Anda di halaman 1dari 1

HIV/AIDS MERAJALA DI KALANGAN MAHASISWA

Fadilah Restu

Prodi D3 Keperawatan

Poltekkes kemenkes Tasikmalaya

Fadilahrestu200@gmail.com

Abstrak

Akses Informasi tentang HIV/AIDS merupakan salah satu hal yang penting untuk
meningkatkan pengetahuan bagi masyarakat khususnya mahasiswa, dengan
demikian mahasiswa memiliki peran penting untuk memberikan kontribusi kepada
masyarakat dalam upaya penanggulangan HIV/AIDS. Penelitian ini dilakukan untuk
menggambarkan akses informasi mahasiswa Poltekkes Kemenkes Tasikmalaya
mengenai HIV/AIDS. Jenis penelitian ini adalah penelitian Observasional dengan
pendekatan Cross-sectional. Populasi dalam penelitian ini yaitu mahasiswa aktif
POLKESTAMA angkatan 2022-2025 yang terdiri dari jurusan keperawatan. Jumlah
sampel penelitian sebanyak 5 mahasiswa yang diambil dengan Proportionate
sampling. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner. Hasil analisis
gambaran akses informasi mahasiswa POLKESTAMA mengenai HIV/AIDS
menunjukkan bahwa mayoritas mahasiswa memiliki akses informasi tentang
HIV/AIDS yang kurang 72,8%. Media yang paling banyak digunakan oleh
mahasiswa untuk mengakses informasi HIV/AIDS adalah media elektronik (87,8%).

Kata Kunci: Akses Informasi, HIV/AIDS, Mahasiswa

Anda mungkin juga menyukai