Anda di halaman 1dari 1

Pertanian Minimalis Ersa Hidroponik

Perumahan Menteng Indah Medan Denai – Medan

21. Tanaman Ginseng Jawa

 Nama Ilmiah : Talinum paniculatum Gaertn


 Nama Umum : Ginseng Jawa

 Ciri Ciri Umum :


a. Tanaman herba tahunan
b. Batang bulat sukulen dan berdiri tegak
c. Daun tersebar bersilang berhadapan dengan bentuk bulat telur terbalik
d. Memilki daun lembut dan licin, agak berdaging
e. Daun bagian atas berwarna hijau terang

 Kegunaan Ginseng Jawa :


 Ginseng sebagai tanaman herbal untuk kesehatan sebagai pengobatan
tradisonal
 Dikonsumsi dengan berbagai cara, atau diekstrak terlebih dahulu untuk
meningkatkan daya tahan tubuh
 Ginseng diyakini membantu meningkatkan vitalitas untuk mengobati
diabetes, gangguan pencernaan dan sembelit
 Daun tanaman ginseng juga dapat dikonsumi sebagai olahan sayuran
 Ginseng jawa juga dibuat ramuan obat

Semoga bermanfaat

Anda mungkin juga menyukai