Anda di halaman 1dari 2

SD Negeri Kranggan 01

Ambarawa

POLA GERAK DASAR


GERAK NON LOKOMOTOR
FASE A
KELAS 1 SEKOLAH DASAR
ILHAM PUTRA HERTANTO, S.PD
Gerak Non Lokomotor

Apa itu gerak non-lokomotor?

Gerak non-lokomotor adalah gerakan tubuh atau bagian


tubuh yang tidak melibatkan perpindahan dari satu tempat
ke tempat lain. Gerak ini umumnya terjadi di tempat atau
sekitar suatu titik. Beberapa contoh gerak non-lokomotor
melibatkan perubahan bentuk atau posisi bagian tubuh
tanpa perpindahan keseluruhan tubuh

Contoh gerak non lokomotor

Contoh gerak Non Lokomotor untuk Fase A kelas 1 Sekolah Dasar


diantaranya adalah Menekuk Badan, Memutar Lengan , Mendorong dan
Menarik dengan sesama teman.

Menekuk Badan Men Mendorong dan Menarik

Memutar Lengan

Anda mungkin juga menyukai