Anda di halaman 1dari 7

Nama : Zulkarnain

NIM : 2108113107
Kelas/smt : C/6
Mata Kuliah : Analisis Kurikulum dan Silabus PAI Satuan Pendidikan
Dosen Pengampu : WIRA INDRA SATYA

SILABUS

Satuan Pendidikan MA Al-Ittihad Al-Islamiyah Nipah KLU


Mata Pelajaran Fiqih
Kelas/Program X
Semester Ganjil

Kompentesi Inti :
KI 1 : Menghayati dan Mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menghayati dan Mengamalkan perilaku jujur,disiplin,tanggung jawab,peduli ( gotong royong ,kerjasama,toleran, damai) santun, responsif, dan pro-aktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berintraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual ,konseptual,prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan ,
teknologi,seni,budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan ,kebangsaan,kenegaraan,dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian , serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4 : Mengolah, menalar dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrakterkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan

KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK KEGIATAN PEMBELAJARAN


1.1. Meyakini Kesempurnaan ajaran agama Islam melalui
kompleksitas aturan fiqih
2.1. Menunjukkan prilaku taat terhadap ketentuan hukum fiqih
dalam kehidupan sehari-hari
3.1. Memahami Konsep Fiqih dalam Islam Konsep Fiqih dalam Islam Mengamati
1 Mengamati Teks/gambar/vidio yang berhubungan dengan konsep fiqih dalam
Islam
2 Menyimak Penjelasn Singkat dari guru tentang konsep fiqih dalam islam
Menanya
1 Memberi Komentar atau menanyaterhadap teks/gambar /vidio yang diamati
2 Guru mempersilahkan siswa lain untuk menanggapi pertanyaan temannya
3 Guru memberi tanggapan atas pertanyaan dan tanggapan dari siswa
Mengeksplorasi
1 Menentukan sumber informasi berkaitan dengan konsep fiqih dalam Islam
2 Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber termasuk media cetak dan
elektronik tentang konsep fiqih dalam Islam
Mengasosiasi
1 Merumuskan kembali hasil temuan dari beberapa sumber belajar mengenai
konsep fiqih dalam islam
2 Menganalisis hasil temuannya berkaitan dengan konsep Fiqih dalam Islam
Mengkomunikasikan
1 Mempersentasikan kesimpulan yang telah dikumpulkan berkaitan dengan
konsep fiqih dalam Islam
2 Menyampaikan hasil belajar atau hasil temuannya tentang konsep fiqih dalam
Islam
4.1. Mempresentasikan konsep Fiqih Islam

1.2. Meyakini syari'at Islam tentang kewajiban


Penyelenggaraan jenazah
2.2. Memiliki rasa tanggung jawab tentang kewajiban
Penyelenggaraan jenazah
3.2. Menganalisis tata cara pengurusan jenazah dan
Tata cara pengurusan jenazah dan hikmahnya Mengamati
hikmahnya
1 Mengamati Teks/gambar/vidio yang berhubungan dengan tatacara pengurusan
jenazah dan hikmahnya
2 Menyimak Penjelasn Singkat dari guru tentang tatacara Pengurusan jenazah
dan hikmahnya
Menanya
1 Memberi Komentar atau menanya terhadap teks/gambar /vidio yang diamati
2 Guru mempersilahkan siswa lain untuk menanggapi pertanyaan temannya
3 Guru memberi tanggapan atas pertanyaan dan tanggapan dari siswa
Mengeksplorasi
1 Menentukan sumber informasi berkaitan dengan Tata cara pengurusan jenazah
dan hikmahnya
2 Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber termasuk media cetak dan
elektronik tentang Tata cara pengurusan jenazah dan hikmahnya
Mengasosiasi
1 Merumuskan kembali hasil temuan dari beberapa sumber belajar mengenai Tata
cara pengurusan jenazah dan hikmahnya
2 Menganalisis hasil temuannya berkaitan dengan Tata cara pengurusan jenazah
dan hikmahnya
Mengkomunikasikan
1 Mempersentasikan kesimpulan yang telah dikumpulkan berkaitan dengan Tata
cara pengurusan jenazah dan hikmahnya
2 Menyampaikan hasil belajar atau hasil temuannya tentang Tata cara
pengurusan jenazah dan hikmahnya
4.2 Memeragakan Tata cara pengurusan jenazah dan
hikmahnya

1.3. Meyakini kebenaran konsep zakat dalam mengurangi


kesenjangan antara yang kaya dengan yang miskin
2.3. Memiliki kepekaan sosial sebagai inplentasi dari nilai-nilai
yang terdapat pada zakat
3.3. Menelaah ketentuan Islam tentang zakat , undang- 1. Pengertian, Dalil, Mustahik, dan Hikmah
Mengamati
undang penelolaan zakat dan hikmahnya zakat
1 Mengamati Teks/gambar/vidio yang berhubungan dengan ketentuan Islam
2. Undang-undang Pengelolaan zakat tentang zakat , undang-undang penelolaan zakat dan hikmahnya
2 Menyimak Penjelasn Singkat dari guru tentang ketentuan Islam tentang zakat ,
undang-undang penelolaan zakat dan hikmahnya
Menanya
1 Memberi Komentar atau menanya terhadap teks/gambar /vidio yang diamati
2 Guru mempersilahkan siswa lain untuk menanggapi pertanyaan temannya
3 Guru memberi tanggapan atas pertanyaan dan tanggapan dari siswa
Mengeksplorasi
1 Menentukan sumber informasi berkaitan dengan ketentuan Islam tentang zakat
, undang-undang penelolaan zakat dan hikmahnya
2 Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber termasuk media cetak dan
elektronik tentang ketentuan Islam tentang zakat , undang-undang penelolaan
zakat dan hikmahnya
Mengasosiasi
1 Merumuskan kembali hasil temuan dari beberapa sumber belajar mengenai
ketentuan Islam tentang zakat , undang-undang penelolaan zakat dan
hikmahnya
2 Menganalisis hasil temuannya berkaitan dengan ketentuan Islam tentang zakat
, undang-undang penelolaan zakat dan hikmahnya
Mengkomunikasikan
1 Mempersentasikan kesimpulan yang telah dikumpulkan berkaitan dengan
ketentuan Islam tentang zakat , undang-undang penelolaan zakat dan
hikmahnya
2 Menyampaikan hasil belajar atau hasil temuannya tentang ketentuan Islam
tentang zakat , undang-undang penelolaan zakat dan hikmahnya
4.3. Menunjukkan contoh penerapan ketentuan zakat

1.4. Menghayati Hikmah Pelaksanaan Haji dan Umrah


2.4. Membiasakan sikap kerjasama, dan tolong menolong
seabagai inplementasi hikmah dari ibadah haji dan
umrah
3.4. Menela'ah ketentuan Islam tentang haji dan umrah, 1. Pengertian,Syarat dan Tata Cara
Undang-Undang Penyelenggaraan Haji dan umrah Pelaksanaan hai dan umrah beserta hikmahnya Mengamati
beserta hikmahnya
1 Mengamati Teks/gambar/vidio yang berhubungan dengan ketentuan Islam
2. Undang-undang Penyelenggaraan haji dan tentang haji dan umrah, Undang-Undang Penyelenggaraan Haji dan umrah
Umrah beserta hikmahnya
2 Menyimak Penjelasn Singkat dari guru tentang ketentuan Islam tentang haji
dan umrah, Undang-Undang Penyelenggaraan Haji dan umrah beserta
hikmahnya
Menanya
1 Memberi Komentar atau menanya terhadap teks/gambar /vidio yang diamati
2 Guru mempersilahkan siswa lain untuk menanggapi pertanyaan temannya
3 Guru memberi tanggapan atas pertanyaan dan tanggapan dari siswa
Mengeksplorasi
1 Menentukan sumber informasi berkaitan dengan ketentuan Islam tentang haji
dan umrah, Undang-Undang Penyelenggaraan Haji dan umrah beserta
hikmahnya
2 Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber termasuk media cetak dan
elektronik tentang ketentuan Islam tentang haji dan umrah, Undang-Undang
Penyelenggaraan Haji dan umrah beserta hikmahnya
Mengasosiasi
1 Merumuskan kembali hasil temuan dari beberapa sumber belajar mengenai
ketentuan Islam tentang haji dan umrah, Undang-Undang Penyelenggaraan Haji
dan umrah beserta hikmahnya
2 Menganalisis hasil temuannya berkaitan dengan ketentuan Islam ketentuan
Islam tentang haji dan umrah, Undang-Undang Penyelenggaraan Haji dan
umrah beserta hikmahnya
Mengkomunikasikan
1 Mempersentasikan kesimpulan yang telah dikumpulkan berkaitan dengan
ketentuan Islam tentang haji dan umrah, Undang-Undang Penyelenggaraan Haji
dan umrah beserta hikmahnya
2 Menyampaikan hasil belajar atau hasil temuannya tentang ketentuan Islam
tentang haji dan umrah, Undang-Undang Penyelenggaraan Haji dan umrah
beserta hikmahnya

4.4. memeragakan simulasi manasik haji dan umrah

1.5 Menghayati Nilai-nilai Mulia dari syari'at qurban dan


Mengamati
aqiqah
2.5. Membiasakan sikap peduli kepada orang lain sebagai 1 Mengamati Teks/gambar/vidio yang berhubungan dengan ketentuan Islam
inplementasi dari nilai-nilai yang terdapat pada ibadah tentang Tata cara pelaksanaan qurban dan aqiqah serta hikmahnya
qurban dan aqiqah
3.5 Menganalisis tata cara pelaksanaan qurban dan aqiqah Tata cara pelaksanaan qurban dan aqiqah serta 2 Menyimak Penjelasn Singkat dari guru tentang ketentuan Islam tentang Tata
serta hikmahnya hikmahnya cara pelaksanaan qurban dan aqiqah serta hikmahnya
Menanya
1 Memberi Komentar atau menanya terhadap teks/gambar /vidio yang diamati
2 Guru mempersilahkan siswa lain untuk menanggapi pertanyaan temannya
3 Guru memberi tanggapan atas pertanyaan dan tanggapan dari siswa
Mengeksplorasi
1 Menentukan sumber informasi berkaitan dengan ketentuan Islam tentang Tata
cara pelaksanaan qurban dan aqiqah serta hikmahnya
2 Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber termasuk media cetak dan
elektronik tentang ketentuan Islam Tata cara pelaksanaan qurban dan aqiqah
serta hikmahnya
Mengasosiasi
1 Merumuskan kembali hasil temuan dari beberapa sumber belajar mengenai
ketentuan Islam tentang Tata cara pelaksanaan qurban dan aqiqah serta
hikmahnya
2 Menganalisis hasil temuannya berkaitan dengan ketentuan Islam tentang Tata
cara pelaksanaan qurban dan aqiqah serta hikmahnya
Mengkomunikasikan
1 Mempersentasikan kesimpulan yang telah dikumpulkan berkaitan dengan
ketentuan Islam tentang Tata cara pelaksanaan qurban dan aqiqah serta
hikmahnya
2 Menyampaikan hasil belajar atau hasil temuannya tentang ketentuan Islam
tentang Tata cara pelaksanaan qurban dan aqiqah serta hikmahnya
4.5. Mendemonstrasikan pelaksanaan qurban dan aqiqah
sesuai syari'at

Mengetahui
Kepala MA Al-Ittihad Al-Islamiyah Nipah Nipah , 12 Maret 2024
Guru Mata Pelajaran

Sahrain, S.Pd Zulkarnain

Anda mungkin juga menyukai