Anda di halaman 1dari 2

Perhitungn PPh Pasal 21

PT. AMAN MAKMUR SENTOSA merupakan salah satu perusahaan anak dari PT.
AMAN SEJAHTERA yang bergerak dibidang manufaktur. PT. AMS merupakan sebuah
perusahaan manufaktur yang bergerak di bidang otomotif. PT. AMS berdiri pada 1 Januari 2018
yang beralamat di GG H Marzuki, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan. PT. AMS memiliki
sebidang tanah dan bangunan dengan luas tanah 150m² dan luas bangunan 200m². Jika NJOP
Bumi dan Bangunannya masing-masing Rp 9.000.000/m² dan 12.000.000/m². Dan memiliki
nilai NJOPTKP sebesar Rp. 15.000.000 dengan tarif 40%.
PT. AMS memiliki pegawai tetap sebanyak 15 orang, pegawai kontrak sebanyak 10
orang, dan pegawai harian sebanyak 2 orang. Untuk semua pegawai tetap dan kontrak memiliki
NPWP, sedangkan untuk pegawai harian ada 2 orang yang tidak memiliki NPWP (Zulfa dan
Meisya).
Penjualan bersih tahun 2024 PT. AMS meningkat sebesar 10% dari tahun sebelumnya,
sehingga pada bulan Februari untuk pegawai tetap akan mengalami kenaikan gaji sebesar 5%
dari gaji pokok. Dan dibulan Mei 2024 pegawai tetap dan kontrak mendapatkan THR sebesar
2x lipat dari gaji pokok.
Yang terdiri dari pegawai:
● Pegawai Tetap: 15 orang

Nama Jabatan Status Gaji


Roni Direktur K/2 Rp 15.000.000
Heri Manajer Keuangan K/3 Rp 10.000.000

Supriyana Manajer Pemasaran K/1 Rp 10.000.000


Dodi Manajer Produksi K/0 Rp 10.000.000
Yuliantien Sekretaris Direktur TK/0 Rp. 8.000.000
Elis Manajer Accounting TK/0 Rp. 10.000.000
Maruli Kepala Divisi Sales K/1 Rp. 8.000.000
Wati HRD TK/0 Rp. 8.000.000
Jono Kepala Divisi Produksi K/3 Rp. 8.000.000
Ainun Staff Finance TK/0 Rp. 6.000.000
Thofan Staff Accounting K/1 Rp. 6.000.000
Abi Staff Marketing K/2 Rp. 6.000.000
Nabila Staff Media TK/0 Rp. 6.000.000
Ayuni Staff Sales TK/0 Rp. 6.000.000
Zahra Staff Purchasing TK/0 Rp. 6.000.000

Pegawai tetap mendapatkan:


- Tunjangan kesejahteraan
o Direksi Rp. 1.500.000/bulan
o Manajer Rp. 1.000.000/bulan
o Kepala Divisi Rp. 750.000/bulan
o Staf Rp. 500.000/bulan
- Tunjangan transportasi sebesar kesejahteraan
o Direksi Rp. 1.000.000/bulan
o Manajer Rp. 700.000/bulan
o Kepala Divisi Rp. 500.000/bulan
o Staf Rp. 300.000/bulan

Perusahaan membayarkan premi kecelakaan sebesar 2% dari gaji pokok per bulan.
Pegawai diwajibkan membayar iuran pension sebesar 3% dari Gaji Pokok.

Hitunglah:
PPh Pasal 21 yang dipotong untuk bulan Januari

Anda mungkin juga menyukai