Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

MATEMATIKA

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah pembelajaran selesai diharapkan
1. Siswa dapat bersikap teliti dalam menyajikan fungsi kuadrat menggunakan tabel,
persamaan, dan grafik.
2. Siswa dapat bersikap teliti dalam menyajikan dan menyelesaikan masalah kontekstual
dengan menggunakan sifat-sifat fungsi kuadrat.
3. Siswa dapat menjelaskan fungsi kuadrat dengan menggunakan tabel, persamaan, dan
grafik.
4. Siswa dapat menjelaskan hubungan antara koefisien dan diskriminan fungsi kuadrat
dengan grafiknya.
5. Siswa dapat menyajikan fungsi kuadrat menggunakan tabel, persamaan, dan grafik.
6. Siswa dapat menyajikan dan menyelesaikan masalah kontekstual dengan
menggunakan sifat-sifat fungsi kuadrat.

B. Kompetensi Dasar Dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


Kompetensi Dasar
3.3. Menjelaskan fungsi kuadrat dengan menggunakan tabel,
persamaan, dan grafik.
3.4. Menjelaskan hubungan antara koefisien dan diskriminan fungsi
kuadrat dengan grafiknya.
4.3 Menyajikan fungsi kuadrat menggunakan tabel, persamaan,
dan grafik.
4.4 Menyajikan dan menyelesaikan masalah kontekstual dengan
menggunakan sifat-sifat fungsi kuadrat.
Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
3.3.1 Mengenal fungsi kuadrat.
3.3.2 Membentuk persamaan fungsi kuadrat
3.4.1 Menentukan nilai maksimum dan minimum fungsi tanpa grafik
4.3.1 Menggambar grafik fungsi kuadrat.
4.4.1 Penerapan fungsi kuadrat. MATA PELAJARAN :
Matematika

C. Materi Pebelajaran
1. Mengenal fungsi kuadrat
2. Menggambar grafik fungsi kuadrat
3. Menentukan nilai maksimum dan minimum fungsi tanpa grafik
4. Membentuk persamaan fungsi kuadrat MATERI POKOK :
5. Penerapan fungsi kuadrat Fungsi Kuadrat

D. Metode Pembelajaran
Pendekatan pembelajaran : Scientific Learning
Metode Pembelajaran : Diskusi, Tanya Jawab, Penugasan

E. Media dan Sumber Pembelajaran


 Media Pembelajaran
 Media LCD projector, KELAS / SEMESTER :
 Laptop, IX / I (Ganjil)
 Bahan Tayang
 Sumber Belajar:
 Buku Pegangan Guru : Buku Matematika SMP/MTS Jilid 3,
karangan Sigit Cayantoro dan Fatin Mahdalina

ALOKASI WAKTU :
15 X 40 Menit
 Modul/bahan ajar,
 Sumber lain yang relevan

F. Langkah – Langkah Pembelajaran


Kegiatan Pendahuluan
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, berdoa untuk
memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta didik
sebagai sikap disiplin
 Mengaitkan materi/ kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
dengan pengalaman peserta didik dengan materi/kegiatan
sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan
menghubungkan dengan materi selanjutnya.
 Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat,
mengamati,dan membaca dan terkait materi pembelajaran
 Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan
dicapai, serta metode belajar yang akan ditempuh

Kegiatan Inti
Pertemuan ke - 1  Mengenali pengertian fungsi kuadrat dan
grafik fungsi kuadrat.
Pertemuan ke - 2  Mengenali unsur-unsur grafik fungsi kuadrat.
Pertemuan ke - 3  Mengenali peranan diskriminan pada grafik
fungsi kuadrat.
Pertemuan ke - 4  Menemukan sifat-sifat pada grafik fungsi
kuadrat.
 Menggambar grafik fungsi kuadrat
menggunakan tabel dan sifat grafik.
Pertemuan ke - 5  Menentukan nilai maksimum dan minimum
fungsi tanpa grafik.
 Membentuk persamaan fungsi kuadrat.
Pertemuan ke - 6  Menerapkan fungsi kuadrat dalam kehidupan
nyata sehari-hari.
Pertemuan ke - 7  Penilaian Harian (PH) MATA PELAJARAN :
Pertemuan ke - 8  Pengayaan dan remedial Matematika
Kegiatan Penutup
 Peserta didik dan guru melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran dan manfaat-manfaatnya
 Peserta didik dan guru memberikan umpan balik terhadap proses
dan hasil pembelajaran.
 Peserta didik memperhatikan informasi tentang rencana kegiatan MATERI POKOK :
pembelajaran untuk pertemuan berikutnya. Fungsi Kuadrat
 Peserta didik dan guru mengucapkan salam perpisahan.

G. Penilaian
Sikap Pengetahuan Keterampilan KELAS / SEMESTER :
dilakukan terhadap Penilaian tertulis Penilaian Unjuk
IX / I (Ganjil)
keaktifan peserta didik bentuk uraian dan atau Kerja, Proyek,
selama pembelajaran Pilihan Ganda, Produk,
berlangsung Penugasan Portofolio

ALOKASI WAKTU :
15 X 40 Menit

Anda mungkin juga menyukai