Anda di halaman 1dari 3

KAK PENGADAAN TUGU TANDA BATAS TANAH

KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)


KEGIATAN ADMINISTRASI BARANG MILIK DAERAH PADA
PERANGKAT DAERAH

PERKERJAAN PAPAN PERINGATAN TANAH MILIK PEMERINTAH

1. LATAR BELAKANG Sekretariat Daerah Kabupaten Kampar merupakan unsur


pelaksana urusan pemerintah Bagian Perencanaan dan
Keuangan Sekretariat Daerah Kabupaten Kampar.

Untuk keperluan bidang pertanahan tersebut Bagian


Perencanaan dan Keuangan Sekretariat Daerah Kabupaten
Kampar perlu menyediakan Tugu tanda tanah milik
pemerintah daerah sesuai dengan kebutuhan yang dapat
dilakukan oleh pihak penyedia dengan ketentuan yang
berlaku.

2. MAKSUD DAN TUJUAN a. Maksud.


Maksud pekerjaan ini adalah terlaksananya Penataan
Tanah-tanah milik Pemerintah Daerah .

b. Tujuan.
Tujuan pekerjaan ini adalah Terselenggaranya
pendataan dan penggunaan dan penataan tanah milik
Pemerintah.

3. LOKASI KEGIATAN 1. Pekerjaan Papan Peringatan Tanah Milik Pemerintah


yaitu : Kawasan Tanah Pemerintah Daerah
Kabupaten Kampar.

4. RUANG LINGKUP Ruang lingkup pekerjaan ini meliputi pengadaan Papan


Peringatan Tanah Milik Pemerintah dengan jenis barang
konstruksi Besi.

5. KELUARAN YANG Tersedianya Pendataan Penggunaan Tanah milik


DIINGINKAN pemerintah daerah hasil Papan Peringatan Tanah Milik
Pemerintah untuk menunjang Kegiatan Inventarisasi dan
Pemanfaatan Tanah Kosong.

6. SUMBER DANA DAN a. Sumber dana yang diperlukan untuk membiayai


PERKIRAAN pengadaan ini berasal dari APBD Kabupaten
BIAYA Kampar Tahun 2024 dengan Nilai pagu Rp
170.000.000,-

Bagian Perencanaan dan Keuangan Sekretariat Daerah Kabupaten Kampar . Page 1


KAK PENGADAAN TUGU TANDA BATAS TANAH

b. Total biaya Harga Perkiraan Sendiri (HPS) untuk


Pengadaan Konstruksi/Bangunan Lainnya Tugu
Tanda sebesar Rp 170.000.000,- (Seratus Tujuh
Puluh Juta Rupiah);

7. JUMLAH TENAGA Tenaga yang diperlukan :


YANG DIPERLUKAN
a. Mandor
b. Kepala Tukang
c. Tukang
d. Pekerja
e. Supir

dengan mancantumkan bukti personil berupa surat


keterangan bekerja pada penyedia dan KTP.

8. JANGKA WAKTU Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan adalah 20 (Dua


PELAKSANAAN puluh) hari kalender, terhitung sejak
PEKERJAAN penandatanganan kontrak sampai dengan serah terima
Pekerjaan di Bagian Perencanaan dan Keuangan
Sekretariat Daerah Kabupaten Kampar sebagai mana
diuraikan dalam dalam KAK ini.

9. TOTAL HARGA Harga Penawaran, Rekanan dalam melakukan


PENAWARAN penawaran harus sudah memperhitungkan semua
biaya diantaranya biaya mobilisasi pengiriman barang,
overhead dan seluruh jenis pengeluran pembayaran
pajak-pajak, serta pembayaran pengeluaran lainnya
(Semuanya sudah termasuk dalam Harga Satuan
Pekerjaan / Total Harga Penawaran).

10. SPESIFIKASI TEKNIS Spesifikasi barang yang akan diadakan, meliputi :

SPESIFIKASI PAPAN PERINGATAN TANAH


MILIK PEMERINTAH

Bagian Perencanaan dan Keuangan Sekretariat Daerah Kabupaten Kampar . Page 2


KAK PENGADAAN TUGU TANDA BATAS TANAH

Bankinang, Maret 2024

BAGIAN PERENCANAAN DAN KEUANGAN


SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN KAMPAR
Selaku,
PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN

Drs. YUSRI, M.Si


NIP. 19720305 199203 1 002

Bagian Perencanaan dan Keuangan Sekretariat Daerah Kabupaten Kampar . Page 3

Anda mungkin juga menyukai