Anda di halaman 1dari 1

KURIKULUM SEKOLAH MENENGAH PERTAMA - MADRASAH TSANAWIYAH

DINAS PENDIDIKAN DAN DEPARTMENT AGAMA


KELAS : 7

DAFTAR ISI
No. Jenjang Mapel Kelas Semester I Semester II
BAB 1 - 5 Materi Pokok BAB 6 - 10 Materi Pokok
• Bacaan QS. Al Anbiya [21]:30 dan QS. Al A'raf [7]:54
• Hafalan QS. Al Anbiya [21]:30 dan QS. Al A'raf [7]:54
• Al Qur'an, Hadits, dan kedudukan Hadits terhadap Al Qur'an • Kandungan QS. Al Anbiya [21]:30 dan QS. Al A'raf [7]:54
Al Qur'an dan Sunnah Sebagai Alam Semesta sebagai Tanda
• Hukum Bacaan Alif-Lam Syamsiyyah dan Alif-Lam • Pesan Nabi Muhammad Saw. Tentang Menguasai Ilmu
Pedoman Hidup Kekuasaan Allah Swt.
Qomariyyah Pengetahuan
• Nilai-nilai yang Dapat Dipetik pada Penciptaan dan
Pengaturan Alam Semesta
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti

• Makna Beriman Kepada Malaikat


Meneladani Nama dan Sifat • Al Asma Al Husna Mawas Diri dan Introspeksi
• Tugas Para Malaikat
Allah untuk Kebaikan Hidup (al-Aliim, al-Khabiir, al-Samii', dan al-Basiir ) dalam Menjalani Kehidupan
• Hikmah Beriman Kepada Malaikat

• Makna Sholat dan Dzikir


• Sholat untuk Meraih Ketakwaan dan Menghindari Perilaku • Menghindari Ghibah dan Menumbuhkan Sikap Tabayun
Menghadirkan Sholat dan Menghindari Ghibah dan
1 SMP/MTs VII Tercela • Perbedaan Konten Ghibah dengan Kritik dan Review Produk
Dzikir dalam Kehidupan Melaksanakan Tabayun
• Hikmah Melaksanakan Sholat dan Berdzikir di Media Sosial
Mengamalkan Sholat Lima Waktu dan Dzikir secara Istiqomah

• Perintah Agama untuk Sujud Syukur, Sahwi dan Tilawah


• Pengertian Sujud Sahwi, Sujud Tilawah, dan Sujud Syukur
Mengagungkan Allah Swt. • Hikmah melaksanakan Sujud Sahwi, Sujud Tilawah dan RUKHSAH: Kemudahan dari • Makna Rukhsah dalam Ibadah
Dengan Tunduk Pada Perintah- Sujud Syukur. Allah Swt. Dalam Beribadah • Rukhsah dalam Sholat, Puasa, Zakat dan Haji
Nya Tata cara Sujud Sahwi, Sujud Tilawah, dan Sujud Syukur Kepada-Nya • Hikmah Rukhsah

• Sejarah Bani Umayyah di Damaskus


DAMASKUS: Pusat Peradaban • Kemajuan Peradaban Islam pada Masa Bani Umayyah di ANDALUSIA: Kota Peradaban • Bani Umayyah di Andalusia
Timur Islam Damaskus Islam di Barat • Perkembangan Ilmu Pengetahuan pada Masa Bani Umayyah
(661-750 M) • Nilai Islami dari Kemajuan Peradaban pada Masa Bani (756 - 1031 M) • Nilai Islami dari Peradaban Islam pada Masa Bani Umayyah
Umayyah di Damaskus

Anda mungkin juga menyukai