Anda di halaman 1dari 10

PEMBAHASAN 14

PROJECT EXECUTION
DIRECT & MANAGE PROJECT EXECUTION

EXECUTE the PLAN...!!!

Project Manager mengintegrasikan


semua proses-proses pada masa
pelaksanaan ke dalam sebuah kinerja
yang terkoordinasi untuk menyelesaikan
pekerjaan sesuai rencana.

Soft skill seperti: facilitating,


directing, coaching, motivation dan
komunikasi yang terus-menerus
sangat diperlukan pada fase ini

2
PROJECT KICK OFF MEETING
Sampaikan secara jelas dari permulaan
Scope, Time and Cost (Baseline)
Acceptance Criteria
Deliverable
Exclusions
Constraints
Assumptions
Risk
Project Manager memimpin kick-off meeting untuk menjelaskan kepada semua
stakeholder dan team project tentang: project baseline scope, approach, cost,
schedule, team’s roles & responsibility, critical success factors dan set expectation.

3
PROJECT EXECUTION

• Execute semua aktifitas dalam


Project Plan
• Pastikan pemahaman yang sama
• Dapatkan dan bentuk team
• Implementasi procurement untuk
Project Resources
• Manage alokasi resources
• Implementasi Quality Management
Plan

4
PROJECT EXECUTION

• Implementasi Approved Changes, Actions & Workarounds


• Tingkatkan Performance Tim
• Proses distribusi Informasi Project kepada para Stakeholder
• Me-manage ekspektasi para Stakeholder
• Menciptakan dan mengumpulkan Project Knowledge
• Implementasi Aturan Project
• Me-manage Business Benefits

5
CREATE THE PROJECT TEAM
• Dapatkan anggota untuk melaksanakan project
• Memastikan anggota project tersebut tersedia
• Memastikan anggota project mempunyai skill yang sesuai
• Tim member inti perlu dipersiapkan sejak awal
• Negosiasikan dengan functional managers tentang ketersediaan dan harga
resources tersebut
• Jika internal resources tidak tersedia maka bisa melakukan outsources – (jika
diperlukan)
• Pada project berskala internasional, para team member bisa berada di lokasi
yang berbeda-beda dan dapat dibentuk virtual team

6
DEVELOP THE PROJECT TEAM

• Merubah sekumpulan manusia menjadi sebuah


team dengan high performing
• Melaksanakan aktifitas-aktifitas team building;
Mengembangkan WBS adalah aktifitas team
building yang bagus
• Mengembangkan project team yang efektif adalah
salah satu tanggung jawab Project Manager

7
MANAGE THE PROJECT TEAM

• Delegasikan aktifitas-aktifitas kepada


team member

• Berurusan dengan konflik

• Problem solving

8
CONFLICTS MANAGEMENT
Problem solving (confront the problem)
Menyelesaikan akar permasalahan – the best conflict management

Collaborating Compromising Smoothing Forcing Withdrawal


Menggabungkan Mencari win-win Lebih menitik Memaksakan (Avoidance)
berbagai sudut solution dan beratkan pada sebuah keputusan Menunda sebuah
pandang; mencapai menghasilkan persamaan opini kepada yang lain. keputusan terkait
konsensus dan kesepakatan yang daripada membahas masalah. Hal ini
komitmen memuaskan semua perbedaan opini. sangat jarang
pihak terkait “Let’s calm down and menjadi problem
get the job done” solving yang terbaik.

9
PROBLEM SOLVING TECHNIQUES

Proses-proses problem solving:


• Temukan penyebab akar permasalahan, jangan hanya gejala
permasalahannya saja
• Analisa permasalahan tersebut
• Identifikasi solusinya
• Buat sebuah keputusan
• Lakukan review keputusan tersebut dan pastikan itu bisa
menyelesaikan permasalahan

10

Anda mungkin juga menyukai