Anda di halaman 1dari 2

LKPD HUKUM HOOKE

Kelompok 3 – XI A
1. Luna Gracia Putri (05)
2. Amelia Wahyu Nugraheni (07)
3. Leonardus Bhagash Dwito Hatmodjo (09)
4. Yerico Christian Putra (15)
5. Angelica Dyah Pamikat (17)
6. Astiting Christmas Ristiana (18)
7. Deron Eka Putra (20)

Tabel Pengamatan 1

No. Konstata Pegas (N/m) Gaya yang Dikenakan Pertambahan Panjang


(N) Pegas (m)

1. 200 N/m 25 N 0,125

2. 300 N/m 50 N 0,167

3. 400 N/m 60 N 0,150

4. 500 N/m 75 N 0,150

5. 600 N/m 90 N 0,150

Tabel Pengamatan 2

Pertambahan
Panjang Pegas (m)

No. Konstanta Pegas Gaya 1 (10 N) Gaya 2 (20 N) Gaya 3 (30 N)


(N/m)

1. 200 N/m 0,05 0,100 0,150

2. 400 N/m 0,025 0.050 0.75


ANALISIS
1. Berdasarkan data pada Tabel Pengamatan 1, semakin besar gaya yang dikenakan pada pegas,
semakin besar perubahan panjangnya karena pegas akan mengalami regangan yang lebih
besar.
2. Berdasarkan tabel pengamatan 2, perbedaan jenis pegas yang ditunjukkan oleh perbedaan
nilai konstanta pegas tersebut berpengaruh terhadap nilai gaya pegas, karena Semakin besar
pertambahan panjang pegas, maka nilai konstanta pegas juga semakin besar. Sehingga gaya
pegas dan pertambahan panjang pegas berbanding lurus atau linear
3. Berdasarkan Tabel Pengamatan 2, hubungan antara pertambahan panjang pegas terhadap nilai
konstanta pegas yaitu semakin besar pertambahan panjang pegas, maka nilai konstanta pegas
juga semakin besar. Sehingga gaya pegas dan pertambahan panjang pegas berbanding lurus
atau linear.

KESIMPULAN
Kesimpulan dari praktikum hukum Hooke adalah bahwa hukum Hooke menyatakan bahwa gaya yang
diberikan pada pegas akan sebanding dengan perubahan panjang pegas tersebut (hukum ini berlaku
dalam batas elastisitas pegas). Dalam praktikum ini, kami berhasil mengukur konstanta pegas (k) dari
pegas yang digunakan dengan menggunakan persamaan Hooke (F = kx), di mana F adalah gaya yang
diberikan pada pegas, k adalah konstanta pegas, dan x adalah perubahan panjang pegas. Hasil
pengukuran konstanta pegas ini akan membantu dalam memahami sifat elastisitas pegas dan
aplikasinya dalam berbagai bidang seperti teknik, fisika, dan ilmu lainnya. Dengan demikian,
praktikum ini telah memberikan pemahaman yang lebih dalam tentang hukum Hooke dan
penerapannya dalam fisika.

Anda mungkin juga menyukai