Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN UJIAN PRAKTIK PRAKARYA

(KERAJINAN MEDIA CAMPURAN)

Oleh:

NAMA: RANI FEBRIYANI


KELAS: 9.1

ABSEN: 25

SMP NEGERI 8 KOTA TANGERANG SELATAN

Jalan Raya Puspitek RT 001 RW 001 Kelurahan Kademangan

Kecamatan Setu Kota Tangerang Selatan

2024
• Item yang di buat :kemben

• Bahan : heterogen
1. organik
- Daun pepaya
- Daun singkong
- Daun ungu
- Daun bunga sepatu
- Daun jarak
- Bungga sepatu

2. non organik
-kain katun

Teknik yang digunakan :


• baju kemben
- Teknik ecoprint pounding

Metode yang di gunakan :


• baju kemben
- Stilasi
Stilasi adalah proses untuk mengubah menyederhanakan kerajinan
dengan menambahkan ornamen,ornamen yang saya tambahkan
yaitu daun daunan seperti daun singkong,bunga bunga dan daun
jarak di atas kain yang saya ecoprint

I
•produk ecoprint baju (kemben) •proses pembuatan baju

II

Anda mungkin juga menyukai