Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN HASIL MENGIKUTI

“DIKLAT NASIONAL CANVA MAGIC AI”

YANG DISELENGGARAKAN OLEH RUANG TEMU GURU

A. Waktu, Tempat Kegiatan dan Penyelenggara :


Hari : Sabtu - Selasa
Tanggal : 11-14 Mei 2023
Tempat : Secara Online , Zoom dan Youtube
Nama Penyelenggara : Ruang Temu Guru

B. Tujuan
Setelah mengikuti kegiatan ini, diharapkan peserta mampu :
1. Meningkatkan Kompetensi peserta dalam penggunaan Canva Magic AI untuk
membuat media pembelajaran yang menarik
2. Meningkatkan kompetensi peserta tentang cara mudah dan praktis membuat
media pembelajaran interaktif
3. Meningkatkan kompetensi peserta tentang CANVA MAGIC AI
C. Materi
Secara umum, Materi Pelatihan ini adalah untuk meningkatkan mutu pembelajaran, materi
pelatihan secara rinci adalah sebagai berikut :
1. Pengenalan Canva Magic AI sebagai alat pembuat media pembelajaran interaktif tang
mudah dan praktis
2. Teknik penggunaan Canva Magic AI untuk membuat pembelajaran yang menarik
3. Pembuatan media pembelajaran dengan Canva Magic AI
4. Pemanfaatan Canva Magic AI dalam pengembangan pembelajaran di era digital

D. Tindak Lanjut
Terlaksanakannya pembelajaran yang menarik dengan membuat materi dan video di canva

E. Dampak
Secara umum pelatihan ini berdampak untuk meningkatkan pembelajaran dan terlaksana
dengan baik di sekolah.

Krueng Geukueh, 17 Mei 2024


Peserta

Wardathul Jannah, S.Hum


NIP. 199211152019032032

Anda mungkin juga menyukai