Anda di halaman 1dari 21

DIGITAL PUBLIC RELATIONS

Menerapkan Pengelolaan Caption dan Reactions di Media Digital

Oleh : ………………
Jakarta, …………2024
Pusdiklat - Kementerian Komunikasi dan Informatika #JadiJagoanDigit
• PROFIL PENGAJAR
Agenda
1. Memetakan Media Digital Instansi
2. Membuat Konten dengan Copy yang Efektif
3. Memanfaatkan Tagar untuk Optimasi Konten
4. Merespon Komentar/Pertanyaan
Internet Use
Social Media Use
Why Go Digital & Social?

EXPANDED COST CLOSER TO


MEASURABLE
REACH EFFECTIVE STAKEHOLDER
Apa saja kanal digital/social yang dikelola
Instansi Anda?
Quick Social Media Check-up

q Locate all accounts


q Make sure every account is secure,
complete, & on brand
q Check activity & performance
q Evaluate & adjust accordingly
q Repeat Periodically
Latihan Individu

Lakukan Quick Check-up terhadap semua akun


media sosial instansi Anda

15 Menit
Latihan Kelompok

Pilih 1 Instansi dalam kelompok Anda


dan beri rekomendasi pengembangan
kanal media sosilanya

20 Menit
Different Platform..
Different Features..
Different Copy

To write effective & engaging copy..


KNOW
KNOW KNOW YOUR KNOW YOUR KNOW YOUR KNOW
THE
YOURSELF AUDIENCE PLATFORM GOAL THE TREND
LANGUAGE
Latihan Kelompok 15 Menit
Buatlah 4 caption untuk visual
disamping, dengan tujuan

INFORM INSPIRE

EDUCATE ENTERTAIN
Element of Caption
Dengan latar Gunung Klabat, jalan tol Headline
terpanjang di Pulau Sulawesi ini tampah 1-2 sentences
megah, ya, Sahabat!

Jalan Tol Manado-Bitung dengan panjang


keseluruhan 39,85 km memiliki peran
penting menunjang perekonomian
Sulawesi Utara dengan memangkas
waktu tempuh Manado-Bitung dari 1,5 jam Body
menjadi 30 menit. 1-2 paragraphs

Saat ini telah beroperasi ruas Manado-


Danowudu dan akan disusul oleh Seksi
28 Danowudu-Bitung (13,5 km) yang
diharapkan dapat rampung pada Agustus
2021 mendatang.

#SahabatPUPR di Sulawesi Utara sudah Call to Action


pernah melintasi tol ini? 1-2 sentences

#SigapMembangunNegeri Hastag(s)
Hashtag/Tagar

Ø Kata/rangakaian kata dengan tanda pagar [#] di depannya


yang digunakan untuk mengkategorikan konten
Ø Dapat pula dimanfaatkan untuk keperluan campaign/branding
Ø Penggunaan tagar mampu menambah persebaran konten
Hashtag Strategies

q3 key strategies
§ brand/campaign specific
§ trending
§ content
qResources
§ tagsfinder.com
§ keywordtool.io
§ native recommendation
Monitoring & Engagement

vSetelah konten ditayangkan, tetap monitor dan beri respon


komentar/pertanyaan yang ada

vPerlu panduan interaksi untuk membanru tim dalam mesrespon,


termasuk panduan moderasi komentar [mislanya bila ada
komentar spam, menyinggung SARA, dll]

vKoordinasi dengan unit-unit teknis bila butuh informasi lebih


lanjut
Ragam Interaksi
Skenario Tanggapan
Dukungan / Apresiasi Respon
Saran Respon, Follow up bila memungkinkan
Koreksi Respon, Lakukan perbaikan
Kritik Luruskan / abaikan
Ejekan / Umpatan Abaikan
Spam Restrict / Block account
Pertanyaan Jawab bila memungkinkan/ koordinasi dengan unit terkait/
buat FAQ bila berulang/ jadi bahan konten
Bermuatan Politis Abaikan
Tugas Individu

Pilih 1 konten media sosial instansi Anda dan perbaiki


captionnya agar lebih efektif.
Gunakan hashtag yang sesuai [max. 10].

Pilih 3 komentar pada konten media sosial instansi


Anda dan berikan respon yang sesuai.
TERIMA KASIH

#JadiJagoanDigital Digital Talent Scholarship digitalent.kominfo DTS_kominfo

Anda mungkin juga menyukai