Anda di halaman 1dari 2

FASE-FASE PERTUMBUHAN PADA RAMBUT

NAMA : Sari Dwiyani


NIM : 23400023
KELAS : 1A
MATA KULIAH : Anatomi & Fisiologi
DOSEN PENGAMPU : dr. Retno Adaninggar
Siklus pertumbuhan rambut terdiri tiga fase :

1. Fase Anagen
Fase Anagen disebut juga sebagai fase aktif pertumbuhan rambut. Fase anagen
berlangsung antara 2-8 tahun, dimana rambut tumbuh sekitar 1cm setiap 28 hari.
Setidaknya 90% dari seluruh rambut berada dalam fase pertumbuhan aktif ini pada waktu
tertentu.

2. Fase Katagen
Fase katagen hanya berlangsung sekitar satu minggu (atau kurang), selama waktu
tersebut folikel rambut anda menjadi tidak aktif tetapi tidak langsung rontok. Karena
tahap ini terjadi sangat dekat dengan anagen (jarak kurang dari satu minggu), mungkin
masih ada beberapa rambut yang terlihat saat berpindah ke katagen.

3. Fase Telogen
Fase terakhir yaitu, Telogen juga disebut sebagai fase istirahat. Fase ini berlangsung
sekitar 2-4 bulan, dan menandakan dimulainya kerontokan rambut. Selama waktu ini, rambut
akan tercambut (saat disisir) atau rontok secara alami dengan sendirinya sebanyak 50-100
rambut dapat rontok selama waktu ini, dan setidaknya 6-8% dari seluruh rambut dapat berada
dalam fase telogen pada waktu tertentu.

Anda mungkin juga menyukai