Anda di halaman 1dari 7

MODUL 4

Mensana In Corpore Sano


Kamis, 18 Januari 2024
Aktivitas Tujuan : Menjaga kesehatan rohani dan menjaga sikap cinta tanah
air
Durasi : 1 JP ( jam ke-1) Persiapan :
 Fasilitator menyiapkan lembar bacaan Asmaul Husnah yang
akan dibagikan kepada peserta didik

Bahan :
Pelaksanaan :
Bacaan Asmaul Husna
 Fasilitator mengucapkan salam, berdoa dan mengecek
kehadiran

Peran Guru :  Fasilitator membagikan lembaran bacaan “Asmaul Husna”

Fasilitator kepada peserta didik


 Fasilitator mendampingi peserta didik untuk membaca Asmaul
Husna
 Setelah selesai membaca Asmaul Husna, fasilitator
mengkondisikan peserta didik untuk menyanyikan lagu
Indonesia Raya, Mars SMP Negeri 1 Bandungan dan Profil
Pelajar Pancasila
 Fasilitator mempersilakan peserta duduk kembali dan bersiap
untuk mengikuti aktivitas selanjutnya

Aktivitas Tujuan : Kesehatan Fisik


Durasi : 2 JP Persiapan :
(jam ke 2-3)  Fasilitator menyiapkan modul, materi, power point mengenai
“Kesehatan Fisik”
 Menyiapkan laptop dan LCD proyektor
 Lembar LKPD
Pelaksanaan :
 Fasilitator memberikan pertanyaan pemantik :
- Apa itu kesehatan fisik?
- Ciri-ciri orang yang sehat fisik itu yang bagaimana?
Peran Guru : - Lalu, apakah kamu merasa fisik mu sehat ?
- Bagaimana menjaga kesehatan fisik?
Fasilitator dan
moderator  Setelah memberikan pertanyaan pemantik, fasilitator
memberikan penjelasan mengenai “Kesehatan Fisik”
 Melalui power point, fasilitator menjelaskan materi sekaligus
menggiring peserta didik untuk menjawab pertanyaan yang
diberikan di awal
 Setelah menyampaikan materi, fasilitator mempersilakan
peserta didik untuk menyiapkan buku tugas
 Peserta didik diberikan tugas :
- menjelaskan kondisi fisiknya, apakah sudah termasuk sehat
secara fisik dan mampu memberikan alasannya
- Setelah itu, peserta didik dipersilakan untuk menuliskan
upaya merekan dalam kehidupan sehari-hari untuk menjaga
kesehatan fisik mereka
 Setelah selesai, peserta didik dipersilakan untuk
mempresentasikan hasil kerjanya. Peserta didik lain
menanggapi hasil presentasi dari temannya.

Tugas : Mandiri

Aktivitas Tujuan : Menjaga kesehatan spiritual


Durasi : 1 JP Persiapan :
 Menyiapkan tempat untuk sholat dhuha (mushola)
(jam ke 4)
Pelaksanaan :
 Mengkondisikan peserta peserta didik untuk menuju ke
mushola
 Fasilitator mengkondisikan peserta didik untuk wudhu dan
bersiap melaksanakan sholat dhuha berjamaah
 Fasilitator yang beragama islam juga ikut sholat berjamaah.

Aktivitas Tujuan : Makanan Bergizi Seimbang


Durasi : 3 JP Persiapan :
(jam ke 5-7)  Fasilitator menyiapkan modul, materi, power point mengenai
“Makanan Bergizi Seimbang”
 Menyiapkan laptop dan LCD proyektor
 Lembar LKPD
Pelaksanaan :
 Fasilitator memberikan pertanyaan pemantik :
- Apa itu makanan bergizi seimbang?
- Manfaatnya apa?
Peran Guru : - Kandungan gizi apa saja yang tubuh kita butuhkan ?
- Darimana kita mendapatkan kandungan gizi tersebut?
Fasilitator dan
moderator - Lalu, apakah makanan mu sudah termasuk makanan yang
bergizi ?
 Setelah memberikan pertanyaan pemantik, fasilitator
memberikan penjelasan mengenai “Makanan Bergizi
Seimbang”
 Melalui power point, fasilitator menjelaskan materi sekaligus
menggiring peserta didik untuk menjawab pertanyaan yang
diberikan di awal
 Setelah menyampaikan materi, fasilitator mempersilakan
peserta didik untuk menyiapkan buku tugas
 Peserta didik diberikan tugas :
- Peserta didik menuliskan menu makanan yang di hari itu
mereka makan.
- Setelah itu, peserta didik mengidentifikasi kandungan gizi
makanan yang sudah mereka makan
- Peserta didik bisa mengkategorikan menu makanan mereka
sudah termasuk menu makanan bergizi seimbang atau
belum
 Setelah selesai, peserta didik dipersilakan untuk
mempresentasikan hasil kerjanya. Peserta didik lain
menanggapi hasil presentasi dari temannya.
 Setelah selesai presentasi, fasilitator memberikan peserta didik
untuk membuat rencana menu makan sehat yang akan dibawa
besok pagi dan jajanan kemasan yang ada table kandungan
gizinya

Jam ke-8 : Peserta didik melakukan refleksi diri


MODUL 5
Mensana In Corpore Sano
Jumat, 19 Januari 2024
Aktivitas Tujuan : Menjaga kesehatan rohani dan jasmani
Durasi : 5 JP Persiapan :
(jam ke 1-5)  Menyiapkan lokasi untuk kegiatan
 Menyiapkan sound system
 Bacaan Asma’ul Husnah

Pelaksanaan :
 Mengkondisikan peserta didik di halaman sekolah sesuai
dengan kelas masing-masing dengan membawa bekal yang
sudah disiapkan
 Peserta didik membaca Asmaul Husnah Bersama
 Dijam ke 2, peserta didik melakukan senam bersama dipimpin
oleh fasilitator
 Setelah senam selesai peserta didik istirahat
 Jam ke-3 peserta didik melaksanakan kegiatan identifikasi
kandungan gizi dari menu makanan dan jajanan yang peserta
didik bawa.
 Jam ke-4 Peserta didik dipersilakan untuk presentasi.
 Jam ke-5 peserta didik melaksanakan refleksi diri serta
persiapan untuk kegiatan besok pagi
MODUL 6
Mensana In Corpore Sano
Sabtu, 20 Januari 2024
Aktivitas Tujuan : Menjaga kesehatan rohani dan menjaga sikap cinta
tanah air
Durasi : 1 JP Persiapan :
(jam ke-1)  Fasilitator menyiapkan lembar bacaan Asmaul Husnah yang
akan dibagikan kepada peserta didik

Pelaksanaan :
 Fasilitator mengucapkan salam, berdoa dan mengecek
kehadiran
 Fasilitator membagikan lembaran bacaan “Asmaul Husna”
kepada peserta didik
 Fasilitator mendampingi peserta didik untuk membaca
Asmaul Husna
 Setelah selesai membaca Asmaul Husna, fasilitator
mengkondisikan peserta didik untuk menyanyikan lagu
Indonesia Raya, Mars SMP Negeri 1 Bandungan dan Profil
Pelajar Pancasila
 Fasilitator mempersilakan peserta duduk kembali dan bersiap
untuk mengikuti aktivitas selanjutnya

Aktivitas Tujuan : Aktivitas Fisik untuk Pencegahan Penyakit


Durasi : 2 JP Persiapan :
(jam ke 2-3)  Fasilitator menyiapkan modul, materi, power point mengenai
“Aktivitas Fisik untuk Pencegahan Penyakit”
 Menyiapkan laptop dan LCD proyektor
Peran Guru :
 Lembar LKPD
Fasilitator
Pelaksanaan :
 Fasilitator memberikan pertanyaan pemantik :
- Apakah kamu pernah melakukan aktivitas fisik?
- Apa contoh nya?
- Mengapa kamu melakukan aktivita itu ?
- Setelah melakukan, bagaimana rasanya?
 Setelah memberikan pertanyaan pemantik, fasilitator
memberikan penjelasan mengenai “Aktivitas Fisik untuk
Pencegahan Penyakit”
 Melalui power point, fasilitator menjelaskan materi sekaligus
menggiring peserta didik untuk menjawab pertanyaan yang
diberikan di awal
 Setelah menyampaikan materi, fasilitator mempersilakan
peserta didik untuk menyiapkan buku tugas
 Peserta didik diberikan tugas :
- Peserta didik menuliskan aktivitas fisik yang sudah
dilakukan 2 hari yang lalu.
- Peserta didik mengelompokkan, mana yang termasuk
aktivitas fisik, latihan fisik dan olahraga
- Setelah itu peserta didik dapat membandingkan aktivitas
mana yang menurut dia lebih sehat dan mampu
memberikan alasannya.
 Setelah selesai, peserta didik dipersilakan untuk
mempresentasikan hasil kerjanya. Peserta didik lain
menanggapi hasil presentasi dari temannya.

Aktivitas Tujuan : Menjaga kesehatan spiritual


Durasi : 1 JP Persiapan :
 Menyiapkan tempat untuk sholat dhuha (mushola)
(jam ke-4)
Pelaksanaan :
 Mengkondisikan peserta peserta didik untuk menuju ke
mushola
 Fasilitator mengkondisikan peserta didik untuk wudhu dan
bersiap melaksanakan sholat dhuha berjamaah
 Fasilitator yang beragama islam juga ikut sholat berjamaah
Aktivitas Tujuan : Perkembangan Tubuh Remaja
Jam ke-5 Persiapan :
 Fasilitator menyiapkan modul, materi, power point mengenai
“Perkembangan Tubuh Remaja”
 Menyiapkan laptop dan LCD proyektor
 Lembar LKPD
Pelaksanaan :
 Fasilitator memberikan pertanyaan pemantik :
- Apa itu Perkembangan tubuh remaja?
- Faktor apa saja yang mempengaruhi perkembangan tubuh
remaja?
- Ciri – ciri anak yang sehat ?
- Usaha apa yang kalian lakukan untuk melakukan pola
hidup sehat?
 Setelah memberikan pertanyaan pemantik, fasilitator
memberikan penjelasan mengenai “Perkembangan Tubuh
Remaja”
 Melalui power point, fasilitator menjelaskan materi sekaligus
menggiring peserta didik untuk menjawab pertanyaan yang
diberikan di awal
 Setelah menyampaikan materi, fasilitator mempersilakan
peserta didik untuk membentuk kelompok ( 1 kelas terdiri 4
kelompok)
 Setelah selesai, peserta didik dipersilakan untuk
mempresentasikan hasil kerjanya. Peserta didik lain
menanggapi hasil presentasi dari temannya.
Jam ke-6 Refleksi diri dan persiapan untuk kegiatan hari Senin
Jam ke-7 PWK

Anda mungkin juga menyukai