Anda di halaman 1dari 1

Empat P

(Peristiwa, Perasaan, Pembelajaran, Perubahan)

No Pertanyaan Jawaban

1 Peristiwa apa yang terjadi? Peristiwa yang terjadi adalah diskusi dan
presentasi Prakarsa Perubahan dengan metode
ATAP (Awal, Tantangan, Aksi dan Perubahan)
baik secara kelompok maupun individu

2 Perasaan apa yang muncul? Perasaan yang muncul adalah saya merasa
bersemangat dalam mengikuti pembelajaran
berikutnya.

3 Pembelajaran apa yang diambil? Pembelajaran yang diambil adalah kita dapat
menentukan asset apa saja yang bisa menjadi awal
dalam suatu prakarsa perubahan, kemudian kita
mengidentifikasi tantangan, dimana kalimatnya
berupa kekurangan atau hal yang dirasa perlu
ditingkatkan, kemudian kita memilih aksi dan
perubahan yang ingin dicapai lama prakarsa
perubahan

4 Bagaimana pembelajaran dapat digunakan Pembelajaran ini memang dirancang agar


di masa depan? digunakan pada masa mendatang dan belum
pernah dilaksanakan, kemudian berpihak pada
murid, dan pembelajaran ini dapat ditiru atau
diaplikasikan di tempat yang lain

Anda mungkin juga menyukai