Anda di halaman 1dari 3

01/03/24, 15.

02 Pelatihan Mandiri | Belajar Disiplin Positif Untuk Meningkatkan Kejujuran Akademik

arrow_back share

Belajar Disiplin Positif Untuk Meningkatkan


Kejujuran Akademik
Profil Pemberi Rekomendasi
Fikri Fatturahman, S.Pd | Guru BK SMP Darul Hikam dan Konten Kreator

Kurangnya pemahaman siswa terhadap esensi dari asesmen akan memicu


adanya ketidakjujuran dalam hal akademik. Disiplin positif yang terdiri dari
beberapa prinsip akan menghantarkan pemahaman siswa bahwa dirinya
sebagai individu memiliki potensi untuk bisa bersikap jujur. Untuk memahami
lebih lanjut, yuk simak konten berikut!

Memahami Pentingnya Disiplin Positif dari Perspektif Murid


Belajar Disiplin Positif - Prinsip 1: Menumbuhkan Kesadaran
Internal, Bukan Kontrol Dari Luar
play_arrow
Setiap murid memiliki potensi untuk berbuat jujur yang disadari dari diri
sendiri, bukan semata dari luar diri. Prinsip 1 disiplin positif ini akan membuka
cakrawala bahwa kejujuran akademik murid dapat dibangun dengan adanya
kesadaran dari diri sendiri.
Belajar Disiplin Positif - Prinsip 2: Konsekuensi Logis Bukan
Hukuman
play_arrow
https://guru.kemdikbud.go.id/pelatihan-mandiri/contextualized-learning/747 1/3
01/03/24, 15.02 Pelatihan Mandiri | Belajar Disiplin Positif Untuk Meningkatkan Kejujuran Akademik

Dalam menegakkan kejujuran akademik tentu murid harus patuh terhadap


aturan-aturan yang berlaku. Apabila dilanggar, bukan berarti selalu diberikan
share
hukuman melainkan adanya konsekuensi logis. Prinsip 2 disiplin positif ini
akan menjelaskannya. Selamat menyimak!
Belajar Disiplin Positif - Prinsip 3 : Dorongan Bukan Hadiah
play_arrow
Apabila murid telah berhasil melalui asesmen dengan jujur, sudah
sepantasnya guru memberikan umpan balik positif. Hal itu bukanlah semata
pujian atau hadiah, tetapi dorongan yang membangun. Penasaran bagaimana
cara memberikan dorongan saat murid mampu memiliki kejujuran akademik?
Simak video berikut, ya.

Bagaimana Kita Mendisiplinkan Murid, Menentukan Kejujuran


Mereka
Pengenalan 5 Posisi Kontrol
play_arrow
Melalui video Pelatihan Mandiri berikut, Bapak Ibu dapat merefleksikan peran
dalam mendisiplinkan murid selama ini. Apakah sudah memberi ruang yang
cukup bagi murid untuk melihat dirinya sebagai pribadi yang mampu dan
jujur?
Hukuman Fisik Sudah Tidak Zaman!
Alternatif tindakan disiplin untuk menangani murid.

https://guru.kemdikbud.go.id/pelatihan-mandiri/contextualized-learning/747 2/3
01/03/24, 15.02 Pelatihan Mandiri | Belajar Disiplin Positif Untuk Meningkatkan Kejujuran Akademik

Benahi Cara Mendidik dengan Budaya Refleksi share


Refleksi oleh guru terkait proses pembelajaran sama pentingnya.

Jika murid sudah terlanjur atau bahkan terbiasa berbuat curang, tidak ada
kata terlambat untuk memulai disiplin positif. Kedua Cerita Praktik berikut
dapat menjadi inspirasi untuk menangani perilaku murid yang bermasalah dari
dua segi, murid dan pendidik, agar perilaku tersebut tidak terulangi kembali.

https://guru.kemdikbud.go.id/pelatihan-mandiri/contextualized-learning/747 3/3

Anda mungkin juga menyukai