Anda di halaman 1dari 3

LUKA BAKAR DERAJAT I DAN II

No. Dokumen : /A-ZMK/SOP/I/2023

No. Revisi : 01
Az-Zahra Medika Klinik SOP
Tanggal Terbit : 2 Mei 2023
dr. Sahfirani Udin Aziz
Halaman : 1/1 Dokter Penanggung Jawab

1. Pengetian Kerusakan kulit yang disebabkan kontak dengan sumber panas seperti
api, air panas, bahan kimia, listrik dan radiasi

2. Tujuan Sebagai pedoman bagi petugas dalam memberikan penanganan pada


pasien yang di diagnosis luka bakar derajat I & II

3. Kebijakan Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia nomor HK 01.07 /


Menkes / 1186 /2022 Tentang panduan praktik klinis bagi dokter di
fasilitas pelayanan kesehatan tingkat pertama

4. Referensi Buku Panduan Praktek Klinis Bagi Dokter di Fasilitas Pelayanan


Kesehatan Primer

5. Bahan/Alat Infus set, peralatan laboratorium untuk pemeriksaan darah lengkap


6. Prosedur/ Langkah- 1. Anamnesis
langkah Luka bakar derajat I paling sering disebabkan sinar matahari, pasien
hanya mengeluh kulit terasa nyeri dan kemerahan.

Luka bakar derajat II timbul nyeri dan bulae.

2. Pemeriksaan fisk
a. Pada luka bakar derajat I hanya tampak eritema dengan perabaan
hangat, tidak dijumpai adanya bulae

b. Pada luka bakar derajat II timbul nyeri, gelembung, atau bula berisi
cairan eksudat.

c. Menentukan luas luka bakar berdasarkan rumus rule of nine

3. Penegakan diagnosis
Diagnosis berdasarkan anamnesis dan pemeriksaan fisik

4. Penatalaksanaan
Luka bakar derajat I penyembuhan terjadi secara spontan tanpa
pengobatan khusus.

Luka bakar derajat II tergantung luas luka bakar

Pada penanganan perbaikan sirkulasi pada luka bakar dikenal


beberapa formula salah satunya formula Baxter:

a. Hari pertama:

1) Dewasa: ringer laktat 4 ccx Berat badan x % luas bakar per 24


jam
2) Anak: ringer laktat;dextran= 17;3. 2 cc x berat badan x % luas
luka ditambah kebutuhan faali

b. Hari kedua: dewasa ½ hari1, anak: diberi sesuai kebutuhan faali.

c. Pemberikan antibiotik spektrum luas pada luka bakar sedang dan


berat.

5. Kriteria rujukan
Rujukan dilakukan pada luka bakar sedang dan berat
6. Dokumentasi dalam rekam medik
7. Diagram Alir
Pemeriksaan Pemeriksaan
Anamnesis
Fisik Penunjang

Penegakan
Kriteria Penatalaksanaan Diagnosis utama
Rujukan dan diagnosis
banding

Dokumentasi
dalam RM

8. Hal-hal yang perlu


Pasien dan keluarga menjaga higiene dari luka dan untuk mempercepat
diperhatikan
penyembuhan, jangan sering terkena air.

9. Unit terkait 1. UGD


2. Apotek
10. Dokumen Terkait Rekam Medik (Family Folder)

11 Rekaman Historis
No Yang dirubah Isi Perubahan Tanggal Mulai
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai