menanya)
permasalahan dalam kehidupan sehari-
4. Pendidik menampilkan vidio dalam slide power point mengenai konsep
hari
Skala, dan menugasi peserta didik untuk memperhatikan vidio.
5. Peserta didik mengamati video pada slide power point mengenai konsep
Skala (mengamati, TPACK)
https://www.youtube.com/watch?v=uwituyAEs5o
6. Peserta didik dan guru bertanya jawab mengenai video yang di amati.
(Collaboration 4C)

Tahap 2

Mengorganisasi peserta didik untuk belajar


7. Peserta didik duduk didalam kelompok yang sudah ditentukan guru.
8. Pendidik menjelaskan langkah- langkah pembelajaran sesuai LKPD, yang
akan dilakukan Peserta didik.
9. Peserta didik menyimak penjelasan guru mengenai langkah- langkah
pembelajaran yang akan dilakukan Peserta didik.

Tahap 3

Membimbing penyelidikan Kelompok


10. Peserta didik mendiskusikan pertanyaan dan melakukan penyelidikan pada
LKPD dalam kelompok. (communication, critical thinking, creativity dan
problem solving)
11. Peserta didik dapat menggunakan bahan ajar maupun buku penunjang
untuk bahan diskusi.
12. Peserta didik dibimbing selama melakukan penyelidikan dengan cara guru
berkeliling untuk membimbing Peserta didik. Guru bisa memberikan
pertanyaan pancingan apabila diskusi tidak berjalan dengan lancar. (HOTS,
critical thinking, collaboration, comunication)
13. Untuk meningkatkan semangat Peserta Didik, guru melakukan ice breaking

Tahap 4

Mengembangkan dan Menyajikan hasil karya


14. Guru menugasi masing-masing kelompok peserta didik menampilkan hasil
diskusi yang telah dilakukan
15. Masing-masing kelompok Peserta didik menampilkan hasil diskusi
yang
telah dilakukan (comunication,4C).

Tahap 5

Menganalisa dan mengevaluasi pemecahan masalah


16. Pendidik meminta kelompok lain menanggapi hasil diskusi
kelompok peserta didik yang tampil
17. Kelompok lain menanggapi hasil diskusi kelompok peserta
didik yang tampil (HOTS, critical thinking, 4C)
18. Peserta didik dan g u r u menyimpulkan hasil diskusi dan
presentasi masing- masing kelompok peserta didik
19. Peserta didik melakukan refleksi terhadap materi yang telah dipahami dan
yang belum dipahami (HOTS, critical thinking, collaboration 4C)

Kegiatan Penutup (10 menit)


1. Peserta didik menyimpulkan pembelajaran hari ini
2. Peserta didik mengerjakan evaluasi.(mandiri, PPK) (Hots)
3. Guru Melakukan refleksi
4. Peserta didik diberikan tindak lanjut berupa remedial atau pengayaan.
(mandiri, PPK) (Hots)
5. Peserta didik mendengarkan pesan moral yang
disampaikan guru.
6. Peserta didik bersama guru menutup kegiatan pembelajaran
dengan bersyukur (menurut kepercayaan masing-masing). (Religius, PPK)

INSTRUMEN PENILAIAN

Lampiran 1
1. PENILAIAN SPIRITUAL DAN SOSIAL
Nama Sekolah : SMPN 3 Ketapang
Kelas/ Semester : VII / I ( Satu )
Tahun Ajaran : 2023/2024
No Waktu Nama Siswa Catatan Perilaku Butir Sikap Keterangan TTD Renc. Tindak Lanjut
.
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10

Aspek sikap yang dinilai dalam pembelajaran berlangsung :

1. Spiritual 2. Kejujuran 3. Kedisiplinan 4. Toleransi

1. Spiritual 2. Kejujuran
 Spiritual : skor 4  Jujur : skor 4
 Cukup Spiritual : skor 3  Cukup jujur : skor 3
 Kurang spiritual : skor 2  Kurang jujur : skor 2
 Tidak spiritual : skor 1  Tidak jujur : skor 1
3. Kedisiplinan 4. Toleransi
 Disiplin : skor 4  toleransi : skor 4
 Cukup disiplin : skor 3  Cukup toleransi : skor 3
 Kurang disiplin : skor 2  Kurang toleransi : skor 2
 Tidak disiplin : skor 1  Tidak toleransi : skor 1

Lampiran 2
2. PENILAIAN SIKAP

LEMBAR OBSERVASI
Perubahan Tingkah Laku

Percaya Diri Tanggung jawab Disiplin


SB B C K SB B C K SB B C K
No Nama Total
4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 Skor Nilai

1
2
3
4
5
6 Dst..

RUBRIK PENILAIAN SIKAP


No Sikap Indikator
1 Percaya diri 1. Berani bertanya kepada pendidik
2. Berani mengemukakan pendapat
3. Berani presentasi di depan kelas
4. Berani menjawab pertanyaan
2 Tanggung jawab 1. Mau mengakui kesalahan dan meminta maaf
2. Menyelesaikan tugas dengan baik
3. Patuh pada aturan/ tata tertib sekolah
4. Melaksakan apa yang pernah diktakan tanpa
diminta
3 Disiplin 1. Datang tepat waktu
2. Mengumpulkan tugas tepat waktu
3. Patuh pada tata tertib/ aturan sekolah
4. Membawa buku tulis dan buku teks
pelajaran sesuai jadwal

Keterangan:

SB (Sangat Baik) : 4 indikator dilakukan


B (Baik) : 3 indikator dilakukan
C (Cukup) : 2 indikator dilakukan
D (Kurang) : 1 indikator dilakukan

𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛g 𝑑i𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ


Nilai = 𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠i𝑚𝑎𝑙 x 100

Lampiran 3
3. PENILAIAN KETERAMPILAN
RUBRIK PENILAIAN
Perlu
Sangat Baik Baik Cukup
Kriteria Pendampingan
(4) (3) (2)
(1)
Keterampilan Mengerjakan Mengerjakan Mengerjakan Mengerjakan
berfikir penyelesaian masalah penyelesaian penyelesaian penyelesaian
mengenai skala strategi masalah mengenai masalah mengenai masalah mengenai
yang digunakan sesuai skala, strategi yang skala, strategi yang skala, tidak ada
dan dapat digunakan sesuai, digunakan tidak strategi yang
menyelesaikan masalah namun tidak dapat sesuai sehingga digunakan.
menyelesaikan tidak dapat
masalah. menyelesaikan
masalah.

Berilah tanda centang ( v ) pada bagian yang memenuhi kriteria

No Nama Peserta Keterampilan Berpikir Total Skor Nilai


didik
4 3 2 1
1

6 Dst

Keterangan:
SB (Sangat Baik) : 4 indikator dilakukan
B (Baik) : 3 indikator dilakukan
C (Cukup) : 2 indikator dilakukan
D (Kurang) : 1 indikator dilakukan

𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛g 𝑑i𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ


Nilai = 𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠i𝑚𝑎𝑙 x 100

4. PENILAIANPENGETAHUAN

Skor Maksimal : 9

Skor Perolehan ❑
Nilai = X 100=❑
Skor Maksimal

KISI-KISI SOAL EVALUASI


Satuan Pendidikan : SMP 3 Negeri Ketapang
Kelas/ Semester :7/2
Materi : Menganalisis skala melalui denah

Bobot
No Muatan Indikator Level Bent No. nilai
Soal Kognitif uk soal
Pelajara Kompetensi Materi soal
n Dasar Soal

1 Matematika Menjelaska Menganalisis Disajikan sebuah Libur sekolah semester ini, Udin dan keluarganya C4 Essa 1 3
n skala skala melalui berencana akan mengunjungi neneknya di y
denah ilustrasi peserta
melalui kampung halaman, yaitu di Kota Padang.
denah didik dapat Kemudian ayah menunjukkan denah yang
menyelesaikan menggambarkan rute perjalanan dari
Dharmasraya menuju Padang. Pada denah
soal tentang skala
digambarkan bahwa jarak dari Dharmasraya –
dengan benar. Padang adalah 4 cm. Ternyata untuk sampai di
tempat tujuan Udin dan keluarganya harus
menempuh jarak sejauh 200 km. Maka berapakah
skala yang digunakan pada denah yang
ditunjukkan ayah Udin?

Perhatikan gambar berikut! C4 Essa 2 3


Disajikan sebuah y
gambar ilustrasi
peserta didik dapat
menyelesaikan
soal tentang jarak
sebenarnya
dengan
benar.
Ayah Dayu seorang arsitek terkenal yang
mempunyai banyak hasil karya. Ayah selalu
menyimpan desain hasil karyanya. Dayu
menemukan sebuah gambar Jam Gadang, disana
dayu melihat tinggi jam gadang adalah 15 cm
dengan skala 1 : 20.0000.
berapakah tinggi jam gadang sebenarnya?

Disajikan Jarak Dharmasraya ke Kiliran Jao C4 Essa y 3 3


60 km. Jarak tersebut digambar pada peta
sebuah ilustrasi
dengan skala 1 :
peserta didik 1.500.000. Berapa cm jarak Dharmasraya ke
dapat Kiliran Jao pada peta?

menyelesaikan
soal tentang
jarak pada peta
dengan benar.
LEMBAR SOAL EVALUASI

Hari / Tanggal :
Nama :

Jawablah soal di bawah ini dengan tepat!


1. Libur sekolah semester ini, Udin dan keluarganya berencana akan mengunjungi neneknya di kampung halaman, yaitu di Kota Padang. Kemudian ayah
menunjukkan denah yang menggambarkan rute perjalanan dari Dharmasraya menuju Padang. Pada denah digambarkan bahwa jarak dari Dharmasraya – Padang
adalah 4 cm. Ternyata untuk sampai di tempat tujuan Udin dan keluarganya harus menempuh jarak sejauh 200 km. Maka berapakah skala yang digunakan pada
denah yang ditunjukkan ayah Udin?
2. Perhatikan gambar berikut!

3. Jarak Dharmasraya ke Kiliran Jao 60 km. Jarak tersebut digambar pada peta dengan skala 1 : 1.500.000.
Berapa cm jarak Dharmasraya ke Kiliran Jao pada peta?
KUNCI LEMBAR EVALUASI

1. Diket :
Js = 𝐽𝑝
𝑆
Jp= 4 cm
Js = 200 km = 20.000.000 1
= 15 cm :
20.000
Ditanya :
= 15 cm x 20.000
S=…? Jawab :
𝐽𝑝 = 300.000 cm
S = 𝐽𝑠
4 𝑐𝑚 = 30 Km
= 20.000.000 𝑐𝑚
3. Diket :
= 1 : 5.000.000 Js = 60 km = 6.000.000 cm
S = 1 : 1.500.000
2. Diket :
Jp = 15 cm Ditanya : Jp = ?
S = 1 : 20.000
Jawab :
Ditanya : Js = ? Jp = S x Js

1
= x 6.000 .000=4 cm
1.500.000
Media Surat LKPD

Yang tercinta siswa - siswi kelas VII D SMP Negeri 03 Ketapang… Assalamu’alaikum wr.wb…

Halo anak-anak kelas VII D SMP Negeri 03 Ketapang. Bagaiman kabar kalian? Semoga kalian selalu
semangat dalam menuntut ilmu. Perkenalkan saya adalah Pak Parwoto, bapak adalah teman kuliah pak Tody
ketika kuliah dulu. Bapak tinggal di Kayong utara atau KKU, apa kalian pernah pergi kesana,rasa bapak pasti
pernahkan karena disana adalah tempat wisata yang bagus yaitu pantai pulau datok yang mana pantai tersebut
mempunyai pemandangan alam yang bagus dan kita juga melewati gunung palung yang mana gunungnya
adalah salah satu paru-paru dunia.
Rencananya libur semester nanti bapak akan jalan-jalan ke Ketapang. Bapak berencana touring menaiki
motor. Sepeda motor Bapak adalah Yamaha N-Max setiap 1 liter pertamax jarak yg dapat ditempuh motor
adalah 40 km ,dengan harga pertamax perliternya adalah Rp 14.200.00 .
Namun bapak mengalami kebingungan. Bisakah kalian membantu bapak? bapak belum mengetahui berapa
biaya perjalanan yang harus bapak siapkan untuk mengendarai sepeda Motor dari Kayong Utara ke
Ketapang untuk sekali jalan. Berapa kira-kira biaya yang harus bapak keluarkan untuk membeli bahan bakar
ya? Bapak perlu bantuan kalian. Semoga liburan sekolah nanti bapak bisa bertemu siswa pak Tody yang
pintar-pintar ini. Terimakasih atas perhatian kalian. Bapak tunggu jawaban kalian ya.

Wassalamu’alaikum wr.wb

Anda mungkin juga menyukai