Anda di halaman 1dari 7

KTD

(Kehamilan Tidak
Diinginkan)
PIK-R Gemasi bulir
Apasih KTD itu?
KTD atau kehamilan tidak diinginkan merupakan kehamilan saat dimana salah satu atau
kedua belah pihak dari pasangan tidak menginginkan terjadinya kehamilan sama sekali atau
kehamilan yang sebenarnya diinginkan tapi tidak pada saat ini.
Penyebab
terjadinya
KTD
Pemerkosaan .
seks bebas atau seks pranikah.
kegagalan memakai alat kontrasepsi.
kepercayaan terhadap mitos -mitos seperti
berhubungan seksual sekali tidak akan
menyebabkan kehamilan.
pengaruh lingkungan.
MASALAH

KTD dapat menyebabkan kelahiran yang tidak di rencanakan dan dapat mengganggu
kesehatan fisik dan mental ibu dan anak.KTD juga merupakan indikator peningkatan resiko
kelahiran yang buruk seperti kelahiran prematur, ketuban pecah dini,dan bayi berat lahir
rendah, serta dapat menyebabkan keguguran.
Mengapa Remaja Yang
Paling Berisiko?
Masa remaja adalah masa terjadinya krisis Kegelisahan karena banyak hal yang

01 03
identitas atau pencarian identitas diri, sehingga diinginkan tetapi remaja tidak sanggup
pengaruh lingkungan yang tidak baik dan memenuhi semuanya dan adanya sikap
kurangnya informasi yang benar menyebabkan menentang dan menantang orang tua.
permasalahan termasuk KTD.

Kecenderungan membentuk kelompok dan

02
kecenderungan kegiatan berkelompok dan
ketidakstabilan emosi.
Solusi jika sudah
terjadi KTD
Sebaiknya beritahukan kehamilan yang terjadi kepada orang
yang dipercaya, terutama kepada keluarga (orang tua)
kedua belah pihak.
terkadang solusi "dinikahkan"selalu muncul dari orang tua,
padahal pernikahan dalam kasus ini bukan satu-satunya
solusi apalagi remaja belum berumur 19 tahun.
konseling adalah solusi terbaik mengatasi KTD.untuk itu
segeralah cari pelayanan konseling untuk masalah ini yang
ada di daerah anda.dengan melakukan konseling remaja
perempuan yang mengalami KTD memiliki hak untuk
memutuskan pilihan yang terbaik yang akan dilakukan
terhadap kehamilannya.
Thank
you!
By akbar

Anda mungkin juga menyukai