Anda di halaman 1dari 12

r a d i l a n S e m

P e u

Ilmu Negara
20 Desember 2023
Teori Pembenaran Kekuasaan Negara
1. Kewenangan langsung maupun yang tidak langsung dari Tuhan Semesta Alam, yang diterapkan
dalam bentuk konstitutif dan kepercayaan yang diformalkan dalam ketentuan negara (Teori
Teokrasi)
2. Kekuatan jasmani maupun rohani, serta materi (finansial) yang diefektifkan sebagai alat
berkuasa, dalam bentuknya yang modern seperti kekuatan militer yang represif, kharisma para
rohaniawan yang berpolitik, atau dalam bentuk money politics (Teori Kekuatan);
3. Ada perjanjian, baik yang dipersepsi sebagai perjanjian perdata maupun publik, serta adanya
pandangan dari perspektif hukum keluarga dan hukum benda (Teori Yuridis).
Tipe-Tipe Pokok Negara
Tipe Negara Yunani Kuno
Pengelompokan negara yang termasuk dalam tipe negara yunani kuno mempunyai ciri-ciri:
Bentuk negara kota atau city state.
Demokrasi langsung.
Negara-negara ini ingin mengadakan autarki.
Pemerintahan dipegang oleh ahli-ahli filsafat.

Tipe Negara-negara Romawi


Pada awal mulanya, tipe negara-negara romawi ini sama dengan tipe negara yunani, tetapi
kemudian berkembang menjadi empat fase, yaitu:
Fase Kerajaan: Pemimpin turun temurun sehingga raja digantikan oleh putranya dan begitu
seterusnya.
Fase Republik: Kepala negaranya melalui tahap pemilihan sesuai dengan sistem yang dianut.
Fase Pricipati: Pimpinan dipilih dari yang terbaik.
Fase Dominasi: Kepemimpinan didasarkan pada kewibawaan atau gezag.
Tipe-Tipe Pokok Negara
Tipe Negara Abad Menengah sampai Abad Pertengahan
Tipe negara abad pertengahan pada dasarnya merupakan perkembangan dari negara romawi. Ciri-ciri tipe
negara abad menengah adalah:
·Adanya Dualisme: Adanya pertentangan antara penguasa dengan yang dikuasai, pemilik tanah dengan
penyewa tanah dan golongan negarawan dengan golongan gereja.
·Adanya Feodalisme: Adanya pertentangan antara pemilik tanah dengan penyewa tanah.
·Sekuralisme: Adanya pertentangan antara golongan negarawan dengan golongan gereja.
·Student Staat: Adanya pelapisan-pelapisan dalam masyarakat yang akhirnya menimbulkan pertentangan.

Tipe Negara Modern


Ciri-ciri tipe negara modern adalah:
·Timbulnya teori-teori untuk melindungi warga negara atau dapat dikatakan timbul bentuk negara hukum.
·Negara berprinsip demokrasi.
·Negara kesatuan.
·Negara hukum yang demokratis.
Unsur Berdiri Negara
Dari perspektif hukum internasional, instrumen yang telah mengatur secara pasti unsur-
unsur terbentuknya negara adalah Montevideo Convention yang menyebutkan adanya
empat unsur yang menjadi kualifikasi sebuah negara sebagai subjek hukum
internasional:
Penduduk Tetap
Wilayah
Pemerintahan
Kemauan Untuk Menjalani Hubungan Internasional Dengan Negara Lain
Konstitusi
K.C. Wheare: Konstitusi adalah
keseluruhan sistem ketatanegaraan
suatu negara yang berupa kumpulan
peraturan yang membentuk dan
mengatur/memerintah dalam
pemerintahan suatu negara.

Perlu Diperhatikan:
Sifat
Fungsi
Nilai
Kekuasaan Negara
Kekuasaan Kedaulatan Kewibawaan
John Locke mendefinisikan Urutan Waktu: Menurut Abu Ahmadi dan Nur
kekuasaan sebagai suatu hal Uhbiyati bahwa kewibawaan,
yang harus dipisah dan tidak Kedaulatan Tuhan adalah suatu daya tarik yang
boleh berada dalam satu Kedaulatan Raja terdapat pada seseorang,
unsur yang sama. Definisi Kedaulatan Rakyat sehingga orang lain yang
yang dikemukakan oleh John Kedaulatan Negara berhadapan dengan dia, secara
Locke ini kemudian dikenal Kedaulatan Hukum sadar atau sukarela menjadi
dengan nama teori . tunduk dan patuh kepadanya.
pemisahan kekuasaan.

. .
Bangunan Negara
Kesatuan Konfederasi Federasi
Kesatuan (unitary) merujuk Konfederasi (confederation) Federasi (federation) adalah
pada sistem pemerintahan adalah bentuk kerja sama sistem pemerintahan di mana
di mana kekuasaan antara entitas politik yang kekuasaan dibagi antara
tertinggi dipegang oleh otonom, di mana pemerintah pusat dan entitas
pemerintah pusat, dan pemerintahan pusat memiliki politik regional atau lokal. Kedua
otoritas lokal atau regional kewenangan yang sangat tingkat pemerintahan memiliki
diberikan oleh pemerintah terbatas, sedangkan kewenangan yang ditetapkan
pusat. kekuasaan sebagian besar dalam konstitusi.
dipegang oleh entitas politik
. .
yang tergabung dalam
konfederasi.
Negara Hukum

Menurut Immanuel Kant, negara hukum adalah menegakkan hak dan kebebasan
warganya. Negara harus menjamin kedudukan hukum individu dalam negara itu. Setiap
warga negara mempunyai kedudukan hukum yang sama dan tidak boleh diperlakukan
sewenang-wenang oleh penguasa.

Sedangkan A.V. Dicey menguraikan adanya tiga ciri penting dalam setiap Negara Hukum
yang disebutnya dengan istilah “The Rule of Law”, yaitu: 1. Supremacy of Law. 2. Equality
before the law. 3. Due Process of Law.
Bentuk Negara dan Pemerintahan
Bentuk Negara:
Yunani Kuno
Zaman Pertengahan
Zaman Sekarang
Demokrasi dan Diktatur

Bentuk pemerintahan adalah suatu istilah yang


digunakan untuk merujuk pada rangkaian
institusi politik yang digunakan untuk
mengorganisasikan suatu negara untuk
menegakkan kekuasaannya atas suatu
komunitas politik.
Fungsi Negara
1. Melaksanakan penertiban (Law and Order)
2. Menghendaki kesejahteraan dan kemakmuran
rakyatnya
3. Pertahanan
4. Menegakkan keadilan
5. Komponen prosedural seperti Negara hukum
6. Konsep keadilan substansial
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai