Anda di halaman 1dari 3

URAIAN SINGKAT PEKERJAAN

Kegiatan : Pengelolaan SDA dan Bangunan Pengaman Pantai pada Wilayah Sungai
(WS) dalam 1 (Satu) Daerah Kabupaten/Kota
Sub Kegiatan : Pembangunan Bangunan Perkuatan Tebing
Pekerjaan : Pembangunan Talud Sungai RT.01 RW.V Pringrejo

1. LATAR : Kota Pekalongan termasuk dalam kota menengah yang terletak di


BELAKANG jalur Pantura (Pantai Utara Pulau Jawa) dan berada di titik tengah pulau
Jawa antara Kota Semarang dan Ibukota Jakarta dengan luas wilayah 45,25
km2. Sebagai kota yang terletak di jalur strategis pantura, Kota Pekalongan
setiap hari dilalui oleh lalu lintas dengan kepadatan yang tinggi.

Kota Pekalongan memiliki sebagian Daerah Aliran Sungai


(DAS) Bremi yang memiliki hulu di Wilayah Kabupaten Pekalongan.
Sungai Bremi memiliki debit yang cukup besar, Debit yang besar ini selain
berpotensi menimbulkan banjir juga menyebabkan erosi pada tepi sungai
sepanjang Sungai Bremi.

Erosi dan Banjir yang terjadi menimbulkan keresahan penduduk


yang tinggal di sekitarnya, karena dapat berdampak pada keselamatan serta
infrastruktur lain baik jalan, rumah maupun fasilitas lainnya. Beberapa
kawasan yang cukup membahayakan akibat dampak erosi ini adalah di
Kelurahan Pringrejo, Kecamatan Pekalongan Barat.

Mengingat bahaya yang ditimbulkan akibat erosi dan Banjir ini


dapat meresahkan masyarakat, perlu adanya upaya preventif dengan
membangun turap/talud/bronjong pada lokasi – lokasi kritis tersebut. Upaya
ini harus ditempuh meskipun secara bertahap untuk memberikan rasa aman
bagi masyarakat khususnya yang tinggal di sepanjang Sungai Bremi dan
cabang-cabangnya.

2. MAKSUD DAN : a. Maksud


TUJUAN Maksud Pekerjaan Pengelolaan SDA dan Bangunan Pengaman Pantai
pada Wilayah Sungai (WS) dalam 1 (Satu) Daerah Kabupaten/Kota,
Pembangunan Bangunan Perkuatan Tebing , Pembangunan Talud
Sungai RT.01RW.V Pringrejo adalah sebagai upaya pemenuhan utilitas
dan sebagai bangunan pengaman dan Tanggul Banjir.

b. Tujuan
Tujuan Pekerjaan Pengelolaan SDA dan Bangunan Pengaman Pantai
pada Wilayah Sungai (WS) dalam 1 (Satu) Daerah Kabupaten/Kota,
Pembangunan Bangunan Perkuatan Tebing , Pembangunan Talud
Sungai RT.01RW.V Pringrejo adalah melindungi dari Banjir, Gerusan
dan erosi yang Lebih parah.
3. TARGET/ : Pekerjaan Pengelolaan SDA dan Bangunan Pengaman Pantai pada Wilayah
SASARAN Sungai (WS) dalam 1 (Satu) Daerah Kabupaten/Kota, Pembangunan
Bangunan Perkuatan Tebing , Pembangunan Talud Sungai RT.01RW.V
Pringrejo dengan target yaitu Pekerjaan talud.

4. NAMA : Nama organisasi yang menyelenggarakan/melaksanakan pekerjaan


ORGANISASI pengadaan konstruksi:
PENGADAAN a. K/L/D/I : Pemerintah Kota Pekalongan
KONSTRUKSI b. SKPD : Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang
Kota Pekalongan
c. PPK : PURWO SUSETIYO, S.T.

5. SUMBER DANA : a. Sumber Dana :


DAN APBD Kota Pekalongan
PERKIRAAN
b. Total Pagu Anggaran yang ada :
BIAYA
Rp. 182.000.000,- (seratus delapan puluh dua juta rupiah)

6. RUANG : a. Ruang lingkup pekerjaan ini adalah Pengelolaan SDA dan Bangunan
LINGKUP, Pengaman Pantai pada Wilayah Sungai (WS) dalam 1 (Satu) Daerah
LOKASI Kabupaten/Kota, Pembangunan Bangunan Perkuatan Tebing ,

PEKERJAAN Pembangunan Talud Sungai RT.01RW.V Pringrejo.


b. Lokasi pekerjaan berada di Kelurahan Pringrejo Kecamatan
Pekalongan Barat, Kota Pekalongan.

7. IZIN USAHA : a. Nomor Induk Berusaha (NIB) – Kualifikasi Kecil


(KESELURUHAN b. Sertifikat Badan Usaha (SBU) – Kualifikasi Kecil
TERPENUHI)
8. KLASIFIKASI : a. Klasifikasi F42911 Konstruksi Bangunan Prasarana Sumber Daya
USAHA Air (KBLI 2017 / KBLI 2020)
b. Klasifikasi Usaha Bidang Bangunan Sipil Sub Klasifikasi Jasa
Pelaksana Konstruksi Saluran Air, Pelabuhan, Dam, dan
Prasarana Sumber Daya Air Lainnya (SI001) / Konstruksi
Bangunan Prasarana Sumber Daya Air (BS010)

9. JANGKA WAKTU : 75 ( tujuh lima ) hari kalender, terhitung sejak Surat Perintah Mulai
PELAKSANAAN Kerja
PEKERJAAN
10. TENAGA / : Tenaga / Personil yang diperlukan (Minimal) ::
PERSONIL a. Pelaksana : 1 orang STM/SMK/SLTA Sederajat dengan
SKT Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jaringan Irigasi (TS
030) / Pelaksana Saluran Irigasi (TS 031) / Pelaksana
Bangunan Irigasi (TS 032) / Pelaksana Bendungan (TS 033)
yang masih berlaku.
b. Petugas K3 : 1 orang STM/SMK/SLTA Sederajat;

11. PERALATAN : Peralatan yang diperlukan (Minimal) :


a. Beton Molen : 1 unit (Disyaratkan milik sendiri/Sewa);
b. Pompa Air : 1 unit (Disyaratkan milik sendiri/Sewa)

12. KELUARAN/ : Keluaran yang dihasilkan yaitu :


PRODUK YANG a. Pekerjaan Talud Panjang = 72,90 m’
DIHASILKAN
13 SPESIFIKASI : Spesifikasi teknis pekerjaan konstruksi, meliputi:
TEKNIS a. Ketentuan penggunaan bahan/material yang diperlukan;
PEKERJAAN b. Ketentuan penggunaan peralatan yang diperlukan;
KONSTRUKSI c. Ketentuan pelaksanaan pekerjaan
d. Dll yang diperlukan

Pekalongan, 2023
Ditetapkan Oleh:
Kepala Bidang Sumber Daya Air
DPUPR Kota Pekalongan
Selaku Pejabat Pembuat Komitmen

PURWO SUSETIYO, S.T.


NIP. 19781221 200501 1 008

Anda mungkin juga menyukai