Anda di halaman 1dari 10

Topik : Perencanaan Pembelajaran (SMK)

Edi Mardiyanto, S.T.


Guru SMK Negeri 4 Purworejo
ELEMEN CAPAIAN PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN
Perencanaan Pada akhir fase F peserta didik mampu menerapkan 1. Menerapkan macam-macam petalaut dan
Pelayaran macam-macam peta laut dan buku publikasi buku publikasi navigasi, membaca tanda-
navigasi, membaca tanda-tanda, simbol-simbol, tanda,simbol-simbol, keterangan- keterangan
keterangan-keterangan di peta laut, sistim di peta laut, sistim pelampungan dan
pelampungan dan perambuan, serta melaporkan perambuan.
buku harian kapal (Log book).
2. Membuat laporan dalam bukuharian kapal
(Log book).
Ilmu Pelayaran Pada akhir fase F peserta didik mampu membuat 1. Mengidentifikasi bentuk, ukuran dan
Datar rute pelayaran, menentukan bentuk, ukuran dan koordinat di bumi,arah-arah di bumi.
koordinat dibumi, arah-arah di bumi, menghitung 2. Menerapkan perhitungan haluan dan jauh,
haluandan jauh, variasi, deviasi, sembir, rimban, variasi, deviasi, sembir, rimban, haluandiatas
haluan diatas arus, menentukan posisi kapal dengan arus, waktu tolok, GMT, merpass dan lintang
berbagai baringan benda darat, menggunakan tengah hari.
sextan, daftar ilmu pelayaran, almanak nautika, 3. Menerapkan penentuan posisi kapal berbagai
menghitung waktu tolok, GMT, merpass dan lintang baringan bendadarat, menggunakan sextan
tengah hari. dan merencanakan rute kapal.
ELEMEN CAPAIAN PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN
Navigasi radar Pada akhir fase F peserta didik mampu 1. Menerapkan prosedur pengoperasian Radar,
dan elektronik mengoperasikan radar dan berbagai peralatan Radio Direction Finder (RDF), fish finder, sonar,
navigasi elektronik yang ada di kapal penangkap Global Positioning System (GPS), Very High
ikan antara lain Radio Direction Finder (RDF), fish Frequency (VHF), Single Side Band (SSB),
finder, sonar, Global Positioning System (GPS), Very Vessel Monitoring Aid (VMA), Vessel Monitoring
High Frequency (VHF), Single Side Band (SSB), Vessel System (VMS), International Maritime Satellite
Monitoring Aid (VMA), Vessel Monitoring System Organization (Inmarsat), Automatic
(VMS), International Marime Satellite Organization Identification System (AIS).
(inmarsat), Automatic Identification System (AIS). 2. Mengoperasikan Radar, Radio Direction Finder
(RDF), fish finder,sonar, Global Positioning
System (GPS), Very High Frequency (VHF),
Single Side Band (SSB), Vessel Monitoring
Aid (VMA), Vessel Monitoring System
(VMS), International Maritime Satellite
Organization (Inmarsat), Automatic
Identification System (AIS).
ELEMEN CAPAIAN PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN
Dinas jaga/P2TL Pada akhir fase F pesertadidik mampu 1. Menerapkan prosedur dinasjaga dan
melaksanakan prosedur dinas jaga dan menerapkan Peraturan Pencegahan Tubrukan
menerapkan Peraturan Pencegahan Tubrukan di Laut (P2TL).
diLaut (P2TL), menggunakan penerangan- 2. Mengidentifikasi penerangan- penerangan di
penerangan dikapal dan sosok-sosok benda. kapal dan sosok-sosok benda.

Kompas magnit Pada akhir fase F pesertadidik mampu 1. Membaca arah mata angin dan penunjukan
dan kompas membaca arah mata angin, mengoperasikan kompas magnet dan kompas gasing.
gasing dan merawat kompas magnetdan kompas 2. Mengoperasikan dan merawatkompas magnet
gasing, membuat daftar deviasi untuk dan kompas gasing.
penentuan haluankapal. 3. Membuat daftar deviasi untukpenentuan
haluan kapal.
ELEMEN CAPAIAN PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN
Olah gerak dan Pada akhir fase F peserta didik mampu 1. Mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi
pengendalian kapal mengidentifikasi faktor- faktor yang olah gerak kapal, mengemudikan kapal, sandar dan
penangkapikan mempengaruhi olah gerakkapal, lepas dermaga, olah gerak diperairan sempit dan
mengemudikan kapal, sandar dan lepas dangkal, berlabuh jangkar, menolong orang jatuh
dermaga, olah gerak diperairan sempit dan dilaut dalam semua kondisi, olah gerakkapal pada
dangkal, berlabuh jangkar, menolong orang saat setting dan hauling dengan menggunakan
jatuh dilaut dalam semua kondisi, olah gerak berbagai alat penangkap ikan.
kapal pada saat setting dan houling dengan
menggunakan berbagai alat penangkap ikan. 2. Menerapkan olah gerak kapal, mengemudikan kapal,
sandar dan lepas dermaga, olah gerak diperairan
sempit dan dangkal, berlabuh jangkar, menolong
orang jatuh dilaut dalam semua kondisi, olah gerak
kapal pada saat setting dan hauling dengan
menggunakan berbagai alat penangkap ikan.
ELEMEN CAPAIAN PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN
Komunikasi Pada akhir fase F peserta didik mampu 1. Menerapkan komunikasi menggunakan bendera
menerapkankomunikasi dengan isyarat huruf/angka, bendera semboyan
huruf/angka, bendera semboyan internasional, isyarat morse lengan, cahaya,
internasional, isyarat morse lengan, cahaya, semaphore, bunyi, radio telephony dan
semaphore, bunyi, radio telephoni dan telegraphy.
telegrafi, menerima dan mengirim jenis 2. Menerima dan mengirim jenisberita bahaya
berita bahaya serta menggunakan sistem menggunakan sistem GMDSS sesuai standar
GMDSS sesuai standar IMO.
IMO.
Meteorologi dan Pada akhir fase F pesertadidik mampu 1. Mengidentifikasi kondisi cuaca, iklim dan
oseanografi menerapkan, membaca dan melaporkan perairan pada kegiatanoperasi penangkapan
kondisi cuaca, iklim dan perairan ikan.
pada kegiatan operasipenangkapan 2. Menerapkan pembuatan laporankondisi cuaca,
ikan. iklim dan perairan pada kegiatan operasi
penangkapan ikan.
ELEMEN CAPAIAN PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN
Manajemen kapal Pada akhir fase F peserta didik mampu 1. Menerapkan manajemen mencakup struktur
penangkapIkan menerapkanmanajemen mencakup struktur organisasi,pembagian tugas dikapal.
organisasi, pembagian tugas dikapal, 2. Menentukan daerah penangkapan, penanganan
penentuan daerah penangkapan, danpemasaran.
penanganan, pemasaran dan pelaporan 3. Menerapkan pembuatan laporan kegiatan
kegiatan penangkapan ikan serta docking. penangkapan ikan sertadocking.

Bahan dan alat Pada akhir fase F peserta didik mampu 1. Mengidentifikasi jenis dan sifatbahan,
tangkap memilih jenis dan sifat bahan, penomoran penomoran benang bahan pembuatan jaring, tali
benang, menghitung hanging rate, dan pancing.
shortening, daya apung, daya tenggelam 2. Menghitung penomoran benanghanging rate,
serta membuat, mengoperasikan, merawat shortening, daya apung, daya tenggelam.
dan memperbaiki alat penangkap ikan 3. Mengoperasikan dan merawatalat penangkap
yang terbuat dari bahan jaring,tali dan
ikan yang terbuat dari bahan jaring, talidan
pancing.
pancing.
"Teknologi adalah tools, hanya suatu alat. Bukan segalanya.
Kualitas pembelajaran dalam kelas, interaksi antara guru dan
murid itu esensinya."
DOKUMENTASI
DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai