Anda di halaman 1dari 5

UKBM ASWAJA

(KE-NU-AN)
NAMA SISWA: ...............................................

NO. ABSEN : ..............................................

RUANG / KELAS : ................................... KELAS XI


SEMESTER 4
BAB 5
BADAN OTONOM NAHDLATUL ULAMA Tujuan Pembelajaran
Alokasi waktu 1JP x 2
Melalui diskusi, tanya jawab, penugasan dan
analisis, kalian dapat menjelaskan macam-
3.1 Menjelaskan macam-macam tugas dan fungsi
macam tugas dan fungsi badan otonom NU
badan otonom NU
serta mampu menyajikan hikmah dan
4.1 Menyajikan hikmah dan pentingnya keberadaan pentingnya keberadaan badan otonom NU.
badan otonom NU

PETA KONSEP
BADAN OTONOM NAHDLATUL ULAMA

BADAN OTONOM NU

HUBUNGAN BADAN MACAM-MACAM


PENGERTIAN BADAN
OTONOM DEGAN BADAN OTONOM NU
OTONOM NU
JAMIYAH NU SERTA TUGASNYA

PENDAHULUAN
Perhatikanlah gambar dibawah ini!
pernahkah kalian melihat gambar-gambar tersebut? Coba jelaskan gambar apa sajakah itu??

2
KEGIATAN BELAJAR 1

Untuk bisa menjawab pertanyaan di atas, awali pembelajaran kalian dengan membaca buku paket
terlebih dahulu. Kemudian simaklah tayangan video di bawah ini agar wawasan kalian bertambah.
Video 1 = https://youtu.be/2Iei_J_QL6I
Video 2 = https://youtu.be/YukmidMoKXk
Setelah kalian menonton tayangan video tersebut, ujilah pemahaman kalian dengan menyelesaikan
kegiatan di bawah ini.

1. Jelaskan pengertian dari badan otonom NU!


2. Apa saja perbedaan badan otonom NU dengan Lajnah NU?
3. Jelaskan bagaimanakah hubungan antara badan otonom NU dengan jam’iyah NU!
4. Carilah 1 contoh kegiatan badan otonom Nu di media cetak/ elektronik, kemudian klipping, lalu
tempelkan di buku catatan kalian dan diskusikan dengan teman sebangkumu!

3
KEGIATAN BELAJAR 2
Pada kegiatan belajar ini, kita akan mempelajari tentang macam-macam badan otonom NU serta tugas dan
fungsinya. Sesuai dengan anggaran rumah tangga NU, maka badan otonom NU dibedakan dalam dua kelompok
masyarakat tertentu:

1. Badan Otonom berbasis usia dan kelompok masyarakat tertentu, yakni anggotanya di batasi dengan usia, jenis
kelamin atau kelompok tertentu.
2. Badan otonom berbasis profesi dan kekhusususan lainnya, sehingga anggotanya dibedakan karena profesi dan
keahlian tertentu.

Untuk memperdalam pemahaman kalian tentang macam-macam badan otonom beserta tugas dan fungsinya, maka
pada kegiatan kali ini, buatalah bagan time line (mind mapping) yang bersisi tentang macam-
macam badan otonom NU beserta tugas dan fungsinya! Buatlah se kreatif mungkin!

4
PENUTUP
REFLEKSI
Kalian sudah belajar apa?

Setelah kalian mengikuti proses belajar kegiatan ini, kalian dapat mengukur kemampuan diri dengan cara
mengisi tabel berikut dengan penuh kejujuran.

NO PERTANYAAN YA TIDAK
1 Apakah kalian telah mampu menjelaskan pengertian badan otonom NU
Apakah kalian mampu menjelaskan hubungan badan otonom NU dengan
2
jam’iyah NU
3 Apakah kalian mampu menyebutkan macam-macam badan otonom NU
Apakah kalian sudah mampu menjelaskan tugas dan fungsi dari masing-masing
4
badan otonom NU

Jika terjawab TIDAK pada salah satu pertanyaan di atas, maka pelajarilah kembali materi 1 dan 2 yang sekiranya
dianggap perlu, dan tanyalah pada pembimbing guru atau teman sejawat. Jangan putus asa untuk mengulang lagi. Dan
apabila kalian menjawab YA pada semua pertanyaan, maka SELAMAT kalian dapat melanjutkan pada bagian
berikutnya.

PENGHARGAAN BAGAIMANA
TINGKAT PENGUASAAN
KALIAN

Ukurlah diri kalian dalam menguasai materi MALAM NISHFU SYA’BAN. Kalian dapat memberikan tanda V sesuai
dengan petunjuk tingkat penguasaan berikut ini.
75 83 90 100

Cek list untuk bapak / ibu


Serahkan UKBM ini kepada bapak/ibu guru yang akan mengkorfirmasi pengalaman belajar kalian pada materi ini
Pengalaman belajar apa saja yang sudah diperoleh siswa

NO PENGALAMAN BELAJAR YA TIDAK


1 Literasi BTP
2 Literasi tentang BADAN OTONOM NU
3 Menjawab pertanyaan
4 Menemukan informasi yang sesuai dari BTP, video dan Internet
5 Berdiskusi

OK.. luar biasa ! kamu dapat mengikuti tes formatif .. !


Sukses buat kamu!!
tetap semangat belajar

Anda mungkin juga menyukai