Anda di halaman 1dari 7

Nama : Virda Aulia Suyarto

NPM : 1714051015
Program Studi : Teknologi Hasil Pertanian

Tugas Pengembangan Produk Olahan Hasil Pertanian

Produk: Minuman Kopi Ready To Drink dalam Kemasan Botol (RTD-Coffee)

 Mission Statement

1. Gambaran Produk
Minuman Kopi Ready To Drink merupakan salah satu diversifikasi produk olahan
kopi dalam kemasan yang dijual dalam bentuk siap minum melalui proses
pengolahan dan pengemasan secara aseptis.

2. Primary Market
Pasaran utama dari produk ini adalah pelajar dan pekerja kantoran berusia 15-29
tahun.

3. Secondary Market
Pasaran potensial dari produk ini adalah industri makanan khususnya restaurant

4. Asumsi – asumsi (Kendala Perancangan Produk)


Inovasi baru pada produk kopi ready-to-drink yang belum pernah diterapkan
dan dikenal oleh masyarakat luas.

5. Stakeholders

Para Stakeholders adalah pembeli dan pengguna juga distributors dan resellers
 Tahapan Penyusunan Spesifikasi Produk

1. Interpretasi Kebutuhan Pelanggan

Customer Statement Customer Needs


Saya ingin minuman kopi ready to Minuman kopi ready to drink dengan
drink yang memiliki rasa khas kopi rasa khas kopi
Saya ingin minuman kopi ready to Minuman kopi ready to drink dengan
drink yang memiliki kemasan yang kemasan egornomis
sederhana dan mudah dibawa kemana
saja
Saya ingin minuman kopi ready to Minuman kopi ready to drink tanpa
drink yang tidak memiliki aftertaste aftertaste asam
asam
Saya ingin minuman kopi ready to Minuman kopi ready to drink dengan
drink yang memiki banyak varian rasa berbagai varian rasa
Saya ingin minuman kopi ready to Minuman kopi ready to drink dengan
drink yang memiliki desain kemasan desain kemasan menarik
menarik
Saya ingin minuman kopi ready to Minuman kopi ready to drink dengan
drink yang memiliki harga terjangkau harga terjangkau
Saya ingin minuman kopi ready to Minuman kopi ready to drink
drink yang beraroma cenderung manis beraroma cenderung manis sedikit
sedikit khas kopi khas kopi
Saya ingin minuman kopi ready to Minuman kopi ready to drink yang
drink yang terjamin keamanannya memiliki izin edar dari BPOM serta
sertifikasi jaminan halal oleh MUI
Saya ingin minuman kopi ready to Minuman kopi ready to drink dengan
drink yang memiliki rasa manis yang rasa manis yang pas.
pas.
Saya ingin minuman kopi ready to Minuman kopi ready to drink dengan
drink yang memiliki kemasan yang memiliki kemasan yang kokoh
tidak mudah bocor

2. Susunan Kebutuhan Menjadi Hierarki Berdasarkan Prioritas

Kebutuhan Primer Kebutuhan Sekunder


Karakterisitik Produk Minuman kopi ready to drink dengan
rasa khas kopi
Minuman kopi ready to drink
beraroma cenderung manis sedikit
khas kopi
Minuman kopi ready to drink tanpa
aftertaste asam
Minuman kopi ready to drink dengan
berbagai varian rasa
Minuman kopi ready to drink dengan
rasa manis yang pas.
Mutu Produk Minuman kopi ready to drink yang
memiliki izin edar dari BPOM serta
sertifikasi jaminan halal oleh MUI
Kemasan Produk Minuman kopi ready to drink dengan
desain kemasan menarik
Minuman kopi ready to drink dengan
kemasan egornomis
Minuman kopi ready to drink dengan
memiliki kemasan yang kokoh
Harga Terjangkau Minuman kopi ready to drink dengan
harga terjangkau
3. Tingkat Kepentingan Relatif dari Masing – Masing Atribut

No Produk Kebutuhan Kepentingan


.
1 Minuman Kopi Ready Minuman kopi ready to 5
To Drink drink dengan rasa khas
kopi
2 Minuman Kopi Ready Minuman kopi ready to 4
To Drink drink dengan kemasan
egornomis
3 Minuman Kopi Ready Minuman kopi ready to 5
To Drink drink tanpa aftertaste asam
4 Minuman Kopi Ready Minuman kopi ready to 5
To Drink drink dengan berbagai
varian rasa
5 Minuman Kopi Ready Minuman kopi ready to 3
To Drink drink dengan desain
kemasan menarik
6 Minuman Kopi Ready Minuman kopi ready to 4
To Drink drink dengan harga
terjangkau
7 Minuman Kopi Ready Minuman kopi ready to 5
To Drink drink beraroma cenderung
manis sedikit khas kopi
8 Minuman Kopi Ready Minuman kopi ready to 5
To Drink drink yang memiliki izin
edar dari BPOM serta
sertifikasi jaminan halal
oleh MUI
9 Minuman Kopi Ready Minuman kopi ready to 5
To Drink drink dengan rasa manis
yang pas.
10. Minuman Kopi Ready Minuman kopi ready to 4
To Drink drink dengan memiliki
kemasan yang kokoh

4. Daftar Metrik Beserta Satuan yang Digunakan (List of Metrics)

No Kebutuhan Metrik Kepentingan Satuan


.
1. 1,2,3,4,5,6,7,9 Karakteristik 4 Subjektif
Minuman Kopi
Ready To Drink
2. 1,2,3,4,5,6,7,9 Biaya produksi 4 Rupiah
3. 1,3,7,8,9 Mutu Minuman 5 Subjektif
Kopi Ready To
Drink
4. 2,5,10 Desain dan Bentuk 3 Subjektif
Kemasan
Minuman Kopi
Ready To Drink

5. Need-Metrics Matrix

1 2 3 4
Metrik Karakteristik Biaya Mutu Desain dan
Minuman produksi Minuman bentuk
Kopi Ready Kopi Ready Kemasan
To Drink To Drink Minuman
Kopi Ready
To Drink
Minuman kopi
ready to drink
dengan rasa khas
kopi
Minuman kopi
ready to drink
dengan kemasan
egornomis
Minuman kopi
ready to drink tanpa
aftertaste asam
Minuman kopi
ready to drink
dengan berbagai
varian rasa
Minuman kopi
ready to drink
dengan desain
kemasan menarik
Minuman kopi
ready to drink
dengan harga
terjangkau
Minuman kopi
ready to drink
beraroma
cenderung manis
sedikit khas kopi
Minuman kopi
ready to drink yang
memiliki izin edar
dari BPOM serta
sertifikasi jaminan
halal oleh MUI
Minuman kopi
ready to drink
dengan rasa manis
yang pas.
Minuman Kopi
Ready To Drink
dengan kemasan
yang kokoh

Anda mungkin juga menyukai