Anda di halaman 1dari 4

NASKAH VIDEO

TEMA : Bernalar Kritis


JUDUL : Opsi
FORMAT SAJIAN : Visualisasi dan Narasi
DURASI : 1,25 menit
PENULIS NASKAH : Siti Nur Fadilah

NO VISUAL AUDIO DURASI


I SEQUENCE PEMBUKA
01 IDENTIFIKASI PROGRAM 4”
 TEMA: Bernalar kritis

 IDENTITAS:
Film By / Oleh / Karya
Siti Nur Fadilah

02 TUNE: FADE IN LOGO 3”


TEASER/MONTAGE-
03 OPENING MUSIK PEMBUKA 3”
S/I-JUDUL:
OPSI

II SEQUENCE ISI
04 A. INT-DALAM KAMAR DI MUSIK
MEJA BELAJAR
 MCU-MENUNJUKKAN NARASI: 55”
ILHAM DUDUK DI Setiap hari, dalam
MEJA BELAJARNYA hidup kita yang penuh
DENGAN BROSUR dengan pilihan, kita
dihadapkan pada
PPDB SALAH SATU
keputusan-keputusan
UNIVERSITAS DI penting yang akan
JATIM DAN DI membentuk arah hidup
DEPANNYA LAPTOP kita.
MENYALA
MEMBUKA
BROWSER, TANDA IA
SEDANG MENCARI

1
INFORMASI
TENTANG KEJURUAN
APA YANG IA AMBIL
KULIAH NANTI DAN
MEMPERTIMBANGKA
N INFORMASI
LOWONGAN KERJA Ini adalah saat-saat
YANG SEDANG ketika kita harus
DIBUKA. mengaktifkan kekuatan
 CU-ILHAM TERLIHAT terbesar kita:
kemampuan untuk
SEDANG
bernalar kritis.
MEMPERTIMBANGKA
N PILIHAN-PILIHAN
YANG ADA DI
DEPANNYA
(SETELAH INI IA
AKAN KULIAH ATAU Bernalar kritis
KERJA), DAN TANDA- bukanlah sekadar
TANDA mengambil keputusan
MENALARKANNYA impulsif. Ini adalah
 CU-MENUNJUKKAN tentang menggali lebih
ILHAM YANG dalam, mencari
SEDANG MEMBACA, informasi, dan
MERISET, DAN mempertimbangkan
MERENUNGKAN implikasi dari setiap
OPSI-OPSI YANG tindakan yang mungkin
ADA. kita ambil.
 MCU-MENAMPILKAN
LAYAR LAPTOP
MEMBUKA INFO
LOWONGAN KERJA
DAN INFO SEPUTAR
KEJURUAN YANG Ketika kita bernalar
AKAN IA AMBIL, kritis, kita mengambil
BERPIKIR OPSI MANA keputusan yang lebih
YANG TEPAT UNTUK cerdas. Dan
IA PILIH. mengurangi
kemungkinan untuk
 CU-MENUNJUKKAN menyesal di kemudian
ILHAM YANG hari.
MEMBUAT
KEPUTUSAN

2
BERDASARKAN
PEMIKIRAN
KRITISNYA DENGAN
DITULISKAN
KEMBALI DALAM
TULISAN NOTEPAD
KERTAS MININYA

 CU-MENAMPILKAN
LAYAR LAPTOP
DENGAN WEBSITE
UNIVERSITAS UPNV
JAWA TIMUR
DENGAN
MENGAMBIL Jangan pernah ragu
KEPUTUSAN YAITU untuk bernalar kritis.
IA AKAN BERKULIAH Ini akan membantu kita
DI UNIVERSITAS ITU berkembang dan
DENGAN KEJURUAN mencapai tujuan kita.
ILMU KOMUNIKASI. Sebuah keputusan
cerdas adalah langkah
 CU-BERAKHIR pertama menuju sukses.
DENGAN ILHAM
YANG TERSENYUM,
YAKIN DENGAN
KEPUTUSAN YANG
DIAMBILNYA.
MUSIK
 MS-KAMERA
MELIHAT ILHAM
YANG
MENINGGALKAN
MEJA DENGAN
KEYAKINAN,
MENEKANKAN
PENTINGNYA
BERNALAR KRITIS
DALAM MENGAMBIL
KEPUTUSAN
(KELUAR KAMAR
DAN PINTU KAMAR
TERTUTUP).

3
MUSIK
III SEQUENCE PENUTUP
NARASI:
05 KESIMPULAN
"Mari mengejar 10”
kebijaksanaan dalam
kehidupan sehari-hari.
Cari pengetahuan,
pelajari dari
pengalaman, dan buat
keputusan yang penuh
pemikiran.
06
CREDIT TITLE MUSIK 10”
1.25 menit
IV TOTAL DURASI

 Produser : Siti Nur Fadilah


 Naskah : Siti Nur Fadilah
 Sutradara : Siti Nur Fadilah
 Kameramen : Siti Nur Fadilah
 Penyunting : Siti Nur Fadilah
 Pemeran : M. Ilham Ramadhan
 Musik : Siti Nur Fadilah
 Sound Designer : Siti Nur Fadilah
 Produser Eksekutif : Siti Nur Fadilah

Anda mungkin juga menyukai