Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

GENBI KALTARA
PERIODE 2023-2024

KOMISARIAT UNIVERSITAS KALTARA


2023
UNIVERSITAS KALTARA
GENERASI BARU
INDONESIA KALIMANTAN
UTARA
Jl. Sengkawit, Tanjung Selor, Kabupaten Bulungan, 77212

LEMBAR PENGESAHAN

Nama :Laporan Pertanggung Jawaban GenBI Kaltara Komisariat


Universitas Kaltara Periode 2023-2024
Pelaksana :GenBI Kaltara Komisariat Universitas Kaltara
Tanjung Selor, 20 November 2023
Hormat Kami,
Menyetujui, Membuat,
Ketua GenBI Kaltara Komisariat Sekretaris GenBI Kaltara Komisariat
Universitas Kaltara Universitas Kaltara

Reski Nur Hasmiati


NPM.202041010 NPM.202041005

Mengetahui,
Ketua Koordinator Wilayah GenBI Kaltara

Bertrand Antolin Nurman


NPM. 2040501036
UNIVERSITAS KALTARA
GENERASI BARU
INDONESIA KALIMANTAN
UTARA
Jl. Sengkawit, Tanjung Selor, Kabupaten Bulungan, 77212

Nomor : 012/KALTARA/GENBI/XI/2023Tanjung Selor, 20 November 2023


Lampiran : 1 (Satu) Berkas
Perihal : LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

Kepada Yth.
Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Kalimantan Utara Di-
Tempat

Dengan hormat,
Sehubungan dengan telah dilaksanakannya Musyawarah Besar GenBI Kaltara 2023.
Maka kami selaku pengurus GenBI Kaltara Komisariat Universitas Kaltara ingin
menyampaikan beberapa hal sebagai berikut:

1. Pemberitahua nbahwa seluruh program kerja GenBI Kaltara Komisariat


Universitas Kaltara selama 1 (satu) periode telah dilaksanakan.
2. Pemberitahuan laporan pertanggung jawaban selama 1 (satu) periode
kepengurusan GenBI Kaltara Komisariat Universitas Kaltara, yakni periode 2023-
2024.
3. Pemberitahuan realisasi anggaran program kerja selama 1 (satu) periode.

Demikian surat ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan
terima kasih.
UNIVERSITAS KALTARA
GENERASI BARU
INDONESIA KALIMANTAN
UTARA
Jl. Sengkawit, Tanjung Selor, Kabupaten Bulungan, 77212

Tanjung Selor, 20 November 2023


Hormat Kami,
Menyetujui, Membuat,
Ketua GenBI Kaltara Komisariat Sekretaris GenBI Kaltara
Komisariat Universitas Kaltara Universitas Kaltara

Reski Nur Hasmiati


NPM.202041010 NPM.202041005

Mengetahui,
Ketua Koordinator Wilayah GenBI Kaltara

Bertrand Antolin Nurman


NPM. 2040501036
\

UNIVERSITAS KALTARA
GENERASI BARU
INDONESIA KALIMANTAN
UTARA
Jl. Sengkawit, Tanjung Selor, Kabupaten Bulungan, 77212
A. PENDAHULUAN
Puji syukur kami panjatkan kepada TuhanYang Maha Esa karena atas berkat
Rahmat dan Hidayah-Nya, Laporan Pertanggung Jawaban kegiatan Generasi Baru
Indonesia (GenBI) Kalimantan Utara (Kaltara) Komisariat Universitas Kaltara
2023/2024 dapat terselesaikan dengan baik.
Dewasa ini, perkembangan dunia informasi telah mencapai titik tertinggi yang
dapat dicapai oleh peradaban umat manusia. Universitas dan Sekolah Menengah
Kejuruan (SMK) sebagai dua di antara lembaga yang mengkhususkan diri dalam
pengembangan ilmu pengetahuan serta pengembangan intelektualitas Mahasiswa dan
siswa,yang dalam hal ini melalui kegiatan-kegiatan yang diselenggarakan telah mampu
meningkatkan kualitas civitas academica.
GenBI yang merupakan singkatan dari Generasi Baru Indonesia memiliki beberapa
visi/misi dan tujuannya sebagai berikut:
➢ Visi GenBI, menjadikan kaum muda Indonesia sebagai generasi yang kompeten
dalam berbagai bidang keilmuan serta dapat membawa perubahan positif dan
menjadi inspirasi bagi bangsa dan negara.
➢ Misi GenBI yaitu sebagai berikut:
1. Menggagas berbagai kegiatan pemberdayaan masyarakat untuk Indonesia yang
lebih baik (INITIATE).
2. Menjadi garda terdepan dalam melakukan aksi nyata untuk pembangunan bangsa
(AcT).
3. Peduli dan berkontribusi untuk pemberdayaan masyarakat (SHARE).
4. Berbagi inspirasi dan motivasi untuk menjadi energi bagi negeri (INSPIRE).
➢ Tujuan GenBI yaitu menjadikan anggota GenBI sebagai:
1. Front 2iners Bank Indoensia (mengkomunikasikan kelembagaan dan berbagai
kebijakan Bank Indonesia kepada siswa, mahasiswa dan masyarakat umum.
2. change Agents (menjadi agen perubahan dan role model di kalangan pelajar,
mahasiswa, dan masyarakat).
3. Future 2eaders (menjadi pemimpin masa depan di berbagai bidang dan
tingkatan).
GenBI Kaltara Komisariat Universitas Kaltara sebagai penerima beasiswa Bank
Indonesia selalu berusaha aktif melaksanakan berbagai kegiatan- kegiatan positif dalam
\

UNIVERSITAS KALTARA
GENERASI BARU
INDONESIA KALIMANTAN
UTARA
Jl. Sengkawit, Tanjung Selor, Kabupaten Bulungan, 77212
rangka mendukung upaya Bank Indonesia dan GenBI Kaltara menghasilkan sumber daya
manusia yang berkualitas.
B. TUJUAN
Terkait hal tersebut, kami selaku pengurus GenBI Kaltara Komisariat Universitas
Kaltara bermaksud untuk melaporkan laporan pertanggung jawaban dari program kerja
selama 1 (satu) periode kepengurusan yang telah dilaksanakan di bawah bimbingan dan
arahan Bank Indonesia.

C. PROGRAM KERJA DAN REALISASI ANGGARAN


Adapun progam kerja dan realisasi anggarandari kegiatan yang telah dilaksanakan
oleh GenBI Kaltara Komisariat Universitas Kaltara selama 1 (satu) periode kepengurusan
dengan rincian sebagai berikut:

N Komisariat Nama Kegiatan Anggaran Realisasi Tanggal


o Pelaksanaan
Wirausaha GenBI
1 Universitas Produk Unggulan Roti Rp. 2.030.400,00 Rp. 2.030.400,00 22 Oktober-
Kaltara Krispi, Kripik Usus November 2023
Ayam dan Es Lemon
Program Sosial Media GenBI
2 Universitas GenBi Fun Challenge Rp. 600.000,00 Rp. 600.000,00 28 Oktober 2023
Kaltara
Webinar Kreatif Nasional
3 Universitas Seminar dan Lomba Rp. 4.050,000.00 Rp. 4.050,000.00 8 Oktober 2023
Kaltara Public Speaking
GEMPI
4 Universitas GenBI Peduli Kasih Rp. 7.609.500,00 Rp. 7.609.500,00 11 - 17
Kaltara Oktober
2023
Road To Sumpah Pemuda
5 Universitas Donor Darah Rp. 4.452.000,00 Rp. 4.452.000,00 12 Oktober 2023
Kaltara Rp. 4.450.000,00 Rp. 4.450.000,00
World Clean Up Day 22 Oktober 2023
Road To Bulan GenBI
6 Universitas Sosialisasi Rp. 8.500.000,00 Rp. 8.500.000,00 6 November 2023
Kaltara Kebanksentralan dan
Lomba Cerdas Cermat
Total Rp. 31.691.900,00 Rp. 31.691.900,00
\

UNIVERSITAS KALTARA
GENERASI BARU
INDONESIA KALIMANTAN
UTARA
Jl. Sengkawit, Tanjung Selor, Kabupaten Bulungan, 77212
D. PENUTUP
Demikian laporan pertanggung jawaban program kerja GenBI Kaltara Komisariat
Universitas Kaltara periode 2023-2024 ini kami buat sebenar-benarnya agar dapat
dijadikan sebagai bahan acuan dan pertimbangan bagi semua pihak. Semoga kegiatan
yang dilaporkan dalam laporan pertanggung jawaban ini dapat memberikan manfaat
sebesar-besarnya dan dapat memperkenalkan sekaligus menunjukkan eksistensi dari
GenBI kepada masyarakat, pelajar dan Mahasiswa.
Tanjung Selor, 20 November 2023
Hormat kami,
Menyetujui, Membuat,
Ketua GenBI Kaltara Komisariat Sekretaris GenBI Kaltara
Komisariat Universitas Kaltara Universitas Kaltara

Reski Nur Hasmiati


NPM.202041010 NPM.202041005

Mengetahui,
Ketua Koordinator Wilayah GenBI Kaltara

Bertrand Antolin Nurman


NPM. 2040501036

Anda mungkin juga menyukai