Anda di halaman 1dari 2

1.

Sebagai pengawas terbaik di site Geo Aje, Pak Rizal Rastra selalu berusaha memastikan semua area, peralatan & karyawan di bawahnya
kepengawasannya dapat berjalan dengan baik. Namun pada shift 2 di tanggal 2 januari 2024, Pak Rizal Rastra menemukan masalah yaitu proses
Slippery yang berlangsung sangat lama & ini selalu terjadi pada bulan januari. Pak Rizal Rastra cukup frustasi dengan keadaan tersebut
Apa langkah awal yang perlu dilakukan mas Rizal Rastra dan team jika mengacu proses PDCA spesifik pada fase Plan ?

a. Membangun Baseline dan Target - Menetukan Peluang Perbaikan - Membuktikan Hipotesa Sumber Penyebab - Membangun Baseline dan
Target - Merencanakan Langkah Perbaikan
b. Menetukan Peluang Perbaikan – Membangun Baseline dan Target – Membangun Hipotesa Sumber Penyebab – Membuktikan Hipotesa
Sumber Penyebab – Merencanakan Langkah Perbaikan
c. Membangun Hipotesa Sumber Penyebab - Membuktikan Hipotesa Sumber Penyebab - Membangun Baseline dan Target - Menetukan Peluang
Perbaikan - Merencanakan Langkah Perbaikan

2. Pada bulan maret Pak Denpa dan team plant mendapat teguran dari atasan, dimana performance PA OB Hauler pada bulan januari – maret 2023
dibawah target dengan 3 Top Pareto Engine, Suspensi & Electric , PA terendah pada type unit HD465-7 dengan top pareto Suspensi, Engine &
Transmisi. untuk itu Pak Denpa dan team plant berencana membuat suatu project yang sangat luar biasa berimpact pada keberlangsungan
perusahaan dengan judul “Meningkatkan Perfomance PA dari rata 60% pada Q1’23 menjadi 75% pada Q2’23”
Apa yang perlu di perbaiki pada target tersebut jika mengacu pada metode SMART ?

a. Tujuan yang ingin di capai kurang jelas, karena tidak terukurnya indicator kesuksesan
b. Tujuan yang ingin di capai terlalu Over Confident
c. Tujuan yang ingin di capai tidak spesifik dan belum teridentifikasi dengan jelas

3. Pada pagi hari Pak Quidul Masa’id selalu mengawali pekerjaan dengan mengobservasi & inspeksi di area kantin mess, pada saat di area dapur Pak
Qoidul Masa’id terpeleset sehingga mengakibatkan cidera otak & mengakibatkan Pak Qoidul Masa’id hilang ingatan. Dari hasil investigasi Pak
Qoidul Masa’id mengunakan APD yang sesuai, mulai dari sepatu anti slip, pelindung kepala & sarung tangan. Dari sisi area kerja terdapat air yang
mengenang di lantai, atap bocor, lantai yang sedikit retak, terdapat troli tidak sesuai dengan tempatnya, Kotak Sampah Jatuh. Dari sisi pekerja
terdapat kelebihan 1 yang sedang mengantar sayur & buah, terdapat 1 karyawan dengan masa kerja 1 bulan.
Dari kronologi di atas apa 5 Why Analysis yang membuat Pak Qoidul Masa’id terjatuh & hilang ingatan ?

a. Lantai Tidak Rata – Retakan pada lantai - Kotak Buah & Sayur Overload Capacity dilantai - Troli yang digunakan tidak berada area transfer –
Karyawan Baru Tidak Mengembalikan Troli ke Tempat Semula
b. Genangan Air di lantai – Langit” Bocor saat hujan – Terdapat Air Mengalir dari Genteng – Genteng sudah Rusak – Pengecekan Genteng Tidak
Rutin Dilakukan
c. Sampah organik berhamburan - Kotak Sampah Overload – Sampah Tidak di Buang Sesuai Jadwal – Karyawan Baru Lupa – Edukasi Pekerjaan
Tidak Lengkap

Anda mungkin juga menyukai