Anda di halaman 1dari 39

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMP N 4 SEMARAPURA


Mata Pelajaran : IPA
Kelas /Semester : VIII/Ganjil
Materi Pokok : Struktur dan Fungsi Tumbuhan
Tahun Pelajaran : 2018/2019
Alokasi Waktu : 13 JP ( 5 Pertemuan)

A. Kompetensi inti
Rumusan Kompetensi Sikap Spiritual yaitu “Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya”.
Adapun rumusan Kompetensi Sikap Sosial yaitu “Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,
peduli (toleransi, gotong royong), santun, dan percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif lingkungan social
dan alam dalam jangkauan pergaulan dan”. Kedua kompetensi tersebut dicapai melalui pembelajaran tidak
langsung (indirect teaching),yaitu keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah dengan memperhatikan
karakteristik mata pelajaran serta kebutuhan dan kondisi peserta didik.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural,
dan metakognitif berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik
sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif,
dan mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

Kompetensi Dasar Dari KI 3 Indikator Pencapaian Kompetensi Dari KI 3


3.1 Menganalisis keterkaitan struktur jaringan 3.1.1 Mendeskripsikan struktur jaringan penyusun
tumbuhan dan fungsinya, serta teknologi akar
yang terinspirasi oleh struktur tumbuhan 3.1.2 Mendeskripsikan struktur jaringan penyusun
batang
3.1.3 Mengidentifikasi struktur jaringan penyusun
daun
3.1.4 Menjelaskan hubungan antara struktur dan
fungsi jaringan di akar
3.1.5 Menjelaskan hubungan antara struktur dan
fungsi jaringan di batang
3.1.6 Menjelaskan hubungan antara struktur dan
fungsi jaringan di daun
3.1.7 Membandingkan struktur jaringan yang
menyusun akar, batang dan daun
3.1.8 Menunjukkan pemanfaatan teknologi
yang terilhami struktur tumbuhan

4.4 Menyajikan karya dari hasil penelusuran 4.3.1 Menyajikan data berdasarkan hasil
berbagai sumber informasi tentang pengamatan struktur jaringantumbuhan
teknologi yang terinspirasi dari hasil (akar, batang, daun) dan membuat
pengamatan struktur tumbuhan laporannya.
4.3.2 Menyajikan berbagai fakta mengenai
berbagai ide teknologi sederhana yang
terilhami oleh struktur jaringan tumbuhan

Nilai Karakter
 Peduli
 Jujur berkarya
 Tanggung jawab
 Toleran
 Kerjasama
 Proaktif
 Kreatif

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran menggunakan model Discovery Learning yang dipadukan dengan metode
mind mapping, teknik ATM, dan pendekatan saintifik yang menuntun peserta didik untuk mengamati
(membaca) permasalahan, menuliskan penyelesaian dan mempresentasikan hasilnya di depan kelas, Selama
dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini peserta didik diharapkan dapat
Pertemuan Pertama
Setelah mengikutiserangkaian kegiatan pembelajaran pesertadidik dapat:
 Mendeskripsikan Struktur dan fungsi akar
 Mendeskripsikan Struktur dan fungsi batang
 Mendeskripsikan struktur jaringan penyusun akar
 Mendeskripsikan struktur jaringan penyusun batang
 Bersikap disiplin, percaya diri, dan tanggung jawab
Pertemuan Kedua
Setelah mengikutiserangkaian kegiatan pembelajaran pesertadidik dapat:
 Mendeskripsikan Struktur dan fungsi daun
 Mengidentifikasi struktur jaringan penyusun daun
 Mendeskripsikan Struktur dan fungsi bunga
 Mendeskripsikan Struktur dan fungsi buah dan biji
 Bersikap disiplin, percaya diri, dan tanggung jawab
Pertemuan Ketiga
Setelah mengikutiserangkaian kegiatan pembelajaran pesertadidik dapat:
 Mendeskripsikan Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan
 Bersikap disiplin, percaya diri, dan tanggung jawab
Pertemuan Keempat
Setelah mengikutiserangkaian kegiatan pembelajaran pesertadidik dapat:
 Mendeskripsikan Struktur dan Fungsi Jaringan pada Batang
 Menjelaskan hubungan antara struktur dan fungsi jaringan di batang
 Bersikap disiplin, percaya diri, dan tanggung jawab
Pertemuan Kelima
Setelah mengikutiserangkaian kegiatan pembelajaran peserta didik dapat:
 Mendeskripsikan Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Jaringan Tumbuhan
 Bersikap disiplin, percaya diri, dan tanggung jawab
dengan rasa rasa ingin tahu, tanggung jawab, displin selama proses pembelajaran, bersikap jujur, santun,
percaya diri dan pantang menyerah, serta memiliki sikap responsif (berpikir kritis) dan pro-aktif (kreatif),
serta mampu berkomukasi dan bekerjasama dengan baik.
Fokus nilai-nilai sikap
 Religius
 Kesantunan
 Tanggung jawab
 Kedisiplinan

D. Materi Pembelajaran
1. Materi Pembelajaran Reguler
a. Fakta:
 Jaringan pelindung merupakan jaringan yang berfungsi untuk melindungi bagian dalam
tumbuhan dari berbagai pengaruh luar yang merugikan, misalnya hilangnya air akibat suhu yang
meningkat dan melindungi dari kerusakan mekanik. Contoh dari jaringan pelindung yaitu
jaringan epidermis.
b. Konsep
 Organ vegetatif merupakan organ tumbuhan yang berfungsi untuk mendukung pertumbuhan
dan perkembangan tumbuhan, terutama berguna untuk penyerapan, pengolahan, pengangkutan,
dan penimbunan zat-zat makanan. Organ vegetatif tumbuhan berpembuluh terdiri atas akar,
batang, dan daun.
c. Prinsip
 Ada dua jenis sistem perakaran yaitu akar serabut dan akar tunggang. Akar tumbuhan
monokotil memiliki sistem perakaran serabut. Tumbuhan dikotil memiliki sistem perakaran
tunggang.
d. Prosedur
 Berdasarkan aktivitas pembelahan sel penyusun jaringan selama masa pertumbuhan dan
perkembangan, jaringan tumbuhan dapat dikelompokkan menjadi jaringan meristem (jaringan
embrional) dan jaringan permanen (jaringan dewasa).
2. Materi pembelajaran remedial
 Mengidentifikasi jenis jaringan yang terdiferensiasi menjadi rambut/bulu akar
 Menyebutkan hasil dari pertumbuhan sekunder
 Menjelaskan perbedaan antara batang tanaman monokotil dan dikotil
 Menyebutkan nama dan fungsi jaringan penyusun daun
 Menyebutkan fungsi bulu akar
3. Materi pembelajaran pengayaan
 Epidermis dan Turunannya

E. Metode Pembelajaran
 Pendekatan : Saintifik
 Metode : Mind mapping, teknik ATM (Amati, Tiru dan Modifikasi), diskusi kelompok, tanya
jawab, penugasan
 Model : Discovery learning

F. Media/alat,Bahan, dan Sumber Belajar


1. Media/alat:
 Media LCD projector,
 Laptop,
 Bahan Tayang
2. SumberBelajar
1. Buku teks pelajaran yang relevan
2. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2017. Buku Guru Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan
Alam kelas IX Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
3. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2017. Buku Guru Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan
Alam kelas IX Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

G. Langkah-langkahPembelajaran

1. Pertemuan Ke-1 ( 3 x 40 menit) Waktu


Kegiatan Pendahuluan 15
Guru : menit
Orientasi(Menunjukkan sikap disiplin sebelum memulai proses pembelajaran, menghayati dan
mengamalkan ajaran agama yang dianut (Karakter) serta membiasakan membaca dan memaknai
(Literasi)).
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran
 Mengkondisikan suasana belajar yang menyenangkan (mengecek kehadiran peserta didik);
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
 Mendiskusikan kompetensi yang sudah dipelajari dan dikembangkan sebelumnyaberkaitan
dengan materi dan Melalui tanya jawab membahas kembali materi sebelumnya
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Sebelum mempelajari materi tentang struktur dan fungsi tumbuhan, sebaiknya peserta
didik dimotivasi terlebih dahulu betapa pentingnya tumbuhan bagi kehidupan manusia dan hewan
di bumi. Guru dapat memberi contoh peranan tumbuhan padi, sebagai penghasil beras. Kemudian
guru dapat bertanya untuk memicu peserta didik agar fokus memikirkan struktur dan fungsi
organ serta jaringan tumbuhan. Misalnya melalui pertanyaan.
- Bagaimana padi dapat menghasilkan beras
- Di manakah proses tersebut berlangsung?
- Bagian manakah dari tumbuhan yang berperan untuk prose tersebut? Setiap guru
menyampaikan pertanyaan, peserta didik diberi kesempatan untuk menyampaikan
pendapatnya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
 Apabila materi/tema/ projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh, maka peserta
didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:
 Struktur dan fungsi akar
 Struktur dan fungsi batang
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
1. Pertemuan Ke-1 ( 3 x 40 menit) Waktu
 Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi

 Menyamp
aikan metode pembelajaran dan teknik penilaian yang akan digunakan
 Membagi peserta didik menjadi 8 Kelompok (dengan setiap anggota kelompok berjumlah 4 - 5
orang).
Kegiatan Inti 90
Sintak menit
Model Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian(Berpikir
(stimullasi/ kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca)
pemberian dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)
rangsangan) pada topic
 Struktur dan fungsi akar
 Struktur dan fungsi batang
dengan cara :
 Melihat (tanpa atau dengan alat)/Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam
mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur
dan pantang menyerah (Karakter)
Menayangkan gambar/foto tentang
 MengamatiBerpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati
permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang
menyerah (Karakter)
Peserta didik bersama kelompoknya melakukan pengamatandari
permasalahan yang ada di buku paket berkaitan dengan materi
1. Pertemuan Ke-1 ( 3 x 40 menit) Waktu

 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung),


(Literasi)
Peserta didik diminta membaca materi dari buku paket atau buku-buku
penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan
 Struktur dan fungsi akar
 Struktur dan fungsi batang
 Mendengar
Peserta didik diminta mendengarkan pemberian materi oleh guruyang berkaitan
dengan
 Struktur dan fungsi akar
 Struktur dan fungsi batang
 Menyimak,Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati
permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang
menyerah (Karakter)
Peserta didik diminta menyimak penjelasan pengantar kegiatan secara garis
besar/global tentang materi pelajaran mengenai :
 Struktur dan fungsi akar
 Struktur dan fungsi batang
Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak
statemen mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan
(pertanyaan/ dijawab melalui kegiatan belajar(Berpikir kritis dan kreatif (4C), tangguh dalam
identifikasi menyelesaikan masalah serta berani mengemukakan pendapat dengan rasa
masalah) percaya diri (Karakter); mampu membaca permasalahan serta mengaitkannya
dengan konsep yang akan dipelajari (Literasi)
 Peserta didik diminta mendiskusikan hasil pengamatannya dan mencatat fakta-
fakta yang ditemukan, serta menjawab pertanyaan berdasarkan hasil
pengamatan yang ada pada buku paket; Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan
sikap jujur , disiplin, serta tanggung jawab dan kerja sama yang tingi
(Karakter)
 Pendidik memfasilitasi peserta didik untuk menanyakan hal-hal yang belum
dipahami berdasarkan hasil pengamatan dari buku paket yang didiskusikan
bersama kelompoknya; Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan sikap jujur ,
disiplin, serta tanggung jawab dan kerja sama yang tingi (Karakter)
 Secara berkelompok peserta didik mengidentifikasikan masalah- masalah yang
relevan yang muncul dari hasil pengamatannya, guru membantu peserta didik
mengerucutkan masalah yang berkembang dalam bentuk pertanyaan
 Mengajukan pertanyaan tentang
 Struktur dan fungsi akar
 Struktur dan fungsi batang
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan
informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual
sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan
kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk
membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang
hayat. Misalnya :
Data Secara berkelompok peserta didik mengumpulkan berbagai informasiBerpikir
collection kritis, kreatif, bekerjasama dan saling berkomunikasi dalam kelompok (4C),
(pengumpulan dengan rasa ingin tahu, tanggung jawab dan pantang menyerah
data)
(Karakter),literasi (membaca)
dengan penuh tanggung jawab , cermat dan kreatif yang dapat mendukung jawaban
dari pertanyaan-pertanyaan yang diajukan, baik dari buku paket maupun sumber
1. Pertemuan Ke-1 ( 3 x 40 menit) Waktu
lain seperti internet. melalui kegiatan:
 Mengamati obyek/kejadian,
Peserta didik difasilitasi untuk memperoleh dan mendapatkan banyak informasi
dari berbagai literatur/bahan bacaan dan media belajar lainnya terkait materi
 Lakukan pengamatan terhadap tumbuhan di sekitarmu atau carilah
berbagai informasi (informasi didapat dari buku, pengamatan tumbuhan
di sekitar, internet, majalah, atau koran) akar yang mengalami
modifikasi struktur dan fungsinya sehingga memiliki
fungsi tambahan bagi tumbuhan. Catatlah setiap informasi yang kamu
dapat pada Tabel 3.1!

 Lakukan pengamatan terhadap tumbuhan di sekitarmu atau carilah


berbagai informasi (informasi didapat dari buku, pengamatan tumbuhan
di sekitar, internet, majalah atau koran) batang yang mengalami
modifikasi struktur dan fungsinya sehingga memiliki
fungsi tambahan bagi tumbuhan. Catatlah setiap informasi yang kamu
dapat pada Tabel 3.2!

 Wawancara dengan nara sumber


 Mengumpulkan informasi (Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan
pembiasaan membaca berbagai sumber referensi (Literasi) agar dapat
menjawab tantangan permasalahan dengan rasa ingin tahu dan pantang
menyerah (Karakter))
Peserta didik mencari bahan referensi dari buku paket maupun internet untuk
dapat menjawab permasalahan yang berkaitan dengan
 Struktur dan fungsi akar
 Struktur dan fungsi batang
 Membaca sumber lain selain buku teks, (Berpikir kritis dan kreatif (4C)
dengan pembiasaan membaca berbagai sumber referensi (Literasi) agar
dapat menjawab tantangan permasalahan dengan rasa ingin tahu dan
pantang menyerah (Karakter))
Peserta didik diminta mengeksplor pengetahuannya dengan membaca buku
referensi tentang
 Struktur dan fungsi akar
 Struktur dan fungsi batang
 Mempresentasikan ulang
 Aktivitas:(Mengembangkan kemampuan berpikir kritis, kreatif,
berkomunikasi dan bekerjasama (4C),)
 Aktivitas 3.1 Mengidentifikasi Organ Penyusun Tumbuhan beserta
Fungsinya
1. Pertemuan Ke-1 ( 3 x 40 menit) Waktu

 MendiskusikanBerpikir kritis, kreatif, bekerjasama dan saling


berkomunikasi dalam kelompok (4C), dengan rasa ingin tahu dan pantang
menyerah (Karakter)
 Peserta didik diminta untuk membentuk kelompok diskusi yang terdiri dari
3-5 orang untuk mendiskusikan tentang .
 Mempraktikan
 Bersama kelompokmu amatilah rimpang jahe/kunyit/lengkuas, kentang,
wortel, dan singkong! Apakah termasuk batang, akar, atau daun?
Kemukakan alasanmu!
 Bersama kelompokmu amatilah tanaman kaktus/buah naga. tanaman
kaktus/buah naga memiliki daun? Di manakah tempat fotosintesis
tanaman kaktus?
 Mengulang
 Saling tukar informasi tentang :
 Struktur dan fungsi akar
 Struktur dan fungsi batang
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga
diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi
kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan
cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat
orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data Pendidik mendorong agar peserta didik secara aktif terlibat dalam diskusi
processing kelompok serta saling bantu untuk menyelesaikan masalah(Mengembangkan
(pengolahan kemampuan berpikir kritis, kreatif, berkomunikasi dan bekerjasama (4C),)
Data) Selama peserta didik bekerja di dalam kelompok, pendidik memperhatikan dan
mendorong semua peserta didik untuk terlibat diskusi, dan mengarahkan bila ada
kelompok yang melenceng jauh pekerjaannya dan bertanya(Nilai Karakter: rasa
ingin tahu, jujur, tanggung jawab, percaya diri dan pantang menyerah)apabila
ada yang belum dipahami, bila diperlukan pendidik memberikan bantuan secara
klasikal.
 Berdiskusi tentang :
 Struktur dan fungsi akar
 Struktur dan fungsi batang
 Presentasi hasil diskusi masing-masing kelompok dalam rangka
mengomunikasikan hasil karya kelompok. Pada saat kelompok tertentu
melakukan presentasi, kelompok yang lain dapat bertanya atau memberi
masukan, demikian sampai masing-masing mendapat giliran.
 Menuliskan hasil penyelesaiannya pada kertas karton dalam bentuk mind
mapping.
 Membuat contoh permasalahan dan penyelesaiannya yang identik (modifikasi
permasalahan yang telah didiskusikan) berkaitan dengan materi
 Struktur dan fungsi akar
 Struktur dan fungsi batang
dengan menganalisa hasil diskusi kelompok maupun teori yang ada pada
sumber referensi (buku paket atau internet), dan menuliskannya pada mind
1. Pertemuan Ke-1 ( 3 x 40 menit) Waktu
mapping.
 Memberi scafollding kepada peserta didik dan diupayakan peserta didik sendiri
berusaha menuju tingkat pemahaman dan proses berpikir yang lebih tinggi.
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
(pembuktian) pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :
 Membuat kesimpulan sementara dari hasil diskusi kelompok;
 Peserta didik membuat kesimpulan berdasarkan Tabel 3.4 sebagai berikut.
Pada beberapa tumbuhan, batang dapat memiliki mengalami modifikasi
struktur disesuaikan dengan fungsi tambahan. Berikut beberapa tanaman
yang batangnya mengalami modifikasi.
- Rimpang (rhizoma), yaitu batang yang tumbuh horizontal di bawah
tanah dengan buku dan ruas-ruas yang pendek dengan daun yang
berbentuk sisik-sisik. Contoh rimpang terdapat pada tumbuhan dari
kelompok Zingiberaceae, Poaceae, dan Cannaceae. Fungsinya
sebagai alat perkembangbiakan dan penyimpan cadangan makanan
- Umbi batang (tuber), yaitu batang di bawah permukaan tanah yang
juga menebal, namun tidak berdaun sisik, permukaan batang sering
kali tampak licin, buku-buku batang dan ruas-ruasnya tidak jelas.
Pada umbi batang tidak ada sisa daun, sehingga seringkali
dinamakan umbi telanjang (tuber nodus). Fungsinya sebagai alat
perkembangbiakan dan penyimpan cadangan makanan. Contoh umbi
batang adalah pada tumbuhan kentang.
- Umbi lapis (bulbus), merupakan modifikasi dari batang beserta
daun.
- Bagian yang merupakan modifikasi dari batang adalah subang atau
cakram kecil-kecil dengan ruas yang amat pendek. Fungsinya untuk
perkembangbiakan.
- Stolon, merupakan cabang yang ramping dan panjang, tumbuh ke
samping di atas tanah atau di dalam tanah, pada buku-bukunya
ntumbuh tunas. Contoh stolon adalah pada tumbuhan teki (Cyperus
rotundus L). Fungsinya untuk perkembangbiakan.
- Sulur batang atau sulur cabang, merupakan batang yang tumbuh dari
ketiak daun. Fungsinya untuk membelit benda-benda yang
disentuhnya. Contoh salur batang adalah pada tanaman air mata
pengantin (Antigonon leptopus
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas yang sudah dituliskan
di kertas karton, dan kelompok lain memberikan tanggapan dengan mengajukan
pertanyaan ataupun memberikan masukkan.
 Peserta didik menghubungkan pengetahuan yang diperoleh dari hasil
pengamatan maupun jawaban sementara dari pertanyaan yang ada pada buku
paket sehingga diperoleh sebuah kesimpulan sementara untuk digunakan
sebagai bahan presentasi.
 Setelah kegiatan diskusi kelompok selesai, pendidik melakukan pengundian
untuk menentukan kelompok yang akan presentasi, setelah terundi kelompok
yang akan tampil maka diundi kembali nomor anggota kelompok yang harus
presentasi mewakili kelompoknya, dan kelompok lain mengamati hasil diskusi
kelompok yang tampil presentasi;
 Membuat kesimpulan sementara berdasarkan hasil mind mapping yang telah
dibuat bersama kelompok dan dengan mengacu pada buku sumber atau
referensi lain, dan membuat contoh yang sesuai dengan materi yang dipelajari
yaitu tentang
 Mempresentasikan di depan kelas hasil pekerjaan kelompoknya dalam
bentukmind mapping yang telah ditulis di kertas karton, dan kelompok lain
memberikan tanggapannya;
Generalizatio Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
(menarik  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis
kesimpulan) secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur,
teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat
dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi oleh
kelompok yang mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
1. Pertemuan Ke-1 ( 3 x 40 menit) Waktu
kesempatan untuk menjawabnya.
 Membuat kesimpulan bersama (Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam
menyusun kesimpulan yang tepat sesuai dengan konsep (Literasi) dengan
rasa ingin tahu dan percaya diri (Karakter))
tentang
 Struktur dan fungsi akar
 Struktur dan fungsi batang
berdasarkan hasil presentasi setiap kelompok.
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa
pertanyaan kepada siswa.
 Evaluasi/ tes akhir (Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan sikap jujur , disiplin,
serta tanggung jawab yang tingi (Karakter))
berkaitan dengan
 Struktur dan fungsi akar, batang, daun, dan bunga
Misalnya
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk
mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang
meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah
tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup 15
 Memfasilitasi dalam membuat kesimpulan Berkomunikasi dan bekerjasama (4C) dalam menit
merumuskan kesimpulan (Literasi), serta saling melengkapi untuk memperoleh konsep yang
tepat)tentang
 Struktur dan fungsi akar
 Struktur dan fungsi batang
dalam permasalahan kontekstual dari pembelajaran yang dilakukan melalui reviu indikator yang
hendak dicapai pada hari itu.
 Beberapa peserta didik diminta untuk mengungkapkan manfaat mengetahui Berkomunikasi,
berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan rasa pecaya diri (Karakter) dan berani mengemukakan
pendapat (Literasi)
tentang
 Struktur dan fungsi akar
 Struktur dan fungsi batang
dalam kehidupan sehari-hari maupun permasalahan lainnya
 Memberikan tugas kepada peserta didik (PR), dan mengingatkan peserta didik untuk mempelajari
materi yang akan dibahas dipertemuan berikutnya maupun mempersiapkan diri menghadapi tes/
evaluasi akhir di pertemuan berikutnya Membiasakan sikap bertanggung jawab dan peduli
dengan tugas yang diberikan (Karakter)
 Di akhir pembahasan materi struktur dan fungsi akar dan batang, guru meminta peserta
didik mempelajari materi yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya yaitu
tentang struktur dan fungsi daun, bunga, buah, dan biji. Peserta didik diminta
mencermati dan memikirkan jawaban dari fitur “Ayo, Kita Diskusikan” tentang
karakteristik daun dan “Ayo, Kita Pikirkan” tentang struktur tubuh kaktus. Peserta
didik diberi tugas di luar jam untuk mengamati daun pisang, daun rumput dan kaktus
untuk dipelajari pada pertemuan berikutnya.
 Melakukan penilaian untuk mengetahui tingkat ketercapaian indikator.Menunjukkan sikap
disiplin, jujur dan bertanggung jawab selama pelaksanaan penilaian (Karakter)
 Memberi salam.Sikap disiplin dan mengamalkan ajaran agama yang dibuat (Karakter)

2. Pertemuan Ke-2 ( 2 x 40 menit) Waktu


Kegiatan Pendahuluan 10
Guru : menit
Orientasi (Menunjukkan sikap disiplin sebelum memulai proses pembelajaran, menghayati dan
mengamalkan ajaran agama yang dianut (Karakter) serta membiasakan membaca dan memaknai
(Literasi)).
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran
2. Pertemuan Ke-2 ( 2 x 40 menit) Waktu
 Mengkondisikan suasana belajar yang menyenangkan (mengecek kehadiran peserta didik);
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
 Mendiskusikan kompetensi yang sudah dipelajari dan dikembangkan sebelumnyaberkaitan
dengan materi dan Melalui tanya jawab membahas kembali materi sebelumnya
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,
 Struktur dan fungsi akar
 Struktur dan fungsi batang
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Guru melakukan apersepsi mengaitkan materi pada pertemuan 1 dengan materi yang
akan dipelajari dengan mengajukan pertanyaan: “Air dan mineral yang diserap
oleh akar dari dalam tanah dibawa ke mana? Di mana terjadinya fotosintesis?
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan tentang
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
 Apabila materi/tema/ projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh, maka peserta
didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:
 Struktur dan fungsi daun
 Struktur dan fungsi bunga
 Struktur dan fungsi buah dan biji
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
Pemberian Acuan
 Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi
 Menyampaikan metode pembelajaran dan teknik penilaian yang akan digunakan
 Membagi peserta didik menjadi 8 Kelompok (dengan setiap anggota kelompok berjumlah 4 - 5
oranga.
 Peserta didik dibimbing untuk melakukan kegiatan “Ayo, Kita Diskusikan” tentang
karakteristik daun, dilanjutkan dengan kegiatan “Ayo, Kita Pikirkan”.
Kegiatan Inti 60
Sintak menit
Model Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian(Berpikir
(stimullasi/ kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca)
pemberian dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)
rangsangan) pada topic
 Struktur dan fungsi daun
 Struktur dan fungsi bunga
 Struktur dan fungsi buah dan biji
dengan cara :
 Melihat (tanpa atau dengan alat)/Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam
mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur
dan pantang menyerah (Karakter)
Menayangkan gambar/foto tentang
 Struktur dan fungsi daun
 Struktur dan fungsi bunga
 Struktur dan fungsi buah dan biji
 MengamatiBerpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati
permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang
menyerah (Karakter)
Peserta didik bersama kelompoknya melakukan pengamatandari
permasalahan yang ada di buku paket berkaitan dengan materi
2. Pertemuan Ke-2 ( 2 x 40 menit) Waktu

 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung),


(Literasi)
Peserta didik diminta membaca materi dari buku paket atau buku-buku
penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan
 Struktur dan fungsi daun
 Struktur dan fungsi bunga
 Struktur dan fungsi buah dan biji
 Mendengar
Peserta didik diminta mendengarkan pemberian materi oleh guru yang
berkaitan dengan
 Struktur dan fungsi daun
 Struktur dan fungsi bunga
 Struktur dan fungsi buah dan biji
 Menyimak,Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati
permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang
menyerah (Karakter)
Peserta didik diminta menyimak penjelasan pengantar kegiatan secara garis
2. Pertemuan Ke-2 ( 2 x 40 menit) Waktu
besar/global tentang materi pelajaran mengenai :
 Struktur dan fungsi daun
 Struktur dan fungsi bunga
 Struktur dan fungsi buah dan biji
Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak
statemen mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan
(pertanyaan/ dijawab melalui kegiatan belajar (Berpikir kritis dan kreatif (4C), tangguh dalam
identifikasi menyelesaikan masalah serta berani mengemukakan pendapat dengan rasa
masalah) percaya diri (Karakter); mampu membaca permasalahan serta mengaitkannya
dengan konsep yang akan dipelajari (Literasi)
 Peserta didik diminta mendiskusikan hasil pengamatannya dan mencatat fakta-
fakta yang ditemukan, serta menjawab pertanyaan berdasarkan hasil
pengamatan yang ada pada buku paket; Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan
sikap jujur , disiplin, serta tanggung jawab dan kerja sama yang tingi
(Karakter)
 Pendidik memfasilitasi peserta didik untuk menanyakan hal-hal yang belum
dipahami berdasarkan hasil pengamatan dari buku paket yang didiskusikan
bersama kelompoknya; Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan sikap jujur ,
disiplin, serta tanggung jawab dan kerja sama yang tingi (Karakter)
 Secara berkelompok peserta didik mengidentifikasikan masalah- masalah yang
relevan yang muncul dari hasil pengamatannya, guru membantu peserta didik
mengerucutkan masalah yang berkembang dalam bentuk pertanyaan
 Mengajukan pertanyaan tentang
 Struktur dan fungsi daun
 Struktur dan fungsi bunga
 Struktur dan fungsi buah dan biji
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan
informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual
sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan
kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk
membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang
hayat. Misalnya :

Data Secara berkelompok peserta didik mengumpulkan berbagai informasiBerpikir


collection kritis, kreatif, bekerjasama dan saling berkomunikasi dalam kelompok (4C),
(pengumpulan dengan rasa ingin tahu, tanggung jawab dan pantang menyerah
data)
(Karakter),literasi (membaca)
dengan penuh tanggung jawab , cermat dan kreatif yang dapat mendukung jawaban
dari pertanyaan-pertanyaan yang diajukan, baik dari buku paket maupun sumber
lain seperti internet. melalui kegiatan:
 Mengamati obyek/kejadian,
2. Pertemuan Ke-2 ( 2 x 40 menit) Waktu
Peserta didik difasilitasi untuk memperoleh dan mendapatkan banyak informasi
dari berbagai literatur/bahan bacaan dan media belajar lainnya terkait materi
 Struktur dan fungsi daun
 Struktur dan fungsi bunga
 Struktur dan fungsi buah dan biji
 Wawancara dengan nara sumber
 Mengumpulkan informasi (Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan
pembiasaan membaca berbagai sumber referensi (Literasi) agar dapat
menjawab tantangan permasalahan dengan rasa ingin tahu dan pantang
menyerah (Karakter))
Peserta didik mencari bahan referensi dari buku paket maupun internet untuk
dapat menjawab permasalahan yang berkaitan dengan
 Struktur dan fungsi daun
 Struktur dan fungsi bunga
 Struktur dan fungsi buah dan biji
 Membaca sumber lain selain buku teks, (Berpikir kritis dan kreatif (4C)
dengan pembiasaan membaca berbagai sumber referensi (Literasi) agar
dapat menjawab tantangan permasalahan dengan rasa ingin tahu dan
pantang menyerah (Karakter))
Peserta didik diminta mengeksplor pengetahuannya dengan membaca buku
referensi tentang
 Struktur dan fungsi daun
 Struktur dan fungsi bunga
 Struktur dan fungsi buah dan biji
 Mempresentasikan ulang
 Aktivitas:(Mengembangkan kemampuan berpikir kritis, kreatif,
berkomunikasi dan bekerjasama (4C),)
 Aktivitas 3.2 Menyelidiki Adanya Amilum sebagai Hasil Fotosintesis
2. Pertemuan Ke-2 ( 2 x 40 menit) Waktu

 MendiskusikanBerpikir kritis, kreatif, bekerjasama dan saling


berkomunikasi dalam kelompok (4C), dengan rasa ingin tahu dan pantang
menyerah (Karakter)
 Berdasarkan karakteristik daun, pisang dan rumput termasuk kelompok
tumbuhan monokotil atau dikotil?
 Mempraktikan
 Mengulang
 Saling tukar informasi tentang :
 Struktur dan fungsi daun
 Struktur dan fungsi bunga
 Struktur dan fungsi buah dan biji
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga
diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi
kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan
cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat
2. Pertemuan Ke-2 ( 2 x 40 menit) Waktu
orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data Pendidik mendorong agar peserta didik secara aktif terlibat dalam diskusi
processing kelompok serta saling bantu untuk menyelesaikan masalah(Mengembangkan
(pengolahan kemampuan berpikir kritis, kreatif, berkomunikasi dan bekerjasama (4C),)
Data) Selama peserta didik bekerja di dalam kelompok, pendidik memperhatikan dan
mendorong semua peserta didik untuk terlibat diskusi, dan mengarahkan bila ada
kelompok yang melenceng jauh pekerjaannya dan bertanya(Nilai Karakter: rasa
ingin tahu, jujur, tanggung jawab, percaya diri dan pantang menyerah)apabila
ada yang belum dipahami, bila diperlukan pendidik memberikan bantuan secara
klasikal.
 Berdiskusi tentang :
 Struktur dan fungsi daun
 Struktur dan fungsi bunga
 Struktur dan fungsi buah dan biji
 Presentasi hasil diskusi masing-masing kelompok dalam rangka
mengomunikasikan hasil karya kelompok. Pada saat kelompok tertentu
melakukan presentasi, kelompok yang lain dapat bertanya atau memberi
masukan, demikian sampai masing-masing mendapat giliran.
 Menuliskan hasil penyelesaiannya pada kertas karton dalam bentuk mind
mapping.
 Membuat contoh permasalahan dan penyelesaiannya yang identik (modifikasi
permasalahan yang telah didiskusikan) berkaitan dengan materi
 Struktur dan fungsi daun
 Struktur dan fungsi bunga
 Struktur dan fungsi buah dan biji
dengan menganalisa hasil diskusi kelompok maupun teori yang ada pada
sumber referensi (buku paket atau internet), dan menuliskannya pada mind
mapping.
 Memberi scafollding kepada peserta didik dan diupayakan peserta didik sendiri
berusaha menuju tingkat pemahaman dan proses berpikir yang lebih tinggi.
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
(pembuktian) pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :
 Membuat kesimpulan sementara dari hasil diskusi kelompok;
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas yang sudah dituliskan
di kertas karton, dan kelompok lain memberikan tanggapan dengan mengajukan
pertanyaan ataupun memberikan masukkan.
 Peserta didik menghubungkan pengetahuan yang diperoleh dari hasil
pengamatan maupun jawaban sementara dari pertanyaan yang ada pada buku
paket sehingga diperoleh sebuah kesimpulan sementara untuk digunakan
sebagai bahan presentasi.
 Setelah kegiatan diskusi kelompok selesai, pendidik melakukan pengundian
untuk menentukan kelompok yang akan presentasi, setelah terundi kelompok
yang akan tampil maka diundi kembali nomor anggota kelompok yang harus
presentasi mewakili kelompoknya, dan kelompok lain mengamati hasil diskusi
kelompok yang tampil presentasi;
 Membuat kesimpulan sementara berdasarkan hasil mind mapping yang telah
dibuat bersama kelompok dan dengan mengacu pada buku sumber atau
referensi lain, dan membuat contoh yang sesuai dengan materi yang dipelajari
yaitu tentang
 Struktur dan fungsi daun
 Struktur dan fungsi bunga
 Struktur dan fungsi buah dan biji
 Mempresentasikan di depan kelas hasil pekerjaan kelompoknya dalam
bentukmind mapping yang telah ditulis di kertas karton, dan kelompok lain
memberikan tanggapannya;
Generalizatio Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
(menarik  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis
kesimpulan) secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur,
teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat
dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal
2. Pertemuan Ke-2 ( 2 x 40 menit) Waktu
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi oleh
kelompok yang mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
 Membuat kesimpulan bersama (Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam
menyusun kesimpulan yang tepat sesuai dengan konsep (Literasi) dengan
rasa ingin tahu dan percaya diri (Karakter))
tentang
 Struktur dan fungsi daun
 Struktur dan fungsi bunga
 Struktur dan fungsi buah dan biji
berdasarkan hasil presentasi setiap kelompok.
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa
pertanyaan kepada siswa.
 Evaluasi/ tes akhir (Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan sikap jujur , disiplin,
serta tanggung jawab yang tingi (Karakter))
 Struktur dan fungsi daun
 Struktur dan fungsi bunga
 Struktur dan fungsi buah dan biji
Misalnya
1)
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk
mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang
meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah
tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup 10
 Memfasilitasi dalam membuat kesimpulan Berkomunikasi dan bekerjasama (4C) dalam menit
merumuskan kesimpulan (Literasi), serta saling melengkapi untuk memperoleh konsep yang
tepat)tentang
 Struktur dan fungsi daun
 Struktur dan fungsi bunga
 Struktur dan fungsi buah dan biji
dalam permasalahan kontekstual dari pembelajaran yang dilakukan melalui reviu indikator yang
hendak dicapai pada hari itu.
 Beberapa peserta didik diminta untuk mengungkapkan manfaat mengetahui Berkomunikasi,
berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan rasa pecaya diri (Karakter) dan berani mengemukakan
pendapat (Literasi)
tentang
 Struktur dan fungsi daun
 Struktur dan fungsi bunga
 Struktur dan fungsi buah dan biji
dalam kehidupan sehari-hari maupun permasalahan lainnya
 Memberikan tugas kepada peserta didik (PR), dan mengingatkan peserta didik untuk mempelajari
materi yang akan dibahas dipertemuan berikutnya maupun mempersiapkan diri menghadapi tes/
evaluasi akhir di pertemuan berikutnya (Membiasakan sikap bertanggung jawab dan peduli
dengan tugas yang diberikan (Karakter)
 Melakukan penilaian untuk mengetahui tingkat ketercapaian indikator.Menunjukkan sikap
disiplin, jujur dan bertanggung jawab selama pelaksanaan penilaian (Karakter)
 Memberi salam.Sikap disiplin dan mengamalkan ajaran agama yang dibuat (Karakter)

3. Pertemuan Ke-3 ( 3 x 40 menit) Waktu


Kegiatan Pendahuluan 15
Guru : menit
Orientasi(Menunjukkan sikap disiplin sebelum memulai proses pembelajaran, menghayati dan
mengamalkan ajaran agama yang dianut (Karakter) serta membiasakan membaca dan memaknai
(Literasi)).
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran
3. Pertemuan Ke-3 ( 3 x 40 menit) Waktu
 Mengkondisikan suasana belajar yang menyenangkan (mengecek kehadiran peserta didik);
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
 Mendiskusikan kompetensi yang sudah dipelajari dan dikembangkan sebelumnyaberkaitan
dengan materi dan Melalui tanya jawab membahas kembali materi sebelumnya
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,
 Sebelum memulai pembelajaran mengenai jaringan penyusun tumbuhan, peserta
didik diingatkan tentang materi organ penyusun tumbuhan.
 Guru menjelaskan bahwa organ tumbuhan tersusun atas bagian yang disebut jaringan.
Jaringan merupakan sekumpulan sel yang memilikikarakteristik yang sama yang
membentuk suatu kesatuan untuk memberikan fungsi tertentu.
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Pada awal pembelajaran jaringan meristem, guru dapat bertanya:
- Bagaimana batang tumbuhan dapat tumbuh tinggi menjulang k atas dan akar dapat
tumbuh memanjang ke dalam tanah
- Bagaimana tumbuhan dapat memiliki batang yang besar?
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
 Apabila materi/tema/ projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh, maka peserta
didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:
 Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
 Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi

 Menyampaikan metode pembelajaran dan teknik penilaian yang akan digunakan


 Membagi peserta didik menjadi 8 Kelompok (dengan setiap anggota kelompok berjumlah 4 - 5
orang).
Kegiatan Inti 90
Sintak menit
Model Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian(Berpikir
(stimullasi/ kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca)
pemberian dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)
rangsangan) pada topic
 Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan
dengan cara :
 Melihat (tanpa atau dengan alat)/Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam
mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur
dan pantang menyerah (Karakter)
Menayangkan gambar/foto tentang
 MengamatiBerpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati
permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang
menyerah (Karakter)
Peserta didik bersama kelompoknya melakukan pengamatandari
permasalahan yang ada di buku paket berkaitan dengan materi
3. Pertemuan Ke-3 ( 3 x 40 menit) Waktu

 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung),


(Literasi)
Peserta didik diminta membaca materi dari buku paket atau buku-buku
penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan
 Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan
 Mendengar
Peserta didik diminta mendengarkan pemberian materi oleh guruyang berkaitan
dengan
 Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan
 Menyimak,Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati
permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang
3. Pertemuan Ke-3 ( 3 x 40 menit) Waktu
menyerah (Karakter)
 Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan
Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak
statemen mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan
(pertanyaan/ dijawab melalui kegiatan belajar(Berpikir kritis dan kreatif (4C), tangguh dalam
identifikasi menyelesaikan masalah serta berani mengemukakan pendapat dengan rasa
masalah) percaya diri (Karakter); mampu membaca permasalahan serta mengaitkannya
dengan konsep yang akan dipelajari (Literasi)
 Peserta didik diminta mendiskusikan hasil pengamatannya dan mencatat fakta-
fakta yang ditemukan, serta menjawab pertanyaan berdasarkan hasil
pengamatan yang ada pada buku paket; Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan
sikap jujur , disiplin, serta tanggung jawab dan kerja sama yang tingi
(Karakter)
 Pendidik memfasilitasi peserta didik untuk menanyakan hal-hal yang belum
dipahami berdasarkan hasil pengamatan dari buku paket yang didiskusikan
bersama kelompoknya; Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan sikap jujur ,
disiplin, serta tanggung jawab dan kerja sama yang tingi (Karakter)
 Secara berkelompok peserta didik mengidentifikasikan masalah- masalah yang
relevan yang muncul dari hasil pengamatannya, guru membantu peserta didik
mengerucutkan masalah yang berkembang dalam bentuk pertanyaan
 Mengajukan pertanyaan tentang
 Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan
informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual
sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan
kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk
membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang
hayat. Misalnya :
Data Secara berkelompok peserta didik mengumpulkan berbagai informasiBerpikir
collection kritis, kreatif, bekerjasama dan saling berkomunikasi dalam kelompok (4C),
(pengumpulan dengan rasa ingin tahu, tanggung jawab dan pantang menyerah
data)
(Karakter),literasi (membaca)
dengan penuh tanggung jawab , cermat dan kreatif yang dapat mendukung jawaban
dari pertanyaan-pertanyaan yang diajukan, baik dari buku paket maupun sumber
lain seperti internet. melalui kegiatan:
 Mengamati obyek/kejadian,
Peserta didik difasilitasi untuk memperoleh dan mendapatkan banyak informasi
dari berbagai literatur/bahan bacaan dan media belajar lainnya terkait materi
 Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan
 Wawancara dengan nara sumber
 Mengumpulkan informasi (Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan
pembiasaan membaca berbagai sumber referensi (Literasi) agar dapat
menjawab tantangan permasalahan dengan rasa ingin tahu dan pantang
menyerah (Karakter))
Peserta didik mencari bahan referensi dari buku paket maupun internet untuk
dapat menjawab permasalahan yang berkaitan dengan
 Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan
 Membaca sumber lain selain buku teks, (Berpikir kritis dan kreatif (4C)
dengan pembiasaan membaca berbagai sumber referensi (Literasi) agar
dapat menjawab tantangan permasalahan dengan rasa ingin tahu dan
pantang menyerah (Karakter))
Peserta didik diminta mengeksplor pengetahuannya dengan membaca buku
referensi tentang
 Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan
 Mempresentasikan ulang
 Aktivitas:(Mengembangkan kemampuan berpikir kritis, kreatif,
berkomunikasi dan bekerjasama (4C),)
 MendiskusikanBerpikir kritis, kreatif, bekerjasama dan saling
berkomunikasi dalam kelompok (4C), dengan rasa ingin tahu dan pantang
menyerah (Karakter
 Setelah peserta didik mengenal meristem yang ada pada tumbuhan,
peserta didik diarahkan untuk mendiskusikan struktur tumbuhan kelapa
3. Pertemuan Ke-3 ( 3 x 40 menit) Waktu
dan palem seperti yang terdapat pada fitur “Ayo, Kita Diskusikan”.

 Mempraktikan
Aktivitas 3.3 Mengidentifikasi Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan

 Mengulang
3. Pertemuan Ke-3 ( 3 x 40 menit) Waktu
3. Pertemuan Ke-3 ( 3 x 40 menit) Waktu

Aktivitas 3.4 Mengamati Struktur Anatomi Akar Tumbuhan


3. Pertemuan Ke-3 ( 3 x 40 menit) Waktu

 Saling tukar informasi tentang :


 Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga
diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi
kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan
cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat
orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data Pendidik mendorong agar peserta didik secara aktif terlibat dalam diskusi
processing kelompok serta saling bantu untuk menyelesaikan masalah(Mengembangkan
(pengolahan kemampuan berpikir kritis, kreatif, berkomunikasi dan bekerjasama (4C),)
Data) Selama peserta didik bekerja di dalam kelompok, pendidik memperhatikan dan
mendorong semua peserta didik untuk terlibat diskusi, dan mengarahkan bila ada
kelompok yang melenceng jauh pekerjaannya dan bertanya(Nilai Karakter: rasa
ingin tahu, jujur, tanggung jawab, percaya diri dan pantang menyerah)apabila
ada yang belum dipahami, bila diperlukan pendidik memberikan bantuan secara
klasikal.
 Berdiskusi tentang :
 Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan
 Presentasi hasil diskusi masing-masing kelompok dalam rangka
mengomunikasikan hasil karya kelompok. Pada saat kelompok tertentu
melakukan presentasi, kelompok yang lain dapat bertanya atau memberi
masukan, demikian sampai masing-masing mendapat giliran.
 Menuliskan hasil penyelesaiannya pada kertas karton dalam bentuk mind
mapping.
 Membuat contoh permasalahan dan penyelesaiannya yang identik (modifikasi
permasalahan yang telah didiskusikan) berkaitan dengan materi
 Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan
dengan menganalisa hasil diskusi kelompok maupun teori yang ada pada
sumber referensi (buku paket atau internet), dan menuliskannya pada mind
mapping.
 Memberi scafollding kepada peserta didik dan diupayakan peserta didik sendiri
berusaha menuju tingkat pemahaman dan proses berpikir yang lebih tinggi.
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
(pembuktian) pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :
 Membuat kesimpulan sementara dari hasil diskusi kelompok;
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas yang sudah dituliskan
di kertas karton, dan kelompok lain memberikan tanggapan dengan mengajukan
pertanyaan ataupun memberikan masukkan.
 Peserta didik menghubungkan pengetahuan yang diperoleh dari hasil
pengamatan maupun jawaban sementara dari pertanyaan yang ada pada buku
paket sehingga diperoleh sebuah kesimpulan sementara untuk digunakan
sebagai bahan presentasi.
3. Pertemuan Ke-3 ( 3 x 40 menit) Waktu
 Setelah kegiatan diskusi kelompok selesai, pendidik melakukan pengundian
untuk menentukan kelompok yang akan presentasi, setelah terundi kelompok
yang akan tampil maka diundi kembali nomor anggota kelompok yang harus
presentasi mewakili kelompoknya, dan kelompok lain mengamati hasil diskusi
kelompok yang tampil presentasi;
 Membuat kesimpulan sementara berdasarkan hasil mind mapping yang telah
dibuat bersama kelompok dan dengan mengacu pada buku sumber atau
referensi lain, dan membuat contoh yang sesuai dengan materi yang dipelajari
yaitu tentang
 Mempresentasikan di depan kelas hasil pekerjaan kelompoknya dalam
bentukmind mapping yang telah ditulis di kertas karton, dan kelompok lain
memberikan tanggapannya;
Generalizatio Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
(menarik  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis
kesimpulan) secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur,
teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat
dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi oleh
kelompok yang mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
 Membuat kesimpulan bersama (Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam
menyusun kesimpulan yang tepat sesuai dengan konsep (Literasi) dengan
rasa ingin tahu dan percaya diri (Karakter))
tentang
 Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan
berdasarkan hasil presentasi setiap kelompok.
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa
pertanyaan kepada siswa.
 Evaluasi/ tes akhir (Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan sikap jujur , disiplin,
serta tanggung jawab yang tingi (Karakter))
berkaitan dengan
 Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan
Misalnya
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk
mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang
meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah
tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup 15
 Memfasilitasi dalam membuat kesimpulan Berkomunikasi dan bekerjasama (4C) dalam menit
merumuskan kesimpulan (Literasi), serta saling melengkapi untuk memperoleh konsep yang
tepat)tentang
 Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan
dalam permasalahan kontekstual dari pembelajaran yang dilakukan melalui reviu indikator yang
hendak dicapai pada hari itu.
 Beberapa peserta didik diminta untuk mengungkapkan manfaat mengetahui Berkomunikasi,
berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan rasa pecaya diri (Karakter) dan berani mengemukakan
pendapat (Literasi)
tentang
 Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan
dalam kehidupan sehari-hari maupun permasalahan lainnya
 Memberikan tugas kepada peserta didik (PR), dan mengingatkan peserta didik untuk mempelajari
materi yang akan dibahas dipertemuan berikutnya maupun mempersiapkan diri menghadapi tes/
evaluasi akhir di pertemuan berikutnya Membiasakan sikap bertanggung jawab dan peduli
dengan tugas yang diberikan (Karakter)
 Melakukan penilaian untuk mengetahui tingkat ketercapaian indikator.Menunjukkan sikap
disiplin, jujur dan bertanggung jawab selama pelaksanaan penilaian (Karakter)
3. Pertemuan Ke-3 ( 3 x 40 menit) Waktu
 Memberi salam.Sikap disiplin dan mengamalkan ajaran agama yang dibuat (Karakter)

4. Pertemuan Ke-4 ( 2 x 40 menit) Waktu


Kegiatan Pendahuluan 10
Guru : menit
Orientasi(Menunjukkan sikap disiplin sebelum memulai proses pembelajaran, menghayati dan
mengamalkan ajaran agama yang dianut (Karakter) serta membiasakan membaca dan memaknai
(Literasi)).
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran
 Mengkondisikan suasana belajar yang menyenangkan (mengecek kehadiran peserta didik);
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
 Mendiskusikan kompetensi yang sudah dipelajari dan dikembangkan sebelumnyaberkaitan
dengan materi dan Melalui tanya jawab membahas kembali materi sebelumnya
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,
 Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Guru melakukan apersepsi mengaitkan materi pada pertemuan ke 3 tentang struktur jaringan
yang menyusun organ tumbuhan dengan materi yang akan dipelajari lanjut yaitu
struktur dan fungsi akar, batang, dan daun. Guru dapat memberikan pertanyaan
untuk kegiatan apersepsi “Bagaimana struktur anatomi akar, batang, dan daun
untuk menjalankan fungsinya?”.

 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
 Apabila materi/tema/ projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh, maka peserta
didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:
 Struktur dan Fungsi Jaringan pada Batang
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
 Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi
 Guru menginformasikan pada peserta didik kegiatan yang akan dilakukan, yaitu
mengamati struktur morfologi dan jaringan akar, batang, dan daun. Pada kegiatan
praktikum ini materi yang ditekankan adalah mengidentifikasi jaringan epidermis,
jaringan parenkim, jaringan pengangkut, jaringan penyokong yang spesifik pada
masingmasing organ tumbuhan serta perbedaan struktur anatomi akar dan batang
tumbuhan dikotil dan monokotil.
 Menyampaikan metode pembelajaran dan teknik penilaian yang akan digunakan
 Membagi peserta didik menjadi 8 Kelompok (dengan setiap anggota kelompok berjumlah 4 - 5
orang).
Kegiatan Inti 60
Sintak menit
Model Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian(Berpikir
(stimullasi/ kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca)
pemberian dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)
4. Pertemuan Ke-4 ( 2 x 40 menit) Waktu
rangsangan) pada topic
 Struktur dan Fungsi Jaringan pada Batang
dengan cara :
 Melihat (tanpa atau dengan alat)/Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam
mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur
dan pantang menyerah (Karakter)
Menayangkan gambar/foto tentang
 Struktur dan Fungsi Jaringan pada Batang
 MengamatiBerpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati
permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang
menyerah (Karakter)
4. Pertemuan Ke-4 ( 2 x 40 menit) Waktu

 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung),


(Literasi)
Peserta didik diminta membaca materi dari buku paket atau buku-buku
penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan
 Struktur dan Fungsi Jaringan pada Batang
 Mendengar
Peserta didik diminta mendengarkan pemberian materi oleh guruyang berkaitan
dengan
 Struktur dan Fungsi Jaringan pada Batang
 Menyimak,Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati
permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang
menyerah (Karakter)
Peserta didik diminta menyimak penjelasan pengantar kegiatan secara garis
besar/global tentang materi pelajaran mengenai :
 Struktur dan Fungsi Jaringan pada Batang
Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak
statemen mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan
(pertanyaan/ dijawab melalui kegiatan belajar(Berpikir kritis dan kreatif (4C), tangguh dalam
identifikasi menyelesaikan masalah serta berani mengemukakan pendapat dengan rasa
masalah) percaya diri (Karakter); mampu membaca permasalahan serta mengaitkannya
dengan konsep yang akan dipelajari (Literasi)
 Peserta didik diminta mendiskusikan hasil pengamatannya dan mencatat fakta-
fakta yang ditemukan, serta menjawab pertanyaan berdasarkan hasil
pengamatan yang ada pada buku paket; Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan
sikap jujur , disiplin, serta tanggung jawab dan kerja sama yang tingi
(Karakter)
 Pendidik memfasilitasi peserta didik untuk menanyakan hal-hal yang belum
dipahami berdasarkan hasil pengamatan dari buku paket yang didiskusikan
bersama kelompoknya; Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan sikap jujur ,
disiplin, serta tanggung jawab dan kerja sama yang tingi (Karakter)
 Secara berkelompok peserta didik mengidentifikasikan masalah- masalah yang
relevan yang muncul dari hasil pengamatannya, guru membantu peserta didik
mengerucutkan masalah yang berkembang dalam bentuk pertanyaan
 Mengajukan pertanyaan tentang
 Struktur dan Fungsi Jaringan pada Batang
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan
informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual
sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan
kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk
membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang
4. Pertemuan Ke-4 ( 2 x 40 menit) Waktu
hayat. Misalnya :
 Faktor yang menyebabkan air dan mineral dapat naik dari bawah tanah
menuju daun yang letaknya sangat tinggi, yaitu:
Jawaban
- Adanya daya kapilaritas pada jaringan xilem, dalam peristiwa
kapilaritas ini terjadi gaya kohesi antarmolekul air dan gaya adhesi
antar molekul air dengan jaringan xilem.
- Adanya daya hisap daun. Saat daun terkena cahaya maka akan terjadi
penguapan, dalam penguapan tersebut akibat adanya gaya kohesi
antar molekul air, air akan yang berada pada bagian bawah akan
tertarik ke bagian atas.
Data Secara berkelompok peserta didik mengumpulkan berbagai informasiBerpikir
collection kritis, kreatif, bekerjasama dan saling berkomunikasi dalam kelompok (4C),
(pengumpulan dengan rasa ingin tahu, tanggung jawab dan pantang menyerah
data)
(Karakter),literasi (membaca)
dengan penuh tanggung jawab , cermat dan kreatif yang dapat mendukung jawaban
dari pertanyaan-pertanyaan yang diajukan, baik dari buku paket maupun sumber
lain seperti internet. melalui kegiatan:
 Mengamati obyek/kejadian,
Peserta didik difasilitasi untuk memperoleh dan mendapatkan banyak informasi
dari berbagai literatur/bahan bacaan dan media belajar lainnya terkait materi
 Struktur dan Fungsi Jaringan pada Batang
 Wawancara dengan nara sumber
 Mengumpulkan informasi (Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan
pembiasaan membaca berbagai sumber referensi (Literasi) agar dapat
menjawab tantangan permasalahan dengan rasa ingin tahu dan pantang
menyerah (Karakter))
Peserta didik mencari bahan referensi dari buku paket maupun internet untuk
dapat menjawab permasalahan yang berkaitan dengan
 Struktur dan Fungsi Jaringan pada Batang
 Membaca sumber lain selain buku teks, (Berpikir kritis dan kreatif (4C)
dengan pembiasaan membaca berbagai sumber referensi (Literasi) agar
dapat menjawab tantangan permasalahan dengan rasa ingin tahu dan
pantang menyerah (Karakter))
Peserta didik diminta mengeksplor pengetahuannya dengan membaca buku
referensi tentang
 Struktur dan Fungsi Jaringan pada Batang
 Mempresentasikan ulang
 Aktivitas:(Mengembangkan kemampuan berpikir kritis, kreatif,
berkomunikasi dan bekerjasama (4C),
 MendiskusikanBerpikir kritis, kreatif, bekerjasama dan saling
berkomunikasi dalam kelompok (4C), dengan rasa ingin tahu dan pantang
menyerah (Karakter)
 Selanjutnya peserta didik diajak berdiskusi tentang struktur dan fungsi
jaringan pada daun tumbuhan. Peserta didik diminta untuk mencermati
fitur “Tahukah kamu?” tentang klorofil dan memberikan tugas agar
peserta didik mencari tahu jawaban dari fitur “Ayo, Kita Cari Tahu”
tentang faktor-faktor aliran air dan nutrisi dari tanah menuju daun.
 Mempraktikan
 Mengulang
 Saling tukar informasi tentang :
 Struktur dan Fungsi Jaringan pada Batang
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga
diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi
kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan
cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat
orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data Pendidik mendorong agar peserta didik secara aktif terlibat dalam diskusi
processing kelompok serta saling bantu untuk menyelesaikan masalah(Mengembangkan
4. Pertemuan Ke-4 ( 2 x 40 menit) Waktu
(pengolahan kemampuan berpikir kritis, kreatif, berkomunikasi dan bekerjasama (4C),)
Data) Selama peserta didik bekerja di dalam kelompok, pendidik memperhatikan dan
mendorong semua peserta didik untuk terlibat diskusi, dan mengarahkan bila ada
kelompok yang melenceng jauh pekerjaannya dan bertanya(Nilai Karakter: rasa
ingin tahu, jujur, tanggung jawab, percaya diri dan pantang menyerah)apabila
ada yang belum dipahami, bila diperlukan pendidik memberikan bantuan secara
klasikal.
 Berdiskusi tentang :
 Struktur dan Fungsi Jaringan pada Batang
 Presentasi hasil diskusi masing-masing kelompok dalam rangka
mengomunikasikan hasil karya kelompok. Pada saat kelompok tertentu
melakukan presentasi, kelompok yang lain dapat bertanya atau memberi
masukan, demikian sampai masing-masing mendapat giliran.
 Menuliskan hasil penyelesaiannya pada kertas karton dalam bentuk mind
mapping.
 Membuat contoh permasalahan dan penyelesaiannya yang identik (modifikasi
permasalahan yang telah didiskusikan) berkaitan dengan materi
 Struktur dan Fungsi Jaringan pada Batang
dengan menganalisa hasil diskusi kelompok maupun teori yang ada pada
sumber referensi (buku paket atau internet), dan menuliskannya pada mind
mapping.
 Memberi scafollding kepada peserta didik dan diupayakan peserta didik sendiri
berusaha menuju tingkat pemahaman dan proses berpikir yang lebih tinggi.
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
(pembuktian) pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :
 Membuat kesimpulan sementara dari hasil diskusi kelompok;
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas yang sudah dituliskan
di kertas karton, dan kelompok lain memberikan tanggapan dengan mengajukan
pertanyaan ataupun memberikan masukkan.
 Peserta didik menghubungkan pengetahuan yang diperoleh dari hasil
pengamatan maupun jawaban sementara dari pertanyaan yang ada pada buku
paket sehingga diperoleh sebuah kesimpulan sementara untuk digunakan
sebagai bahan presentasi.
 Setelah kegiatan diskusi kelompok selesai, pendidik melakukan pengundian
untuk menentukan kelompok yang akan presentasi, setelah terundi kelompok
yang akan tampil maka diundi kembali nomor anggota kelompok yang harus
presentasi mewakili kelompoknya, dan kelompok lain mengamati hasil diskusi
kelompok yang tampil presentasi;
 Membuat kesimpulan sementara berdasarkan hasil mind mapping yang telah
dibuat bersama kelompok dan dengan mengacu pada buku sumber atau
referensi lain, dan membuat contoh yang sesuai dengan materi yang dipelajari
yaitu tentang
 Mempresentasikan di depan kelas hasil pekerjaan kelompoknya dalam
bentukmind mapping yang telah ditulis di kertas karton, dan kelompok lain
memberikan tanggapannya;
Generalizatio Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
(menarik  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis
kesimpulan) secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur,
teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat
dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi oleh
kelompok yang mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
 Membuat kesimpulan bersama (Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam
menyusun kesimpulan yang tepat sesuai dengan konsep (Literasi) dengan
rasa ingin tahu dan percaya diri (Karakter))
tentang
 Struktur dan Fungsi Jaringan pada Batang
 Pada akhir kegiatan pembelajaran peserta didik dapat dibimbing untuk
menyusun kesimpulan tentang Struktur dan Fungsi Jaringan pada Batang.
berdasarkan hasil presentasi setiap kelompok.
4. Pertemuan Ke-4 ( 2 x 40 menit) Waktu
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa
pertanyaan kepada siswa.
 Evaluasi/ tes akhir (Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan sikap jujur , disiplin,
serta tanggung jawab yang tingi (Karakter))
berkaitan dengan
 Struktur dan Fungsi Jaringan pada Batang

Misalnya
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk
mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang
meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah
tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup 10
 Memfasilitasi dalam membuat kesimpulan Berkomunikasi dan bekerjasama (4C) dalam menit
merumuskan kesimpulan (Literasi), serta saling melengkapi untuk memperoleh konsep yang
tepat)tentang
 Struktur dan Fungsi Jaringan pada Batang
dalam permasalahan kontekstual dari pembelajaran yang dilakukan melalui reviu indikator yang
hendak dicapai pada hari itu.
 Beberapa peserta didik diminta untuk mengungkapkan manfaat mengetahui Berkomunikasi,
berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan rasa pecaya diri (Karakter) dan berani mengemukakan
pendapat (Literasi)
tentang
 Struktur dan Fungsi Jaringan pada Batang
dalam kehidupan sehari-hari maupun permasalahan lainnya
 Memberikan tugas kepada peserta didik (PR), dan mengingatkan peserta didik untuk mempelajari
materi yang akan dibahas dipertemuan berikutnya maupun mempersiapkan diri menghadapi tes/
evaluasi akhir di pertemuan berikutnya Membiasakan sikap bertanggung jawab dan peduli
dengan tugas yang diberikan (Karakter)
4. Pertemuan Ke-4 ( 2 x 40 menit) Waktu

 Melakukan penilaian untuk mengetahui tingkat ketercapaian indikator.Menunjukkan sikap


disiplin, jujur dan bertanggung jawab selama pelaksanaan penilaian (Karakter)
 Memberi salam.Sikap disiplin dan mengamalkan ajaran agama yang dibuat (Karakter)

5. Pertemuan Ke-5 ( 3 x 40 menit) Waktu


Kegiatan Pendahuluan 15
Guru : menit
Orientasi(Menunjukkan sikap disiplin sebelum memulai proses pembelajaran, menghayati dan
mengamalkan ajaran agama yang dianut (Karakter) serta membiasakan membaca dan memaknai
(Literasi)).
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran
 Mengkondisikan suasana belajar yang menyenangkan (mengecek kehadiran peserta didik);
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
 Mendiskusikan kompetensi yang sudah dipelajari dan dikembangkan sebelumnyaberkaitan
dengan materi dan Melalui tanya jawab membahas kembali materi sebelumnya
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,
 Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
 Pada awal pembelajaran, guru dapat memberikan pertanyaan sebagai berikut.
- Apakah kamu pernah melihat panel surya atau alat pemurnian air
- Tahukah kamu ternyata teknologi tersebut dapat ada, karena
penemunya mendapatkan inspirasi dari struktur jaringa tumbuhan?
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
 Apabila materi/tema/ projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh, maka peserta
didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:
 Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Jaringan Tumbuhan
5. Pertemuan Ke-5 ( 3 x 40 menit) Waktu
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
 Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari
Menyampaikan garis besar cakupan materi

 Menyampaikan metode pembelajaran dan teknik penilaian yang akan digunakan


 Membagi peserta didik menjadi 8 Kelompok (dengan setiap anggota kelompok berjumlah 4 - 5
orang).
Kegiatan Inti 90
Sintak menit
Model Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Stimulation Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian(Berpikir
(stimullasi/ kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca)
pemberian dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)
rangsangan) pada topic
 Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Jaringan Tumbuhan
dengan cara :
 Melihat (tanpa atau dengan alat)/Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam
mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur
dan pantang menyerah (Karakter)
Menayangkan gambar/foto tentang
 Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Jaringan Tumbuhan
 MengamatiBerpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati
permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang
menyerah (Karakter)
 Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Jaringan Tumbuhan
5. Pertemuan Ke-5 ( 3 x 40 menit) Waktu

 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung),


(Literasi)
Peserta didik diminta membaca materi dari buku paket atau buku-buku
penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan
 Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Jaringan Tumbuhan
 Mendengar
Peserta didik diminta mendengarkan pemberian materi oleh guruyang berkaitan
dengan
 Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Jaringan Tumbuhan
 Menyimak,Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati
permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang
menyerah (Karakter)
Peserta didik diminta menyimak penjelasan pengantar kegiatan secara garis
besar/global tentang materi pelajaran mengenai :
 Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Jaringan Tumbuhan
Problem Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak
statemen mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan
(pertanyaan/ dijawab melalui kegiatan belajar(Berpikir kritis dan kreatif (4C), tangguh dalam
identifikasi menyelesaikan masalah serta berani mengemukakan pendapat dengan rasa
masalah) percaya diri (Karakter); mampu membaca permasalahan serta mengaitkannya
dengan konsep yang akan dipelajari (Literasi)
 Peserta didik diminta mendiskusikan hasil pengamatannya dan mencatat fakta-
fakta yang ditemukan, serta menjawab pertanyaan berdasarkan hasil
pengamatan yang ada pada buku paket; Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan
sikap jujur , disiplin, serta tanggung jawab dan kerja sama yang tingi
(Karakter)
 Pendidik memfasilitasi peserta didik untuk menanyakan hal-hal yang belum
dipahami berdasarkan hasil pengamatan dari buku paket yang didiskusikan
bersama kelompoknya; Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan sikap jujur ,
disiplin, serta tanggung jawab dan kerja sama yang tingi (Karakter)
 Secara berkelompok peserta didik mengidentifikasikan masalah- masalah yang
relevan yang muncul dari hasil pengamatannya, guru membantu peserta didik
mengerucutkan masalah yang berkembang dalam bentuk pertanyaan
 Mengajukan pertanyaan tentang
 Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Jaringan Tumbuhan
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan
informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual
sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan
kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk
membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang
hayat. Misalnya :

Data Secara berkelompok peserta didik mengumpulkan berbagai informasiBerpikir
collection kritis, kreatif, bekerjasama dan saling berkomunikasi dalam kelompok (4C),
(pengumpulan dengan rasa ingin tahu, tanggung jawab dan pantang menyerah
data)
(Karakter),literasi (membaca)
dengan penuh tanggung jawab , cermat dan kreatif yang dapat mendukung jawaban
dari pertanyaan-pertanyaan yang diajukan, baik dari buku paket maupun sumber
5. Pertemuan Ke-5 ( 3 x 40 menit) Waktu
lain seperti internet. melalui kegiatan:
 Mengamati obyek/kejadian,
Peserta didik difasilitasi untuk memperoleh dan mendapatkan banyak informasi
dari berbagai literatur/bahan bacaan dan media belajar lainnya terkait materi
 Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Jaringan Tumbuhan
 Wawancara dengan nara sumber
 Mengumpulkan informasi (Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan
pembiasaan membaca berbagai sumber referensi (Literasi) agar dapat
menjawab tantangan permasalahan dengan rasa ingin tahu dan pantang
menyerah (Karakter))
Peserta didik mencari bahan referensi dari buku paket maupun internet untuk
dapat menjawab permasalahan yang berkaitan dengan
 Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Jaringan Tumbuhan
 Membaca sumber lain selain buku teks, (Berpikir kritis dan kreatif (4C)
dengan pembiasaan membaca berbagai sumber referensi (Literasi) agar
dapat menjawab tantangan permasalahan dengan rasa ingin tahu dan
pantang menyerah (Karakter))
Peserta didik diminta mengeksplor pengetahuannya dengan membaca buku
referensi tentang
 Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Jaringan Tumbuhan
 Mempresentasikan ulang
 Aktivitas:(Mengembangkan kemampuan berpikir kritis, kreatif,
berkomunikasi dan bekerjasama (4C),
 MendiskusikanBerpikir kritis, kreatif, bekerjasama dan saling
berkomunikasi dalam kelompok (4C), dengan rasa ingin tahu dan pantang
menyerah (Karakter)
 Mempraktikan
 Mengulang
 Saling tukar informasi tentang :
 Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Jaringan Tumbuhan
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga
diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi
kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan
cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat
orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data Pendidik mendorong agar peserta didik secara aktif terlibat dalam diskusi
processing kelompok serta saling bantu untuk menyelesaikan masalah(Mengembangkan
(pengolahan kemampuan berpikir kritis, kreatif, berkomunikasi dan bekerjasama (4C),)
Data) Selama peserta didik bekerja di dalam kelompok, pendidik memperhatikan dan
mendorong semua peserta didik untuk terlibat diskusi, dan mengarahkan bila ada
kelompok yang melenceng jauh pekerjaannya dan bertanya(Nilai Karakter: rasa
ingin tahu, jujur, tanggung jawab, percaya diri dan pantang menyerah)apabila
ada yang belum dipahami, bila diperlukan pendidik memberikan bantuan secara
klasikal.
 Berdiskusi tentang :
 Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Jaringan Tumbuhan
 Presentasi hasil diskusi masing-masing kelompok dalam rangka
mengomunikasikan hasil karya kelompok. Pada saat kelompok tertentu
melakukan presentasi, kelompok yang lain dapat bertanya atau memberi
masukan, demikian sampai masing-masing mendapat giliran.
 Menuliskan hasil penyelesaiannya pada kertas karton dalam bentuk mind
mapping.
 Membuat contoh permasalahan dan penyelesaiannya yang identik (modifikasi
permasalahan yang telah didiskusikan) berkaitan dengan materi
 Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Jaringan Tumbuhan
dengan menganalisa hasil diskusi kelompok maupun teori yang ada pada
sumber referensi (buku paket atau internet), dan menuliskannya pada mind
mapping.
 Memberi scafollding kepada peserta didik dan diupayakan peserta didik sendiri
berusaha menuju tingkat pemahaman dan proses berpikir yang lebih tinggi.
5. Pertemuan Ke-5 ( 3 x 40 menit) Waktu
Verification Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
(pembuktian) pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :
 Membuat kesimpulan sementara dari hasil diskusi kelompok;
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas yang sudah dituliskan
di kertas karton, dan kelompok lain memberikan tanggapan dengan mengajukan
pertanyaan ataupun memberikan masukkan.
 Peserta didik menghubungkan pengetahuan yang diperoleh dari hasil
pengamatan maupun jawaban sementara dari pertanyaan yang ada pada buku
paket sehingga diperoleh sebuah kesimpulan sementara untuk digunakan
sebagai bahan presentasi.
 Setelah kegiatan diskusi kelompok selesai, pendidik melakukan pengundian
untuk menentukan kelompok yang akan presentasi, setelah terundi kelompok
yang akan tampil maka diundi kembali nomor anggota kelompok yang harus
presentasi mewakili kelompoknya, dan kelompok lain mengamati hasil diskusi
kelompok yang tampil presentasi;
 Membuat kesimpulan sementara berdasarkan hasil mind mapping yang telah
dibuat bersama kelompok dan dengan mengacu pada buku sumber atau
referensi lain, dan membuat contoh yang sesuai dengan materi yang dipelajari
yaitu tentang
 Mempresentasikan di depan kelas hasil pekerjaan kelompoknya dalam
bentukmind mapping yang telah ditulis di kertas karton, dan kelompok lain
memberikan tanggapannya;
Generalizatio Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
(menarik  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis
kesimpulan) secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur,
teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat
dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi oleh
kelompok yang mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
 Membuat kesimpulan bersama (Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam
menyusun kesimpulan yang tepat sesuai dengan konsep (Literasi) dengan
rasa ingin tahu dan percaya diri (Karakter))
tentang
 Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Jaringan Tumbuhan
5. Pertemuan Ke-5 ( 3 x 40 menit) Waktu

berdasarkan hasil presentasi setiap kelompok.


 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa
pertanyaan kepada siswa.
 Evaluasi/ tes akhir (Berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan sikap jujur , disiplin,
serta tanggung jawab yang tingi (Karakter))
berkaitan dengan
 Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Jaringan Tumbuhan
Misalnya

 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan peserta


didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk
mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang
meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah
tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup 15
 Memfasilitasi dalam membuat kesimpulan Berkomunikasi dan bekerjasama (4C) dalam menit
5. Pertemuan Ke-5 ( 3 x 40 menit) Waktu
merumuskan kesimpulan (Literasi), serta saling melengkapi untuk memperoleh konsep yang
tepat)tentang
 Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Jaringan Tumbuhan
dalam permasalahan kontekstual dari pembelajaran yang dilakukan melalui reviu indikator yang
hendak dicapai pada hari itu.
 Beberapa peserta didik diminta untuk mengungkapkan manfaat mengetahui Berkomunikasi,
berpikir kritis dan kreatif (4C) dengan rasa pecaya diri (Karakter) dan berani mengemukakan
pendapat (Literasi)
tentang
 Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Jaringan Tumbuhan
dalam kehidupan sehari-hari maupun permasalahan lainnya
 Memberikan tugas kepada peserta didik (PR), dan mengingatkan peserta didik untuk mempelajari
materi yang akan dibahas dipertemuan berikutnya maupun mempersiapkan diri menghadapi tes/
evaluasi akhir di pertemuan berikutnya Membiasakan sikap bertanggung jawab dan peduli
dengan tugas yang diberikan (Karakter)
 Merancang Teknologi yang Terinspirasi dari Struktur Tumbuhan
 Melakukan penilaian untuk mengetahui tingkat ketercapaian indikator.Menunjukkan sikap
disiplin, jujur dan bertanggung jawab selama pelaksanaan penilaian (Karakter)
 Memberi salam.Sikap disiplin dan mengamalkan ajaran agama yang dibuat (Karakter)

F. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Kompetensi Sikap Spiritual
Bentuk Butir Waktu
No Teknik Keterangan
Instrumen Instrumen Pelaksanaan
Terlampir Penilaian untukdan
pencapaian
Saat pembelajaran
1 Observasi Jurnal pembelajaran
berlangsung
(assessment forand of
learning)
Terlampir Penilaian sebagai
Penilaian Saat pembelajaran Pembelajaran
2
diri usai (assessment
aslearning)
Terlampir Penilaian sebagai
Penilaian Setelah
pembelajaran
3 antar pembelajara n
(assessment
tema usai
aslearning)

b. Penilaian Kompetensi Sikap Sosial


Bentuk Butir Waktu
No Teknik Keterangan
Instrumen Instrumen Pelaksanaan
Terlampir Penilaian untukdan
pencapaian
Saat pembelajaran
1 Observasi Jurnal pembelajaran
berlangsung
(assessment forand
of learning)
Terlampir Penilaian sebagai
Penilaian Saat pembelajaran Pembelajaran
2
diri usai (assessment
aslearning)
Terlampir Penilaian sebagai
Penilaian Setelah
pembelajaran
3 antar pembelajaran
(assessment
tema usai
aslearning)

c. Penilaian Kompetensi Pengetahuan


Butir Waktu
No Teknik Bentuk Instrumen Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
1 Lisan Pertanyaan (lisan) Terlampir Saat Penilaian untuk
dengan jawaban terbuka pembelajaran
pembelajaran
(assessment for
berlangsung
learning)
Pertanyaan dan/atau Terlampir Penilaian untuk
tugas tertulis berbentuk pembelajaran
esei, pilihan ganda, (assessment for
Saat
Penugas benar- salah, learning) dan
2 pembelajaran
an menjodohkan, isian, sebagai
berlangsung
dan/atau lainnya pembelajaran
(assessment as
learning)
Pertanyaan dan/atau Terlampir
Penilaian
tugas tertulis berbentuk
Setelah pencapaian
esai, pilihan ganda,
3 Tertulis pembelajaran pembelajaran
benar- salah,
usai (assessment of
menjodohkan, isian,
learning)
dan/atau lainnya
Sampel pekerjaan Terlampir Data untuk
terbaik hasil dari penulisan
penugasan atau tes Saat deskripsi
Portofol
4 tertulis pembelajaran pencapaian
io
usai pengetahuan
(assessment of
learning)

d. Penilaian Kompetensi Keterampilan


Butir Waktu
No Teknik Bentuk Instrumen Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
Terlampir Saat Penilaian untuk,
pembelajaran sebagai, dan/atau
1 Praktik Tugas (keterampilan) berlangsung pencapaian
dan/atau
setelah usai
Terlampir Saat pembelajaran
pembelajaran (assessment for,
2 Produk Tugas (keterampilan) berlangsung as, and of
dan/atau learning)
setelah usai
Terlampir Selama atau Penilaian untuk,
usai sebagai, dan/atau
3 Proyek Tugas besar
pembelajaran pencapaian
berlangsung
Terlampir Saat pembelajaran
Portofol Sampel produk terbaik pembelajaran (assessment for,
4
io dari tugas atau proyek usai as, and of
learning)

2. Instrumen Penilaian
a. Pertemuan Pertama (Terlampir)
b. Pertemuan Kedua (Terlampir)
c. Pertemuan Ketiga (Terlampir)
d. Pertemuan Keempat (Terlampir)
3. Materi Pembelajaran (terlampir)
4. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
a. Remedial
 Pembelajaran remedial dilakukan bagi siswa yang capaian KD nya belum tuntas
 Tahapan pembelajaran remedial dilaksanakan melalui remidial teaching (klasikal), atau tutor
sebaya, atau tugas dan diakhiri dengan tes.
 Tes remedial, dilakukan sebanyak 3 kali dan apabila setelah 3 kali tes remedial belum mencapai
ketuntasan, maka remedial dilakukan dalam bentuk tugas tanpa tes tertulis kembali.

b. Pengayaan
 Bagi siswa yang sudah mencapai nilai ketuntasan diberikan pembelajaran penStruktur dan
fungsi akar, batang, daun, dan bungaan sebagai berikut:
 Siswa yang mencapai nilai n( ketuntasan )<n<n( maksimum) diberikan materi masih
dalam cakupan KD dengan pendalaman sebagai pengetahuan tambahan
 Siswa yang mencapai nilai n>n(maksimum) diberikan materi melebihi cakupan KD
dengan pendalaman sebagai pengetahuan tambahan.

Semarapura 16 Juli 2019

Mengetahui
Kepala SMP N 4 Semarapura Guru Mata Pelajaran

David Setiyanto, S.Pd. Endang Susanti, S.Pd


NIP. 197112191994011001 NIP. 198009232006042022

Anda mungkin juga menyukai