Anda di halaman 1dari 7

KISI KISI PENYUSUNAN SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER GENAP

TAHUN PELAJARAN 2023/2024

MATA PELAJARAN : PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN (PJOK)


KELAS : 6 (Enam)
JUMLAH SOAL : 35 Soal
PG : 10 Soal
MENJODOHKAN : 10 Soal
PG KOMPLEKS : 10 Soal
URAIAN : 5 Soal

LEVEL BENTUK DAN NOMOR SOAL


NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR SOAL
KOG. PG MJ PGK URAIAN
1 3.6 Memahami rangkaian Senam Lantai Disajikan soal tentang gerak
tiga pola gerak dominan dalam senam lantai,
dominan (bertumpu, siswa mampu memahami
L1 1
bergantung, macam-macam gerak
keseimbangan, dominan dalam senam
berpindah/lokomotor, lantai.C2
Disajokan gambar, siswa
tolakan, putaran,
mampu menjelaskan
ayunan, melayang, L2 2
berbagai macam gerak
dan mendarat)
dalam senam lantai. C3
dengan konsisten, Disajikan soal, peserta didik
tepat dan terkontrol dapat mengetahui salahsatu
dalam aktivitas gerakan dalam senam lantai. L1 11
senam. C1
Disajikan soal, peserta didik
dapat menjelaskan gerak
dominan dalam senam lantai L2 12
C3

Disajikan soal, siswa dapat


menentukan jenis senam
dengan alat tanpa alat. C3 L2 21

Disajikan soal tentang gerak


dasar sikap lilin, peserta didik
dapat memilih yang termasuk L2 22
gerak dominan dalam sikap
lilin. C3
Disajikan gambar tentang
salah satu gerak dasar
senam lantai, peserta didik
mampu menganalisis gambar
yang disajikan. C4

L3 31
2 3.7 Memahami Senam irama Disajikan soal tentang
penggunaan variasi gerakan lengandalam senam
dan kombinasi gerak irama. Peserta didik dapat
L1 3
dasar rangkaian menyebutkan salah satu
langkah dan ayunan gerak ayunan lengan dalam
lengan mengikuti irama senam irama. C1
(ketukan) Disajikan teks tentang salah
tanpa/dengan musik satu gerakan dalam senam
dalam aktivitas gerak irama. Peserta didik dapat
L2 4
berirama. menjelaskan gerakan
langkah dalam senam irama.
C3
Disajikan soal, peserta didik
dapat menyebutkan unsur- L1 13
unsur dalam senam irama C1
Disajikan soal, peserta didik
dapat menentukan manfaat
L2 14
dari tahapan dalam senam
irama C3
Disajikan soal tentang
pengertian senam irama,
peserta didik mampu
L2 23
menentukan beberapa
manfaat melakukan gerakan
senam irama. C3
Disajikan soal tentang L3 24
pengertian senam irama,
peserta didik mampu
menganalis nilai apa saja
yang tercipta dalam gerak
senam irama. C4
Disajikan gambar tentang
gerakan kaki dalam senam
irama, peserta didik mampu L3 32
menganalisis gambar yang
disajikan. C4

3 3.8 Memahami salah satu Renang gaya Disajikan soal, peserta didik
gaya renang dengan punggung dapat menyebutkan gaya
koordinasi yang baik dalam renang. C1 L1 5
pada jarak tertentu.
Disajikan soal, peserta didik
dapat menjelaskan gerakan L2 6
lengan dalam renang. C3
Disajikan soal, peserta didik
dapat meyebutkan peralatan
yang digunakan untuk L1 15
membantu berlatih renang.
C1
Disajikan soal, peserta didik
dapat menjelaskan cara
L2 16
memberi pertolongan korban
kecelakaan di air. C3
Disajikan soal tentang renang
gaya punggung, peserta didik
mampu menentukan L2 25
beberapa gerak dasar dalam
renang gaya punggung. C3
Disajikan gambar tentang L3 26
salah satu teknik dasar
renang gaya punggung,
peserta didik mampu
menganalisis gambar. C4
Disajikan gambar teknik
dasar renang gaya
punggung, peserta didik
L3 33
mampu menganalisis gambar
teknik dasar reang gaya
punggung. C4
4 3.9 Memahami perlunya Pemeliharaan Disajikan soal tentang alat
Pemeliharaan Kebersihan reproduksi, peserta didik
kebersihan alat Alat dapat menyebutkan manfaat L1 7
reproduksi Reproduksi menjaga kebersihan alat
reproduksi. C1
Disajikan soal, peserta didik
dapat menyebutkan nama L1 8
lain dari masa remaja. C1
Disajikan soal, peserta didik
dapat menjelaskan cara
L2 9
menjaga kesehatan organ
reproduksi C3
Disajikan soal tentang
perubahan pada masa
remaja, peserta didik dapat L2 10
menjelaskan ciri-ciri masa
remaja. C3
Disajikan soal, peserta didik
dapat menyebutkan cara
L1 17
menjaga kebersihan organ
reproduksi C1
Disajikan soal, peserta didik
menyebutkan ciri-ciri
L1 18
perkembangan fisik pada
anak laki-laki. C1
Disajikan soal, peserta didik
dpat menjelaskan cara
L2 19
menjaga kesehatan organ
reproduksi. C3
Disajikan soal, peserta didik
dapat menjelaskan
L2 20
perkembangan dan
pertumbuhan remaja C3
Disajikan soal tentang masa
pubertas, peserta didik
mampu memilih beberapa L2 27
perubahan yang terjadi pada
masa pubertas. C3
Disajikan soal tentang alat
reproduksi, peserta didik
mampu menentukan cara L2 28
menjaga kebersihan alat
reproduksi. C3
Disajikan soal tentang
perubahan fisik pada masa
pubertas, peserta didik
L3 29
mampu menganalisis
perubahan fisik pada
perempuan. C4
Disajikan soal tentang masa
pubertas, peserta didik
mampu menjelaskan apa
L2 30
saja yang perlu dilakukan
untuk menghadapi masa
pubertas. C3
Disajikan soal tentang
perubahan pada masa
remaja, peserta didik mampu
L3 34
menunjukkan cara menjaga
kesehatan pada masa
remaja. C4
Disajikan soal tentang organ
reproduksi, peserta didik L3 35
mampu menyimpulkan
pentingnya menjaga
kebersihan alat reproduksi.
C4

Level % Jml PG MJ PGK UR


LOTS 30% 10 5 5 0 0
MOTS 50% 17 5 5 7 0
HOTS 20% 8 0 0 3 5
Jumlah 100% 35 10 10 10 5

Koordinator, Magelang, 24 Januari 2024


Penyusun,

Sahil, M.Pd. Adi Prasetiyo, S.Pd.


NIP. 1967022611988061002 NIP. 199303052022211010

Anda mungkin juga menyukai