Anda di halaman 1dari 5

MATEMATIKA KELAS VIII

LKPD
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

NAMA KELOMPOK:.............................
ANGGOTAKELOMPOK:
1.
2. MUSTIKA INDAH
SARI
3.
4.
5.

Percayalah Pada Dirimu Sendiri, Kamu Pasti Bisa


Petunjuk Pengerjaan

1. Isilah identitas kelompokmu


2. Diskusikan dan selesaikan permasalahan pada LKPD dengan kelompokmu
3. Bagilah tugas untuk masing-masing anggota kelompok
4. Tanyakan jika terdapat hal yang kurang jelas

Dari hasil kegiatan belajar pertemuan hari ini,teorema phytagoras yang berlaku pada segitiga
siku-siku yaitu:

**Karena sisi c dapat disebut sebagai sisi miring atau hipotenusa


** sisi a dan b merupakan sisi dari siku-siku

Contoh soal:

Andi ingin masuk rumah melewati jendela, kemudian andi meletakkan sebuah tangga di jendela
rumah. Jarak taman ke tangga adalah 8 m dan tinggi dinding dari taman ke jendela adalah 6 m.
Berapakah panjang tangga yang akan di lewati andi?

Percayalah Pada Dirimu Sendiri, Kamu Pasti Bisa


Kegiatan 1

Perhatikan gambar dibawah ini !

Sebuah tangga menempel tembok ,tinggi tembok 3 m dan panjang kolam 4 m.Tentukan panjang
tangga yang melewati kolam?

Penyelesaian:

Percayalah Pada Dirimu Sendiri, Kamu Pasti Bisa


Kegiatan 2

Penyelesaian:

Kegiatan 3

Percayalah Pada Dirimu Sendiri, Kamu Pasti Bisa


Penyelesaian:

Kegiatan 4
Sebuah kapal berlayar sejauh 100 m kearah barat, kemudian berbelok kearah utara sejauh 60 m.
Jarak terpendek kapal tersebut dari keberangkatan adalah ...

Penyelesaian:

Kegiatan 5

Tentukan nilai t?

Penyelesaian:

Percayalah Pada Dirimu Sendiri, Kamu Pasti Bisa

Anda mungkin juga menyukai