Anda di halaman 1dari 2

TUGAS BAHASA INDONESIA

Nama: Fariz Ahlul Hikam


Kelas: XII TKJ 3

1. Sebutkanlah dalam satu kalimat tentang ide pokok artikel


“Mengenal Kecerdasan Buatan”!

Jawaban: Dunia tanpa diketahuinya telah dipaparkan AI (artifical


intellegence),sebuah mesin dengan kecerdesaan manusia.

2. Sebutkanlah ide pendukung apa saja yang terdapat pada


artikel “Mengenal Kecerdasan Buatan”!

Jawaban:
1. Pengenalan AI dalam kehidupan manusia
2. Sejarah AI (artifical intellegence)
3. Definisi AI (artifical intellegence)
4. Dampak dan Penerapan AI dalam kehidupan sehari hari
5. Kesimpulan tentang AI

3. Apa saja hal menarik menurut kalian dari isi artikel


“Mengenal Kecerdasan Buatan”?

Jawaban: Fungsi AI dalam kehidupan sehari hari dan dampak


positif dan negatifnya

4. Carilah sebuah buku bacaan nonfiksi. Isilah tabel berikut ini


dengan mencermati bagian-bagian buku dan isi buku.
Judul Buku American Prometheus
Penulis Kai Bird and Martin J. Sherwin

Penerbit Alfred A. Knopf


Tahun Terbit 2005

Ringkasan Isi Tentang bagian-bagian Hidup


Buku Oppenheimer, dan juga Prolog dan
Epilognya
Ide Pokok Oppenheimer,salah satu ilmuan yang
membantu pembuatan bom Nuklir yang
digunakan di Hiroshima dan nagasaki,buku
ini mengambil kisah hidupnya pendapat
pribadi,sisi baik dan buruknya
Ide Pendukung Ada beberapa ide pendukung tentang buku
“american Prometheus” ialah contribusi
ilmianya mencapai “manhattan project”,
penjelasan tentang “manhattan Project”,
Moral moral yang ia hadapi dalam
pembuatan senjata paling mematikan di
dunia, kehidupan pribadinya seperti
keluarganya,sisi politiknya, dan pengejaran
ilmunya.
Hal yang Yang membuat buku ini menarik ialah
menarik proses hidupnya seperti
tentang buku pendapatnya,respondnya dan
pengalamannya Oppenheimer yang hingga
mencapai kreasi sebuah senjata yang
mengakhiri Peperangan dunia kedua.

Anda mungkin juga menyukai