Anda di halaman 1dari 31

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN DI SMP

NEGERI 2 SIDOMULYO LAMPUNG SELATAN

untuk memenuhi persyaratan mendapatkan nilai Praktik Kerja Lapangan

Disusun Oleh :

Ines dela saputri


Lili widiya lestari
Prihatini

REKAYASA PERANGKAT LUNAK


SMK YPI AL-MUBARAK
SIDOMULYO
LAMPUNG SELATAN
2022/2023
LEMBAR PERSETUJUAN LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

Nama : Ines dela saputri

0068424303
: Lili widiya lestari

0075826654

: Prihatini

0053165376

Program Studi : Rekayasa Perangkat Lunak

Instansi / Perusahaan : SMP NEGERI 2 SIDOMULYO

Alamat Instansi / Perusahaan : Jln Hi. Adam Kasim Desa Sukabanjar

Kecamatan Sidomulyo Kabupaten

Lampung Selatan Provinsi Lampung

Pembimbing
Pembimbing Laporan PKL Pembimbing Lapangan

Endi Dwi Winarno, A.Md Toto Wahono, S.Pd

Menyetujui
Ketua Jurusan,

Muhammad Ali Nasir

1.
LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PRAKTIK KERJA
LAPANGAN (PKL) SMPN 2 SIDOMULYO
LAMPUNG SELATAN

Dipersiapkan dan disusun oleh:


Ines dela saputri
Lili widiya lestari
Prihatini

Telah di presentasikan di depan dewan penguji pada


tanggal……..

Dewan Penguji

Pembimbing, Penguji,

Endi Dwi Winarno, A.Md ........................................

Laporan ini telah diterima sebagai salah satu


persyaratan untuk memperoleh nilai
Praktik Kerja Lapangan pada
tanggal ....................

SMK YPI AL-MUBARAK Rekayasa Perangkat Lunak


Kepala Sekolah, Ketua Jurusan,

WALJIATI, S.H Muhammad Ali Nasir

1.
RINGKASAN PELAKSANAAN PKL

Praktik melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL) di SMP NEGERI 2


SIDOMULYO Lampung Selatan selama tiga bulan, yakni dari tanggal 2
Januari 2023 – 6 April 2023. Maksud dan Tujuan dari pelaksanaan Praktik
Kerja lapangan (PKL) ini adalah untuk melaksanakan suatu kewajiban bagi
siswa/i untuk melaksanakan Praktik Kerja lapangan (PKL) serta meningkatkan
kemampuan, pengalaman, pengetahuan dan wawasan pekerjaan sesuai dengan
keahlian yang dimiliki siswa/i.
Selama praktik melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL) Praktikan
di berikan tanggung jawab untuk melaksanakan kegiatan sesuai dengan apa
yang telah di bagi oleh SMP NEGERI 2 SIDOMULYO. Sehingga siswa/i
melaksanakan pekerjaan sesuai dengan yang di berikan oleh pembimbing.
SMP NEGERI 2 SIDOMULYO adalah salah satu satuan Pendidikan
dengan jenjang Smp di Sukabanjar, Kec.Sidomulyo Lampung Selatan,
Lampung. Dalam menjalankan kegiatannya, SMP NEGERI 2 SIDOMULYO
berada di bawah naungan kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Dalam
melaksanakan Praktik Kerja Lapangan banyak mendapatkan wawasan,
pengetahuan, pengalaman dan pengembangan diri, sehingga praktik dapat
berinteraksi dan mengenal lebih baik mengenai kenyataan dunia kerja yang
sesungguhnya.

1.
KATA PENGANTAR
Dengan mengucap syukur atas rahmat Tuhan Yang Maha Esa, yang
senantiasa melimpahkan berkah, rahmat, taufiq, serta hidayah-Nya sehingga
penulis dapat menyelesaikan laporan Praktik Kerja Industri di SMP NEGERI 2
SIDOMULYO Laporan ini dibuat berdasarkan kegiatan-kegiatan yang
dilaksanakan siswa selama berada di dunia industri. Laporan ini disusun sebagai
pertanggungjawaban siswa selama Prakerin dan berfungsi sebagai acuan dalam
ujian yang dilaksanakan setelah siswa melaksanakan praktik di dunia industri.
Pelaksanaan Prakerin dapat berjalan lancar karena adanya dukungan kerja
sama yang baik dari berbagai pihak. Pada kesempatan kali ini penulis
mengucapkan banyak terima kasih kepada :
1. Ibu Waljiati, SH selaku kepala SMK YPI AL-MUBARAK.
2. Bpk. Muhammad Ali Nasir selaku ketua Program Keahlian.
3. Ibu. Dra. Nur Aini M.M selaku Kepala Sekolah SMP NEGERI 2
SIDOMULYO.
4. Bpk. Endi Dwi Winarno, A.Md selaku guru pembimbing selama
pelaksanaan Praktik Kerja Industri.
5. Bpk. Toto Wahono SP.d selaku pembimbing pada SMP NEGERI 2
SIDOMULYO.
6. Seluruh staff dan karyawan SMP NEGERI 2 SIDOMULYO.
7. Dewan guru beserta staff atas bimbingannya selama penulis belajar di SMK
YPI AL-MUBARAK.
8. Teman-teman yang membantu hingga terselesainya laporan Praktik Kerja
Industri ini.
Penulis menyadari akan kekurangan-kekurangan dalam pembuatan laporan ini
yang harus dibenahi, oleh karena itu penulis mengharapkan masukan kritik dan
saran yang bersifat membangun guna sempurnanya laporan ini di masa
mendatang. Akhir kata penulis mohon maaf atas segala kesalahan dan
kekurangan. Semoga laporan Praktik Kerja Industri ini dapat bermanfaat bagi
semua pihak.
Sidomulyo, 08 Maret 2023

1.
Penulis

1.
DAFTAR ISI

LEMBAR PERSTUJUAN...........................................................................................
LEMBAR PENGESAHAN.........................................................................................
RINGKASAN PLAKSANAAN PKL........................................................................
KATA PENGANTAR.................................................................................................
DAFTAR ISI................................................................................................................
DAFTAR TABEL.......................................................................................................
DAFTAR GAMBAR.................................................................................................
DAFTAR LAMPIRAN.............................................................................................
BAB I PENDAHULUAN.............................................................................................
1.1 Latar Belakang..........................................................................................…..1
1.2 Tujuan PKL................................................................................................….4
1.3 Manfaat PKL..................................................................................................
1.4 Tempat PKL...................................................................................................
1.5 Jadwal pelaksanaan PKL...............................................................................
BAB II TINJAUAN UMUM TEMPAT PKL............................................................
2.1 Sejarah Perusahaan........................................................................................
2.2 Struktur Organisasi........................................................................................
2.3 Kegiatan Umum Perusahaan..........................................................................
BAB III PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN..................................
3.1 Bidang Kerja..................................................................................................
3.2 Pelaksanaan Kerja..........................................................................................
3.3 Kendala Yang Dihadapi.................................................................................
3.4 Cara Mengatasi Kendala................................................................................
BAB IV PENUTUP....................................................................................................
4.1 Kesimpulan....................................................................................................
4.2 Saran..............................................................................................................
DAFTAR PUSTAKA…………………………………………………………………...38

2.
DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Jadwal PKL SMPN 2 SIDOMULYO………………………………14

Tabel 2.1 Struktur Organisasi…………………………………………………19

3.
DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1 Rute Lokasi ke SMPN 2 SIDOMULYO ....................................


15

Gambar 3.1 Halaman baru dari Microsoft Office Word 2007................................

Gambar 3.2 Kotak dialog Font................................................................................

Gambar 3.3 Judul halaman.....................................................................................

Gambar 3.4 Tabs stop.............................................................................................

Gambar 3.5 Indent and Spacing..............................................................................

Gambar 3.6 Kotak dialog Tabs...............................................................................

Gambar 3.7 Tab stop position.................................................................................

Gambar 3.8 Tab stop position yang ketiga.............................................................

Gambar 3.9 Mengatur posisi Tabs Stop..................................................................

Gambar 3.10 Membuat konten Agama dan Nama Orang Tua..................................

Gambar 3.11 Mengganti surat panggilan orang tua..................................................

Gambar 3.12 Halaman ikon print current page..........................................................

Gambar 3.13 Halaman print selection.......................................................................

Gambar 3.14 Halaman print costom range................................................................

Gambar 3.15 Tampilan ukuran kertas........................................................................

Gambar 3.16 Contoh tabel.........................................................................................

Gambar Lampiran.......................................................................................................

Gambar 1.1 Foto bersama staf SMPN 2 SIDOMULYO........................................

Gambar 1.2 Foto Bersama Checker Pertashop.......................................................

Gambar 1.3 Foto Bersama Bapak Pembimbing Fresly Leo Chandra.....................

4.
Gambar 1.4 Foto Besama SAM..............................................................................

4.
DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Daftar Hadir ………………………………………………42

Lampiran 2 Daftar Catatan Harian PKL ………………………………50

Lampiran 3 Formulir Penilaian………………………………………..52

Lampiran 4 Surat Tugas………………………………………………56

Lampiran 5 Photo-photo Kegiatan …………………………………..56

5.
BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Praktik Kerja Lapangan (PKL) adalah salah satu bentuk implementasi


secara sistematis dan sikron antara program pendidikan di sekolah atau kampus
dengan program penguasaan keahlian tertentu. Selain itu Praktik Kerja
Lapangan (PKL) merupakan salah satu kegiatan akademik yang wajib diikuti
oleh seluruh siswa/i pada program studi tertentu. Melalui praktik kerja
lapangan yang dilakukan siswa/i dapat diperoleh pengalaman praktik di dunia
kerja serta dapat melakukan pengkajian terhadap penerapan keilmuan dan teori
yang diperoleh siswa/i selama proses pembelajaran di perguruan tinggi.
Dengan mengikuti program Praktik Kerja Lapangan (PKL), siswa/i diharapkan
dapat lebih mengenal, mengetahui dan berlatih menganalisis kondisi lingkungan
dunia kerja yang ada sebagai upaya untuk mempersiapkan diri dalam memasuki
dunia kerja tersebut.

Praktik Kerja Lapangan (PKL) merupakan kegiatan pemagangan bagi


siswa/i di dunia kerja di berbagai bidang dan merupakan program kerja yang
wajib untuk ditempuh oleh seluruh siswa/i SMK YPI AL-MUBARAK. Praktik
Kerja Lapangan (PKL) merupakan salah satu program wajib bagi siswa/i
Rekayasa Perangkat Lunak, SMK YPI AL-MUBARAK. Tujuan kegiatan
tersebut untuk memberikan gambaran yang lebih komprehensif kepada siswa
secara nyata mengenai dunia kerja sekaligus memberikan kesempatan kepada
siswa/i untuk mengaplikasikan teori yang telah mereka dapatkan selama
kegiatan prakerin.
Alasan kami memilih tempat PKL di SMP NEGRI 2 SIDOMULYO,
karna jarak lebih dekat dengan rumah dan kami mendapat saran dari guru, karena
sekolah tersebut sudah berpengalaman dalam menerima siswa/i PKL.

6.
1.1 Tujuan PKL

Adapun tujuan dari pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan (PKL) yaitu


menumbuhkan dan meningkatkan sikap profesional yang diperlukan siswa/i
untuk memasuki dunia usaha, meluaskan wawasan dan pandangan siswa/i
terhadap jenis-jenis pekerjaan pada tempat dimana siswa/i melaksanakan Praktik
Kerja Lapangan (PKL) dan meningkatkan daya kreasi dan produktivitas terhadap
siswa/i sebagai persiapan menghadapi dunia kerja.

1.2 Manfaat PKL


Kerjasama antara SMK dengan dunia usaha/industri atau instansi
dilaksanakan dalam prinsip saling membantu, saling mengisi, dan saling
melengkapi untuk keuntungan bersama.
Berdasarkan prinsip ini, pelaksanaan Praktik Kerja Industri (Prakerin)
akan memberi nilai tambah bagi pihak-pihak yang bekerjasama, sebagai berikut:

a. Manfaat Bagi Industri


Penyelenggaraan Prakerin memberi keuntungan nyata bagi industri antara
lain:
1. Perusahaan dapat mengenal kualitas peserta Prakerin yang belajar dan
bekerja di industri.
2. Umumnya peserta Prakerin telah ikut dalam proses produksi secara aktif
sehingga pada pengertian tertentu peserta Prakerin adalah tenaga kerja
yang memberi keuntungan.
3. Perusahaan dapat memberi tugas kepada peserta Prakerin untuk
kepentingan perusahaan sesuai kompetensi dan kemampuan yang
dimiliki.
4. Selama proses pendidikan melalui kerja industri, peserta prakerin lebih
mudah diatur dalam hal disiplin berupa kepatuhan terhadap peraturan
perusahaan. Karena itu, sikap peserta Prakerin dapat dibentuk dibentuk
sesuai dengan ciri khas tertentu industri.
5. Memberi kepuasan bagi dunia usaha/dunia industri karena diakui ikut
serta menentukan hari depan bangsa melalui Praktik Kerja Industri
(Prakein).

b. Manfaat Bagi Sekolah


Tujuan pendidikan untuk memberi keahlian professional bagi peserta
didik lebih terjamin pencapaiannya. Terdapat kesesuaian yang lebih pas antara
program pendidikan dengan kebutuhan lapangan kerja (sesuai dengan prinsip
Link and Match). Memberi kepuasan bagi penyelenggaraan pendidikan sekolah
karena tamatannya lebih terjamin memperoleh bekal yang bermanfaat, baik
untuk kepentingan tamatan, kepentingan dunia kerja, dan kepentingan bangsa.

c. Manfaat Bagi Praktikan/peserta didik


Hasil belajar peserta Praktik Industri akan lebih bermakna, karna setelah
tamat akan betul-betul memiliki keahlian profesional sebagai bekal untuk
meningkatkan taraf hidupnya dan sebagai bekal untuk pengembangan dirinya
secara berkelanjutan.
Keahlian profesional yang diperoleh dapat mengangkat harga diri dan
rasa percaya diri tamatan, yang selanjutnya akan mendorong mereka untuk
meningkatkan keahlian profesionalnya pada tingkat yang lebih tinggi.

1.3 Tempat PKL

Nama Perusahaan : SMP NEGERI 2 SIDOMULYO

Alamat : Jln Hi. Adam Kasim Desa Sukabanjar Kecamatan


Sidomulyo Kabupaten Lampung Selatan Provinsi Lampung
Gambar 1.1 Rute Perjalanan dari rumah ke SMP NEGERI 2
SIDOMULYO

1.4 Jadwal Pelaksanaan PKL


Praktik Kerja Lapangan (PKL) di SMP NEGERI 2 SIDOMULYO
dimulai dari tanggal 1 November 2021 – 28 Februari 2022 dengan waktu kerja
dimulai dari hari Senin – Sabtu Pukul 08:00– 13:00 WIB.

Jam
Hari
Masuk Pulang

Senin 07:30 13:00


Selasa 08:00 13:00
Rabu 08:00 13:00
Kamis 08:00 13:00
Jumat 08:00 11:00
Sabtu 08:00 12:00

Tabel 1.1 Jadwal Pelaksanaan


PKL SMPN 2 SIDOMULYO
BAB II

TINJAUAN UMUM
TEMPAT PKL
2.1 Sejarah Perusahaan
SMP NEGERI 2 SIDOMULUYO adalah salah satu satuan
Pendidikan dengan jenjang Smp di Sukabanjar Kec. Sidomulyo Lampung
Selatan, Lampung. Dalam menjalankan kegiatannya, SMP NEGERI 2
SIDOMULYO berada di bawah naungan kementerian Pendidikan dan
kebudayaan. SMP NEGERI 2 SIDOMULYO beralamat di Jln. Hi. Adam
Kasim Sukabanjar Kec. Sidomulyo Kab Lampung Selatan, dengan kode
pos 35353.
Awal berdirinya Gedung SMP NEGERI 2 SIDOMULYO yaitu
pada tahun 2002 dan mulai di operasikan pada tanggal 13 Juli 2003 yang
awalnya hanya ada satu kelas yang berisikan 27 orang kini menjadi
sekolah yang diminati banyak orang.
SMP NEGERI 2 SIDOMULYO menyediakan listrik untuk
membantu kegiatan belajar mengajar. Sumber listrik yang digunakan oleh
SMP NEGERI 2 SIDOMULYO berasal dari PLN. SMP NEGERI 2
SIDOMULYO menyediakan akses internet yang dapat digunakan untuk
mendukung kegiatan belajar mengajar menjadi lebih mudah.
AKREDITASI SMP NEGERI 2 SIDOMULYO memiliki
akreditasi B, berdasarkan sertifikat 118/BAP-SM/LPG/X1/2017.

14

1
41
VISI SEKOLAH :
Unggul Dalam Imtaq, Iptek, Prestasi, Wawasan Kebangsaan, Berbudi
Pekerti Luhur Serta Berwawasan Lingkungan Dan Kemaritiman.

MISI SEKOLAH :
1. Meningkatkan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa.
2. Meningkatkan penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi.
3. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia yang mendukung
manajemen sekolah.
4. Membentuk siswa yang kreatif, inovatif, dan mandiri.
5. Meningkatkan prestasi siswa melalui pembelajaran yang tepat guna.
6. Meningkatkan wawasan kebangsaan bagi warga sekolah.
7. Membudayakan budi pekerti luhur bagi warga sekolah.
8. Membiasakan warga sekolah untuk peduli terhadap lingkungannya.
9. Membiasakan warga sekolah untuk mencintai wilayah kemaritiman.

1
41
2.2 Struktur Organisasi

Tabel 2.1 Struktur Organisasi

1
41
Bagian-Bagian Pekerjaan:
1. Kepala Sekolah : Dra. Nur Aini, M.M
2. Wakil Kepala Sekolah : Toto Wahono, S.Pd
3. Komite Sekolah : Drs. Sarikam Adam
4. Staff Tata Usaha Membawahi :

- KEPALA TATA USAHA : Rohman


- ADM KEPEGAWAIAN : Suprapto Budiwan, S.E
- ADM PERPUSTAKAAN: Nur Aswati, S.E
- ADM KURIKULUM: Amini, A.Md
- KEAMANAN: Sopian S.Pd
- ADM KESISWAAN : Muhammad Yoga Setiawan, S.Pd.
- KEBERSIHAN : Maryanah
- KEUANGAN : Dwi Indra Puspitasari, S.Pd,M.Pd

1. Staff Kantor Membawahi :


- KAUR KURIKULUM : Ira Yusnita, S.Pd,M.Pd
- KOORD BIMBINGAN KONSELING : Puput Mega
Septian, S.Pd
- KAUR KESISWAAN : Elliyanti, S.Pd, M.Pd
- KEPALA LAB KOMPUTER : Toto Wahono, S.Pd
- KAUR SARANA PRASARANA : Sri Astuti, S.Pd
- KEPALA LAB IPA : Devi Anggraini, S.Pd, Gr
- KAUR HUMAS : Erry Panca Hariwiyoko, S.Pd
- KEPALA PERPUSTAKAAN : Yuni Fitri Yanti, S.Pd,
M.Pd

2. Staff Guru :
- MATEMATIKA : Toto Wahono, S.Pd
- BAHASA INGGRIS: Eka Puspadestawati, S.Pd
- BAHASA INDONESIA: Dartina, S.Pd
- ILMU PENGETAHUAN SOSIAL: Dra. Frizayanti
- PENDIDIKAN AGAMA ISLAM: Darwadi, S.Ag

1
41
- BAHASA INGGRIS: Tuminem, S.Pd
- PENJAS ORKES : Erry Panca Harwiyoko, S.Pd

- DAN SETERUSNYA

1
42
BAB III

PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN


3.1 Bidang Kerja

<<Bagian ini menjelaskan mengenai bidang kerja yang dilakukan


selama pelaksanaan PKL berlangsung. Berikut ini contoh contoh uraiaan
bidang kerja:>>
3.2 Pelaksanaan Kerja
3.2.1 Membuat Identitas Siswa menggunakan Microsoft Office Word 2007
Berikut adalah langkah demi langkah pembuatan formulir data siswa :
1. Jalankan Microsoft Office Word 2007
2. Start-Program-Microsoft Office- Microsoft Office Word 2007
3. Setelah itu muncul halaman baru dari Microsoft Office Word 2007

Gambar 3.1 halaman baru dari Microsoft Office Word 2007

4. Langkah pertama yang harus dilakukan adalah mengganti tipe font dan
ukurannya, karena tipe font default dari MS WORD 2007 adalah Calibri.
Untuk merubah tipe font dan ukurannya, pada keyboard tekan tombol
CTRL+SHIFT+F. Maka muncul kotak dialog Font, rubah font menjadi
Times New Roman dan ukurannya menjadi 12. Setelah itu tekan tombol
OK.

1
42
Gambar 3.2 kotak dialog Font

5. Jika font telah dirubah, sekarang kita membuat Judul Halaman. Pada bagian
halaman, ketikan judul halaman. Misal: FORMULIR DATA SISWA. Setelah
itu, select/blok teks tersebut, lalu tekan tombol CTRL+B agar teks tersebut
menjadi BOLD.

Gambar 3.3 Judul Halaman


6. Lalu muncul kotak dialog Paragraph. Klik Tabs Indent and Spacing. Lalu klik
tombol TAB.

Gambar 3.5 Indent and Spacing

7. Setelah itu muncul kotak dialog Tabs

Gambar 3.6 kotak dialog Tabs

8. Kita akan membuat 3 tab stop position, tab stop position yang pertama untuk
“:”, yang kedua untuk awal titik, dan yang ketiga untuk akhir titik.

1
42
9. Pada Tab stop position masukkan 4 cm lalu klik Set. Ulangi langkah tersebut
dengan Tab stop position yang berbeda yaitu 4,25 cm.

Gambar 3.7 Tab stop position

10. Sekarang kita buat tab stop position yang ketiga, pada tab stop position
masukan 15 cm, lalu pada Leader klik Radio Button no 2, setelah itu klik Set.
Lalu klik OK.

Gambar 3.8 tab stop position yang ketiga

11. Karena kita sudah mengatur posisi Tabs Stop, maka pada ruler/penggaris
akan tampil seperti di bawah ini:

Gambar 3.9 mengatur posisi Tabs Stop


12. Sekarang kita langsung mengisi konten halaman. Dibawah judul, ketikan
Nama Lengkap, setelah itu tekan satu kali tombol TAB pada keyboard. Lalu
ketik’’:’’, tekan lagi tombol TAB pada keyboard sebanyak dua kali. Lalu

1
42
tekan Enter.
13. Ketik lagi isi konten halaman, missal ketikan N.I.M, setelah itu tekan tombol
TAB pada keyboard sebanyak satu kali, setelah itu ketik “:”. Lalu tekan
tombol TAB pada keyboard sebanyak satu kali. Lalu tekan Enter.
14. Ulangi langkah ke-13 tersebut untuk konten Tempat/Tanggal Lahir.
15. Untuk konten alamat, ketik alamat, setelah itu tekan tombol TAB pada
keyboard sebanyak satu kali, setelah itu ketik “:”. Lalu tekan tombol TAB
pada keyboard sebanyak lima kali. Lalu tekan Enter.
16. Ulangi langkah ke-13 untuk membuat konten Agama dan Nama Orang Tua.

Gambar 3.10 membuat konten Agama dan Nama Orang Tua.

3.2.2 Mengganti surat panggilan orang tua di aplikasi Ms. Word 2007
Berikut adalah langkah demi langkah mengganti surat panggilan orang
tua:
1. Jalankan Microsoft Office Word 2007.
2. Kemudian buka menu file lalu cari file surat panggilan orang tua.
3. Setelah itu muncul halaman baru dari Microsoft Office Word 2007.
4. Lalu rubah nomor surat, hari, tanggal, jam, bulan, kelas, nama orang
tua, nama wali kelas, nama guru BK dan NIP guru wali kelas dan guru
BK.

1
42
Gambar 3.11 mengganti surat panggilan orang tua

3.2.3 Mengeprint surat panggilan orang tua


1. Buka aplikasi Ms. Word dan buka dokumen yang ingin di cetak.
2. Selanjutnya, klik menu file dan pilih opsi Print, juga dapat menggunakan
cara cepat dengan menekan tombol (Ctrl + P ).
3. Ketika opsi Print All Pages di pilih, akan muncul 4 opsi mencetak
dokumen. Masing-masing dari opsi tersebut memiliki fingsi yang berbeda.
4. Opsi Print Current Page bisa digunakan untuk mencetak halaman yang
sebelumnya sudah dipilih. Halaman yang sudah dipilih akan terpampang
di sisi kanan pengaturan.
5. Pengguna dapat mengganti halaman yang ingin di cetak dengan menekan
ikon arah sebagaimana yang tercantum pada gambar berikut

1
42
Gambar 3.12 halaman ikon print current page

6. Sementara Print Selection memungkinkan pengguna untuk mencetak


gambar atau paragraf yang telah disorot (highlight).

Gambar 3.13 halaman Print Selection


7. Untuk mencetak halaman tertentu, pengguna bisa memilih opsi Print
Custom Range. Cukup cantumkan urutan halaman yang diinginkan
menggunakan tanda hubung (-).
8. Misal, pengguna ingin mencetak dokumen dari halaman 1 hingga 10.
Maka, cukup tuliskan angka 1-10 pada kolom Pages.
9. Terakhir, tekan tombol Print untuk segera mencetak halaman dokumen
yang telah dipilih.

1
42
Gambar 3.14 halaman print custom range

3.2.4 Membuat jadwal kehadiran


1. Buka aplikasi Ms. Word dan buka dokumen yang ingin di cetak
2. Kemudian siapkan dokumen baru dan langsung simpan dengan nama
Daftar Hadir PKL
3. Atur ukuran kertas dan margin (batas atas, batas kanan, batas bawah dan
batas kiri)
Dengan menggunakan kertas A4 dan margin atas : 1 cm, kanan : 2 cm,
bawah : 2 cm dan kiri : 3 cm.

Gambar 3.15 tampilan ukuran kertas

4. Ketik hari, tanggal dan buat tabel untuk tempat mengisi nama, jam datang,
paraf datang, jam pulang, paraf pulang dan keterangan seperti gambar di
bawah ini

1
42
Gambar 3.16 contoh tabel
5. Jika sudah di bagian paling bawah tambahkan tempat tanda tangan untuk
pembimbing dan kepala sekolah tempat PKL

3.3 Kendala yang dihadapi


1. Jaringan wifi yang lemah
2. Turun daya yang menyebabkan mati lampu

3.4 Cara Mengatasi Kendala


1. Menunggu jaringan sampai stabil
2. . Menunggu listrik sampai hidup

1
42
BAB IV

PENUTUP

4.1 Kesimpulan
Setelah penulis melakukan Prakerin (Praktek Kerja Industri) di
kantor SMP NEGERI 2 SIDOMULYO. Penulis mendapatkan banyak
manfaat, baik itu pengalaman, pengetahuan dan semua yang terkait
dalam dunia kerja. Sehingga penulis dapat menambah wawasan yang di
dapatkan selama ini, karena hanya dengan praktek dapat mengetahui
seberapa jauh kemampuan yang sudah penulis dapat di sekolah.
Sehingga suatu saat nanti jika penulis memasuki dunia kerja tidak akan
ragu melakukannya, karena sebelumnya sudah mempunyai pengalaman
yang baik.

Saran
Bagi siswa atau siswi yang melakukan kegiatan Praktek Kerja
Industri (PRAKERIN) saran yang paling penting adalah menjaga nama
baik sekolah dimana tempat di laksanakan kegiatan Praktek Kerja
Industri (PRAKERIN) dan mematuhi peraturan yang ada di
perusahaan atau kantor.
Bagi sekolah sebaiknya siswa atau siswi yang akan di terjunkan
untuk melaksanakan kegiatan PRAKERIN harus memberi keahlian
bagi peserta didik lebih terjamin pencapaiannya.

1
42
DAFTAR PUSTAKA

https://www.scribd.com/document/385405527/Laporan-Prakerin-RPL
https://www.scribd.com/document/346776257/MOTTO-PKL// diakses pukul
09.30 WIB pada tanggal 26 Maret 2022
https://goo.gl/maps/P64Hb6qtfwDokd6i8 pada pukul 12.40 WIB tanggal 28 Maret
2022
http://rizkitugas69.blogspot.com/2017/05/cara-membuat-biodata-di-microsoft-
word.html.
https://www.musdeoranje.net/2016/07cara-upload-foto-di-instagram.html?m=1

1
43
LAMPIRAN

Lampiran 1 : daftar hadir

Lampiran 2 : catatan harian praktik kerja lapangan

Lampiran 3 : from penilaian

Lampiran 4 : surat tugas

Lampiran 5 : photo-photo kegiatan

Anda mungkin juga menyukai