Anda di halaman 1dari 4

Lampiran 4.

LK 3: Contoh Format Lembar Observasi Rancangan Pembelajaran

LEMBAR OBSERVASI RANCANGAN PEMBELAJARAN

Nama Mahasiswa : Dwi Putra Oktavani

NIM : 2398011537

Prodi/ Bidang Studi : PPG Pendidikan IPS

Penyusun Rancangan Pembelajaran*) : Agung Wicaksono, S.S.

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial

Kelas : VII D

KD/CP : Melalui kegiatan pembelajaran tatap muka dengan


model Problem Based Learning, murid diharapkan
memahami nilai dan norma dan dapat
memengaruhi karakter setiap individu

No Aspek yang Diobservasi Analisis Kritis

1 Kejelasan tujuan pembelajaran memenuhi kriteria SMART Belum sepenuhnya


(Specific, Measurable, Achievable, Relevant, dan Time) atau memenuhi kriteria
tidak menimbulkan penafsiran ganda dan mengandung perilaku “SMART” yaitu pada
hasil belajar bagian “achievable”
dengan pencapaian satu
kelompok
mempresentasikan hasil
diskusi kelompok yang
sebelumnya
direncanakan ada tiga
kelompok yang
mempresentasikan hasil
diskusi kelompoknya.

2 Pemilihan materi ajar (kesesuaian tujuan pembelajaran dengan Guru sudah


karakteristik peserta didik) melibatkan
perbedaan-perbedaan
yang ada diantara
mereka dan guru
sudah dapat
mengakomodasi
keberagaman tersebut
dalam pengajaran.
Pembentukan
kelompok yang
sesekali diacak agar
peserta didik dapat
berdiskusi dengan
siapapun di kelasnya
tanpa pandang bulu.

3 Pengorganisasian materi ajar (keruntutan, sistematika materi Pembelajaran


dan kesesuaian dengan alokasi waktu) dilaksanakan secara
runtut, sistematis,
namun tidak adanya
alokasi waktu yang
detail. Tidak ada
rangkaian kegiatan
berorientasi pada
penguatan kompetensi
dan kemampuan berpikir
area tinggi.

4 Pemilihan sumber/media pembelajaran (sesuai dengan tujuan, Ya, pemilihan media


materi, dan karakteristik peserta didik) pembelajaran sesuai
dengan tujuan, materi,
dan karakteristik peserta
didik. Menggunakan
kertas sobekan yang
disediakan guru yang
kemudian dibentuk
menjadi bola salju.
5 Kejelasan skenario pembelajaran (langkah-langkah kegiatan Awal : pertanyaan
pembelajaran: awal, inti, penutup) pemantik tentang
bagaimana peserta didik
berperilaku di rumah

Inti : membentuk satu


kelompok dengan tugas
mencari pertanyaan
yang akan ditanyakan
dan menjawab
pertanyaan antar
kelompok. Setelah itu
mempresentasikan hasil
diskusi kelompoknya.

Penutup : menyimpulkan
hasil kelompok yang
sudah dipresentasikan
dan dilanjutkan
dipertemuan selanjutnya
yaitu presentasi
kelompok lain.

6 Kerincian skenario pembelajaran (pada setiap langkah Awal : pertanyaan


tercermin strategi/metode dan alokasi waktu pada setiap tahap) pemantik dilakukan
selama 5 menit.

Inti : pembentukan
hingga diskusi kelompok
berlangsung selama
2x40 menit. Metode
diskusi ini menggunakan
Problem Based
Learning.

Penutup : presentasi dua


kelompok dilakukan
selama 1x40 menit
dengan alokasi waktu 20
menit presentasi untuk
setiap kelompoknya.

7 Kesesuaian teknik dengan tujuan pembelajaran Teknik yang digunakan


sudah sesuai dengan
tujuan pembelajaran.

8 Kelengkapan instrumen (soal, kunci, pedoman penskoran) Instrumen lengkap


dengan soal sesuai
dengan materi yang
dibagikan tanpa adanya
kunci jawaban. Jawaban
disesuaikan dengan
hasil diskusi
perkelompok. Pedoman
skor sudah sesuai,
dimana penilaian
dilakukan secara
kelompok.

Kesimpulan/saran/lesson learned:

Kesesuaian Modul Ajar IPS kelas 7 sebagian besar sudah tepat. Beberapa hal yang tidak sesuai
diantaranya alokasi waktu dan pedoman/tolak ukur penilaian yang lebih fleksibel saat
dilaksanakan. Selebihnya, Modul Ajar IPS kelas 7 ini sudah sistematis dan mampu
diimplementasikan di SMP Negeri 13 Semarang.

Menyetujui Dosen Pembimbing Lapangan Guru Pamong

Tanggal 31 Oktober 2023 31 Oktober 2023

TandaTangan &
Nama Lengkap

Prof. Dr. Erni Suharini, M.Si. Agung Wicaksono, S.S.


NIP 196111061988032002 NIP 197501012008011014

Anda mungkin juga menyukai