Anda di halaman 1dari 27

MATERI 1

RENCANA KERJA (RENJA) DINAS KESEHATAN

Dr. Balqis, SKM., MSc.PH., M.Kes


Suci Rahmadani, SKM,M.Kes

PELATIHAN PERENCANAAN DINAS


KESEHATAN KOTA TARAKAN

WORKSHOP PENYUSUNAN RENJA RUMAH SAKIT


Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan
Deskripsi Pembelajaran
TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Peserta diharapkan memahami konsep dan kedudukan Renja Dinas Kesehatan dalam
rencana pembangunan daerah
2. Peserta mampu mengidentifikasi alur dan proses penyusunan Renja Dinas Kesehatan.

Pokok Bahasan
1. Kegiatan 1: Memahami Renja Dinas Kesehatan
2. Kegiatan 2: Landasan Hukun Renja
3. Kegiatan 3: Proses dan Mekanisme Penyusunan Renja

Waktu
Waktu pembelajaran 1 jam 30 menit

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan


Kegiatan 1:
Memahami Renja Dinas Kesehatan

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan


Secara umum, pengertian
perencanaan adalah suatu proses
menentukan hal-hal yang ingin
dicapai (tujuan) di masa depan serta
menentukan berbagai tahapan yang
diperlukan untuk mencapai tujuan
tersebut.

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan


Dokumen Renja Dinkes merupakan dokumen publik
yang memiliki kekuatan hukum yang merupakan dasar
bagi Dinas Kesehatan untuk melaksanakan program
dan kegiatan sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya

Dokumen Renja akan menjadi acuan dalam


DESKRIPSI merumuskan program dan kegiatan Dinas
Kesehatan dalam 1 tahun anggaran

Harus diperhatikan proses dan mekanisme yang


tepat dan sesuai dengan aturan perundang-
undangan yang berlaku

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kabupaten Kota Tarakan


Hubungan Renja dengan Perencanaan Daerah Lainnya

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan


Perbedaan Renstra Dinkes dan Renja Dinkes
Renstra Dinas Kesehatan Renja Dinas Kesehatan
Periode 5 Tahun 1 Tahun
Isi memuat tujuan, sasaran, memuat program, kegiatan,
program, dan kegiatan lokasi, dan kelompok sasaran
yang disertai indikator kinerja
dan pendanaan
Pedoman berpedoman kepada RPJMD berpedoman kepada Renstra
Sistematika Terdiri atas 8 Bab Terdiri atas 5 Bab
Dokumen

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan


Hubungan Renja dan Perencanaan Puskesmas
• Perencanaan Puskesmas merupakan penjabaran dari Renja Dinas
Kesehatan di tingkat puskesmas.Dengan kata lain, Perencanaan
Puskesmas harus sejalan dengan program dan kegiatan yang
tercantum dalam Renja Dinas Kesehatan.
• Renja Dinas Kesehatan memuat berbagai program dan kegiatan
pembangunan kesehatan, seperti promosi kesehatan, pencegahan
penyakit, dan pelayanan kesehatan.
• Puskesmas sebagai unit pelaksana teknis Dinas Kesehatan di tingkat
kecamatan, perlu menyelaraskan program dan kegiatannya dengan
program dan kegiatan yang tercantum dalam Renja Dinas Kesehatan.

WORKSHOP PENYUSUNAN RENJA RUMAH SAKIT


Hubungan Renja dan Perencanaan Puskesmas
• Alokasi anggaran untuk program dan kegiatan kesehatan di
Puskesmas bersumber dari anggaran Dinas Kesehatan. Dalam
menyusun Perencanaan Puskesmas, perlu memperhatikan alokasi
anggaran yang tersedia di Dinas Kesehatan.
• Dinas Kesehatan melakukan monitoring dan evaluasi terhadap
pelaksanaan program dan kegiatan di Puskesmas.Hasil monitoring
dan evaluasi ini menjadi bahan masukan untuk penyusunan Renja
Dinas Kesehatan di tahun berikutnya.

WORKSHOP PENYUSUNAN RENJA RUMAH SAKIT


Kegiatan 2:
Landasan Hukum Renja Dinas Kesehatan

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan


Dasar Hukum Penyusunan Renja
UU No 17 Tahun 2007
UU No. 25 Tahun 2004
tentang Rencana UU No. 23 Tahun 2014 PP Nomor 18 Tahun
Tentang Sistem UU No. 36 tahun 2009
Pembangunan Jangka tentang Pemerintahan 2016 Tentang Perangkat
Perencanaan Tentang Kesehatan
Panjang Nasional Tahun Daerah Daerah
Pembangunan Nasional;
2005-2025

PP No 12 Tahun 2017 PP No 45 Tahun 2017


Tentang Pembinaan dan Tentang Partisipasi Perpres No. 18 Tahun
PP No 2 Tahun 2018
PP No 38 Tahun 2017 2020 tentang RPJM
Pengawasan Masyarakat Dalam Tentang Standar
Nasional Tahun 2020-
Tentang Inovasi Daerah Pelayanan Minimal
Penyelenggaraan Penyelenggaraan 2024
Pemerintahan Daerah Pemerintahan Daerah

Permendagri No 86 Tahun Kepmendagri Nomor 50


2017 Tata Cara Tahun 2021 Tentang Hasil
Perencanaan, Pengendalian Permenkes No. 4 Tahun PermendagriNomor 90 Tahun
Permendagri No.100 Verifikasi, Validasi Dan
dan Evaluasi Pembangunan 2019 tentang Standar 2019 Tentang Klasifikasi, Inventarisasi Pemutakhiran
tahun 2018 tentang
Daerah, Tata Cara Evaluasi Teknis Pelayanan Dasar Kodefikasi, Nomenklatur Klasifikas, Kodefikasi Dan
RanperdaTentang RPJPD dan Penerapan Standar Perencanaan Pembangunan
pada Pelayanan Minimal Nomenklatur Perencanaan
RPJMD, serta tata cara Pelayanan Minimal dan Keuangan Daerah
Bidang Kesehatan Pembangunan Dan
perubahan RPJPD, RPJMD, Keuangan Daerah
dan RKPD)

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan


Kegiatan 3:
Proses dan Mekanisme Penyusunan Renja

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan


Tujuan Penerapan Alur &
Proses Penyusunan Renja
2
Memastikan keterlibatan
1 seluruh stakeholders
terkait dalam penyusunan
Memastikan sinergi dan Renja Dinas Kesehatan
konsistensi antara program
Dinas Kesehatan dengan
perencanaan diatasnya seperti 3
RKPD, RPJMD, RPJM Provinsi Membangun
dan RPJM Nasional serta komitmen seluruh
peraturan perundangan yang stakeholders terkait
berlaku

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan


RENCANA KERJA
Dokumen yang dibuat bersama, dikerjakan
bersama dan di evaluasi bersama

• Bekerjalah seperti cerita sekumpulan angsa berikut

Workshop Penyusunan Workshop Penyusunan


Renja Dinkes Renja Dinkes
Kabupaten - 2022
Mamuju2020
Workshop Penyusunan Workshop Penyusunan
Renja Dinkes Renja Dinkes
Kabupaten - 2022
Mamuju2020
Hubungan Dokumen Rencana Pembangunan Daerah &
Dokumen Rencana Perangkat Daerah

DOKUMEN RENCANA DOKUMEN RENCANA


PEMBANGUNAN DAERAH PERANGKAT DAERAH

RENSTRA
RPJPD
PD
RPJMD
RENJA PD
RKPD
RKA PD

Menyusun Menyusun
Mengkoordinasikan PERANGKAT
BAPPEDA
DAERAH

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan


TAHAPAN DAN TATACARA PENYUSUNAN RENJA PD
5
Perumusan Per KDH
1 Sinkronisasi
Kebijakan
Ranc. akhir
RKPD
RKPD

Nasional dan
Provinsi
Persiapan
Penyusunan hasil evaluasi Telaahan Musrenbang Penyesuaian
Renja SKPD Pengolahan capaian Rancangan Awal RKPD Rancangan Renja
data dan Renstra SKPD RKPD Rancangan
informasi Awal Renja-PD
Penyusunan
Rancangan Penetapan

Analisis Isu-isu penting


Perumusan
Tujuan 2 RKPD Renja-PD oleh
Per-KDH
6
Gambaran penyelenggara Penyesuaian
Pelayanan an tugas dan Rancangan Renja
SKPD fungsi SKPD Perumusan PD kab/kota
Sasaran

Perumusan
3 4
program dan Penyusunan Pembahasan
kegiatan, Rancangan Renja Renja SKPD
hasil evaluasi indikator kinerja, PD kab/kota pada Forum
pelaksanaan Renja- dana indikatif SKPD
SE KDH PD tahun lalu
perihal penyampaian
rancangan awal RKPD sebagai Musrenbang Kec
bahan penyusunan rancangan
Renja-PD Usulan program &
kegiatan dari
masyarakat Musrenbang
Desa

Workshop
Workshop Penyusunan
Penyusunan Renja Kota
Renja Dinkes Dinkes - 2020
Tarakan
Alur dan Mekanisme Penyusunan
Renja Dinas Kesehatan
6

Sumber: Permendagri 86 tahun 2017 5

1 PERSIAPAN 2 PENYUSUNAN 4
PENYUSUNAN RANCANGAN AWAL

3
3 PENYUSUNAN 4 PELAKSANAAN FORUM
RANCANGAN PERANGKAT DAERAH
2

5 PERUMUSAN 6 PENETAPAN 1
RANCANGAN AKHIR

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan


1
PERSIAPAN PENYUSUNAN
A. Penyusunan rancangan keputusan Kepala Daerah tentang pembentukan tim
penyusun, sekurang-kurangnya sebagai berikut:
• Ketua Tim : Kepala Dinas Kesehatan
• Sekretaris Tim : Sekretaris/pejabat lainnya
• Kelompok Kerja : Susunan kelompok kerja tim disesuaikan dengan kebutuhan, yang
diketuai oleh kepala unit kerja

B. Orientasi mengenai Renja Perangkat Daerah


Bertujuan untuk penyamaan persepsi dan memberikan pemahaman terhadap berbagai
peraturan perundang-undangan (Peraturan perundang-undangan, Panduan atau pedoman
teknis dan Buku-buku literatur tentang perencanaan pembangunan dan penganggaran daerah.

C. Penyusunan agenda kerja tim penyusun Renja Perangkat Daerah


Penyusunan rancangan awal, penyusunan rancangan, pelaksanaan forum perangkat
daerah, penyusunan rancangan akhir dan penetapan

D. Penyiapan data dan informasi

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan


Pengumpulan data dan informasi dilakukan dengan langkah-
langkah, sebagai berikut:
▪ Menginventarisasi data dan informasi yang dibutuhkan dan
disajikan dalam bentuk matrik untuk memudahkan analisis;
▪ Mengumpulkan data dan informasi yang akurat dari sumber-
sumber yang dapat dipertanggungjawabkan; dan
▪ Menyiapkan tabel-tabel/matrik kompilasi data yang sesuai
dengan kebutuhan analisis.

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan


2
PENYUSUNAN RANCANGAN AWAL
• Dinas Kesehatan menyusun rancangan awal Renja paling lambat minggu
pertama bulan Desember.

• Penyusunan rancangan awal Renja haruslah berpedoman pada Renstra Dinas


Kesehatan, hasil evaluasi hasil Renja Dinas Kesehatan tahun lalu, dan
hasil evaluasi hasil Renja Dinas Kesehatan tahun berjalan

• Hasil perumusan rancangan awal Renja Dinas Kesehatan disajikan dengan


sistematika paling sedikit memuat:
1. Pendahuluan;
2. Hasil evaluasi Renja tahun lalu;
3. Tujuan dan sasaran;
4. Rencana kerja dan pendanaan; dan
5. Penutup.

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan


3

PENYUSUNAN RANCANGAN
• Disampaikan kepada kepala BAPPEDA Kabupaten untuk diverifikasi dan
dijadikan sebagai bahan penyempurnaan rancangan awal RKPD
menjadi rancangan RKPD.

• Verifikasi harus dapat menjamin rancangan Renja Perangkat Daerah


sudah selaras dengan rancangan awal RKPD

• Rancangan Renja Perangkat Daerah disampaikan paling lambat minggu


pertama bulan Maret.

• Verifikasi rancangan Renja Perangkat Daerah paling lambat 2 (dua)


minggu setelah penyampaian rancangan Renja Perangkat Daerah
kepada BAPPEDA

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan


PELAKSANAAN FORUM
4

PERANGKAT DAERAH
• Forum Perangkat Daerah/lintas Perangkat Daerah dilaksanakan oleh Kepala
Dinas Kesehatan berkoordinasi dengan BAPPEDA.

• Pembahasan dengan pemangku kepentingan bertujuan untuk memperoleh


masukan dalam rangka penajaman target kinerja sasaran, program dan
kegiatan, lokasi dan kelompok sasaran dalam Rancangan Renja Dinas
Kesehatan.

• Forum Perangkat Daerah/lintas Perangkat Daerah dilaksanakan paling lambat


2 (dua) minggu setelah surat edaran Kepala Daerah diterima

• berita acara kesepakatan ditandatangani oleh unsur yang mewakili


pemangku kepentingan yang menghadiri Forum Perangkat
Daerah/lintas Perangkat Daerah.

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan


5
PERUMUSAN RANCANGAN AKHIR

• Perumusan Rancangan Akhir Renja Dinas Kesehatan


merupakan proses penyempurnaan rancangan Renja
Dinas Kesehatan menjadi rancangan akhir Renja
Dinas Kesehatan berdasarkan Perkada tentang RKPD.

• Perumusan rancangan akhir Renja Dinas Kesehatan


dilakukan untuk mempertajam program, kegiatan dan
pagu indikatif berdasarkan program, kegiatan dan
pagu indikatif yang ditetapkan dalam Perkada
tentang RKPD.

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan


6
PENETAPAN

• BAPPEDA menyampaikan seluruh rancangan akhir Renja


Perangkat Daerah yang telah diverifikasi kepada Kepala
Daerah melalui Sekretaris Daerah untuk ditetapkan dengan
Perkada.
• Penetapan Renja Dinas Kesehatan, paling lambat 1 (satu)
bulan setelah Perkada tentang RKPD ditetapkan. Renja
Dinas Kesehatan menjadi pedoman Dinas Kesehatan
dalam menyusun RKA Dinas Kesehatan.

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan


Kegiatan 3 :

Hambatan dan Tantangan


Penyusunan Renja

Workshop Penyusunan Renja Dinkes Kota Tarakan

Anda mungkin juga menyukai