Anda di halaman 1dari 2

Nama : Yonatan alvianus Deri mata

NIM :2022610083
Pertanyaan Kuis :
1. Apa pengetian dari atraumatic care ?
Atraumatic care merupakan filosofi asuhan
Keperawatan yang menyediakan perawatan Terapeutik melalui
penggunaan beberapa Intervensi untuk mengeliminasi atau
Meminimalisir pengalaman fisik dan psikologi yang tidak Baik(distress)
(Whaley & Wong,1995) Dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada
anak, Perawat harus fokus untuk
menciptakan lingkungan yang aman bagi pasien (anak) dan keluarga
(orang tua),
2. Apa saja teknik yang dapat dilakukan pada atraumatic care ?
 Komunikasi terapeutik
 Permainan trapiotik
 Pendidikan kesehatan
 Sebagai tambahan, kesemuanya itu dapat menjalin dan mempererat
hubungan pasien, keluarga,
3. Apa saja prinsif pada atraumatic care ?
 Cegah atau minimalisir stresor fisik seperti nyeri,
 Hindari atau kurangi prosedur yang mengganggu
 Atau menyebakan nyeri seperti injeksi,
 Hindari atau kurangi penyebab stres fisik
 Seperti suara gaduh, bau,mengigil pada saat Demam atau kedinginan,
4. Pada jurnal: Hubungan penerapan atraumatic care oleh perawat dengan
stresorangtua selama hospitalisasi bayi, lakukan kritisi pada jurnal
tersebut (sesuaikan dengan tempe)

Penerapan atraumatic care yang baik yang Dilakukan oleh perawat


cenderung akan membuat Tingkat stres orangtua rendah selama proses
Hospitalisasi bayi yakni sebanyak 41 (43.1%). Berdasarkan hasil uji Kendall tau
didapatkan nilai P=0.000 (nilai p<0.05). Karena nilai p<0.05, maka
Disimpulkan terdapat hubungan antara penerapan Atraumatic care yang
dilakukan oleh perawat Dengan stres orangtua selama proses hospitalisasi Bayi.
Nilai r = 0.889, menunjukan bahwa terdapat Hubungan yang sangat kuat dengan
arah yang Positif antara penerapan atraumatic care dengan Stres orangtua
selama proses hospitalisasi bayi. Arah yang positif menunjukan bahwa semakin
baik Penerapan atraumatic care yang dilakukan oleh Perawat, maka semakin
rendah stres yang dialami Oleh orangtua.

Anda mungkin juga menyukai