Anda di halaman 1dari 10

Keramik

Pendahuluan
• Keramik merupakan material yang sudah lama
dipergunakan oleh manusia. Contoh: piramida
Gyza, tembok raksasa Cina, perkakas manusia
purba dll.
• Keramik dikenal sebagai material yang rapuh
namun memiliki ketahanan korosi, keausan, lapuk
yang baik dan sulit digantikan oleh material lain.
• Perkembangan pengetahuan dan teknologi telah
menjadikan keramik sebagai suatu material yang
bisa menggantikan dan memperbaiki bahan
logam. Misal pahat potong berbahan karbida
Sifat-sifat keramik
• Tahan aus
• Tahan temperatur tinggi
• Inert dan Biocompatible (untuk sambungan
tulang)
• Isolator terhadap listrik
• Umumnya getas
Jenis-jenis bahan keramik
• Gelas ( material berbasis silika)
• Keramik tradisional berupa produk dari
lempung seperti piring, bata, lantai keramik dll
• Keramik dengan kualitas tinggi seperti pada
alat-alat potong, bagian mesin dll
• Semen dan beton
• Batuan dan mineral
Gelas
Terdapat dua jenis gelas yaitu :
 Gelas yang umum dipakai untuk jendela (jenis
soda-lime glass)
 Gelas Borosilicate yang tahan panas
Keramik berbasis lempung
• Umumnya dibentuk dalam keadaan basah dan plastis
kemudian dikeringkan dan dibakar.
• Setelah dibakar akan terdiri dari fasa kristalin yang
diikat oleh fasa berbasis silikat
• ketika lempung dibakar akan terbentuk fasa berbasis
silikat yang meleleh kemudian menyelimuti fasa
kristalin.
Keramik kualitas tinggi
Contoh keramik berkualitas tinggi adalah intan
Kualitas keramik ini ditentukan oleh dua hal :
1. Ketangguhan patahnya (Fracture Toughness)
2. Distribusi retakan mikro di dalamnya
Semen dan beton
• Semen adalah kombinasi campuran dari kapur
(CaO), Silika (SiO2) dan Alumina (Al2O3) yang
akan mengeras bila terkena air
• Beton adalah campuran pasir dan batuan yang
diikat oleh semen
Batuan dan mineral
Komposit keramik
• Kekakuan dan kekerasan bahan keramik dapat
dipadukan dengan sifat tangguh dari bahan
polimer atau logam.
• Caranya adalah dengan dibuat sebagai
komposit

Anda mungkin juga menyukai