Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI SOAL PENILAIAN TENGAH SEMESTER ( PTS ) GENAP

SD MUHAMMADIYAH PAESAN
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Mata Pelajaran : TIK Jumlah Soal : 15 Butir


Kelas :V Soal PG : 10
Semester : Genap Soal Isian/Uraian :5
Hari, Tanggal : Sabtu, 2 Maret 2024

NO. KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR SOAL

1 2 3 4
1.1. Menggunakan Adobe
1 1. Mengenal Program Publikasi  Siswa dapat menyebutkan langkah- langkah menjalankan Adobe Pagemaker
Pagemaker
 Siswa dapat mengetahui nama bagian-bagian pada jendela Adobe Pagemaker
 Siswa dapat mengetahui fungsi dari Toolbox
 Disajikan gambar

2. Mengenal jendela Adobe Pagemaker Siswa dapat mengetahui nama dari bagian jendela Adobe Pagemaker tersebut
 Disajikan gambar

Siswa dapat mengetahui nama dari bagian jendela Adobe Pagemaker tersebut
 Siswa dapat mengetahui macam-macam tool pada toolbox Adobe Pagemaker
 Siswa dapat mengetahui fungsi dari zoom tool
 Siswa dapat mengetahui fungsi dari text tool
3. Mengenal tool dalam toolbox  Siswa dapat mengetahui fungsi dari pointer tool
 Siswa dapat menyebutkan 3 nama tool yang terdapat dalam toolbox adobe page maker
 Disajikan gambar siswa dapat menyebutkan nama dan fungsi tool tersebut

 Siswa dapat mengetahui fungsi dari menu File-New


4. Membuat dokumen baru  Siswa dapat mengetahui nama-nama kategori template yang disediakan Adobe
Pagemaker
5. Membuat Karya Publikasi  Siswa dapat menyebutkan 3 karya publikasi Adobe Pagemaker
 Siswa dapat menyebutkan langkah-langkah membuat kartu nama

Kedungwuni, 20 Februari 2024

Disusun oleh
Guru Mapel TIK

Nurun Najmi Amanina, S.Kom


NBM.1443877

Anda mungkin juga menyukai