Anda di halaman 1dari 1

Rubby Aulia

PGSD 5, PPG Prajabatan Gel 1 Tahun 2024

Topik 3. Eksplorasi Konsep 11


Literasi Dasar

Cermatilah hasil penilaian


menulis teks berita berikut.
Menurut Saudara, apakah
penilaian tersebut telah
memenuhi prinsip-prinsip
penilaian? Mengapa?

Cooper (2023) mengidentifikasi delapan prinsip


untuk memandu guru dalam melaksanakan
penilaian literasi di sekolah. Sekolah masih dapat
menggunakan prinsip-prinsip penilaian literasi ini
dengan tolak ukur perkembangan literasi sebagai
bagian dari rencana penilaian literasi sekolah. Hal
ini mendorong kepala sekolah dan guru untuk
menggunakan penilaian peserta didik sebagai
oanduan utama untuk pengajaran dan
hubungannya dengan standar literasi.

Menurut saya, hasil penilaian menulis


teks berita tersebut sudah memenuhi
prinsip-prinsip penilaian karena pada
penilaian sudah ada bagian instruksi,
penilaian sudah autentik, sudah
bersifat multidimensi dan penilaian
sudah mempertimbangkan faktor
perkembangan peserta didik.

Anda mungkin juga menyukai